Thread ini adalah repost dari thread “2016 top cryptocurrencies” yang baru-baru ini dipost di Bithub.pl pada 20 Januari 2017. Bithub.pl adalah portal berita uang kripto dan bitcoin dalam bahasa polandia.
Cek disini untuk sumbernya. Cek juga portal berita dari NEM di
Medium.com ya gan.
NEM berada di posisi 2 dalam daftar 20 uang kripto terbaik menurut perolehan nilai kapitalisasi untuk para penanam modal (investor), meninggalkan beberapa proyek-proyek hebat lainnya seperti ETH dan Bitcoin, yang masing-masing berada di posisi 3 dan 10. Dengan lebih dari 2000% peningkatan harga dalam jangka waktu 1 tahun (1 Januari 2016-1 Januari 2017), NEM telah dianggap sebagai salah satu uang kripto / proyek blockchain terbaik untuk para investor. "Proyek yang paling merugikan adalah Waves dan Lisk dengan lebih dari 90 persen penurunan harga. Digixdao dan STEEM juga mendapati kerugian sebesar 70 persen dari harga tahun lalu."
Baca selengkapnya tentang NEM dan uang kriptonya XEM di
www.nem.io. XEM, uang kripto dari NEM bisa didapatkan di beberapa trading platform berikut:
Wallet dari NEM yaitu NanoWallet membolehkan agan untuk membeli XEM langsung di dalam wallet, menggunakan plugin Changelly yang sangat praktis.
Cek Disini Gan.
Tentang NEM - NEM adalah proyek teknologi blockchain yang inovatif. Ditulis menggunakan Java dan JavaScript dengan 100% kode source yang orisinil. NEM mempunyai obyektif yaitu distribusi yang luas (mengglobal) dan telah memperkenalkan fitur-fitur baru di dunia blockchain dengan algoritma Proof of Importance nya (PoI). NEM juga mempunyai fitur "integrated P2P", untuk keamanan dan kenyamanan bertransaksi, multisig account dan sistem reputasi Eingentrust++.
NEM sudah melalui beberapa open stage alpha testing sejak awal 2014. Public chainnya sudah berjalan mulus sejak 31 Maret 2015. Sekarang, NEM sedang menjalani proses pengembangan ke teknologi inti (core technology) yang sudah ditingkatkan bernama "Catapult". Catapult akan menggerakkan teknologi private chain dari mijin di tahap awal dan akan diimplementasikan ke public chain NEM segera setelahnya.