Author

Topic: Bagaimana sih melawan rasa malas (Read 1288 times)

member
Activity: 125
Merit: 10
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
April 11, 2024, 08:33:27 AM
#86
Dalam pandangan saya, untuk mengatasi rasa malas memerlukan pendekatan yang berbeda-beda untuk setiap orang gan. Beberapa orang mungkin bisa mengatasinya dengan cara membuat tujuan yang jelas dan rencana tindakan yang telah disusun sebelumnya agar bisa termotivasi. Mungkin dengan cara seperti itu bisa mengatasi untuk melwan rasa malas asalkan kita harus memiliki tekad dan upaya yang konsisten, serta kemauan untuk dapat mengatasi rasa malas.
Rasa malas ini rupa nya terjadi kepada siapa saja gak pandang orang,tapi yang saya harus kasih bintang(apresiasi),yaitu kepada orang yang bisa melawan rasa malas itu sehingga tidak berdiam diri dan tidak memaksakan dirinya untuk melakukan sesuatu atau kegiatan tersebut.
Gak bisa saya pungkiri juga memang rasa malas itu sering datang kepada saya,tapi saya tidak mau dicap sebagai orang pemalas sehingga saya sering memaksakan diri saya untuk bangkit,apa lagi jika itu terkait kedalam pekerjaan yang mana saya punya tanggung jawab untuk pekerjaan tersebut,jadi gak bisa jika saya harus berdiam diri rebahan.
berbicara mengenai rasa malas memang terkadang orang tuh suka gamau ribet atau tidak mau melakukan hal hal yang menurutnya berat seperti melakukan pekerjaan, padahal pekerjaan ini sangat penting untuk menanggung biaya hidupnya namun jika tidak bekerja bagaimana ia bisa mendapatkan uang untuk memenuhi kebutuhannya? Masa iya harus mengandalkan orangtua yang memenuhi kebutuhan kita sedangkan kita di kasih tubuh yang sehat harus bisa di manfaatkan dengan melakukan pekerjaan yang kita bisa lakukan supaya tidak merepotkan orangtua kita jadi kita harus melawan rasa malas tersebut dengan rasa tanggung jawab terhadap diri sendiri.
Betul sekali,gak pantas rasa nya jika orang bermalas-malasan tanpa punya rasa tanggung jawab sedikit pun terhadap diri nya sendiri,ih malu lah jika kita punya otak dan merasa sudah dewasa alias sudah akhil balig masih gak punya rasa tanggung jawab.
Hayooooo jangan bermalas-malasan lawan rasa malas itu biar hidup kita bisa lebih bijak dan lebih baik lagi.

setiap manusia pasti ada yang namanya males, tetapi jangan terlalu di manjakan sifat males itu, akan merugikan diri sendiri, orang bodoh bisa menjadi pintar asal dia terus belajar dan berusaha, tetapi kalau orang bodoh tapi males susah mengubah dia menjadi pintar, gak da obat bagi orang yang males, karna dia males belajar dan berusaha bakal sulit mengubah diri mereka sendiri, makanya, hilangkan rasa males kalian dengan lebih giat lagi dalam hal apapun, buang rasa males, terus paksakan diri dalam kegiatan tanpa malas-malasan, kalau kita merasa males lalu bangun dari kemalesan beraktifitas dalam kesibukan laen maupun kesibukan dengan kegiatan positif lainnya.
newbie
Activity: 31
Merit: 0
April 04, 2024, 10:12:34 AM
#85
Dalam pandangan saya, untuk mengatasi rasa malas memerlukan pendekatan yang berbeda-beda untuk setiap orang gan. Beberapa orang mungkin bisa mengatasinya dengan cara membuat tujuan yang jelas dan rencana tindakan yang telah disusun sebelumnya agar bisa termotivasi. Mungkin dengan cara seperti itu bisa mengatasi untuk melwan rasa malas asalkan kita harus memiliki tekad dan upaya yang konsisten, serta kemauan untuk dapat mengatasi rasa malas.
Rasa malas ini rupa nya terjadi kepada siapa saja gak pandang orang,tapi yang saya harus kasih bintang(apresiasi),yaitu kepada orang yang bisa melawan rasa malas itu sehingga tidak berdiam diri dan tidak memaksakan dirinya untuk melakukan sesuatu atau kegiatan tersebut.
Gak bisa saya pungkiri juga memang rasa malas itu sering datang kepada saya,tapi saya tidak mau dicap sebagai orang pemalas sehingga saya sering memaksakan diri saya untuk bangkit,apa lagi jika itu terkait kedalam pekerjaan yang mana saya punya tanggung jawab untuk pekerjaan tersebut,jadi gak bisa jika saya harus berdiam diri rebahan.
berbicara mengenai rasa malas memang terkadang orang tuh suka gamau ribet atau tidak mau melakukan hal hal yang menurutnya berat seperti melakukan pekerjaan, padahal pekerjaan ini sangat penting untuk menanggung biaya hidupnya namun jika tidak bekerja bagaimana ia bisa mendapatkan uang untuk memenuhi kebutuhannya? Masa iya harus mengandalkan orangtua yang memenuhi kebutuhan kita sedangkan kita di kasih tubuh yang sehat harus bisa di manfaatkan dengan melakukan pekerjaan yang kita bisa lakukan supaya tidak merepotkan orangtua kita jadi kita harus melawan rasa malas tersebut dengan rasa tanggung jawab terhadap diri sendiri.
Betul sekali,gak pantas rasa nya jika orang bermalas-malasan tanpa punya rasa tanggung jawab sedikit pun terhadap diri nya sendiri,ih malu lah jika kita punya otak dan merasa sudah dewasa alias sudah akhil balig masih gak punya rasa tanggung jawab.
Hayooooo jangan bermalas-malasan lawan rasa malas itu biar hidup kita bisa lebih bijak dan lebih baik lagi.
sr. member
Activity: 826
Merit: 260
★Bitvest.io★ Play Plinko or Invest!
April 04, 2024, 05:00:03 AM
#84
Dalam pandangan saya, untuk mengatasi rasa malas memerlukan pendekatan yang berbeda-beda untuk setiap orang gan. Beberapa orang mungkin bisa mengatasinya dengan cara membuat tujuan yang jelas dan rencana tindakan yang telah disusun sebelumnya agar bisa termotivasi. Mungkin dengan cara seperti itu bisa mengatasi untuk melwan rasa malas asalkan kita harus memiliki tekad dan upaya yang konsisten, serta kemauan untuk dapat mengatasi rasa malas.
Rasa malas ini rupa nya terjadi kepada siapa saja gak pandang orang,tapi yang saya harus kasih bintang(apresiasi),yaitu kepada orang yang bisa melawan rasa malas itu sehingga tidak berdiam diri dan tidak memaksakan dirinya untuk melakukan sesuatu atau kegiatan tersebut.
Gak bisa saya pungkiri juga memang rasa malas itu sering datang kepada saya,tapi saya tidak mau dicap sebagai orang pemalas sehingga saya sering memaksakan diri saya untuk bangkit,apa lagi jika itu terkait kedalam pekerjaan yang mana saya punya tanggung jawab untuk pekerjaan tersebut,jadi gak bisa jika saya harus berdiam diri rebahan.
berbicara mengenai rasa malas memang terkadang orang tuh suka gamau ribet atau tidak mau melakukan hal hal yang menurutnya berat seperti melakukan pekerjaan, padahal pekerjaan ini sangat penting untuk menanggung biaya hidupnya namun jika tidak bekerja bagaimana ia bisa mendapatkan uang untuk memenuhi kebutuhannya? Masa iya harus mengandalkan orangtua yang memenuhi kebutuhan kita sedangkan kita di kasih tubuh yang sehat harus bisa di manfaatkan dengan melakukan pekerjaan yang kita bisa lakukan supaya tidak merepotkan orangtua kita jadi kita harus melawan rasa malas tersebut dengan rasa tanggung jawab terhadap diri sendiri.
newbie
Activity: 31
Merit: 0
April 02, 2024, 04:27:26 PM
#83
Rasa malas ini rupa nya terjadi kepada siapa saja gak pandang orang,tapi yang saya harus kasih bintang(apresiasi),yaitu kepada orang yang bisa melawan rasa malas itu sehingga tidak berdiam diri dan tidak memaksakan dirinya untuk melakukan sesuatu atau kegiatan tersebut.
Gak bisa saya pungkiri juga memang rasa malas itu sering datang kepada saya,tapi saya tidak mau dicap sebagai orang pemalas sehingga saya sering memaksakan diri saya untuk bangkit,apa lagi jika itu terkait kedalam pekerjaan yang mana saya punya tanggung jawab untuk pekerjaan tersebut,jadi gak bisa jika saya harus berdiam diri rebahan.

Jika kita mempunyai rasa tanggungjawab sama pekerjaan dan kehidupan masa depan kita maka sudah seyogyanya kita dapat melawan rasa malas tersebut. Kita harus benar-benar melawan dan memaksakan diri untuk melawan rasa malas tersebut. Rasa malas itu adalah perasaan yang memang akan datang kepada siapapun itu. Bahkan orang yang rajin bisa juga sesekali juga muncul rasa malas. Jadi sikap disiplin dan konsisten adalah sikap yang harus kita tumbuhkan dari dalam diri kita untuk melawan rasa malas sepenuhnya.

Saya juga sering memaksakan diri untuk melawan rasa malas yang muncul di saat saya bekerja. Dan memang dengan memaksakan dirilah kita benar-benar akan bisa menjadi sosok yang rajin dan bekerja keras.
Betul sekali,gak adil sih menurut saya jika kita tidak memaksakan diri apa lagi tidak bertanggung jawab atas segala sesuatu pekerjaan, karena menurut saya orang yang butuh seperti saya ini gak boleh melewati hari-hari dengan bermalas-malasan.
sr. member
Activity: 1512
Merit: 397
dice9.win/ - Simple, fast and provably fair
April 02, 2024, 06:07:40 AM
#82
Rasa malas ini rupa nya terjadi kepada siapa saja gak pandang orang,tapi yang saya harus kasih bintang(apresiasi),yaitu kepada orang yang bisa melawan rasa malas itu sehingga tidak berdiam diri dan tidak memaksakan dirinya untuk melakukan sesuatu atau kegiatan tersebut.
Gak bisa saya pungkiri juga memang rasa malas itu sering datang kepada saya,tapi saya tidak mau dicap sebagai orang pemalas sehingga saya sering memaksakan diri saya untuk bangkit,apa lagi jika itu terkait kedalam pekerjaan yang mana saya punya tanggung jawab untuk pekerjaan tersebut,jadi gak bisa jika saya harus berdiam diri rebahan.

Jika kita mempunyai rasa tanggungjawab sama pekerjaan dan kehidupan masa depan kita maka sudah seyogyanya kita dapat melawan rasa malas tersebut. Kita harus benar-benar melawan dan memaksakan diri untuk melawan rasa malas tersebut. Rasa malas itu adalah perasaan yang memang akan datang kepada siapapun itu. Bahkan orang yang rajin bisa juga sesekali juga muncul rasa malas. Jadi sikap disiplin dan konsisten adalah sikap yang harus kita tumbuhkan dari dalam diri kita untuk melawan rasa malas sepenuhnya.

Saya juga sering memaksakan diri untuk melawan rasa malas yang muncul di saat saya bekerja. Dan memang dengan memaksakan dirilah kita benar-benar akan bisa menjadi sosok yang rajin dan bekerja keras.
newbie
Activity: 31
Merit: 0
March 31, 2024, 09:50:29 AM
#81
Dalam pandangan saya, untuk mengatasi rasa malas memerlukan pendekatan yang berbeda-beda untuk setiap orang gan. Beberapa orang mungkin bisa mengatasinya dengan cara membuat tujuan yang jelas dan rencana tindakan yang telah disusun sebelumnya agar bisa termotivasi. Mungkin dengan cara seperti itu bisa mengatasi untuk melwan rasa malas asalkan kita harus memiliki tekad dan upaya yang konsisten, serta kemauan untuk dapat mengatasi rasa malas.
Rasa malas ini rupa nya terjadi kepada siapa saja gak pandang orang,tapi yang saya harus kasih bintang(apresiasi),yaitu kepada orang yang bisa melawan rasa malas itu sehingga tidak berdiam diri dan tidak memaksakan dirinya untuk melakukan sesuatu atau kegiatan tersebut.
Gak bisa saya pungkiri juga memang rasa malas itu sering datang kepada saya,tapi saya tidak mau dicap sebagai orang pemalas sehingga saya sering memaksakan diri saya untuk bangkit,apa lagi jika itu terkait kedalam pekerjaan yang mana saya punya tanggung jawab untuk pekerjaan tersebut,jadi gak bisa jika saya harus berdiam diri rebahan.
member
Activity: 105
Merit: 15
March 30, 2024, 12:50:21 PM
#80
Jika ada pekerjaan tapi kadang malas ngerjainnya, cukup tanamkan aja dalam hatinya bahwa
PEKERJAAN ITU TIDAK AKAN SELESAI JIKA SAYA TIDAK MENGERJAKANNYA.
ini sih yang saya selalu bangkitkan dalam hati, jika malas untuk melakukan sesuatu., karena memang rasa malas itu jika datang maka pekerjaan tidak akan pernah selesai.
Motivasi yang sangat menarik untuk dilakukan, saya setuju rasa itu memang ada dalam hati, hati itu jika kita tidak olah (jinakan) maka rasa negatif seperti malas akan menjadi hambatan dalam diri dan saya selalu memotivasi diri saya sendiri MENUNDA ACTION SAMA DENGAN MENUNDA KESUKSESAN . Jadi jika kita ingin cepat sukses maka cepat pula untuk melakukan action. Memang sih rasa malas itu tidak bisa saya pungkiri namun dengan cara mengolah diri (hati) yang tepat itu akan meringankan beban dalam diri. pada intinya itu kembali lagi kediri kita masing-masing akan menjadi apa kita yang menentukan.
member
Activity: 153
Merit: 14
March 30, 2024, 12:21:33 PM
#79

Sejak kapan malas jadi penyakit? Keknya bukan penyakit si, hanya mood yang buruk jadi mager, atau karena jarang olahraga jadi badan maunya rebahan mulu, baru keluar bentar udah cape maunya rebahan lagi.  Untuk ngilangin rasa males menurut ane yang paling jitu itu bugarin badan dulu, banyakin olahraga terus sering-sering berpikir positip dan ketemu dengan orang beneran (ga gadgetan mulu)

Ada yang bilang malas itu penyakit. Tapi keknya bukan dalam arti penyakit medis. Mungkin aja karena malas adalah perbuatan yang tidak baik makanya dicoba samakan dengan penyakit. Tapi kembali lagi malas itu adalah sifat dan itu berarti kita harus mengubah sifat malas kita dengan cara sebagaimana yang telah agan sebutkan tersebut. Saya kalau sudah muncul rasa malas maka yang saya lakukan adalah mencoba menanamkan mindset bahwa rasa malas itu bisa dilawan dan diatasi. Saya sering memakai cara paksaan begitu untuk mengatasi rasa malas dan syukurlah cara tersebut masih bisa berhasil sejauh ini.
Sekedar mengingatkan: Rasa malas itu pasti ada disetiap manusia, namun ada yang bisa mengendalikan dan ada yang sebaliknya. Bisa jadi rasa malas itu adalah sebuah bibit penyakit yang akan menyebar di seluruh kehidupan kita dan akan membuat hidup kita menjadi payah.
Seperti penyakit, penyakit itu pasti ada obatnya jadi malah juga pasti ada obatnya namun kita harus tahu terlebih dahulu sebab yang membuat kita malas, dan pasti ada obatnya itu tergantung pada diri masing-masing yang mengalami dan menemukan obat nya adalah diri kita sendiri.
sr. member
Activity: 1512
Merit: 397
dice9.win/ - Simple, fast and provably fair
March 30, 2024, 05:12:59 AM
#78

Sejak kapan malas jadi penyakit? Keknya bukan penyakit si, hanya mood yang buruk jadi mager, atau karena jarang olahraga jadi badan maunya rebahan mulu, baru keluar bentar udah cape maunya rebahan lagi.  Untuk ngilangin rasa males menurut ane yang paling jitu itu bugarin badan dulu, banyakin olahraga terus sering-sering berpikir positip dan ketemu dengan orang beneran (ga gadgetan mulu)

Ada yang bilang malas itu penyakit. Tapi keknya bukan dalam arti penyakit medis. Mungkin aja karena malas adalah perbuatan yang tidak baik makanya dicoba samakan dengan penyakit. Tapi kembali lagi malas itu adalah sifat dan itu berarti kita harus mengubah sifat malas kita dengan cara sebagaimana yang telah agan sebutkan tersebut. Saya kalau sudah muncul rasa malas maka yang saya lakukan adalah mencoba menanamkan mindset bahwa rasa malas itu bisa dilawan dan diatasi. Saya sering memakai cara paksaan begitu untuk mengatasi rasa malas dan syukurlah cara tersebut masih bisa berhasil sejauh ini.
sr. member
Activity: 476
Merit: 254
March 29, 2024, 12:01:38 PM
#77
kalau cara saya untuk menghilangkan rasa malas sih dengan mencoba merenungkan kembali apa tujuan saya dan bagaimana bisa mencapainya selain itu juga melihat kembali orang di keluarga kita yang sedang menunggu saya menggapai impian. Dengan demikian saya bisa termotivasi kembali dan bergairah dalam menjalankan aktifitas.
Ya benar baget Om, dengan melihat orang dekat sekitar kita entah itu orang tua atau adik adik kita otomatis kita akan tergerak atau berfikir keras bagaimana kita setidaknya mengurangi atau sedikit membantu beban keluarga nya. Memang Setiap individu mempunyai jalan ceritanya masing-masing dalam melawan kemalasan,Saya suka sekali dengan kutipan om di atas "keluarga (orang tua) menunggu anak-anak meraka untuk menggapai cita-cita impiannya". Setidaknya orang tua pasti berfikir juga kalau kita malas malasan terus,
bagaimana nasib anaknya di masa depan kelak. Dari pengalaman pribadi saya dahulu mungkin saya termotivasi oleh teman terdekat saya koq dia bisa begitu misalnya dengan mudahnya mendapatkan pekerjaan, kenapa saya tidak bisa padahal sama sama sempurna, dari situ saya belajar atau menggali kekurangan saya sendiri dan Alhamdulillah nya saya berhasil dengan proses yang tidak sebentar. Pada intinya jika kita mau impian kita tercapai ya Sing penting usaha terlebih dahulu jika kita ada kemauan pasti ada jalannya urusan gagal mah sudah pasti ada di dalam kehidupan. Jika kita malas malasan ya uang pun tidak akan pernah menghampirinya.
legendary
Activity: 1890
Merit: 1007
March 27, 2024, 09:28:48 AM
#76
Jika ada pekerjaan tapi kadang malas ngerjainnya, cukup tanamkan aja dalam hatinya bahwa
PEKERJAAN ITU TIDAK AKAN SELESAI JIKA SAYA TIDAK MENGERJAKANNYA.
ini sih yang saya selalu bangkitkan dalam hati, jika malas untuk melakukan sesuatu., karena memang rasa malas itu jika datang maka pekerjaan tidak akan pernah selesai.
full member
Activity: 1130
Merit: 107
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
March 27, 2024, 08:57:32 AM
#75
Dalam pandangan saya, untuk mengatasi rasa malas memerlukan pendekatan yang berbeda-beda untuk setiap orang gan. Beberapa orang mungkin bisa mengatasinya dengan cara membuat tujuan yang jelas dan rencana tindakan yang telah disusun sebelumnya agar bisa termotivasi. Mungkin dengan cara seperti itu bisa mengatasi untuk melwan rasa malas asalkan kita harus memiliki tekad dan upaya yang konsisten, serta kemauan untuk dapat mengatasi rasa malas.
full member
Activity: 1066
Merit: 188
Sugars.zone | DatingFi - Earn for Posting
March 20, 2024, 08:10:33 AM
#74
Terkadang, mengatasi rasa malas dan hambatan dalam memulai suatu pekerjaan memang bisa menjadi tantangan yang sulit. Namun, untuk mengatasinya kita bisa memulainya dengan langkah kecil daripada mencoba melakukan segalanya sekaligus. Mulailah dengan langkah kecil yang lebih mudah dilakukan. Misalnya, jika kita memiliki tugas besar, mulailah dengan membuat daftar tugas atau merencanakan langkah-langkah yang perlu dilakukan dan tetapkan tujuan yang jelas. Tetapi satu hal yang perlu diingat bahwa untuk mengubah suatu kebiasaan itu memerlukan waktu dan konsistensi. Jika satu metode tidak berhasil, cobalah metode lainnya atau konsultasikan dengan orang lain untuk mendapatkan saran yang lebih spesifik sesuai dengan kondisi kita dengan demikian rasa malas yang sebelumnya bisa teratasi dengan baik.
full member
Activity: 210
Merit: 111
March 14, 2024, 06:23:33 PM
#73
kalau cara saya untuk menghilangkan rasa malas sih dengan mencoba merenungkan kembali apa tujuan saya dan bagaimana bisa mencapainya selain itu juga melihat kembali orang di keluarga kita yang sedang menunggu saya menggapai impian. Dengan demikian saya bisa termotivasi kembali dan bergairah dalam menjalankan aktifitas.

Motivasi terbaik adalah kesulitan yang sedang kita alami. Dan tidak akan pernah ada perubahan juga kemajuan dalam diri kita, jika bukan diri kita yang merubahnya.  terlebih alagi jika kita berangkat dari sebuah keluarga yang kurang mampu, dimana banyak dari anggota keluarga yang menitipkan harapannya kepada kita, terkhusus orang tua yang selalu memiliki sebuah harapan bahwa kehidupan anaknya itu akan lebih baik dari dirinya. Oleh karena itu jangan pernah mengecewakan orang yang selama ini telah menyayangi dan mebersarkan kita dang sepenuh hati, terslah berusaha untuk mecapai dan menggapai mengenapi apa yang sudah kita cita-citakan dan harapkan sejak  lama. Persoalan apakah nanti pada hasilnya itu akan berhasil atau gagal, itu bukanlah urusan kita, dan kita itu hanya perlu memastikan bahwa setiap langkah yang kita lakukan itu dilakukan dengan baik. Karena yang namanya hasil itu tergagtung pada sebuah proses yang dilakukan.
Iya gan, memang motivasi itu terkadang datang dan muncul ketika kesulitan yang dihadapi yang ingin adanya perubahan serta kemajuan dalam diri. Tetapi itu semua hanya akan terjadi jika kita sendiri yang aktif merubahnya. Bahkan dalam sebuah keluarga pun, orang tua pasti memiliki harapan besar terhadap anak-anaknya, berharap agar kehidupan anak-anak mereka lebih baik daripada diri mereka sendiri. Oleh karena itu, sebagai anak penting bagi kita untuk tidak mengecewakan orang tua yang selama ini telah menyayangi dan membesarkan kita dengan sepenuh hati. Kita perlu berusaha keras untuk mencapai cita-cita dan harapan yang telah kita tentukan sejak lama. Yang terpenting adalah kita harus menjalani setiap langkah dengan baik dan penuh dedikasi untuk mencapai kesuksesan.

Katika kita mampu berkomitmen terhadap apa yang telah menjadi tujuan utama kita, yang ingin kita capai. Maka tidak ada alasan untuk kita bisa berleha-leha, dan bermalas-malasan. Karena kita mampu menyadari secara betul akan betapa penting dan juga berharganya setiap waktu yang kita gunakan. Dan sungguh celakalah bagi mereka yang tidak mampu memanfaatkan waktu juga kesempatan yang dimilikinya itu dengan baik, karena yang akan bertanggungjawab secara penuh atas masa depan yang lebih baik, ya diri kita pribadi, dan nanti kiita akan jadi apa dan siapa di masa mendatang, hal ini tergantung dari sebuah upaya yang kita lakukan saat ini. Namun jika kita hanya berleha-leha dan bermalas-malasan, maka percayalah bahwa yang menanti kita dimasa depan itu hanyalah sebuah kesulitan dan penderitaan.
full member
Activity: 750
Merit: 112
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
March 12, 2024, 12:33:03 PM
#72
kalau cara saya untuk menghilangkan rasa malas sih dengan mencoba merenungkan kembali apa tujuan saya dan bagaimana bisa mencapainya selain itu juga melihat kembali orang di keluarga kita yang sedang menunggu saya menggapai impian. Dengan demikian saya bisa termotivasi kembali dan bergairah dalam menjalankan aktifitas.

Motivasi terbaik adalah kesulitan yang sedang kita alami. Dan tidak akan pernah ada perubahan juga kemajuan dalam diri kita, jika bukan diri kita yang merubahnya.  terlebih alagi jika kita berangkat dari sebuah keluarga yang kurang mampu, dimana banyak dari anggota keluarga yang menitipkan harapannya kepada kita, terkhusus orang tua yang selalu memiliki sebuah harapan bahwa kehidupan anaknya itu akan lebih baik dari dirinya. Oleh karena itu jangan pernah mengecewakan orang yang selama ini telah menyayangi dan mebersarkan kita dang sepenuh hati, terslah berusaha untuk mecapai dan menggapai mengenapi apa yang sudah kita cita-citakan dan harapkan sejak  lama. Persoalan apakah nanti pada hasilnya itu akan berhasil atau gagal, itu bukanlah urusan kita, dan kita itu hanya perlu memastikan bahwa setiap langkah yang kita lakukan itu dilakukan dengan baik. Karena yang namanya hasil itu tergagtung pada sebuah proses yang dilakukan.
Iya gan, memang motivasi itu terkadang datang dan muncul ketika kesulitan yang dihadapi yang ingin adanya perubahan serta kemajuan dalam diri. Tetapi itu semua hanya akan terjadi jika kita sendiri yang aktif merubahnya. Bahkan dalam sebuah keluarga pun, orang tua pasti memiliki harapan besar terhadap anak-anaknya, berharap agar kehidupan anak-anak mereka lebih baik daripada diri mereka sendiri. Oleh karena itu, sebagai anak penting bagi kita untuk tidak mengecewakan orang tua yang selama ini telah menyayangi dan membesarkan kita dengan sepenuh hati. Kita perlu berusaha keras untuk mencapai cita-cita dan harapan yang telah kita tentukan sejak lama. Yang terpenting adalah kita harus menjalani setiap langkah dengan baik dan penuh dedikasi untuk mencapai kesuksesan.
member
Activity: 154
Merit: 17
March 09, 2024, 09:18:55 AM
#71
Jika keterusan dan kita tidak bisa melawannya,saya rasa itu tidak akan baik untuk diri kita sendiri karena bagai mana pun rasa malas itu termasuk kedalam hal negatif.
Saya rasa hampir semua orang pernah ada diposisi ini, termasuk saya tapi saya sendiri bukan tipe malas yang berlebih masih bisa mererainya.
Dengan cara memaksakan diri untuk melakukan sesuatu,karena jika sudah dikerjakan biasanya rasa malas itu akan hilang dengan sendiri nya.
hero member
Activity: 1274
Merit: 503
Bitcoin Casino Est. 2013
March 06, 2024, 10:29:05 AM
#70
Malas adalah penyakit yang membawa akibat buruk bagi setiap individu dan masyarakat.
 Malas merusak kepribadian, menghilangkan semangat hidup, dan menyebabkan lalai dan menunda-nunda kerjaan dalam berbagai bidang kehidupan

Malas itu bukan sebuah penyakit gan, melainkan lebih kepada sifat yang cenderung lamban seperti yang tertera didalam id.wikipedia.org dan untuk cara mengatasinya atau cara melawannya sendiri sebenarnya ada banyak faktor yang bisa memotivasi setiap orang untuk tidak lagi malas dan mau bekerja pada banyak aktivitas. Tetapi dalam hal ini agan sendiri bisa melihatnya disini djkn.kemenkeu.go.id supaya agan tidak salah dalam memahami tentang malas tersebut karena pada dasarnya malas itu bukanlah penyakit tetapi lebih kepada sifat yang memang ada didalam diri manusia itu sendiri gan.
sr. member
Activity: 826
Merit: 260
★Bitvest.io★ Play Plinko or Invest!
March 05, 2024, 04:42:02 AM
#69
Susah memang jika ingin melawan rasa malas saya sendiri pun terkadang mager melakukan apapun apalagi jika di suruh justru saya tidak ingin melakukannya, tapi jika saya memiliki niat saya harus bertekad dan memaksakan diri supaya rasa malas tidak terus berlanjut.
Saya ingin menceritakan pengalaman saya, dalam beberapa minggu ini saya menjalankan program diet sehat dan saya memiliki tekad untuk benar benar merubah diri saya menjadi lebih baik dengan berolahraga setiap hari, anda tahu seberapa orang banyak orang yang sangat malas berolahraga dan ya saya berhasil melawan rasa malas itu dan konsisten dalam 2 minggu ini dan progess turun sedikit demi sedikit. Sebelum sebelumnya saya juga pernah melakukan hal yang sama memiliki niat untuk diet tapi tidak ingin olahraga dan alhasil BB saya tidak kunjung turun dan akhirnya gagal. Jadi kunci utama bagi kita agar bisa melawan rasa malas adalah memaksakan diri jika anda malas maka anda tidak akan bisa berubah dan tidak akan maju. Bayangkan saja misalnya ketika anda ingin mencuci baju tapi malas mengerjakannya alhasil cucian anda semakin menumpuk dan pekerjaan anda pastinya menjadi lebih semakin berat jadi seberat apapun rasa malas anda lakukanlah dan paksakan diri anda, semangat 💪
full member
Activity: 210
Merit: 111
March 04, 2024, 01:44:25 PM
#68
kalau cara saya untuk menghilangkan rasa malas sih dengan mencoba merenungkan kembali apa tujuan saya dan bagaimana bisa mencapainya selain itu juga melihat kembali orang di keluarga kita yang sedang menunggu saya menggapai impian. Dengan demikian saya bisa termotivasi kembali dan bergairah dalam menjalankan aktifitas.

Motivasi terbaik adalah kesulitan yang sedang kita alami. Dan tidak akan pernah ada perubahan juga kemajuan dalam diri kita, jika bukan diri kita yang merubahnya.  terlebih alagi jika kita berangkat dari sebuah keluarga yang kurang mampu, dimana banyak dari anggota keluarga yang menitipkan harapannya kepada kita, terkhusus orang tua yang selalu memiliki sebuah harapan bahwa kehidupan anaknya itu akan lebih baik dari dirinya. Oleh karena itu jangan pernah mengecewakan orang yang selama ini telah menyayangi dan mebersarkan kita dang sepenuh hati, terslah berusaha untuk mecapai dan menggapai mengenapi apa yang sudah kita cita-citakan dan harapkan sejak  lama. Persoalan apakah nanti pada hasilnya itu akan berhasil atau gagal, itu bukanlah urusan kita, dan kita itu hanya perlu memastikan bahwa setiap langkah yang kita lakukan itu dilakukan dengan baik. Karena yang namanya hasil itu tergagtung pada sebuah proses yang dilakukan.
full member
Activity: 750
Merit: 112
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
March 04, 2024, 10:08:47 AM
#67
kalau cara saya untuk menghilangkan rasa malas sih dengan mencoba merenungkan kembali apa tujuan saya dan bagaimana bisa mencapainya selain itu juga melihat kembali orang di keluarga kita yang sedang menunggu saya menggapai impian. Dengan demikian saya bisa termotivasi kembali dan bergairah dalam menjalankan aktifitas.
sr. member
Activity: 882
Merit: 355
Duelbits
March 04, 2024, 12:16:36 AM
#66
Sebenarnya tidak ada alasan untuk bermalas-malasan kalau hidup masih berada dalam kesulitan. Maka dari itu, cobalah untuk memahami keuslitan yang kita alami, dan definiskan tujuan dengan jelas mengani apa yang menjadi tujuan hidup kita. ketahui secara pasti mengani apa yang ingin kita capai, apakah itu dalam dunia karier, usaha, hubungan ataupun bidang lainnya, dan setelah itu yakinlahbahwa tujuan tersebut akan tercapai meskipun nampak sulit  dan mustahil untuk bisa kita capai. Jangan pernah biarkan keraguan menghantui dan merajai pikiran kita, dan perlu kita ketahui bahwa musuh dan hambatan terbesar itu terletak dalam diri kita sendiri, dan barangkali bukan kesulitanlah yang membuat kita takut, tetapi ketakutanlah yang membuat situsinya semakin sulit untuk dihadapi, sehingga kita lebih memilih untuk berdiam diri dan bermalas-malasan.

dan oleh sebab itu, maka tetaplah berfokus pada pontensi dan kemungkinan yang ada. Cobalah untuk menyibukan diri kita dengan hal-hal yang lebih bermanfaat, dan temukanlah hal baru di setiap harinya, untuk sekedar menambah pengetahuan juga wawasan yang kita miliki. "selalu pastikan bahwa diri kita dihari esok itu akan lebih baik dari hari sebelumnya"
sr. member
Activity: 308
Merit: 340
Jolly? I think I've heard that name before. hmm
March 03, 2024, 07:41:34 PM
#65
Malas adalah penyakit yang membawa akibat buruk bagi setiap individu dan masyarakat.
 Malas merusak kepribadian, menghilangkan semangat hidup, dan menyebabkan lalai dan menunda-nunda kerjaan dalam berbagai bidang kehidupan

Sejak kapan malas jadi penyakit? Keknya bukan penyakit si, hanya mood yang buruk jadi mager, atau karena jarang olahraga jadi badan maunya rebahan mulu, baru keluar bentar udah cape maunya rebahan lagi.  Untuk ngilangin rasa males menurut ane yang paling jitu itu bugarin badan dulu, banyakin olahraga terus sering-sering berpikir positip dan ketemu dengan orang beneran (ga gadgetan mulu)
newbie
Activity: 19
Merit: 0
March 03, 2024, 12:02:35 PM
#64
Malas adalah penyakit yang membawa akibat buruk bagi setiap individu dan masyarakat.
 Malas merusak kepribadian, menghilangkan semangat hidup, dan menyebabkan lalai dan menunda-nunda kerjaan dalam berbagai bidang kehidupan
newbie
Activity: 19
Merit: 0
March 03, 2024, 11:59:54 AM
#63
Kemunculan rasa malas tersebut memang sulit untuk dibendung. Jika kita mengalaminya, maka sebaiknya kita mencari tahu apa penyebab di balik munculnya kemasalan tersebut. Luangkan sedikit waktu untuk introspeksi diri supaya kamu bisa mengetahui faktor pemicu rasa malas itu.
mulailah untuk berpikir positif dengan menyemangati diri sendiri bahwa kita dapat menyelesaikan suatu tugas ataupun pekerjaan hari ini juga.
kita juga dapat menyelipkan aktivitas fisik di sela-sela kegiatan, seperti misalnya jalan-jalan santai ketika jam istirahat dan lain sebagainya.
full member
Activity: 966
Merit: 111
February 06, 2024, 10:18:21 AM
#62
Menurutku tergantung sudut pandang orang masing2 untuk menanggulangi rasa malas karena pengalaman yang dialami masing2 orang juga berbeda2.
Kalau ane sendiri punya cita2 untuk digapai dan merasa setiap waktu yang kita gunain itu berharga engga untuk masa depan
newbie
Activity: 31
Merit: 0
February 06, 2024, 09:44:58 AM
#61
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.

Mudah untuk melawan rasa malas.
Tahan makan.
Ketika perut mulai kosong pasti mulai ada pergerakan mencari makanan.
Yang inti nya sih, semua tergantung sifat dan kebutuhan kalau semua tercukupi biasa timbul rasa malas.
Kalau udah ada tanggung jawab dan  prioritas utama, sangat mudah untuk menghilangkan rasa malas.
Nah ini nih bisa di coba untuk orang-orang yang memang benar-benar malas untuk ngapa-ngapain, sampai mana kita bisa menahan rasa lapar.
Benar tuh tergantung kebutuhan dan sifat kita,jika kebutuhan sudah terpenuhi bahkan sudah lebih biasa nya memang benar rasa malas itu suka timbul.
Kalau saya sendiri karena orang yang banyak butuh nya,saya sendiri akan melawan rasa malas itu apalagi sudah di tunggu token ristrik dan beras habis dalam waktu bebarengan di situlah saya tidak cocok untuk menjadi orang yang malas.
newbie
Activity: 28
Merit: 0
February 05, 2024, 10:46:24 AM
#60
Tidak bisa di pungkiri saya juga adalah seorang pemalas namun saya selalu memerangi rasa malas yang ada dalam diri, dengan cara berpikir untuk masa depan soalnya kalau kita bermalas malasan kita berpotensi tidak akan mendapatkan masa depan yang cerah, khususnya dalam bidang ekonomi dan Materi (harta) karena yang saya lihat orang yang sudah Kaya Juga masih mencari harta dan tidak bermalas malasan.

Saya rasa begitu saran dari saya gan dan yang penting adalah niat untuk tidak bermalas malasan dan ingat masa depan.
Memikirkan tentang masa depan kita adalah salah satu cara yang baik agar kita tidak bermalas malasan karena jika kita tidak memikirkan untuk diri kita sendiri tidak akan ada orang lain yang memikirkan kita, setiap orang tentu pernah merasakan hal seperti ini namun kita harus melawan nya agar kita tidak merasakan akibat yang buruk dari rasa malas yang ada pada diri kita. Anda benar orang yang sudah memiliki kekayaan yang cukup pun masih bekerja untuk mengumpulkan kekayaan mereka, bagaimana dengan kita yang tidak memiliki kekayaan yang cukup jika kita bermalas malas tentu ini akan sangat merugikan diri kita dan tidak ada yang memikirkannya jika kita tidak melawan rasa malas yang ada pada diri kita.
Menurut saya melawan rasa malas bisa dilakukan dengan cara selalu berfikir positif,  karena pikiran negatif merupakan suatu hal yang harus kita basmi, kemalasan dapat menimbulkan rasa pesimis ataupun rasa kegagalan karen kita tidak bisa menyelesaikan pekerjaan apapun. Maka dari itu marilah kita berfikir positif  selalu menyemangati diri dalam melaksanakan tugas atau pekerjaan apapun,  jangan sampai menunda nunda mengerjakan suatu pekerjaan Karena itu akan membuat pekerjaan apapun tidak selesai.
hero member
Activity: 1274
Merit: 503
Bitcoin Casino Est. 2013
February 01, 2024, 12:27:02 AM
#59
Tidur yang cukup atau istirahat yang cukup adalah gerbang paling utama untuk melawan rasa malas
Sepertinya anda kurang tidur Grin Grin😁

Hehe, tidur yang cukup bukan untuk menghilangkan rasa malas yang telah ada gan, tetapi hanya untuk menghilangkan beban pikiran yang telah menumpuk di kepala saja Grin.
Jika kita ingin mencari solusi atau cara melawan rasa malas itu, kita juga perlu tahu penyebab datangnya rasa malas itu dari mana dan karena apa gan, supaya solusi yang kita cari itu bisa lebih tepat dan tidak membuat efek lain yang tidak kita inginkan dan di gramedia.com juga telah di paparkan bahwa ada sepuluh cara ampuh untuk melawan rasa malas agar bisa kembali semangat untuk bekerja, jadi agan dan OP bisa langsung membacanya disana walaupun diantara sepuluh cara yang telah disebutkan disana, salah satunya juga termasuk tidur yang cukup itu gan.
newbie
Activity: 31
Merit: 0
January 31, 2024, 11:41:05 AM
#58
Biasanya kalau saya pribadi untuk melawan rasa malas itu dengan memaksa diri untuk melakukan hal yang saya ingin lakukan dan membangun motivasi untuk melakukan itu. Dengan cara seperti ini saya bisa memanipulasi diri untuk melakukan hal-hal yang tidak ingin saya lakukan dan membuat seolah-olah saya mendapatkan reward setelah melakukan itu. Dan biasanya saya melakukan jalan-jalan sore atau sekedar pergi ke cafe untuk mencari suasana baru agar otak bisa tetap fresh dan tidak terpaku pada satu tempat saja yang dimana biasanya membuat kita bosan dan malas.
Nah saya setuju dengan yang di katakan mas nya,melawan rasa malas itu memang sulit bagi setiap orang,tapi itu kembali lagi ke juwa raga kita masing-masing sih,jika saya pribadi biasa nya memaksakan diri saja berbuat sesuatu karena jika tidak begitu sampai kapan pun rasa malas itu susah untuk di lawan nya,yaitu cara nya dengan memaksakan diri berbuat sesuatu mau itu jalan-jalan atau apa pun itu yang penting kita tidak berdiam diri di rumah yang hanya tidur dan rebahan saya.
untuk melawan rasa malas kita perlu mencari suatu kesibukan yang memang punya rasa tanggung jawab dan beban terhadap kita sendiri,dengan cara seperti itu maka rasa malas yang selama ini kita rasakan pasti akan hilang karena setiap kita punya tanggung jawab terhadap diri kita sendiri,dan jangan pernah tidur di saat orang lain sedang melakukan kesibukan masing-masing karena itu adalah kesalahan yang akan meningkatkan rasa malas kita,dan yang paling penting punya keingin untuk mendapatkan sesuatu yang memang kita butuhkan terutama biaya kehidupan yang memang harus kita penuhi.
Betul tuh saya setuju banget.
Karena biasa nya jika menyangkut dengan kebutuhan untuk biaya hidup apa lagi misal kita punya tanggung jawab yang memang mau tidak mau kita harus menjalani aktivitas itu.
Karena biasa nya jika menyangkut soal biaya hidup mau kita malas semalas-malas nya jika sudah ingat atau mendengar suara token habis wah udah gak bisa nih berdiam diri untuk ber malas-malasan.
member
Activity: 183
Merit: 10
I will write anything for you
January 31, 2024, 09:35:18 AM
#57
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.
saya punya beberapa tips melawan rasa malas, ini works disaya, tapi saya tidak tau kalau dikalian
1. mulai aja dulu, ini dulu konteksnya pas ngerjain skiprsi, sudah molor satu setengah taun gak kelar kelar, malas luar biasa karena ngolah datanya gak bisa, teman diskusi gak ada (dah pada lulus) jadi skripsi dianggurin, akhirnya kena lambung, berobat, gak sembuh sembuh, ternyata sumbernya skripsi gak kelar,, jadi saya "mulai aja dulu" walau cuma selembar sehari, perlahan skripsi kelar, asam lambung juga sembuh.

2. target jangan muluk muluk, sedikit gak apa apa ada progres, ini konteksnya pas jadi youtuber 2016 silam, padahal youtubnya sudah monet, tapi malas luar biasa buat konten karena tergetnya besar, 5 konten sehari, 150 konten sebulan, bayangkan segimana stresnya, dari target 150 yang terealisasi cuma 10-15 konten sebulan,, malas karena dah males duluan mikir banyak banget targetnya, jadi strateginya di rubah, satu konten sehari, ternyata progresnya bagus sebulan bisa 40-50 konten, karena pas selesai satu masih banyak waktu, jadi sehari bisa bikin dua konten kadang. sampai sekrang habit ini masih di pegang.

jadi kesimpulannya mulai aja dulu dan buat target kecil tapi di kerjain daripada terget besar tapi gak di kerjain.
sr. member
Activity: 1540
Merit: 276
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
January 31, 2024, 08:57:10 AM
#56
Biasanya kalau saya pribadi untuk melawan rasa malas itu dengan memaksa diri untuk melakukan hal yang saya ingin lakukan dan membangun motivasi untuk melakukan itu. Dengan cara seperti ini saya bisa memanipulasi diri untuk melakukan hal-hal yang tidak ingin saya lakukan dan membuat seolah-olah saya mendapatkan reward setelah melakukan itu. Dan biasanya saya melakukan jalan-jalan sore atau sekedar pergi ke cafe untuk mencari suasana baru agar otak bisa tetap fresh dan tidak terpaku pada satu tempat saja yang dimana biasanya membuat kita bosan dan malas.
Nah saya setuju dengan yang di katakan mas nya,melawan rasa malas itu memang sulit bagi setiap orang,tapi itu kembali lagi ke juwa raga kita masing-masing sih,jika saya pribadi biasa nya memaksakan diri saja berbuat sesuatu karena jika tidak begitu sampai kapan pun rasa malas itu susah untuk di lawan nya,yaitu cara nya dengan memaksakan diri berbuat sesuatu mau itu jalan-jalan atau apa pun itu yang penting kita tidak berdiam diri di rumah yang hanya tidur dan rebahan saya.
untuk melawan rasa malas kita perlu mencari suatu kesibukan yang memang punya rasa tanggung jawab dan beban terhadap kita sendiri,dengan cara seperti itu maka rasa malas yang selama ini kita rasakan pasti akan hilang karena setiap kita punya tanggung jawab terhadap diri kita sendiri,dan jangan pernah tidur di saat orang lain sedang melakukan kesibukan masing-masing karena itu adalah kesalahan yang akan meningkatkan rasa malas kita,dan yang paling penting punya keingin untuk mendapatkan sesuatu yang memang kita butuhkan terutama biaya kehidupan yang memang harus kita penuhi.
sr. member
Activity: 1078
Merit: 401
January 31, 2024, 01:38:27 AM
#55
Malas adalah sebuah kebiasaan buruk yang harus diperangi oleh setiap individu agar tidak menghampiri dirinya yang dapat mempengaruhi kehidupannya, seseorang yang sudah terjangkit penyakit malas akan kesulitan mendapat pekerjaan dan kesulitan mendapat kepercayaan.

Untuk melawan rasa malas harus mampu mengendalikan diri untuk menjadi individu yang bertanggung jawab, ketika anda sudah menumbuhkan rasa tanggung jawab pada setiap kegiatan yang dilakukan maka rasa cinta pada kegiatan tersebut akan tumbuh. Misalnya seperti seseorang mencintai pekerjaannya, maka akan tumbuh target yang ingin dicapai.
Namun tidak mudah juga untuk bisa melawan rasa malas jika sudah mendekap di diri.
Banyak hal yang bisa dilakukan untuk bisa melawan rasa malas akan tetapi semuanya kembali pada diri kita masing masing, apakah memiliki niat dan keinginan yang kuat ataupun tidak karena saa yakin hampir semua orang tidak ingin bermalas malasan namun jika tidak melakukan sesuatu rasa malas akan membuat diri terpaku sehingga tidak melakukan apapun.

Saya pikir yang paling penting hal yang dilakukan adalah melakukan hal hal yang efektif untuk diri sendiri terlepas itu akan menghasilkan uang ataupun tidak namun memang pada dasarnya kita harus bisa terus bergerak melakukan hal hal yang positif agar terhindar dari rasa malas, saya pikir penyakit itu semua berawal dari kebiasaan jadi kita harus bisa merubah ataupun membuat kebiasaan yang baik.
newbie
Activity: 31
Merit: 0
January 30, 2024, 08:18:17 AM
#54
Biasanya kalau saya pribadi untuk melawan rasa malas itu dengan memaksa diri untuk melakukan hal yang saya ingin lakukan dan membangun motivasi untuk melakukan itu. Dengan cara seperti ini saya bisa memanipulasi diri untuk melakukan hal-hal yang tidak ingin saya lakukan dan membuat seolah-olah saya mendapatkan reward setelah melakukan itu. Dan biasanya saya melakukan jalan-jalan sore atau sekedar pergi ke cafe untuk mencari suasana baru agar otak bisa tetap fresh dan tidak terpaku pada satu tempat saja yang dimana biasanya membuat kita bosan dan malas.
Nah saya setuju dengan yang di katakan mas nya,melawan rasa malas itu memang sulit bagi setiap orang,tapi itu kembali lagi ke jiwa raga kita masing-masing sih,jika saya pribadi biasa nya memaksakan diri saja berbuat sesuatu karena jika tidak begitu sampai kapan pun rasa malas itu susah untuk di lawan nya,yaitu cara nya dengan memaksakan diri berbuat sesuatu mau itu jalan-jalan atau apa pun itu yang penting kita tidak berdiam diri di rumah yang hanya tidur dan rebahan saja
member
Activity: 125
Merit: 10
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
January 29, 2024, 11:12:36 PM
#53
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.

Tidur yang cukup atau istirahat yang cukup adalah gerbang paling utama untuk melawan rasa malas
Sepertinya anda kurang tidur Grin Grin😁

bukan soal tidur tidak cukup, kalau tidur cukup pun kalau rasa malas masih ada ditubuh kita sama aja, rasa malas itu bukan soal tidur cukup atau gak, tapi bagaimana kita memulai dari niat lalu perbuatan kita, apa yang kita kerjakan harus ada niat di dalam hati, emang rasa malas itu pasti ada di setiap tubuh kita semua, tapi kita lawan rasa malas itu dengan menggerak tubuh untuk memulai sebuah kegiatan, baik kegiatan ringan maupun kegiatan berat, karna hal paling kecil adalah memulai dari pertama untuk bergerak, niatkan aja dulu sesuatu apa yg kita kerjakan akan membuahkan hasil untuk kita sendiri, jangan pernah merasa diri malas,  kalau orang bodoh ingin pintar dia bisa jadi pintar jika dia giat belajar dan tidak malas, tapi kalau orang males tidak ada obatnya,
hero member
Activity: 2072
Merit: 739
Cashback 15%
January 27, 2024, 04:33:48 AM
#52
Malas adalah sebuah kebiasaan buruk yang harus diperangi oleh setiap individu agar tidak menghampiri dirinya yang dapat mempengaruhi kehidupannya, seseorang yang sudah terjangkit penyakit malas akan kesulitan mendapat pekerjaan dan kesulitan mendapat kepercayaan.

Untuk melawan rasa malas harus mampu mengendalikan diri untuk menjadi individu yang bertanggung jawab, ketika anda sudah menumbuhkan rasa tanggung jawab pada setiap kegiatan yang dilakukan maka rasa cinta pada kegiatan tersebut akan tumbuh. Misalnya seperti seseorang mencintai pekerjaannya, maka akan tumbuh target yang ingin dicapai.
full member
Activity: 1444
Merit: 156
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
January 26, 2024, 02:51:37 PM
#51
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.
tidak ada satu manusia pun di bumi ini yang tidak memiliki rasa malas, pasti semuanya punya, hanya saja setiap orang punya kemampuan yang berbeda beda mengendalikan rasa malas mereka, seperti saya ketika rasa malas saya muncul maka saya akan berusaha keras untuk melawan itu

maka nya setiap orang di paksa untuk mendisiplinkan diri sendiri terlebih dahulu, bayangkan saja apa yang terjadi pada anda jika anda seorang angkatan bersenjata namun malas, sudah pasti anda akan di hukum di tempat anda bertugas

tidak ada satu pun yang tamat dalam mengendalikan rasa malas mereka, semua orang akan terus berjuang melawan rasa malas mereka hingga mereka meniggal
sr. member
Activity: 1638
Merit: 330
★Bitvest.io★ Play Plinko or Invest!
January 25, 2024, 05:09:05 AM
#50
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.
Gak ada menurut saya masukan dari orang lain yang bisa membuat perubahan dalam hidup kita gan, kecuali memang ada keinginan besar dari diri sendiri kita untuk mengubah kebiasaan buruk tersebut.
Dalam beberapa hal saya juga terkadang demikian dan bahkan melakukan kewajiban seorang muslim yaitu Sholat terkadang saya malas malasan dan sering menunda, berbagai orang telah mengingatkan saya dan berbagai masukan telah saya terima namun itu tidak kunjung dapat mengubah dalam waktu lam kecuali bukan saya sendiri yang memiliki keinginan besar untuk melakukannya.

melawan rasa malas yaitu membuat pola hidup yang teratur dan tidak menyia-nyiakan waktu, hal lain yaitu melawannya dengan cara melakukan kegiatan-kegiatan positif walau kegiatan tersebut tidak menambah pendapatan kita, karna dengan cara begitu kita selalu disibukan dengan sebuah pekerjaan dan akhirnya terbiasa, setelah itu usahakan sisihkan waktu untuk berolahraga, dan jangan lupa bersyukur dan berdoa
Saya setuju untuk ini karena saya pernah menerapkannya dalam hidup, banyak hal hal positif yang kita lakukan dalam hidup akan berdampak positif juga untuk hal hal lainnya.
Mungkin pola pikir dan juga kebugaran tubuh yang menjadi lebih baik karena kegiatan positif yang sering kita lakukan sehingga terbiasa, ini saran yang bagus menurut say untuk bisa mengubah hidup untuk menjadi lebih baik lagi dan mari kita awali dengan hal hal kecil dalam kehidupan sehari hari kita untuk bisa merubah hal hal besar dalam hidup.
hero member
Activity: 770
Merit: 505
Eloncoin.org - Mars, here we come!
January 24, 2024, 05:45:39 PM
#49
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.

Tidur yang cukup atau istirahat yang cukup adalah gerbang paling utama untuk melawan rasa malas
Sepertinya anda kurang tidur Grin Grin😁

itu sih hanya trik supaya badan fit dan sehat saja.
tapi rasa malas bukan karena tidak fit. misal anda malas sholat padahal badan fit nah itu bukan karena faktor fisik tidak prima tapi emang karena faktor malas untuk mengerjakan nya
hero member
Activity: 1554
Merit: 654
January 24, 2024, 01:25:37 PM
#48
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.

menurut saya kemalasan bisa di lawan dengan kesadaran, karena misal kita akan melakukan sesuatu yang memang tujuannya itu untuk kebaikan kita sendiri tapi kita malas, sisi lain kalau kita melihat pada hal yang akan dilakukan itu memang kita butuhkan maka malas itu bisa dilawan, karena saya sendiri seperti itu, namun memang rasa malas itu pasti dimiliki setiap orang terutama pada anak muda saat ini yang kebanyakan dari mereka malas untuk melangkah maju, padahal itu untuk kebaikan mereka sendiri. saya berpikir, kalau untuk kebaikan sendiri jangan bermalas-malasan, dengan bermalas-malasan itu tidak akan menghasilkan suatu hal yang baik juga tidak akan membuat perubahan yang baik.

dan menurut saya memaksakan diri juga bisa dilakukan, karena memang melawan rasa malas itu tidak mudah, alasannya saya sendiri merasakannya. namun sesekali perlu memaksakan diri untuk melawan rasa malas itu, karena dengan memaksakan diri kalau sudah terbiasa maka akan menjadi hal yang mudah dilakukan juga tidak akan sulit untuk melakukannya. hal ini menurut saya sudah menjadi masalah umum dikalangan masyarakah dan saya rasa kita harus bisa melawan rasa malas itu dengan cara sendiri karena kebaikan untuk diri sendiri itu ditentukan oleh kita sendiri bukan oleh orang lain.
member
Activity: 66
Merit: 18
Tontogether | Save Smart & Win Big
December 08, 2023, 07:14:37 AM
#47
Biasanya kalau saya pribadi untuk melawan rasa malas itu dengan memaksa diri untuk melakukan hal yang saya ingin lakukan dan membangun motivasi untuk melakukan itu. Dengan cara seperti ini saya bisa memanipulasi diri untuk melakukan hal-hal yang tidak ingin saya lakukan dan membuat seolah-olah saya mendapatkan reward setelah melakukan itu. Dan biasanya saya melakukan jalan-jalan sore atau sekedar pergi ke cafe untuk mencari suasana baru agar otak bisa tetap fresh dan tidak terpaku pada satu tempat saja yang dimana biasanya membuat kita bosan dan malas.
melawan rasa malas yaitu membuat pola hidup yang teratur dan tidak menyia-nyiakan waktu, hal lain yaitu melawannya dengan cara melakukan kegiatan-kegiatan positif walau kegiatan tersebut tidak menambah pendapatan kita, karna dengan cara begitu kita selalu disibukan dengan sebuah pekerjaan dan akhirnya terbiasa, setelah itu usahakan sisihkan waktu untuk berolahraga, dan jangan lupa bersyukur dan berdoa
jr. member
Activity: 180
Merit: 1
December 07, 2023, 01:15:39 AM
#46
Kalau saya biasa nya kalau malas itu jika tubuh kurang fit, seperti kurang istirahat atau kecapean.
Tapi jika bermalas-malasan dihari libur gak apa-apa sih,tapi jika bermalas-malasan dihari kerja atau lagi ada kerjaan itu jangan ya,biasanya saya melawan rasa malas itu dengan mengucap"bismillahirrahmanirrahim"sambil bangun dari duduk dan bersiap-siap untuk menjalankan aktivitas (bekerja),ini cara saya yang manjur😁.
newbie
Activity: 51
Merit: 0
December 06, 2023, 10:43:45 PM
#45
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.
Rasa malas yang sudah ada pada tingkat akut sih memang penanganan nya juga memang pasti akan lebih sulit sih gan. Soalnya saya juga pernah merasakan nya. Tapi rasa malas sudah pasti tetap bisa dihilangkan dengan berbagai metode. Salah satunya dengan metode,membuat jadwal yang teratur setiap harinya. Tidak perlu membuat jadwal yang terlalu padat. Cukup dengan hal-hal kecil saja terlebih dahulu. Karena dengan begitu,setiap aktivitas yang kita jalani setiap harinya akan lebih teratur dengan baik.

Dan setelah jadwal itu bisa anda jadikan menjadi sebuah kebiasaan,sudah pasti rasa malas yang anda deritapun bisa di sembuhkan dengan metode tersebut.
full member
Activity: 644
Merit: 155
Eloncoin.org - Mars, here we come!
December 02, 2023, 09:47:59 AM
#44
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.
obatnya hanya satu gan. jangan malas

saya sendiri orangnya mager-an gan kalo lagi gak mood ngapa-ngapain ya sudah mager seharian di kasur.
tapi ada quote yang saya jadikan wallpaper di smartphone dan laptop. begini bunyinya.
ingatlah, semua pasti berlalu. Allah tidak pernah tidur!
dan berhubung saya lihat agan seorang muslim, saya sarankan untuk sering-sering baca dan maknai QS. Ar Ra'd Ayat 11 kalau rasa malas sedang melanda lahir batin.
hero member
Activity: 1358
Merit: 538
paper money is going away
November 29, 2023, 06:25:38 AM
#43
Jadi luangkan waktu anda diakhir pekan untuk pergi liburan agar pikiran menjadi fresh dan membuat semangat kerja semakin bertambah.
Ini penting nih, yang namanya liburan emang perlu banget, meski kadang bikin cape tapi kalau kita liburan di waktu, tempat , cuaca dan mood yang tepat, itu bener-bener boosting semangat buat bisa lebih produktif lagi. Jadi rasa cape itu kadang ga kerasa karena saking seneng nya. Rasa males yang muncul, menurut ane adalah karena kebiasaan monoton yang kadang bikin bosan. Ini bikin males karena ga ada pergerakan baru lagi dan liburan bisa jadi solusi buat itu semua.

Kalo hari-hari biasa, ane lebih ke istirahat sih buat lawan rasa males. Kadang tidur 30 menit itu bakal balikin mood dan bikin seger badan. Kalau tiba-tiba males lagi, ya istirahat lagi tidur atau cari hal yang bikin hepi sekitar 15 - 30 menit . Ini semua tentang mood sebenernya, kalau mood bagus, ane rasa ga ada kata males. Kalo mood lagi hancur atau lagi badmood, semua jadi kelihatan males dan susah fokus.
newbie
Activity: 4
Merit: 0
November 28, 2023, 07:11:47 PM
#42
Saya jawab sesuai sama apa yang saya lakukan Saya type orang yang malas malasan kalo udah rebahan, sinyal wifi bagus, ada cemilan. Uh, malasnya minta ampun. Ini beberapa trik yang saya lakukan sampai saat ini :

-Memulai hari dengan mandi pagi. Hal ini buat saya jadi lebih seger aja gitu buat mulai aktifitas.
-Tidur lebih awal biar bisa bangun pagi buta. Badan seger banget sih bangun pagi tuh.
-Membuat schedule prioritas hari itu juga. Mulai fokus ke prioritas hari itu.

Sampai hari ini saya masih pake trik trik itu buat bikin saya bangkit dari sifat malas saya.
Tril yang wajib ditiru,terimakasih gan😁
newbie
Activity: 4
Merit: 0
November 28, 2023, 07:03:20 PM
#41
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.

Tidur yang cukup atau istirahat yang cukup adalah gerbang paling utama untuk melawan rasa malas
Sepertinya anda kurang tidur Grin Grin😁
full member
Activity: 1017
Merit: 107
November 28, 2023, 11:58:21 AM
#40
Yang pertama, niat. Ini poin ngaruh banget pastinya buat seseorang yang ingin ganti kebiasaan. Tanpa niat, perjalanan ente jadi makin sulit.

Karena ga ada spesifik malas yang ente maksud, jadi ane asumsikan malas disini adalah malas buat gerak atau kerja.

Dulu hal yang ane lakuin buat mentas dari rasa malas itu adalah kerja ngikut orang dan sebisa mungkin jauhin benda yang bikin malas seperti hp atau laptop. Ane sendiri adalah tipikal orang yang seneng banget liat orang kerja, jadi tanpa disuruhpun ketika liat orang kerja, ane jadi gatel pengen kerja juga ngikutin mereka. Mungkin penyebab malas yang ane alami dulu karena udah terlalu nyaman hidup dirumah dan ga ngerasain atmosfer di tempat kerja yang jadi rutinitas orang lain.

Dan tips terakhir dari ane adalah, paksa diri buat dalam kondisi kepepet. Ane dulu pernah berubah drastis dari hari-hari yang penuh malas, tiba-tiba pengen kerja dan sibuk karena kepepet ekonomi. Ini udah ane rasain pasca lulus sekolah dan bener-bener real kalau orang kepepet, usaha apapun ga bakal malu ataupun minder karena emang butuh banget. Tapi usahakan caranya yang bener dan halal ya, gan.
Untuk melawan rasa malas yaitu dengan cara membuat program kerja yang matang dan fokus target yang hendak dicapai, dan ada misi utama yang harus disegerakan, jika ada target-target maka apa yang akan di kerjakan akan fokus, keluar dari zona nyaman,dan jika sudah montok dengan satu pikiran maka berdiskusi dengan kawan-kawan yang dianggap bisa membuat kita termotivasi
Rasa malas datangnya secara tiba-tiba dan tentu saja semua orang pasti merasakan hal itu. Namun cara untuk melepaskan rasa malas itupun juga beragam. Menurut asumsi saya rasa malas itu biasanya datang disaat kondisi ekonomi sedang stabil sehingga rasa aman yang tercipta membuat kita terkadang malas untuk melakukan suatu pekerjaan. Menurut saya jika rasa malas itu datang disaat kita memang memiliki keuangan yang cukup sepertinya tak begitu masalah tapi agak kacau jika kita merasakan malas dengan kondisi keuangan yang tidak stabil atau malah memang tidak memiliki uang yang cukup untuk biaya akomodasi seharian. Jadi luangkan waktu anda diakhir pekan untuk pergi liburan agar pikiran menjadi fresh dan membuat semangat kerja semakin bertambah.
jr. member
Activity: 105
Merit: 5
November 22, 2023, 03:44:11 AM
#39
Menurut pengalaman saya sendiri,jika saya malas(malas banget)biasanya saya bagun dari tempat yang sudah membuat saya malas misal tempat tidur,biasanya saya sambil ber ucap dan langsung berdiri berkata (yo ayo bangun badan semangat semangat semangat bangun kita perintis bukan pewaris),nah biasanya tuh badan yang asalnya berat kalau sudah bangun gituh biasanya terasa enteng.

Selamat menycoba😊semangat semangat semangat lawan rasa malas.
member
Activity: 86
Merit: 27
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
November 20, 2023, 12:21:36 AM
#38
Biasanya kalau saya pribadi untuk melawan rasa malas itu dengan memaksa diri untuk melakukan hal yang saya ingin lakukan dan membangun motivasi untuk melakukan itu. Dengan cara seperti ini saya bisa memanipulasi diri untuk melakukan hal-hal yang tidak ingin saya lakukan dan membuat seolah-olah saya mendapatkan reward setelah melakukan itu. Dan biasanya saya melakukan jalan-jalan sore atau sekedar pergi ke cafe untuk mencari suasana baru agar otak bisa tetap fresh dan tidak terpaku pada satu tempat saja yang dimana biasanya membuat kita bosan dan malas.
Untuk melawan rasa malas yaitu terus istiqamah setiap pekerjaan, karna setiap pekerjaan itu semua akan ada hasil jika kita bersungguh-sungguh dalam sebuah pekerjaan tersebut. hal lain yaitu bagaimana kita memanfaatkan waktu senggang untuk membahagiakan orang-orang yang kita cintai sebab itu membawa semangat kita dan membuang semua rasa malas, setelah itu berdoa dan bersykur apapun resiko yang terjadi saat kita berjuang yang terakhir jangan lupa olah raga
sr. member
Activity: 2044
Merit: 329
★Bitvest.io★ Play Plinko or Invest!
November 17, 2023, 04:27:15 PM
#37
Iya kadang saya juga suka malas banget untuk melakukan kegiatan/pekerjaan,tapi saya suka berpikir lagi jika tidak dipaksakan ini pekerjaan gak akan beres,nah menurut saya pribadi sih melawan rasa malas ini yaitu melawan diri kita sendiri untuk bersemangat.

ada pepatah bagus yang bisa mengatakan bahwa menguasai diri sendiri adalah kekuatan sejati, rasa malas itu muncul dari dalam diri kita sendiri, itu artinya rasa malasa tersebut tercipta bukan karena sebab akibat dari orang lain, semua orang pasti punya rasa malas namun motivasi tiap tiap orang untuk menghilangkan rasa malas nya itu berbeda beda, seperti yang sudah saya katakan di atas, kalo saya sih akan mendoktrin otak saya bahwa esok mungkin saja adalah hari yang berat maka itu saya akan kembali merasa semangat, sering juga malas itu terjadi karena kita terjebak dalam zona nyaman, kenali diri sendiri dan hancurkan rasa malas tersebut, ingat setiap detik sangat berharga.
member
Activity: 98
Merit: 21
Tontogether | Save Smart & Win Big
November 17, 2023, 12:50:54 PM
#36
Yang pertama, niat. Ini poin ngaruh banget pastinya buat seseorang yang ingin ganti kebiasaan. Tanpa niat, perjalanan ente jadi makin sulit.

Karena ga ada spesifik malas yang ente maksud, jadi ane asumsikan malas disini adalah malas buat gerak atau kerja.

Dulu hal yang ane lakuin buat mentas dari rasa malas itu adalah kerja ngikut orang dan sebisa mungkin jauhin benda yang bikin malas seperti hp atau laptop. Ane sendiri adalah tipikal orang yang seneng banget liat orang kerja, jadi tanpa disuruhpun ketika liat orang kerja, ane jadi gatel pengen kerja juga ngikutin mereka. Mungkin penyebab malas yang ane alami dulu karena udah terlalu nyaman hidup dirumah dan ga ngerasain atmosfer di tempat kerja yang jadi rutinitas orang lain.

Dan tips terakhir dari ane adalah, paksa diri buat dalam kondisi kepepet. Ane dulu pernah berubah drastis dari hari-hari yang penuh malas, tiba-tiba pengen kerja dan sibuk karena kepepet ekonomi. Ini udah ane rasain pasca lulus sekolah dan bener-bener real kalau orang kepepet, usaha apapun ga bakal malu ataupun minder karena emang butuh banget. Tapi usahakan caranya yang bener dan halal ya, gan.
Untuk melawan rasa malas yaitu dengan cara membuat program kerja yang matang dan fokus target yang hendak dicapai, dan ada misi utama yang harus disegerakan, jika ada target-target maka apa yang akan di kerjakan akan fokus, keluar dari zona nyaman,dan jika sudah montok dengan satu pikiran maka berdiskusi dengan kawan-kawan yang dianggap bisa membuat kita termotivasi
member
Activity: 492
Merit: 53
Tontogether | Save Smart & Win Big
November 17, 2023, 09:40:50 AM
#35
Biasanya kalau saya pribadi untuk melawan rasa malas itu dengan memaksa diri untuk melakukan hal yang saya ingin lakukan dan membangun motivasi untuk melakukan itu. Dengan cara seperti ini saya bisa memanipulasi diri untuk melakukan hal-hal yang tidak ingin saya lakukan dan membuat seolah-olah saya mendapatkan reward setelah melakukan itu. Dan biasanya saya melakukan jalan-jalan sore atau sekedar pergi ke cafe untuk mencari suasana baru agar otak bisa tetap fresh dan tidak terpaku pada satu tempat saja yang dimana biasanya membuat kita bosan dan malas.
untuk melawan rasa malas yang pertama buat peta masa depan atau workplane jangka menengah dan jangka panjang, kedua konsisten dengan waktu sehingga dalam kesibukan kita juga perlu menjaga waktu biar tidak molor, ketiga yaitu sisihkan waktu untuk berolah raga karna dengan olah raga fisik dan daya pikir makin kuat, rasa malaspun akan hilang dan selajutnya yaitu berdoa sebab usaha tanpa doa sia-sia dan juga sebaliknya..
newbie
Activity: 31
Merit: 0
November 16, 2023, 07:38:21 AM
#34
Iya kadang saya juga suka malas banget untuk melakukan kegiatan/pekerjaan,tapi saya suka berpikir lagi jika tidak dipaksakan ini pekerjaan gak akan beres,nah menurut saya pribadi sih melawan rasa malas ini yaitu melawan diri kita sendiri untuk bersemangat.
member
Activity: 93
Merit: 22
November 06, 2023, 10:18:12 AM
#33
melawan rasa malas bisa menjadi tantangan yang tersendiri, tetapi ada beberapa langkah yang dapat membantu mengatasi atau mengurangi rasa malas. Berikut beberapa tips yang bisa dijalani:
Membuat Tujuan yang Jelas, Memecah Tugas Menjadi Bagian Lebih Kecil, Cari Inspirasi Baru, Pertimbangkan Manfaat Jangka Panjang, Fokus pada Proses, Bukan Hasil, Cari Dukungan, Istirahatlah dengan Bijak,Belajar dari Kegagalan.
newbie
Activity: 12
Merit: 0
October 30, 2023, 08:05:33 AM
#32
sedikit saran dari pengalaman saya bung, saya pernah beberapa kali mendengar bahwasanya malas adalah sebuah penyakit, maka dari itu rasa malas tidak bisa disembuhkan dengan simsalabim saja. step-step yang pernah saya lakukan ialah memaksakan diri untuk langsung melakukan apapun yang ingin dan akan dilakukan. memang ini kesannya saran standar yang tidak terlalu bagus untuk seorang pemalas seperti kita.

tapi yang menjadikan rasa malas kita hilang adalah pembentukan habit, saya pernah mendengar bahwasannya jika ingin membangun habit baru itu harus melskukan hal yang sama selama 40 hari berturut. maka sedikit presure dari saya ialahpaksakan diri kita untuk melakukan apapun secara langsung, paksa saja selama 40 hari. dengan begitu kebiasaan malas kita akan berubah menjadi si gesit irit.

ya mungkin ini akan menyiksa perasaan yang sudah terbiasa malas, tapi coba pikir lagi, lebih baik tidak nyaman selama 40 hari atau tersika oleh rasa malas selamanya?
Betul sekali, malas memang sudah seperti penyakit yang mendarah daging pada kebanyakan orang. Orang sukses, orang pintar, orang cerdas, dan orang yang tekun pun bukan berarti mereka tidak pernah malas, namun mereka bisa menyetir dirinya sendiri kapan waktunya untuk dia malas dan kapan waktu untuk dia memaksakan diri keluar dari zona nyamannya. Malas bukan suatu hal yang amat buruk, menurut saya itu manusiawi namun jangan terlalu memanjakan rasa malas, kita harus lebih banyak melawan. Dengan melakukan pembiasaan seperti yang sudah disebutkan memang sangat benar. Kita perlu melakukan pembiasaan terhadap diri kita sendiri. Dan harus dimulai dari sekarang. Tidak ada waktu lagi untuk kita menunda pembiasaan baru. Niatkan pada diri untuk menjadi lebih baik. Mulai membuat jadwal sendiri dan coba untuk patuhi peraturan. Harus membuat sanksi sendiri agar kita tidak berani untuk melanggar peraturan yang kita buat.
sr. member
Activity: 1400
Merit: 280
https://duelbits.com/
October 25, 2023, 06:01:33 AM
#31
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.

Kalau menurut ane sih, mulai aja dulu. Yang paling sulit untuk dilakukan adalah memulai. Rasa malas itu muncul ketika kita berhadapan dengan suatu tugas. Tapi ketika kita mencoba untuk memulainya, maka rasa malas itu perlahan akan menghilang sedikit demi sedikit. Ane setuju dengan pendapatnya agan Afnan Faizah karena hal tersulit kedua setelah memulai adalah konsistensi. Dan paling banyak orang gagal bukan karena tidak memulai, tapi karena mereka tidak konsisten dengan apa yang telah mereka mulai.
full member
Activity: 784
Merit: 176
October 22, 2023, 07:45:12 PM
#30
saya ingin sekedar membagi pengalaman saja, mungkin cara yang akan saya sampaikan mungkin tidak cocok untuk sebagian orang. Jadi dulu saya push diri saya untuk melakukan 3 kegiatan sekaligus yang tujuannya adalah untuk menghasilkan uang karena kebetulan saya butuh uang puluhan juta waktu itu, bahkan waktu 1 menit saja sangat berharga bagi saya, untuk istirahat tidur mungkin saya menghabiskan 6-7 jam. jadi menurut pengalaman saya butuh 3 hal untuk menghasilkan perbuatan.

1. Waktu
Setiap perbuatan yang kita lakukan selalu menghabiskan waktu, menunggu adalah salah satu hal yang dapat menghabiskan waktu maka dari itu akan lebih baik jika merencanakan kegiatan kita dengan baik sehingga dapat memaksimalkan waktu.

2. Kekuatan Fisik
Apapun yang kita lakukan selalu membutuhkan kekuatan fisik yang baik. jika kita punya waktupun akan sia-sia jika kita tidak punya kekuatan fisik untuk melakukannya maka timbul rasa malas karena tidak ingin menderita. Akan lebih baik bila rutin berolahraga, ngegym, atau lari pagi. jika kita punya kekuatan fisik yang bagus maka kita akan lebih gesit.

3. Kemampuan Otak
Umumnya setiap perbuatan yang kita lakukan, kita selalu lakukan dengan suatu metode yang kita buat sendiri jika metode nya salah akan menghabiskan waktu dan tenaga karena harus mengulang pekerjaan atau memperbaiki kesalahan maka dari itu lebih baik kita belajar dari orang yang sudah ahli, hal ini bisa dilakukan dengan cara menempuh pendidikan yang lebih tinggi, melihat tutorial, atau merancang dulu dipikiran sebelum melakukan pekerjaan ( hanya jika terpaksa karena tidak ada contoh yang berhasil ). Kalau mau melakukan brain exercise juga bagus. Malas juga bisa terjadi jika otak kita sebenarnya belum begitu mampu untuk melakukan kegiatan tersebut.  Kemampuan otak adalah hal terpenting karena dapat menghemat banyak waktu dan tenaga.

menurut saya, malas sering kali terjadi bukan hanya karena kekurangan motivasi tetapi juga kekurangan 3 hal tersebut. Tetapi harus perlu di ingat bahwa kekuatan itu diberikan oleh Tuhan, sekuat apapun kita mencoba tapi kalau Tuhan tidak mengizinkan ya selalu ada saja yang membuat kita tidak berhasil maka dari itu pastikan perbuatan yang kita lakukan itu diridhoi oleh Tuhan dan ucapkanlah Lahaula wala quwata illa billah ( Tidak ada daya dan kekuatan melainkan dari Allah SWT ). Jika itu tetap tidak berhasil mungkin itu ujian. sekian pendapat dari saya jika ada kesalahan saya mohon maaf.
Ketiga hal yang anda sebutkan memang akan dapat mengurangi rasa malas yang terjadi pada seseorang, namun menurut saya jika kita melakukannya tidak dengan konsisten saya rasa kita tidak akan berhasil untuk bisa menghilangkan rasa malas yang ada pada diri kita. Dalam proses menghilangkan rasa malas maka kita harus berupaya untuk dapat melakukan dengan konsisten karena jika kita melakukannya hanya sesuka kita saja saya yakin kita tidak akan bisa menghilangkan malas yang ada pada diri kita.
saya juga sependapat dengan anda, konsistensi sangat penting untuk menghilangkan rasa malas. saya sendiri tidak langsung mampu menghilangkan rasa malas dan memaksimalkan waktu. misalnya dalam olahraga saya hanya mampu melakukannya sekali seminggu bahkan kadang bolong-bolong, tapi jika berkomitmen untuk menjaga konsistensi maka waktu demi waktu akan semakin baik.
full member
Activity: 769
Merit: 108
October 22, 2023, 08:15:50 AM
#29
saya ingin sekedar membagi pengalaman saja, mungkin cara yang akan saya sampaikan mungkin tidak cocok untuk sebagian orang. Jadi dulu saya push diri saya untuk melakukan 3 kegiatan sekaligus yang tujuannya adalah untuk menghasilkan uang karena kebetulan saya butuh uang puluhan juta waktu itu, bahkan waktu 1 menit saja sangat berharga bagi saya, untuk istirahat tidur mungkin saya menghabiskan 6-7 jam. jadi menurut pengalaman saya butuh 3 hal untuk menghasilkan perbuatan.

1. Waktu
Setiap perbuatan yang kita lakukan selalu menghabiskan waktu, menunggu adalah salah satu hal yang dapat menghabiskan waktu maka dari itu akan lebih baik jika merencanakan kegiatan kita dengan baik sehingga dapat memaksimalkan waktu.

2. Kekuatan Fisik
Apapun yang kita lakukan selalu membutuhkan kekuatan fisik yang baik. jika kita punya waktupun akan sia-sia jika kita tidak punya kekuatan fisik untuk melakukannya maka timbul rasa malas karena tidak ingin menderita. Akan lebih baik bila rutin berolahraga, ngegym, atau lari pagi. jika kita punya kekuatan fisik yang bagus maka kita akan lebih gesit.

3. Kemampuan Otak
Umumnya setiap perbuatan yang kita lakukan, kita selalu lakukan dengan suatu metode yang kita buat sendiri jika metode nya salah akan menghabiskan waktu dan tenaga karena harus mengulang pekerjaan atau memperbaiki kesalahan maka dari itu lebih baik kita belajar dari orang yang sudah ahli, hal ini bisa dilakukan dengan cara menempuh pendidikan yang lebih tinggi, melihat tutorial, atau merancang dulu dipikiran sebelum melakukan pekerjaan ( hanya jika terpaksa karena tidak ada contoh yang berhasil ). Kalau mau melakukan brain exercise juga bagus. Malas juga bisa terjadi jika otak kita sebenarnya belum begitu mampu untuk melakukan kegiatan tersebut.  Kemampuan otak adalah hal terpenting karena dapat menghemat banyak waktu dan tenaga.

menurut saya, malas sering kali terjadi bukan hanya karena kekurangan motivasi tetapi juga kekurangan 3 hal tersebut. Tetapi harus perlu di ingat bahwa kekuatan itu diberikan oleh Tuhan, sekuat apapun kita mencoba tapi kalau Tuhan tidak mengizinkan ya selalu ada saja yang membuat kita tidak berhasil maka dari itu pastikan perbuatan yang kita lakukan itu diridhoi oleh Tuhan dan ucapkanlah Lahaula wala quwata illa billah ( Tidak ada daya dan kekuatan melainkan dari Allah SWT ). Jika itu tetap tidak berhasil mungkin itu ujian. sekian pendapat dari saya jika ada kesalahan saya mohon maaf.
Ketiga hal yang anda sebutkan memang akan dapat mengurangi rasa malas yang terjadi pada seseorang, namun menurut saya jika kita melakukannya tidak dengan konsisten saya rasa kita tidak akan berhasil untuk bisa menghilangkan rasa malas yang ada pada diri kita. Dalam proses menghilangkan rasa malas maka kita harus berupaya untuk dapat melakukan dengan konsisten karena jika kita melakukannya hanya sesuka kita saja saya yakin kita tidak akan bisa menghilangkan malas yang ada pada diri kita.
jr. member
Activity: 84
Merit: 1
October 22, 2023, 04:57:22 AM
#28
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.
1. Coba cari tahu dulu penyebab rasa malas itu sendiri kenapa. Setidaknya dengan mencoba untuk intropeksi diri sendiri biar tau apa faktor utama pemicu rasa malas nya.
2. Mencoba lah berpikir positif. Pikiran yang negatif itu adalah musuh terbesar yang harus selalu kita basmi. Kemalasan ngga berujung pada munculnya rasa pesimis dan rasa bersalah karena kita akan merasa gagal dan tidak bisa menghasilkan apapun.
3. Beri target pada diri sendiri, Selalu usahakan untuk menetapkan target yang lebih kecil dan bisa dicapai sesuai kemampuan Anda. Hal ini dipercaya bisa menjadi salah satu cara melawan rasa malas.
4. Jangan terlalu jadi orang yang perfeksionis, karena tidak jarang orang yang perfeksionisme menyebabkan depresi dan rasa malas dalam tingkat tinggi.
5. Hargai setiap proses yang kamu lakuin.
full member
Activity: 784
Merit: 176
October 20, 2023, 06:15:16 PM
#27
saya ingin sekedar membagi pengalaman saja, mungkin cara yang akan saya sampaikan mungkin tidak cocok untuk sebagian orang. Jadi dulu saya push diri saya untuk melakukan 3 kegiatan sekaligus yang tujuannya adalah untuk menghasilkan uang karena kebetulan saya butuh uang puluhan juta waktu itu, bahkan waktu 1 menit saja sangat berharga bagi saya, untuk istirahat tidur mungkin saya menghabiskan 6-7 jam. jadi menurut pengalaman saya butuh 3 hal untuk menghasilkan perbuatan.

1. Waktu
Setiap perbuatan yang kita lakukan selalu menghabiskan waktu, menunggu adalah salah satu hal yang dapat menghabiskan waktu maka dari itu akan lebih baik jika merencanakan kegiatan kita dengan baik sehingga dapat memaksimalkan waktu.

2. Kekuatan Fisik
Apapun yang kita lakukan selalu membutuhkan kekuatan fisik yang baik. jika kita punya waktupun akan sia-sia jika kita tidak punya kekuatan fisik untuk melakukannya maka timbul rasa malas karena tidak ingin menderita. Akan lebih baik bila rutin berolahraga, ngegym, atau lari pagi. jika kita punya kekuatan fisik yang bagus maka kita akan lebih gesit.

3. Kemampuan Otak
Umumnya setiap perbuatan yang kita lakukan, kita selalu lakukan dengan suatu metode yang kita buat sendiri jika metode nya salah akan menghabiskan waktu dan tenaga karena harus mengulang pekerjaan atau memperbaiki kesalahan maka dari itu lebih baik kita belajar dari orang yang sudah ahli, hal ini bisa dilakukan dengan cara menempuh pendidikan yang lebih tinggi, melihat tutorial, atau merancang dulu dipikiran sebelum melakukan pekerjaan ( hanya jika terpaksa karena tidak ada contoh yang berhasil ). Kalau mau melakukan brain exercise juga bagus. Malas juga bisa terjadi jika otak kita sebenarnya belum begitu mampu untuk melakukan kegiatan tersebut.  Kemampuan otak adalah hal terpenting karena dapat menghemat banyak waktu dan tenaga.

menurut saya, malas sering kali terjadi bukan hanya karena kekurangan motivasi tetapi juga kekurangan 3 hal tersebut. Tetapi harus perlu di ingat bahwa kekuatan itu diberikan oleh Tuhan, sekuat apapun kita mencoba tapi kalau Tuhan tidak mengizinkan ya selalu ada saja yang membuat kita tidak berhasil maka dari itu pastikan perbuatan yang kita lakukan itu diridhoi oleh Tuhan dan ucapkanlah Lahaula wala quwata illa billah ( Tidak ada daya dan kekuatan melainkan dari Allah SWT ). Jika itu tetap tidak berhasil mungkin itu ujian. sekian pendapat dari saya jika ada kesalahan saya mohon maaf.
member
Activity: 728
Merit: 48
October 20, 2023, 01:57:15 AM
#26
Saya jawab sesuai sama apa yang saya lakukan Saya type orang yang malas malasan kalo udah rebahan, sinyal wifi bagus, ada cemilan. Uh, malasnya minta ampun. Ini beberapa trik yang saya lakukan sampai saat ini :

-Memulai hari dengan mandi pagi. Hal ini buat saya jadi lebih seger aja gitu buat mulai aktifitas.
-Tidur lebih awal biar bisa bangun pagi buta. Badan seger banget sih bangun pagi tuh.
-Membuat schedule prioritas hari itu juga. Mulai fokus ke prioritas hari itu.

Sampai hari ini saya masih pake trik trik itu buat bikin saya bangkit dari sifat malas saya.
full member
Activity: 1148
Merit: 208
★Bitvest.io★ Play Plinko or Invest!
October 13, 2023, 11:37:17 AM
#25
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.
sedikit saran dari pengalaman saya bung, saya pernah beberapa kali mendengar bahwasanya malas adalah sebuah penyakit, maka dari itu rasa malas tidak bisa disembuhkan dengan simsalabim saja. step-step yang pernah saya lakukan ialah memaksakan diri untuk langsung melakukan apapun yang ingin dan akan dilakukan. memang ini kesannya saran standar yang tidak terlalu bagus untuk seorang pemalas seperti kita.

tapi yang menjadikan rasa malas kita hilang adalah pembentukan habit, saya pernah mendengar bahwasannya jika ingin membangun habit baru itu harus melskukan hal yang sama selama 40 hari berturut. maka sedikit presure dari saya ialahpaksakan diri kita untuk melakukan apapun secara langsung, paksa saja selama 40 hari. dengan begitu kebiasaan malas kita akan berubah menjadi si gesit irit.

ya mungkin ini akan menyiksa perasaan yang sudah terbiasa malas, tapi coba pikir lagi, lebih baik tidak nyaman selama 40 hari atau tersika oleh rasa malas selamanya?
Jika kita menganggapnya malas adalah sebuah penyakit maka kita harus berusaha menemukan obat yang bisa menyembuhkannya seperti yang da katakan kita harus melalui proses untuk bisa menghilangkan rasa malas yang ada pada diri kita dan melakukannya secara konsisten untuk bisa menghilangkan nya.
Pada awal awal proses menghilangkan rasa malas memang akan sangat membuat diri kita tidak nyaman namun kita harus memaksanya jika menginginkan rasa malas tersebut hilang dari diri kita, karena setiap orang yang malas tentu tidak akan bisa menghasilkan apapun dan ini akan sangat merugikan jika kita tidak mengubah diri kita kearah yang lebih baik.
sr. member
Activity: 2044
Merit: 329
★Bitvest.io★ Play Plinko or Invest!
October 11, 2023, 06:17:42 PM
#24
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.

agan kurang termotivasi, biasanya malas menguasai seseorang karena orang tersebut tidak punya alasan kuat untuk melawan rasa malas tersebut, saya jujur saja saat ini saya sangat mengharapkan uang dari online karena saya tidak memiliki penghasilan stabil, motivasi itu yang membuat saya terus mampu melawan rasa malas saya, ingat gan, tidak ada orang malas yang menjadi kaya kecuali orang tersebut mendapatkan jackpot, mendapatkan warisan besar atau menemukan harta karun maka itu agan harus mampu melawan rasa malas agan sendiri, temukan apa yang bisa memotivasi agan, semoga bisa gan.
member
Activity: 89
Merit: 38
October 11, 2023, 05:38:47 AM
#23
Komunitas Gacor sudah berkembang, mari ikut bergabung

https://komunitasgacor.info/
https://komunitasgacor.info/
Ini apa yak? Kok ga sesuai dengan topik? Mana ada link nya pula  Huh
newbie
Activity: 1
Merit: 0
October 10, 2023, 09:38:52 AM
#22
Komunitas Gacor sudah berkembang, mari ikut bergabung

https://komunitasgacor.info/
https://komunitasgacor.info/
full member
Activity: 180
Merit: 121
October 08, 2023, 04:02:19 PM
#21
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.
sedikit saran dari pengalaman saya bung, saya pernah beberapa kali mendengar bahwasanya malas adalah sebuah penyakit, maka dari itu rasa malas tidak bisa disembuhkan dengan simsalabim saja. step-step yang pernah saya lakukan ialah memaksakan diri untuk langsung melakukan apapun yang ingin dan akan dilakukan. memang ini kesannya saran standar yang tidak terlalu bagus untuk seorang pemalas seperti kita.

tapi yang menjadikan rasa malas kita hilang adalah pembentukan habit, saya pernah mendengar bahwasannya jika ingin membangun habit baru itu harus melskukan hal yang sama selama 40 hari berturut. maka sedikit presure dari saya ialahpaksakan diri kita untuk melakukan apapun secara langsung, paksa saja selama 40 hari. dengan begitu kebiasaan malas kita akan berubah menjadi si gesit irit.

ya mungkin ini akan menyiksa perasaan yang sudah terbiasa malas, tapi coba pikir lagi, lebih baik tidak nyaman selama 40 hari atau tersika oleh rasa malas selamanya?
hero member
Activity: 910
Merit: 789
October 08, 2023, 06:46:21 AM
#20
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.

Jika om ketik pertanyaan itu di tempat pencarian google, om akan menemukan banyak cara untuk melawan rasa malas yang telah menjiwai didalam tubuhnya om sendiri. Tetapi kalau tutorial dari saya pribadi sebenarnya cukup sederhana, yaitu om harus memiliki lebih banyak kawan yang suka bekerja dan suka mengajak om untuk bekerja sehingga om sendiri pasti akan terbawa dengan suasana mereka dan akan berniat untuk bekerja dengan lama-kelamaan rasa malas yang pernah menjiwai di tubuh om sendiri akan hilang meskipun tidak akan dalam seketika.

Karena menghilangkan rasa malas yang telah lama bersemayam didalam tubuh itu selalu sulit karena pada dasarnya hal itu disebabkan oleh kebiasaan yang om lakukan sendiri, sehingga om perlu merubah kebiasaan yang tidak baik itu secara perlahan dengan berteman dengan lebih banyak orang yang selalu rajin bekerja. Jadi mulai sekarang carilah lingkungan yang dapat memacu niat om untuk bekerja dan membuat om bisa membuang rasa malas itu secara perlahan, dan selain itu om juga harus melihat kesuksesan orang lain sebagai motivasi untuk perubahan hidup yang lebih baik karena itu juga merupakan salah satu tutorial dari beberapa banyak tutorial yang ada di internet.
full member
Activity: 420
Merit: 216
Rollbit.com
September 29, 2023, 08:27:48 PM
#19
Melawan rasa malas tentunya tidak mudah, namun ada kalanya kita bermalas malasan karena mempunyai alasan yang kuat, misalnya kita tidak mempunyai tanggung jawab yang tinggi misalnya karena kita belum menikah atau masih berstatus pelajar maka menurut saya sifat malas
Akan timbul dan jujur saya juga mengalami malas yang berlebihan ya alasannya karena itu karena tidak mempunyai tanggung jawab yang mendesak dan akhirnya menjadi malas.

Saya rasa op untuk melawan rasa malas itu susah karena biasanya orang orang itu selalu mempunyai sifat ingin bermalas malasan namun karena mempunyai tanggung jawab yang mendesak maka terpaksa menjadi tidak bermalas malasan karena kebutuhan dan tanggung jawab yang mendesak. Dan saya rasa dalam hal ini kuncinya ada di diri anda sendiri cobalah untuk melawan rasa malas dengan penuh semangat op. Dan saya melihat orang yang membalas postingan anda balasannya sangat bagus. Jadi anda bisa melihat dan menyimpulkan apa yang harus anda perbuat supaya anda bisa melawan rasa malas.
sr. member
Activity: 1162
Merit: 476
September 29, 2023, 10:17:42 AM
#18
Malas adalah salah satu prilaku negatif yang seharusnya bisa dilawan. Ya saya juga pernah mengalami itu dan bahkan sampai sekarang saya juga masih memiliki perasaan itu, namun saya berusaha untuk melawannya.
Salah satu kebiasaan yang saya lakukan untuk melawannya adalah dengan rutin berolahraga, mungkin jika kita melihat secara sekilas maka itu tidak ada hubungannya, namun yang saya rasakan ketika sudah membiasakan itu, saya mulai bisa melawan rasa malas itu. Di sela sela waktu kosong saya juga selalu mengisinya dengan kegiatan kegiatan yang lebih berguna di bandingkan dengan hanya rebahan dan sambil mengoperasikan handphone. Saya biasanya bercocok tanam, seperti cabe, tomat dan lain sebagainya. Jadi setiap harinya ada kegiatan yang saya lakukan dan tidak bisa ditinggalkan seperti menyiram tanaman.

Saya mencoba membedakan antara malas dan beristirahat, selama sepekan tanpa melakukan apapun selain pekerjaan wajib kita, itu adalah malas. Dan jika sehari kita bersantai tanpa melakukan apapun, itu istirahat. Namun yang saya alami adalah ketika kita sudah memiliki kebiasaan dan melakukan sesuatu setiap harinya, ketika kita tidak melakukan apa apa bagi saya seperti ada sesuatu yang kurang.
newbie
Activity: 16
Merit: 0
September 28, 2023, 11:23:22 PM
#17
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.

Mudah untuk melawan rasa malas.
Tahan makan.
Ketika perut mulai kosong pasti mulai ada pergerakan mencari makanan.
Yang inti nya sih, semua tergantung sifat dan kebutuhan kalau semua tercukupi biasa timbul rasa malas.
Kalau udah ada tanggung jawab dan  prioritas utama, sangat mudah untuk menghilangkan rasa malas.
sr. member
Activity: 1456
Merit: 256
September 25, 2023, 05:48:44 AM
#16
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.
Rasa malas dalam diri seseorang merupakan hal yang wajar dan semua orang pasti mengalaminya, namun jika kita ingin melawan rasa malas tersebut, ada baiknya kita mencoba hal-hal seperti berikut ini:
1. Percaya dan niat untuk melakukan suatu kegiatan, serta yakin akan berhasil.
2. Tidak adanya beban atau masalah dalam diri tentu akan menimbulkan semangat dalam menjalankan segala aktivitas.
3. Melaksanakan kegiatan dengan sungguh-sungguh untuk mencapai tujuan yang diinginkan.
4. Berpikirlah realistis bahwa rasa malas akan membawamu pada kesulitan dan jauh dari perasaan bahagia.
Di atas hanya pendapat saya saja gan, selebihnya terserah anda yang memutuskan dan bertindak. Grin
hero member
Activity: 1470
Merit: 755
September 23, 2023, 09:19:18 AM
#15
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Semua itu tantangan yang harus dilawan oleh siapapun yang mengalaminya dan siapapun pernah mengalaminya. Saya bisa mengatakan ketika rasa itu muncul, lakukan kebiasaan yang menghadirkan perasaan senang dan cerita. Biasanya setelah melakukan kebiasaan yang menghadirkan suasana ceria, pikiran kita akan berlanjut kepada rutuniras lain.

Hindari begadang karena itu bisa berefek pada kesehatan pikiran. Saya menyebutnya kesehatan pikiran karena pikiran yang membawa semua anggota tubuh ke suasana ceria dan tidak.
Target yang diinginkan juga jangan terlalu besar.
sr. member
Activity: 476
Merit: 254
September 23, 2023, 06:15:53 AM
#14
Memikirkan tentang masa depan kita adalah salah satu cara yang baik agar kita tidak bermalas malasan karena jika kita tidak memikirkan untuk diri kita sendiri tidak akan ada orang lain yang memikirkan kita, setiap orang tentu pernah merasakan hal seperti ini namun kita harus melawan nya agar kita tidak merasakan akibat yang buruk dari rasa malas yang ada pada diri kita. Anda benar orang yang sudah memiliki kekayaan yang cukup pun masih bekerja untuk mengumpulkan kekayaan mereka, bagaimana dengan kita yang tidak memiliki kekayaan yang cukup jika kita bermalas malas tentu ini akan sangat merugikan diri kita dan tidak ada yang memikirkannya jika kita tidak melawan rasa malas yang ada pada diri kita.
Bener banget gan , yang kaya dan sudah berumur saja masih bekerja  , lah ini masih muda bermalas-malasan siapa lagi yang menolong kita kalau bukan diri kita sendiri.Pada saat ortu masih ada mungkin ingat nasihat baiknya, orang tua hanya mendorong agar kedepan nya anak nya minimal bisa hidup sendiri atau mandiri secara finansial. Kalau masih tetap malas sampe tua 1 rupiah pun tidak akan pernah di dapat nya. Dan target pun tidak akan pernah tercapai, mau kaya tapi tidak ngapa-ngapain ya itu hanya halusinasi belaka

Pernah mendengar kata kata" kalau rezeki mah tidak akan pernah kemana mana", kalau menurut saya pribadi mah konsep ini mesti kita ubah , konsep ini harus kita balik atau di ubah dalam mainset kita , kalau kita ga kemana-mana rezeki itu tidak akan pernah datang. Bergerak lah kawan jemput rezeki itu , ibarat pemain bola kalau dapat bola tapi dia hanya diam saja maka dia tidak akan pernah mencetak gol dan tidak akan pernah tenar.
member
Activity: 467
Merit: 61
September 23, 2023, 04:04:24 AM
#13
Kalau bermalas malasan misalnya di saat hari libur kerja
Saya rasa tidak ada salahnya karena telah bekerja selama kurang lebih 6 hari, tapi kalau bermalas malasan dengan tidak ada alasan yang positif saya rasa itu adalah bencana besar karena kalau bermalas malasan terus tentunya kita tidak akan mendapatkan manfaat dari kegiatan kita, saya rasa untuk melawan rasa malas adalah harus punya niat yang kuat dan harus ingat dengan dampak negatif dari penyakit malas.
sr. member
Activity: 364
Merit: 272
September 22, 2023, 03:47:35 PM
#12
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.
Saya kira semua pernah merasakan dalam posisi seperti ini, rasa males yang tidak bisa di lawan. Bahkan seharian hanya rebahan saja di kamar. Fase-fase yang sangat tidak di harapkan hadir. Cheesy

Tapi mungkin ini bisa kita terapkan dalam pikiran kita agar bisa mengalhkan rasa males yang ada dalam diri kita.
1. Ingatlah momen saat kamu dihina, jadikan rasa malu dan marah kamu itu untuk bersemangat melawan kemalasan itu.
2. Menggunkan air dingin, cuci muka atau mandi dengan air dingin untuk mengusir jauh rasa malas.
4. Kalau lagi mengerjakan sesuatu kerjakan lah dengan tidak buru-buru. apa yang km kerjaan harus di nikmati
5. Minum kopi/kafein
6. Aktifkan mode robot, kmu wajib menyelesaikan apa yang ingin km kerjaan meskipun ada rasa males tetap harus di paksakan.  karena dunia ini akan tetap berputar dan tidak peduli rasa males kamu saat ini.
member
Activity: 348
Merit: 22
September 22, 2023, 07:31:53 AM
#11
Tidak bisa di pungkiri saya juga adalah seorang pemalas namun saya selalu memerangi rasa malas yang ada dalam diri, dengan cara berpikir untuk masa depan soalnya kalau kita bermalas malasan kita berpotensi tidak akan mendapatkan masa depan yang cerah, khususnya dalam bidang ekonomi dan Materi (harta) karena yang saya lihat orang yang sudah Kaya Juga masih mencari harta dan tidak bermalas malasan.

Saya rasa begitu saran dari saya gan dan yang penting adalah niat untuk tidak bermalas malasan dan ingat masa depan.
Memikirkan tentang masa depan kita adalah salah satu cara yang baik agar kita tidak bermalas malasan karena jika kita tidak memikirkan untuk diri kita sendiri tidak akan ada orang lain yang memikirkan kita, setiap orang tentu pernah merasakan hal seperti ini namun kita harus melawan nya agar kita tidak merasakan akibat yang buruk dari rasa malas yang ada pada diri kita. Anda benar orang yang sudah memiliki kekayaan yang cukup pun masih bekerja untuk mengumpulkan kekayaan mereka, bagaimana dengan kita yang tidak memiliki kekayaan yang cukup jika kita bermalas malas tentu ini akan sangat merugikan diri kita dan tidak ada yang memikirkannya jika kita tidak melawan rasa malas yang ada pada diri kita.
full member
Activity: 345
Merit: 140
September 21, 2023, 10:16:19 PM
#10
Tidak bisa di pungkiri saya juga adalah seorang pemalas namun saya selalu memerangi rasa malas yang ada dalam diri, dengan cara berpikir untuk masa depan soalnya kalau kita bermalas malasan kita berpotensi tidak akan mendapatkan masa depan yang cerah, khususnya dalam bidang ekonomi dan Materi (harta) karena yang saya lihat orang yang sudah Kaya Juga masih mencari harta dan tidak bermalas malasan.

Saya rasa begitu saran dari saya gan dan yang penting adalah niat untuk tidak bermalas malasan dan ingat masa depan.
full member
Activity: 683
Merit: 112
September 16, 2023, 01:07:56 PM
#9
Rasa malas itu sudah biasa om. Saya sering banget ngalaminnya apalagi kalo istri pengen dianterin kemana gitu, saya nya mager hihihi.

Sebenarnya sih ga perlu tutor macem-macem. Coba aja om selalu ingat apa yang ingin om capai dalam setiap harinya atau untuk masa depan om dan keluarga, misalnya. Jadi dalam bekerja, yang om ingat itu hanya om dan keluarga dan om ingin memberikan sesuatu yang berharga untuk mereka. Nah, dengan begitu, om pasti akan berusaha untuk melawan rasa malas itu dan tetap merasa bersemangat. Coba deh kalau om perhatikan waktu orang tua (bapak+ibu) atau istri dan anak-anak lagi tidur, om pandangi wajah mereka. Apa yang om rasakan?

Kalau om merasa bahwa om masih kurang dalam membahagiakan mereka, om harus bilang ke diri om sendiri supaya om bisa lebih giat lagi dalam berusaha. Jangan pernah menyerah om walaupun rasa malas itu datang.
newbie
Activity: 11
Merit: 0
September 12, 2023, 11:30:42 AM
#8
Rasa malas sudah menjadi musuh sehari hari, bukan hanya agan saja yang mengalami hal ini.
Saya pun pernah dilanda rasa malas.
Pertama agan harus punya motivasi yang kuat coba agan pikirkan setelah melakukan tugas tersebut apa yang agan dapatkan setelah menyelesaikan tugas tersebut? Pasti ada hasil nya.
Kalau motivasi dirasa masih kurang coba agan cari dukungan dari orang lain, terkadang melawan rasa malas jadi lebih mudah ketika kita memiliki dukungan dari orang lain. Coba agan temui teman atau keluarga terdekat agan karena mereka
dapat menjadi sumber inspirasi dan pemberi semangat ketika rasa malas datang menghampiri.
Tapi yang terpenting jangan malas ibadah ya gan hehe
newbie
Activity: 26
Merit: 0
September 12, 2023, 09:42:51 AM
#7
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.
Siapapun jika ia manusia pasti pernah mengalami dan pernah berada dizona yang agan alami saat ini, ada banyak hal yang membuat seseorang menjadi pemalas, diantaranya :
- Berada dizona nyaman ( semua kebutuhan tercukupi )
- Tidak pandai bersyukur
- Tidak bisa menggali potensi diri
- Tidak Mengerti Tanggung jawab rentang usia
- Tidak punya target kehidupan baik itu jangka pendek atau jangka panjang

Saya kira jika agan mengerti dan belajar mengenai hal diatas pasti agan akan pelan pelan "bangun dari tidur panjang".
sr. member
Activity: 868
Merit: 456
September 12, 2023, 09:25:43 AM
#6
Ane juga mengalami siklus malas - rajin, dan yang ane perhatikan, rasa malas muncul ketika agan ga punya GOAL, yang kalu diterjemahkan ya tujuan jangka pendek yang jelas. Dulu ketika ane mau kawin dan butuh dana banyak, ane kerja kek orang kesurupan, ga ada capenya. Sama gitu juga ketika awal-awal buka usaha, semangat banget bekerja tak kenal lelah Grin Sebaliknya, ketika ane udah mapan, duit udah ada, semangat mulai meredup dan akhirnya kebanyakan gabut.

Emang kalau udah ngebet kawin biasanya malas akan hilang seketika dan berbalik menjadi semangat 45, tapi kalo udah kebanyakan kawin ntr loyo gan... Grin

Kalau udah fase mapan emang sudah seharusnya malas gan, mungkin itu titik yang tepat untuk bermalas-malasan karena finansial udah tercukupi dan tentunya fase buat menghabur-hamburkan uang. Di tumpuk terus ntr dimakan rayap malah repot gan... Grin

Makanya agan bikin GOAL yang realistis, target pencapaian apa yang bisa direalisasikan... Jangan kemudian targetnya muluk-muluk kek jadi milyader tahun depan, dsb. Itu gak berguna kalau dari pengalaman ane. Nanti kalau tujuan sudah tercapai, bikin tujuan baru lagi, jangan kek ane lalu gabut.

Ya mungkin idelnya seperti itu. Seperti saat masih sendiri perlu kerja giat untuk persiapan dana merit, setelah merit persiapan rumah, setelah rumah persiapan sekolah anak, setelah sekolah anak persiapan kuliah anak, setelah kuliah anak persiapan menikahkan anak, setepah menikahkan anak perispan punya cucu.. Dan seterusnya
copper member
Activity: 2310
Merit: 2133
Slots Enthusiast & Expert
September 11, 2023, 02:21:18 PM
#5
Ane juga mengalami siklus malas - rajin, dan yang ane perhatikan, rasa malas muncul ketika agan ga punya GOAL, yang kalu diterjemahkan ya tujuan jangka pendek yang jelas. Dulu ketika ane mau kawin dan butuh dana banyak, ane kerja kek orang kesurupan, ga ada capenya. Sama gitu juga ketika awal-awal buka usaha, semangat banget bekerja tak kenal lelah Grin Sebaliknya, ketika ane udah mapan, duit udah ada, semangat mulai meredup dan akhirnya kebanyakan gabut.

Makanya agan bikin GOAL yang realistis, target pencapaian apa yang bisa direalisasikan... Jangan kemudian targetnya muluk-muluk kek jadi milyader tahun depan, dsb. Itu gak berguna kalau dari pengalaman ane. Nanti kalau tujuan sudah tercapai, bikin tujuan baru lagi, jangan kek ane lalu gabut.
sr. member
Activity: 868
Merit: 456
September 11, 2023, 04:31:50 AM
#4
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.

Maksdnya malas gimana gan? apakah suka mager dan rebahan gitu?

Menurut saya si malas atau tidak itu tergantung motivasi dan kebutuhan agan. Kalo misal agan masih single, pelajar/mahasiswa, orang tua kaya, mungkin itu tidak terlalu menjadi masalah. Tapi misal agan sudah berkeluarga, punya anak, dan masih bisa malas-malasan dan rebahan terus itu baru masalah seius meskipun saya tidak yakin istri anda akan diam saja kalau dalam situasi seperti ini.

Jadi kembali ke motifasi agan apa, dan kebutuhaanya apa. Biasanya ini yang paling ampuh untuk melawan malas, setidaknya menurut saya demikian. Kemudian cobalaha untuk tidak terlalu begadang,  bagun pagi, mandi, sarapan, dan sempatkan olagraga setidaknya seminggu sekali. Kalau fisik bugar dan fress harusnya ga mageran...

Edit: Karena thread ini tidak berhubungan dengan ekonomi, politik, dan budaya mungkin lebih baik jika thread ini dipindahkan ke subboard Topik Lainnya
sr. member
Activity: 1008
Merit: 371
September 11, 2023, 02:21:41 AM
#3
Biasanya kalau saya pribadi untuk melawan rasa malas itu dengan memaksa diri untuk melakukan hal yang saya ingin lakukan dan membangun motivasi untuk melakukan itu. Dengan cara seperti ini saya bisa memanipulasi diri untuk melakukan hal-hal yang tidak ingin saya lakukan dan membuat seolah-olah saya mendapatkan reward setelah melakukan itu. Dan biasanya saya melakukan jalan-jalan sore atau sekedar pergi ke cafe untuk mencari suasana baru agar otak bisa tetap fresh dan tidak terpaku pada satu tempat saja yang dimana biasanya membuat kita bosan dan malas.
hero member
Activity: 1358
Merit: 538
paper money is going away
September 10, 2023, 07:23:48 PM
#2
Yang pertama, niat. Ini poin ngaruh banget pastinya buat seseorang yang ingin ganti kebiasaan. Tanpa niat, perjalanan ente jadi makin sulit.

Karena ga ada spesifik malas yang ente maksud, jadi ane asumsikan malas disini adalah malas buat gerak atau kerja.

Dulu hal yang ane lakuin buat mentas dari rasa malas itu adalah kerja ngikut orang dan sebisa mungkin jauhin benda yang bikin malas seperti hp atau laptop. Ane sendiri adalah tipikal orang yang seneng banget liat orang kerja, jadi tanpa disuruhpun ketika liat orang kerja, ane jadi gatel pengen kerja juga ngikutin mereka. Mungkin penyebab malas yang ane alami dulu karena udah terlalu nyaman hidup dirumah dan ga ngerasain atmosfer di tempat kerja yang jadi rutinitas orang lain.

Dan tips terakhir dari ane adalah, paksa diri buat dalam kondisi kepepet. Ane dulu pernah berubah drastis dari hari-hari yang penuh malas, tiba-tiba pengen kerja dan sibuk karena kepepet ekonomi. Ini udah ane rasain pasca lulus sekolah dan bener-bener real kalau orang kepepet, usaha apapun ga bakal malu ataupun minder karena emang butuh banget. Tapi usahakan caranya yang bener dan halal ya, gan.
newbie
Activity: 18
Merit: 2
September 09, 2023, 02:13:58 AM
#1
Jadi ini pengalaman pribadi setiap mau memulai selalu ada aja alasan yang membuat pekerjaan terhambat entah itu ada halangan atau apa.
Sudah belajat berbagai macam habit namun belum juga ada perobahan, rasa malas seakan menjiwai tubuh ini mencoba melawan masih aja menang ni malas.
Apa ada tutorial yang ampuh dari agan-agan yang dirahmati Allah Swt.
Jump to: