Author

Topic: Apa Altcoin Yang Akan Dibeli di Tahun 2017 (Read 6229 times)

hero member
Activity: 868
Merit: 500
August 06, 2017, 08:35:11 AM
#80
Kenapa semua pada jawab eth yak. padahal banyak sekali coin yang berpotensi . Patientory. AdEx. Decent. Menurutku itu coin yang menjadi prefensi selain coin yang emang sekarang ini sudah naik daun.

ethereum selain sudah lama juga kegunaannya banyak untuk kegiatan fee transaksi gan, malah sekarang banyak market trading berbasis eth seperti etherdelta, kalau 3 yang agan sebutkan masih kategori baru, untuk decent ane setuju tapi 2 yang lain masih belum mampu mengkatrol harga dan volume mereka sesuai target. banyak koin trading yang laris manis tapi tidak ada campaignnya di forum ini seperti veritaseum.

Patientory dan Decent saya lebih memilih Patientory karena lebih menjanjikan.
selain itu yang sudah pasti Ethereum (ETH) karena banyaknya koin baru yang menggunakan basis Ethereum (ETH) pasti permintaanya akan meningkat setiap saatnya.
ANS, STRAT, MUE, MONA, NXT , BTA dan banyak lagi pilihan yang lain yang potensinya akan naik terus  Wink

sr. member
Activity: 1526
Merit: 251
Kenapa semua pada jawab eth yak. padahal banyak sekali coin yang berpotensi . Patientory. AdEx. Decent. Menurutku itu coin yang menjadi prefensi selain coin yang emang sekarang ini sudah naik daun.

ethereum selain sudah lama juga kegunaannya banyak untuk kegiatan fee transaksi gan, malah sekarang banyak market trading berbasis eth seperti etherdelta, kalau 3 yang agan sebutkan masih kategori baru, untuk decent ane setuju tapi 2 yang lain masih belum mampu mengkatrol harga dan volume mereka sesuai target. banyak koin trading yang laris manis tapi tidak ada campaignnya di forum ini seperti veritaseum.
full member
Activity: 602
Merit: 101
Ya udah jelas beli ETH gan, liat aja dari progresnya yang makin lama makin tambah bagus..
Kalo menurut saya masi belum ada altcoin yang punya perkembangan sepesat ETH dan ditambah lagi hampir semua ICO menggunakan basis ETH..
Bagi agan2 yang punya modal besar, investasi ke ETH saya rasa sangat menjanjikan gan buat kedepanya..

 
full member
Activity: 308
Merit: 100
Kalo saya secara pribadi lebih percaya kepada ETH sama Waves gan, soalnya rata-rata semuanya pake basis ETH sama pake WAVES..
Terus bagi yang mau investasi aman buat jangka panjang saya rasa ETH sangat cocok dijadikan sasaran..
Kalo untuk investasi jangka pendek saya rasa DOGE koin salah satu altcoin yang menjanjikan, memang pergerakanya sedikit lambat cuma dibawa santai aja gan yang penting ada hasil profitnya
 Grin Grin Grin
newbie
Activity: 38
Merit: 0
Yang akan dibeli ditahun ini saya rasa eth masi juara nya bro, prospek eth kedepanya akan semakin cerah kalo menurut saya.
Bagi yang mau berinvestasi eth ini sangat cocok, rata-rata hampir semua yang ico menggunakan basis eth.
full member
Activity: 770
Merit: 100
Adoption Blockchain e-Commerce to World
Agan semua , ane mau nanya apa altcoin terbaik sebagai investasi yang akan di beli di tahun 2017. Berita menunjukan ETH mencapai harga 100 http://www.coindesk.com/ethereum-ether-100-price-historic-first/
Ane lihat di exmo trading price harga eth sudah mencapai 88 - 90 usd dari harga 74 dua hari lalu. Harga bahkan bersaing dengan DASH. Nah menurut agan ETH akan mencapai 200-300 di akhir 2017. Ane kira borong eth akan menjadi simpanan yang menguntungkan. Bagaimana agan semua?
kalau menurut saya memang eth mempunyai prospek yang menguntungkan buat kedepannya gan
full member
Activity: 728
Merit: 101
kalo menurut ane si ETH gan , karena sangat banyak proyek proyek yang menggunakan ETH, selain itu WAVES juga patut di perhitungkan hehehe  Grin Grin
hero member
Activity: 560
Merit: 500
koin yang harus di stok untuk jangka panjang ( long term )
ETH karena banyaknya sekarang ico yang menggunakan basis ETH.
LTC , STRAT , WAVES , DOGE dan DGB
sr. member
Activity: 868
Merit: 252
tidak ada yang ingin beli bch ya Smiley siapa tau harganya nanti diam-diam ikut rally trading.
eth sama waves aku pentingkan lah, tidak tahu berguna untuk apa lagi yang penting untuk kebutuhan fee terpenuhi.
aku masih simpen lnk belum diapa-apakan, kata si dev mau open market besar, siapa tau beli sekarang nanti dapatnya banyak.

full member
Activity: 221
Merit: 100
Saya juga pengen beli eth neh kayaknya kalau harganya sekarang cocok untuk buy, ya itung-itung nabung buat jangka panjang
kayaknya kalau di hold lama mungkin akan makin naik harganya yah
begitu beli lupain aja jangan inget-inget entar pas harga tinggi langsung jual Grin
Betul bingits gan, walaupun umpama naik harganya eth lama, kalo emang harga nya selangit kenapa tidak, hasil yang bagus kan biasanya berawal dari kesabaran ... Cheesy
sr. member
Activity: 1876
Merit: 318
Saya juga pengen beli eth neh kayaknya kalau harganya sekarang cocok untuk buy, ya itung-itung nabung buat jangka panjang
kayaknya kalau di hold lama mungkin akan makin naik harganya yah
begitu beli lupain aja jangan inget-inget entar pas harga tinggi langsung jual Grin
sr. member
Activity: 532
Merit: 252
Ethereum bakal jadi altcoin yg akan dibeli di tahun 2017. Kalau dilihat dari perkembangannya di pasar yang mengalami peningkatan,
bisa dibilang ETH akan menyusul kesuksesan bitcoin.

setuju banget gan memang etherum untuk tahun ini sudah sangat pesat perkembangannya terbukti dengan banyaknya perusahaan baru yang menggunakan etherum smart contract , mungkin itu akan jadi salahsatu nilai plus tersendiri untuk eth .
hero member
Activity: 683
Merit: 500
Ethereum bakal jadi altcoin yg akan dibeli di tahun 2017. Kalau dilihat dari perkembangannya di pasar yang mengalami peningkatan,
bisa dibilang ETH akan menyusul kesuksesan bitcoin.
full member
Activity: 651
Merit: 101
$CYBERCASH METAVERSE
saat ini ane mau beli ETH karena saat ini harga lagi murah
sama gan, ane juga ada kepikiran mau buy ETH soalnya ane waktu itu jual juga di rate murah karena kebutuhan. sekarang pengen beli lagi ETH mumpung harganya juga tidak terlalu tinggi.
hero member
Activity: 924
Merit: 500
saat ini ane mau beli ETH karena saat ini harga lagi murah

Waves juga ok gan ini kan sejenis dengan ETH sama-sama punya platform dan tempat buat token baru
Saya suka ngoleksi token semacam ini apa lagi waves ini ada sistim bagi jatah coin baru jadi pemegang token Waves bisa dapet token baru
member
Activity: 71
Merit: 10
saat ini ane mau beli ETH karena saat ini harga lagi murah
sr. member
Activity: 363
Merit: 250
kalo saya padahal banyak Altcoin yang mau dibeli di tahun 2017 ini, tapi enakan beli Altcoin terus pake ETH kan banyak.
sr. member
Activity: 854
Merit: 252
Betking.io - Best Bitcoin Casino
Ditahun 2017 ini sudah banyak altcoin yang bermunculan diantaranya itu token-token yang berbasis ETH. Dimana token-token ETH ini banyak yang sukses seperto Golem, ICONOMI, Humaniq, Edgelles dan masih banyak lagi. Sudah sangat populer token-token ETH tersebut banyak diantara traders lebih memilih membeli altcoin yang berbasis token ETH ini sebagai alat investasi.

setuju , disamping itu juga token yang berasal dari ico berbasis etherum cocok banget untuk invest long term sembari menunggu pengembangan projek nya lebih lanjut.
full member
Activity: 476
Merit: 100
Ditahun 2017 ini sudah banyak altcoin yang bermunculan diantaranya itu token-token yang berbasis ETH. Dimana token-token ETH ini banyak yang sukses seperto Golem, ICONOMI, Humaniq, Edgelles dan masih banyak lagi. Sudah sangat populer token-token ETH tersebut banyak diantara traders lebih memilih membeli altcoin yang berbasis token ETH ini sebagai alat investasi.
wah begitu ya gan.nambah2 ilmu lagi ne buat pemula.ternyata ada potensi eth bakal melejit
sr. member
Activity: 2268
Merit: 275
Ditahun 2017 ini sudah banyak altcoin yang bermunculan diantaranya itu token-token yang berbasis ETH. Dimana token-token ETH ini banyak yang sukses seperto Golem, ICONOMI, Humaniq, Edgelles dan masih banyak lagi. Sudah sangat populer token-token ETH tersebut banyak diantara traders lebih memilih membeli altcoin yang berbasis token ETH ini sebagai alat investasi.
full member
Activity: 502
Merit: 100
TheFutbolCoin
Saya setuju, beli ETH skrang gk bakalN rugi.. Tapi doge itu juga bagus gan menurut saya harganya murah banget,,.  Ada kemungkinan naik lagi setelah hardfork.
sr. member
Activity: 700
Merit: 250
dilihat dari perkembangan saat ini ..
kebanyakan seseorang memggunakan eth.
karena eth itu kemungkinan akan naik dari banyaknya yang menggunakan. Smiley Wink
sr. member
Activity: 1479
Merit: 273
Seabet.io | Crypto-Casino
ane tetep masih pada satu pendirian, ane pengen punya koleksi ETH yang banyak, ya walaupun tidak beli tapi setidaknya ya ngumpulin dari hasil bounty sih.
ETH memang mungkin akan jadi pilihan apalagi kalau segwit beneran terjadi soalnya yang sekiranya stabil koin ETH ini.
full member
Activity: 798
Merit: 100
ane tetep masih pada satu pendirian, ane pengen punya koleksi ETH yang banyak, ya walaupun tidak beli tapi setidaknya ya ngumpulin dari hasil bounty sih.
sr. member
Activity: 406
Merit: 250
WPP ENERGY - BACKED ASSET GREEN ENERGY TOKEN
Ya mungkin Akhir tahun harga ETH akan naik melihat ICO sekarang banyak yang menggunakan ETH.
Jadi kemungkinan gag ada salahnya ber investasi dengan ETH.
sr. member
Activity: 546
Merit: 261
Stellar atau Stellar lumens (XLM) gan
kemaren dari tahun 2016 sampai maret 2017 sempat jauh rate nya dari .00000500 an sekarang bulan may dah jadi .00001900
legendary
Activity: 2996
Merit: 1006
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
doge juga bagus gan untuk investasi 2017 ini , ane nimbun dogecoin watu harga masih 7 Rupiah per coin sekarang udah sekitar 40 an rupiah per coin

Ane gak sangka doge bakalan tembus rate 200 satoshi kemaren gan, biasanya ane bet bola lose 10k-20k gak berasa.
Sekarang rate stabil di 140 satoshi, bakalan balik lagi gak ya di 200 satoshi ane mau beli buat hold untuk kedepannya.

emang yang lagi rame si doge nih
nyesel juga kemaren gak stock..
mau stock nunggu dump lagi aja.. semoga nanti rate nya bakalan lebih up
kalo dilihat dari harga sekarang sih terus terang saya juga salah satu orang yang menyesal karena mengabaikan Doge dan tidak mengira akan setinggi itu harganya dan kalo untuk sekarang sih masih bisa dapet profit di Doge tapi memang tidak akan tinggi profitnya
sr. member
Activity: 1190
Merit: 250
Buzz App - Spin wheel, farm rewards
wah nggak tau juga sih, tapi ane lebih suka ETH. kayaknya bakal naik terus. kemarin aja ane profit terus.
cocok buat investasi altcoin jangka panjang. kalo buat jangka pendek sih iya Doge, XRP, dan Waves.
tapi tergantung ddemand nya juga sih. kalo ane sih suka yang jangka panjang aja

memang sekarang rate ETH naik terus dan rate nya masih paling tinggi dari yang lain
tapi tidak menutup kemungkinan ETH nantinya akan dikalahkan oleh altcoin2 baru yang sekarang project nya sedang gemilang...
Ane juga heran gan, banyak sekali altcoin lain yang mulai unjuk gigi dan terlebih malah hasilnya lumayan dalam membuat sebuah project. Ini akan mempengaruhi harga koin yang sudah lama dikenal masyarakat luas atau tidak ya.
full member
Activity: 602
Merit: 100
VANM - VIRAL ADVERTISING NETWORK MINING
wah nggak tau juga sih, tapi ane lebih suka ETH. kayaknya bakal naik terus. kemarin aja ane profit terus.
cocok buat investasi altcoin jangka panjang. kalo buat jangka pendek sih iya Doge, XRP, dan Waves.
tapi tergantung ddemand nya juga sih. kalo ane sih suka yang jangka panjang aja

memang sekarang rate ETH naik terus dan rate nya masih paling tinggi dari yang lain
tapi tidak menutup kemungkinan ETH nantinya akan dikalahkan oleh altcoin2 baru yang sekarang project nya sedang gemilang...
sr. member
Activity: 2114
Merit: 268
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
wah nggak tau juga sih, tapi ane lebih suka ETH. kayaknya bakal naik terus. kemarin aja ane profit terus.
cocok buat investasi altcoin jangka panjang. kalo buat jangka pendek sih iya Doge, XRP, dan Waves.
tapi tergantung ddemand nya juga sih. kalo ane sih suka yang jangka panjang aja
semakin banyak koin baru yang pakai platform ETH berarti memang ETH ini dipercaya banyak orang dan sampai sekarang pun masih selalu dikembangkan untuk koin ini. memang pilihan bagus untuk membeli koin ETH
sr. member
Activity: 364
Merit: 250
wah nggak tau juga sih, tapi ane lebih suka ETH. kayaknya bakal naik terus. kemarin aja ane profit terus.
cocok buat investasi altcoin jangka panjang. kalo buat jangka pendek sih iya Doge, XRP, dan Waves.
tapi tergantung ddemand nya juga sih. kalo ane sih suka yang jangka panjang aja
hero member
Activity: 812
Merit: 501
Bingung juga ditahun 2017 ini banyak coin naik... Tapi menurut saya dogecoin lebih memyenangkan kayaknya nanti.
Mungkin bisa tak terduga dengan prediksi - prediksi yang telah beredar
... Wink pada intinya beli dogecoin menurut saya.

dogecoin adalah koin yang sangat populer banyak pengguna nya
dan harga nya juga masih murah, jadi potensi harga terbang tinggi masih terbuka lebar
Betul dogecoin punya potensi besar selain harganya yang masih murah popularitas dogecoin mengalahkan coin coin baru yang dipromosikan besar besaran. Banyak pengguna crypto yang menyimpan dogecoin. namun sayangnya masih sedikit developer yang memanfaatkan dogecoin blockchain. padahal applikasi dogecoin blockchain "mungkin" tidak kalah sama etherium.
sr. member
Activity: 616
Merit: 250
Bingung juga ditahun 2017 ini banyak coin naik... Tapi menurut saya dogecoin lebih memyenangkan kayaknya nanti.
Mungkin bisa tak terduga dengan prediksi - prediksi yang telah beredar
... Wink pada intinya beli dogecoin menurut saya.

dogecoin adalah koin yang sangat populer banyak pengguna nya
dan harga nya juga masih murah, jadi potensi harga terbang tinggi masih terbuka lebar
hampir semua altcoin dan bitcoin mengalami kenaikan yang cukup signifikan . tetapi menurut saya yang konsisten adalah ethereum karena telah dan akan banyak project - project seperti ico yang memakai token ethereum sebagai coinnya . 
hero member
Activity: 644
Merit: 500
Bingung juga ditahun 2017 ini banyak coin naik... Tapi menurut saya dogecoin lebih memyenangkan kayaknya nanti.
Mungkin bisa tak terduga dengan prediksi - prediksi yang telah beredar
... Wink pada intinya beli dogecoin menurut saya.

dogecoin adalah koin yang sangat populer banyak pengguna nya
dan harga nya juga masih murah, jadi potensi harga terbang tinggi masih terbuka lebar
sr. member
Activity: 1204
Merit: 253
Undeads.com - P2E Runner Game
Bingung juga ditahun 2017 ini banyak coin naik... Tapi menurut saya dogecoin lebih memyenangkan kayaknya nanti.
Mungkin bisa tak terduga dengan prediksi - prediksi yang telah beredar
... Wink pada intinya beli dogecoin menurut saya.
hero member
Activity: 1862
Merit: 574
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
beli dogecoin menurut ane merupakan keputusan yang cukup bagus mengingat transaksi btc yang lama di tambah fee yang besar membuat dogecoin menjadi salah satu alternatif transaksi.
sr. member
Activity: 616
Merit: 250
ane sudah beli mobileGo melalui ico selling
dan beli juga Humaniq, karena potensi humaniq coin sangat bagus

bener gan, potensi humaniq memang sangat bagus untuk sekarang
sudah pada panen raya yang kemaren hold humaniq..
semoga rate nya bisa lebih naik lagi kedepannya
hero member
Activity: 547
Merit: 500
ane sudah beli mobileGo melalui ico selling
dan beli juga Humaniq, karena potensi humaniq coin sangat bagus
sr. member
Activity: 784
Merit: 250
doge juga bagus gan untuk investasi 2017 ini , ane nimbun dogecoin watu harga masih 7 Rupiah per coin sekarang udah sekitar 40 an rupiah per coin

Ane gak sangka doge bakalan tembus rate 200 satoshi kemaren gan, biasanya ane bet bola lose 10k-20k gak berasa.
Sekarang rate stabil di 140 satoshi, bakalan balik lagi gak ya di 200 satoshi ane mau beli buat hold untuk kedepannya.

emang yang lagi rame si doge nih
nyesel juga kemaren gak stock..
mau stock nunggu dump lagi aja.. semoga nanti rate nya bakalan lebih up
hero member
Activity: 1358
Merit: 627
doge juga bagus gan untuk investasi 2017 ini , ane nimbun dogecoin watu harga masih 7 Rupiah per coin sekarang udah sekitar 40 an rupiah per coin

Ane gak sangka doge bakalan tembus rate 200 satoshi kemaren gan, biasanya ane bet bola lose 10k-20k gak berasa.
Sekarang rate stabil di 140 satoshi, bakalan balik lagi gak ya di 200 satoshi ane mau beli buat hold untuk kedepannya.
newbie
Activity: 2
Merit: 0
doge juga bagus gan untuk investasi 2017 ini , ane nimbun dogecoin watu harga masih 7 Rupiah per coin sekarang udah sekitar 40 an rupiah per coin
sr. member
Activity: 2086
Merit: 283
Vave.com - Crypto Casino
ngelihat rata-rata ico akan selesai di bulan juni sampai agustus, sayah berpendapat di bulan itu kita akan melakukan panen raya, banyak koin-koin baru seperti patientory akan terlibat, tapi sayah agak cemas, kalo semua koin baru bertubrukan di waktu yang sama pasti ada yang ga jadi dan sepi, mudah-mudahan jangan.
belum tentu akan panen raya juga kalo menurut saya karena ico sukses bukan jaminan harga akan selalu bagus diexchanger dan bisa saja seperti kata anda bahwa terlalu banyak ico yang berbarengan maka sebagian dari mereka akan jadi proyek gagal karena kalah bersaing dengan altcoin lainnya
singkat kata, kinerja dn strategi dev coin tu sendiri ye brow gmn buat coinnya bs brsaing tuk pnya hrga jual tinggi..

ane kadang sanksi lihat signature bagian bitcoin yang nerapkan peserta limited, aturannya rumit tapi mengharapkan kesuksesan dari ico dan berhasil dipasaran. tujuan marketing itu apa kalau bukan kita-kita semua yang tertarik membeli koin itu ? kalok dari awal sudah gak friendly ya sama saja gak laku. Sejak itu ane lebih tertarik pada altcoin, untuk beli altcoin ane masih standar semacam eth dan str.
sr. member
Activity: 658
Merit: 250
Yang berpotensi

ETH jelas tambah kuat karena banyak proyek yang make, entah jika suatu saat ada sub proyek yang nge scam secara kadang ico cuman berdasarkan janji2 doang dan whitepaper yang meyakinkan tanpa ada prototype yang jelas.

LTC mungkin bisa meroket terus apalagi kalo smart contractnya berhasil diimplementasikan.

NEM (XEM) walaupun supplynya gede banget ada kemungkinan naik juga karena mereka berhasil menggandeng bisnis dari jepang.

WAVES dan LISK, simplenya sih "mirip" si ETH cuman masih belum jelas berita baik apa yang bisa meroketkan mereka.

BYTEBALL dan IOTA, bukan blockchain tapi DAG, beda tech. karena beda juga bisa punya potensi untuk meroket.

ARDOR (NXT versi 2)

dll yang ga gw ikuti satu persatu  Grin Grin Grin


Yang mungkin comeback

BITSHARES sebenarnya proyek ini bagus, cuman sayangnya ketiban sial terus. kalo ada berita bagus mungkin bisa kembali dari keterpurukan.  Grin
sekarang ini harganya masih pump doang, mengikuti semua alt lain jadi hati2  Grin


Yang harus dihindari (versi gw)

DASH premine/quick mining nya ajib benar, si dev punya banyak, hebatnya si dev sanggup menyakinkan orang dan punya tim marketing yang ajib juga.

RIPPLE premine 100%, sebagian besar dipegang si dev. mereka dengan seenaknya mengubah supply total supaya peringkatnya terus bertahan teratas. tentu saja punya tim marketing juga.

dll lah  Grin Grin Grin

wah penjelasanya detil nih
boleh lah ikutin saran agan untuk stok yang agan sarankan itu Cheesy
sr. member
Activity: 700
Merit: 250
ngelihat rata-rata ico akan selesai di bulan juni sampai agustus, sayah berpendapat di bulan itu kita akan melakukan panen raya, banyak koin-koin baru seperti patientory akan terlibat, tapi sayah agak cemas, kalo semua koin baru bertubrukan di waktu yang sama pasti ada yang ga jadi dan sepi, mudah-mudahan jangan.
belum tentu akan panen raya juga kalo menurut saya karena ico sukses bukan jaminan harga akan selalu bagus diexchanger dan bisa saja seperti kata anda bahwa terlalu banyak ico yang berbarengan maka sebagian dari mereka akan jadi proyek gagal karena kalah bersaing dengan altcoin lainnya
singkat kata, kinerja dn strategi dev coin tu sendiri ye brow gmn buat coinnya bs brsaing tuk pnya hrga jual tinggi..
legendary
Activity: 2996
Merit: 1006
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
ngelihat rata-rata ico akan selesai di bulan juni sampai agustus, sayah berpendapat di bulan itu kita akan melakukan panen raya, banyak koin-koin baru seperti patientory akan terlibat, tapi sayah agak cemas, kalo semua koin baru bertubrukan di waktu yang sama pasti ada yang ga jadi dan sepi, mudah-mudahan jangan.
belum tentu akan panen raya juga kalo menurut saya karena ico sukses bukan jaminan harga akan selalu bagus diexchanger dan bisa saja seperti kata anda bahwa terlalu banyak ico yang berbarengan maka sebagian dari mereka akan jadi proyek gagal karena kalah bersaing dengan altcoin lainnya
sr. member
Activity: 864
Merit: 284
Menurut saya yang bisa diperhitungkan yaitu SONM coin yang segera rilis tahun ini. SONM adalah platform mining pengganti Hash yang sekarang lagi mendominasi.

Altcoin yang akan saya beli itu ETH. Prediksi ane dalam setahun harganya bisa 10× lipat dari sekarang. Selain itu menurut ane sih gan yang perlu diperhitungkan itu mobilego.
Iconya tinggal 2 hari lagi dan kalau agan lihat di website https://mobilego.io
Mereka sukses besar. Dana yang mereka terima di crowdsale mencapai 35 juta dollars lebih, 7ribu lebih btc, 31 rb lebih eth, dll. Mobilego adalah ethereum berikutnya.
sr. member
Activity: 658
Merit: 250
ngelihat rata-rata ico akan selesai di bulan juni sampai agustus, sayah berpendapat di bulan itu kita akan melakukan panen raya, banyak koin-koin baru seperti patientory akan terlibat, tapi sayah agak cemas, kalo semua koin baru bertubrukan di waktu yang sama pasti ada yang ga jadi dan sepi, mudah-mudahan jangan.

iya gan, terlalu banyak koin baru yang meluncur di bulan2 ini..
harap2 cemas kalo koin yang ane garap bakalan dump gara2 berbarengan sama banyak koin yang akan rilis bulan depan
sr. member
Activity: 1680
Merit: 263
ngelihat rata-rata ico akan selesai di bulan juni sampai agustus, sayah berpendapat di bulan itu kita akan melakukan panen raya, banyak koin-koin baru seperti patientory akan terlibat, tapi sayah agak cemas, kalo semua koin baru bertubrukan di waktu yang sama pasti ada yang ga jadi dan sepi, mudah-mudahan jangan.
legendary
Activity: 2996
Merit: 1006
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
hampir semuanya harganya sedang bagus seperti ETH, Doge atau LTC dan daripada menahan buat jangka panjang mending short trade aja dengan target buy atau target sell diharga tertentu dan apabila sudah profit bisa memantau lagi koin mana yang berpotensi akan dipump
sr. member
Activity: 700
Merit: 251
untuk ico , ane rekomendasi SONM , akan menjadi koin yang sukses
untuk yang sudah listing di exchanger, dan merupakan koin baru, Trust(wertust coin/extension trst) dan humaniq
untuk koin lama, nunggu ETH turun ane beli lagi dan litecoin

iye gan, humaniq kayaknya sukses  Cheesy
temen2 ane banyak yang pesta dari humaniq tuh Grin
hero member
Activity: 868
Merit: 501
Chainjoes.com
untuk ico , ane rekomendasi SONM , akan menjadi koin yang sukses
untuk yang sudah listing di exchanger, dan merupakan koin baru, Trust(wertust coin/extension trst) dan humaniq
untuk koin lama, nunggu ETH turun ane beli lagi dan litecoin
sr. member
Activity: 700
Merit: 251
Menurut saya yang bisa diperhitungkan yaitu SONM coin yang segera rilis tahun ini. SONM adalah platform mining pengganti Hash yang sekarang lagi mendominasi.
SONM sedang ICO sekarang ini, siapa yang ikut bounty.  Mungkin rewardnya oK tuh, Pertama lihat webnya kayaknya sih menjanjikan banget, Cuma lihat dulu performa di public exchanger, terus pantau mana yang paling ok di tahun 2017

kebetulan ane ikut garap bounty nya gan..
ane yakin sih SONM bakalan sukses project nya, dari team nya yang solid dan perkembangannya yang makin bagus kedepannya...
moga aja bisa masuk market besar..  Smiley
hero member
Activity: 720
Merit: 500
tergantung coin apa yang rame gan, kita ngikut info" dari yang lainnya aja hehe
sr. member
Activity: 700
Merit: 250
MNE di livecoin gile amat.. yg ikutan airdrop saat genesis address bbrp minggu lalu psti panen gede nih. pa lagi yg sempet beli saat rate 20k sat ke bwh
sr. member
Activity: 1344
Merit: 459
Menurut saya yang bisa diperhitungkan yaitu SONM coin yang segera rilis tahun ini. SONM adalah platform mining pengganti Hash yang sekarang lagi mendominasi.
SONM sedang ICO sekarang ini, siapa yang ikut bounty.  Mungkin rewardnya oK tuh, Pertama lihat webnya kayaknya sih menjanjikan banget, Cuma lihat dulu performa di public exchanger, terus pantau mana yang paling ok di tahun 2017

iya gan, lagi booming nih si SONM... banyak advertisment nya di social media  Grin
kelihatnya proyek nya bakalan sukses  Cheesy Cheesy

banyak advertisment belum menjamin sih gan. soalnya sekarang banyak juga koin yang pasang iklan di google.
selain SONM, hampir semua ico yang menggunakan TOKEN ETH memiliki potensi yang bagus menurut saya. seperti trust, RLC dan lainnya pada bagus. dan saya sering maenan koin eth token di hold juga baik kayanya sampai akhir tahun ini bakalan pada naik

mungkin lebih melihat dari sisi tim developer ya gan? (terutama bagian marketing)
sr. member
Activity: 812
Merit: 254
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
Menurut saya yang bisa diperhitungkan yaitu SONM coin yang segera rilis tahun ini. SONM adalah platform mining pengganti Hash yang sekarang lagi mendominasi.
SONM sedang ICO sekarang ini, siapa yang ikut bounty.  Mungkin rewardnya oK tuh, Pertama lihat webnya kayaknya sih menjanjikan banget, Cuma lihat dulu performa di public exchanger, terus pantau mana yang paling ok di tahun 2017

iya gan, lagi booming nih si SONM... banyak advertisment nya di social media  Grin
kelihatnya proyek nya bakalan sukses  Cheesy Cheesy

banyak advertisment belum menjamin sih gan. soalnya sekarang banyak juga koin yang pasang iklan di google.
selain SONM, hampir semua ico yang menggunakan TOKEN ETH memiliki potensi yang bagus menurut saya. seperti trust, RLC dan lainnya pada bagus. dan saya sering maenan koin eth token di hold juga baik kayanya sampai akhir tahun ini bakalan pada naik
Dengan banyaknya coin tersebut kira kira bisa mempengaruhi pergerakan koin yang lain apa tidak ya gan, dikarenakan terlalu banyak
legendary
Activity: 1862
Merit: 1046
Menurut saya yang bisa diperhitungkan yaitu SONM coin yang segera rilis tahun ini. SONM adalah platform mining pengganti Hash yang sekarang lagi mendominasi.
SONM sedang ICO sekarang ini, siapa yang ikut bounty.  Mungkin rewardnya oK tuh, Pertama lihat webnya kayaknya sih menjanjikan banget, Cuma lihat dulu performa di public exchanger, terus pantau mana yang paling ok di tahun 2017

iya gan, lagi booming nih si SONM... banyak advertisment nya di social media  Grin
kelihatnya proyek nya bakalan sukses  Cheesy Cheesy

banyak advertisment belum menjamin sih gan. soalnya sekarang banyak juga koin yang pasang iklan di google.
selain SONM, hampir semua ico yang menggunakan TOKEN ETH memiliki potensi yang bagus menurut saya. seperti trust, RLC dan lainnya pada bagus. dan saya sering maenan koin eth token di hold juga baik kayanya sampai akhir tahun ini bakalan pada naik
sr. member
Activity: 2114
Merit: 309
Menurut saya yang bisa diperhitungkan yaitu SONM coin yang segera rilis tahun ini. SONM adalah platform mining pengganti Hash yang sekarang lagi mendominasi.
SONM sedang ICO sekarang ini, siapa yang ikut bounty.  Mungkin rewardnya oK tuh, Pertama lihat webnya kayaknya sih menjanjikan banget, Cuma lihat dulu performa di public exchanger, terus pantau mana yang paling ok di tahun 2017

iya gan, lagi booming nih si SONM... banyak advertisment nya di social media  Grin
kelihatnya proyek nya bakalan sukses  Cheesy Cheesy
sr. member
Activity: 2114
Merit: 309
Saya rasa ETH akan menggantikan posisi BTC sebagai cryptocurrency bernilai tinggi saat ini, namun perlu dipahami bahwa coin yang lain juga berpotensi sama menjadi yang terlaris setelah BTC. Namun saya lebih berfikir realistis saja mengenai hal - hal yang demikian. Tidak perlu kita membuat berbagai macam dugaan mana yang menjadi termahal, terlaris bahkan teratas. Cukup lihat saja pergerakan 5 coin terdekat dengan btc dan silahkan dimulai untuk mengumpulkannya. Sehingga jika salah satu mengalami resesi ( kejatuhan ) bahkan kolaps kita masih punya kesempatan untuk memperbaiki posisi. Jangan lupa untuk segera melakukan trading untuk menggandakan modal, mengingat kecepatannya yang cukup signifikan. Begitu saja

iya, bener juga gan.. kita gak bisa bertahan hanya dengan mengandalkan satu koin saja.. mengingat masa depan tiap koin belum pasti
sekarang kenyataannya terus mengalami kenaikan, bisa jadi kedepannya anjlok parah..  Grin
hero member
Activity: 812
Merit: 501
Menurut saya yang bisa diperhitungkan yaitu SONM coin yang segera rilis tahun ini. SONM adalah platform mining pengganti Hash yang sekarang lagi mendominasi.
SONM sedang ICO sekarang ini, siapa yang ikut bounty.  Mungkin rewardnya oK tuh, Pertama lihat webnya kayaknya sih menjanjikan banget, Cuma lihat dulu performa di public exchanger, terus pantau mana yang paling ok di tahun 2017
sr. member
Activity: 1344
Merit: 459
wahh thread menarik nh buat ane, kebetulan ane juga pengen nyoba nyoba trading, pengen belajar dulu dasar dasarnya..

Thanks ilmu ilmu dan analisanya
sr. member
Activity: 308
Merit: 250
Menurut saya yang bisa diperhitungkan yaitu SONM coin yang segera rilis tahun ini. SONM adalah platform mining pengganti Hash yang sekarang lagi mendominasi.
sr. member
Activity: 1680
Merit: 263
mas, litecoin lagi tinggi2nya ini 0.02 btc dalam sebulan sudah naik diatas 500% https://www.worldcoinindex.com/, coba deh ditarget siapa tau masnya ga ketinggalan kereta kaya sayah. Mereka sudah diaplikasi sama seggregated wittness dan ini juga yang menyebabkan harga bitcoin naik
hero member
Activity: 812
Merit: 501
Quote
Saya sendiri sekarang udah mulai mengumpulkan ethereum classic ETC, karena selain ETH. Ethereum classic memiliki potensi naik lagi di masa depan, agan bisa lihat sendiri harga ETC dari $2 sekarang udah naik di $7/ETC, kemungkinan ETC bisa sampai $100 seperti ETH sekarang, dan modal yang di gunakan tidak terlalu besar karena sekarang harga ETC masih bisa di sebut murah.
Quote
wah aku malah belum ngelirik ke etc, makasih penjelasanya karena sejauh ini cuman main di eth dan dash, tidak ada yang muluk2 kalo altcoin, lebih beli ke koin yang usianya sudah lama saja, takut kalo main koin sampah seperti di yobit, takut kena delisting, market sekarang sedang mulai razia lagi.
kaya polisi aja maen razia asal jangan pungli
sr. member
Activity: 664
Merit: 253
SmartFi - EARN, LEND & TRADE
kalau menurut ane yang bagus untuk tahun ini ETH dan ETC karna progress koin ini kedepan sudah menata project lagi, seperti yang agan ketahui sendiri pembelian pada tahun ini meluncur tajam
jangan lupakan juga DASH mereka juga sedang mempromosikan project di berbagai negara agar menarik para investor Smiley
3 koin itu yang saya rasa akhir tahun ini progressnya jozzz
sr. member
Activity: 980
Merit: 250
kalau banyak altcoin yang melakukan ico , apakah pasti permintaan terhadapa koin eth juga naik dan menyebabkan harga eth semakin tinggi?
member
Activity: 155
Merit: 15
Eth menurut saya akan lebihh kuat dan penaikannya sangat lumayan baik
Dan bisa terjadi eth bisa mencapai harga 100
sr. member
Activity: 1246
Merit: 250
coin yang akan ane beli 2017 , coin Quantum gan ,, ini lagi nunggu pre-salenya tinggal 8 hari lagi ,, soalnya pre-sale aja nyampe 617 Bitcoin ,, dan optimis bisa nyampe ke 800 bitcoin ,  dan juga ane pengen beli str ,, keknya enak buat dihold ..
sr. member
Activity: 868
Merit: 252
Agan semua , ane mau nanya apa altcoin terbaik sebagai investasi yang akan di beli di tahun 2017. Berita menunjukan ETH mencapai harga 100 http://www.coindesk.com/ethereum-ether-100-price-historic-first/
Ane lihat di exmo trading price harga eth sudah mencapai 88 - 90 usd dari harga 74 dua hari lalu. Harga bahkan bersaing dengan DASH. Nah menurut agan ETH akan mencapai 200-300 di akhir 2017. Ane kira borong eth akan menjadi simpanan yang menguntungkan. Bagaimana agan semua?
Selain ETH, altcoin apa gan yang sangat menjanjikan jika dibuat investasi? Dan lebih baik melakukan trade di poloniex atau bittrex gan?
Terima kasih Smiley
Saya sendiri sekarang udah mulai mengumpulkan ethereum classic ETC, karena selain ETH. Ethereum classic memiliki potensi naik lagi di masa depan, agan bisa lihat sendiri harga ETC dari $2 sekarang udah naik di $7/ETC, kemungkinan ETC bisa sampai $100 seperti ETH sekarang, dan modal yang di gunakan tidak terlalu besar karena sekarang harga ETC masih bisa di sebut murah.

wah aku malah belum ngelirik ke etc, makasih penjelasanya karena sejauh ini cuman main di eth dan dash, tidak ada yang muluk2 kalo altcoin, lebih beli ke koin yang usianya sudah lama saja, takut kalo main koin sampah seperti di yobit, takut kena delisting, market sekarang sedang mulai razia lagi.
hero member
Activity: 518
Merit: 500
Agan semua , ane mau nanya apa altcoin terbaik sebagai investasi yang akan di beli di tahun 2017. Berita menunjukan ETH mencapai harga 100 http://www.coindesk.com/ethereum-ether-100-price-historic-first/
Ane lihat di exmo trading price harga eth sudah mencapai 88 - 90 usd dari harga 74 dua hari lalu. Harga bahkan bersaing dengan DASH. Nah menurut agan ETH akan mencapai 200-300 di akhir 2017. Ane kira borong eth akan menjadi simpanan yang menguntungkan. Bagaimana agan semua?
Selain ETH, altcoin apa gan yang sangat menjanjikan jika dibuat investasi? Dan lebih baik melakukan trade di poloniex atau bittrex gan?
Terima kasih Smiley
Saya sendiri sekarang udah mulai mengumpulkan ethereum classic ETC, karena selain ETH. Ethereum classic memiliki potensi naik lagi di masa depan, agan bisa lihat sendiri harga ETC dari $2 sekarang udah naik di $7/ETC, kemungkinan ETC bisa sampai $100 seperti ETH sekarang, dan modal yang di gunakan tidak terlalu besar karena sekarang harga ETC masih bisa di sebut murah.
sr. member
Activity: 993
Merit: 250
Moonbet.io
bingun rate pada naik sekarang
full member
Activity: 284
Merit: 100
ane mau membeli trust coin (wertust/trst)
karena potensi harga meroket tinggi sangat besar, ketika rosca di release
full member
Activity: 264
Merit: 100
Menurut saya eth menunjukan peningkatan yang lumayan dan bisa melampaui ltc, semoga saja eth bisa menyentuh 0.02 pada akhir tahun 2017 ini
sr. member
Activity: 826
Merit: 252
Saya rasa ETH akan menggantikan posisi BTC sebagai cryptocurrency bernilai tinggi saat ini, namun perlu dipahami bahwa coin yang lain juga berpotensi sama menjadi yang terlaris setelah BTC. Namun saya lebih berfikir realistis saja mengenai hal - hal yang demikian. Tidak perlu kita membuat berbagai macam dugaan mana yang menjadi termahal, terlaris bahkan teratas. Cukup lihat saja pergerakan 5 coin terdekat dengan btc dan silahkan dimulai untuk mengumpulkannya. Sehingga jika salah satu mengalami resesi ( kejatuhan ) bahkan kolaps kita masih punya kesempatan untuk memperbaiki posisi. Jangan lupa untuk segera melakukan trading untuk menggandakan modal, mengingat kecepatannya yang cukup signifikan. Begitu saja
sr. member
Activity: 308
Merit: 250
onore dikeido
Yang berpotensi

ETH jelas tambah kuat karena banyak proyek yang make, entah jika suatu saat ada sub proyek yang nge scam secara kadang ico cuman berdasarkan janji2 doang dan whitepaper yang meyakinkan tanpa ada prototype yang jelas.

LTC mungkin bisa meroket terus apalagi kalo smart contractnya berhasil diimplementasikan.

NEM (XEM) walaupun supplynya gede banget ada kemungkinan naik juga karena mereka berhasil menggandeng bisnis dari jepang.

WAVES dan LISK, simplenya sih "mirip" si ETH cuman masih belum jelas berita baik apa yang bisa meroketkan mereka.

BYTEBALL dan IOTA, bukan blockchain tapi DAG, beda tech. karena beda juga bisa punya potensi untuk meroket.

ARDOR (NXT versi 2)

dll yang ga gw ikuti satu persatu  Grin Grin Grin


Yang mungkin comeback

BITSHARES sebenarnya proyek ini bagus, cuman sayangnya ketiban sial terus. kalo ada berita bagus mungkin bisa kembali dari keterpurukan.  Grin
sekarang ini harganya masih pump doang, mengikuti semua alt lain jadi hati2  Grin


Yang harus dihindari (versi gw)

DASH premine/quick mining nya ajib benar, si dev punya banyak, hebatnya si dev sanggup menyakinkan orang dan punya tim marketing yang ajib juga.

RIPPLE premine 100%, sebagian besar dipegang si dev. mereka dengan seenaknya mengubah supply total supaya peringkatnya terus bertahan teratas. tentu saja punya tim marketing juga.

dll lah  Grin Grin Grin
hero member
Activity: 812
Merit: 501
DASH juga ok, harga bersaing dengan eth. Ada juga zcash. Lihat market cap dan developer dibelakangnya.
newbie
Activity: 38
Merit: 0
xem
sr. member
Activity: 321
Merit: 251
Agan semua , ane mau nanya apa altcoin terbaik sebagai investasi yang akan di beli di tahun 2017. Berita menunjukan ETH mencapai harga 100 http://www.coindesk.com/ethereum-ether-100-price-historic-first/
Ane lihat di exmo trading price harga eth sudah mencapai 88 - 90 usd dari harga 74 dua hari lalu. Harga bahkan bersaing dengan DASH. Nah menurut agan ETH akan mencapai 200-300 di akhir 2017. Ane kira borong eth akan menjadi simpanan yang menguntungkan. Bagaimana agan semua?
Selain ETH, altcoin apa gan yang sangat menjanjikan jika dibuat investasi? Dan lebih baik melakukan trade di poloniex atau bittrex gan?
Terima kasih Smiley
sr. member
Activity: 798
Merit: 251
Agan semua , ane mau nanya apa altcoin terbaik sebagai investasi yang akan di beli di tahun 2017. Berita menunjukan ETH mencapai harga 100 http://www.coindesk.com/ethereum-ether-100-price-historic-first/
Ane lihat di exmo trading price harga eth sudah mencapai 88 - 90 usd dari harga 74 dua hari lalu. Harga bahkan bersaing dengan DASH. Nah menurut agan ETH akan mencapai 200-300 di akhir 2017. Ane kira borong eth akan menjadi simpanan yang menguntungkan. Bagaimana agan semua?

kalau menurut saya, ethereum akan mencapai harga kisaran , 0,1 - 0,15 BTC per satu ethereum di tahun ini gan,,
kalau di jadikan USD ya tergantung kurs BTC/USD nanti nya,,
mengingat banyak proyek yang menggunakan ethreum dan bisa dikatakan mayoritas sukses proyeknya ,, hehe
iya mungin bisa lebih dari 0.15 btc tapi gk tau kapan up nya
sr. member
Activity: 1050
Merit: 250
Revolutionizing Reward Points
Agan semua , ane mau nanya apa altcoin terbaik sebagai investasi yang akan di beli di tahun 2017. Berita menunjukan ETH mencapai harga 100 http://www.coindesk.com/ethereum-ether-100-price-historic-first/
Ane lihat di exmo trading price harga eth sudah mencapai 88 - 90 usd dari harga 74 dua hari lalu. Harga bahkan bersaing dengan DASH. Nah menurut agan ETH akan mencapai 200-300 di akhir 2017. Ane kira borong eth akan menjadi simpanan yang menguntungkan. Bagaimana agan semua?

kalau menurut saya, ethereum akan mencapai harga kisaran , 0,1 - 0,15 BTC per satu ethereum di tahun ini gan,,
kalau di jadikan USD ya tergantung kurs BTC/USD nanti nya,,
mengingat banyak proyek yang menggunakan ethreum dan bisa dikatakan mayoritas sukses proyeknya ,, hehe
hero member
Activity: 812
Merit: 501
Agan semua , ane mau nanya apa altcoin terbaik sebagai investasi yang akan di beli di tahun 2017. Berita menunjukan ETH mencapai harga 100 http://www.coindesk.com/ethereum-ether-100-price-historic-first/
Ane lihat di exmo trading price harga eth sudah mencapai 88 - 90 usd dari harga 74 dua hari lalu. Harga bahkan bersaing dengan DASH. Nah menurut agan ETH akan mencapai 200-300 di akhir 2017. Ane kira borong eth akan menjadi simpanan yang menguntungkan. Bagaimana agan semua?
Jump to: