Author

Topic: Bounty Program (Read 686 times)

NH
sr. member
Activity: 422
Merit: 250
July 28, 2018, 06:21:34 AM
#82
Ini masalah yang sering dirasakan oleh bounty hunters menurut saya. Ini cerita sedikit, saya mengikuti sebuah bounty program dan program kerjanya sudah selesai tetapi tokennya belum di distribusikan sampai sekarang padahal selesainya sudah berbulan -  bulan, kata teman saya itu adalah SCAM kalau tidak SCAM itu harcap habis (bangkrut), saya perlu masukan dari teman- teman apakah masalah kalau tokennya tidak di distribusikan? Dan masalah kedua kenapa bounty program berhenti mendadak, apakah bounty programnya juga bangkrut apa gimana? Memang mencari token di bounties sangat sulit kenapa begitu, saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, apakah ini memang Bitcoin akan buruk ubtuk kedepannya? saya butuh tanggapan dari para master-master disini. Terima kasih

klo scam jelas, kadang gak perlu nunggu mencapai hardcap ato ico slese kadang mereka udah kabur. ada juga yang mengulur distribusi yang ujung ujungnya ngga dibagikan sama mereka.
berhenti mendadak biasanya ada masalah dari sananya gan, yang kita sendiri ngga tau, biasanya mereka gak jelaskan dan sekalinya menjelaskan paling masalah umum aja. klo bangkrut (tidak mecapai soft cap yang ditargetkan) dana biasanya dikembalikan. tapi tetep bounty ngga dapet bayaran.
sr. member
Activity: 1400
Merit: 251
Trident Protocol | Simple «buy-hold-earn» system!
July 28, 2018, 06:17:50 AM
#81
Sepertinya projek bounty yang agan ikuti memang mengalami kebangkrutan dan memang bounty tersebut scam makanya koin tidak di distribusikan,jadi gan jangan patah semangat masih banyak bounty lain gan mudah mudahan rezeki gan.

resiko para peserta bounty memang begitu sih gan, jika kita tidak pandai dalam memilih project maka akan selalu kejebak dalam scam yang hasilnya tidak ada gan, ane juga menyarankan agar memilih bounty dengan sangat teliti gan.
member
Activity: 252
Merit: 10
July 28, 2018, 05:40:43 AM
#80
Sepertinya projek bounty yang agan ikuti memang mengalami kebangkrutan dan memang bounty tersebut scam makanya koin tidak di distribusikan,jadi gan jangan patah semangat masih banyak bounty lain gan mudah mudahan rezeki gan.
newbie
Activity: 196
Merit: 0
July 28, 2018, 01:25:24 AM
#79
Ini masalah yang sering dirasakan oleh bounty hunters menurut saya. Ini cerita sedikit, saya mengikuti sebuah bounty program dan program kerjanya sudah selesai tetapi tokennya belum di distribusikan sampai sekarang padahal selesainya sudah berbulan -  bulan, kata teman saya itu adalah SCAM kalau tidak SCAM itu harcap habis (bangkrut), saya perlu masukan dari teman- teman apakah masalah kalau tokennya tidak di distribusikan? Dan masalah kedua kenapa bounty program berhenti mendadak, apakah bounty programnya juga bangkrut apa gimana? Memang mencari token di bounties sangat sulit kenapa begitu, saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, apakah ini memang Bitcoin akan buruk ubtuk kedepannya? saya butuh tanggapan dari para master-master disini. Terima kasih
Pengalaman yang agan rasakan ane rasa banyak menimpa bounty2 hunter yang lain tidak terkecuali untuk ane. Ane juga punya pengalaman ikut dalam bounty campaign tetapi ternyata scam atau ikut dari awal hingga akhir tetapi ternyata token2 yang ane peroleh nilainya di bawah rata2 atau belum berharga sama sekali. Tapi ane rasa itu bukan alasan untuk menyerah dan tidak lagi berpartisipasi dalam bounty campaign. Hal tersebut ane jadiin sebagai pelajaran untuk dapat berhati2 mengikuti bounty campaign dan melatih kesabaran ane untuk menunggu harga koin yang masih ane keep bisa naik dengan harga yang memuaskan. Kalau nurut ane sih perkembangan mata uang kripto ini masih mempunyai peluang besar dan menjanjikan kedepannya. Jika sekarang harga btc atau alt sedang down bukan berarti akhir dari kripto, tetapi memang mata uang kripto ini fluktuatif sehingga kita harus dapat memanfaatkan waktu dan kesempatan yang ada.
jr. member
Activity: 135
Merit: 4
July 28, 2018, 01:13:25 AM
#78
Ini masalah yang sering dirasakan oleh bounty hunters menurut saya. Ini cerita sedikit, saya mengikuti sebuah bounty program dan program kerjanya sudah selesai tetapi tokennya belum di distribusikan sampai sekarang padahal selesainya sudah berbulan -  bulan, kata teman saya itu adalah SCAM kalau tidak SCAM itu harcap habis (bangkrut), saya perlu masukan dari teman- teman apakah masalah kalau tokennya tidak di distribusikan? Dan masalah kedua kenapa bounty program berhenti mendadak, apakah bounty programnya juga bangkrut apa gimana? Memang mencari token di bounties sangat sulit kenapa begitu, saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, apakah ini memang Bitcoin akan buruk ubtuk kedepannya? saya butuh tanggapan dari para master-master disini. Terima kasih
Dari segi kegunaan token tersebut gan apakah token itu memiliki fungsi yang dapat menguntungkan atau tidaknya,saya rasa bukan hardcap habis gan, kalo hardcap habis berati untung menurut ane,jd telitilah memilih bounty lihatlah srcara transparan
newbie
Activity: 62
Merit: 0
July 27, 2018, 11:41:40 PM
#77
kalo project ny bagus biasany distribusiny juga cepat gan, mungkin bounty yg agan ikuti projectny gagal tidak mncapai target jdi kekurangn dana untuk ngelanjutin
mungkin seperti itu gan, saya juga bingung dia bilang hardcap habis tapi kok bangkrut.? Mungkin tidak mencapai hardcap jadi  mereka tidak lanjutin proyeknya atau di pending untuk di kaji ulang.
jr. member
Activity: 168
Merit: 1
July 27, 2018, 10:56:40 PM
#76
Kalau fogram bounty mendadak berhenti, itu berarti scam gan,
Kalau ico sudah selesai, akan tetapi belum distribusi tokennya, itu belum tentu scam, karna banyak sekali coin yang belum distribusi tapi coin tersebut sukses.


Iya benar sekali apa yang agan katakan. Untuk menghindari dari bounty program, sebaiknya harus dicek secara mendetail dan aturan yang diterapkan, dan jika memang ragu ragu lebih baik jangan diikuti aja.
member
Activity: 280
Merit: 10
July 27, 2018, 10:38:11 PM
#75
Kalau fogram bounty mendadak berhenti, itu berarti scam gan,
Kalau ico sudah selesai, akan tetapi belum distribusi tokennya, itu belum tentu scam, karna banyak sekali coin yang belum distribusi tapi coin tersebut sukses.
full member
Activity: 358
Merit: 100
July 22, 2018, 04:44:32 AM
#74
Ini masalah yang sering dirasakan oleh bounty hunters menurut saya. Ini cerita sedikit, saya mengikuti sebuah bounty program dan program kerjanya sudah selesai tetapi tokennya belum di distribusikan sampai sekarang padahal selesainya sudah berbulan -  bulan, kata teman saya itu adalah SCAM kalau tidak SCAM itu harcap habis (bangkrut), saya perlu masukan dari teman- teman apakah masalah kalau tokennya tidak di distribusikan? Dan masalah kedua kenapa bounty program berhenti mendadak, apakah bounty programnya juga bangkrut apa gimana? Memang mencari token di bounties sangat sulit kenapa begitu, saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, apakah ini memang Bitcoin akan buruk ubtuk kedepannya? saya butuh tanggapan dari para master-master disini. Terima kasih

bisa jadi itu scam gan dan bisa jadi juga proyeknya gagal, dan bisa juga mengalami masalah didalamnya.
berhenti mendadak bisa aja hardcap uda tercapai gan, bisa jadi nggak ada donasi sama sekali sehingga di batalkan ico nya dan di kembalikan semua eth yang sudah didonasikan.
emang beginilah dunia crypto, tapi nggak semua token itu buruk. emang ada token buruk, tapi kebalikannya pasti ada juga. tinggal kitanya juga pinter pinter pilih sebuah ico yang mau di garap.
full member
Activity: 728
Merit: 106
July 22, 2018, 04:41:37 AM
#73
Ini masalah yang sering dirasakan oleh bounty hunters menurut saya. Ini cerita sedikit, saya mengikuti sebuah bounty program dan program kerjanya sudah selesai tetapi tokennya belum di distribusikan sampai sekarang padahal selesainya sudah berbulan -  bulan, kata teman saya itu adalah SCAM kalau tidak SCAM itu harcap habis (bangkrut), saya perlu masukan dari teman- teman apakah masalah kalau tokennya tidak di distribusikan? Dan masalah kedua kenapa bounty program berhenti mendadak, apakah bounty programnya juga bangkrut apa gimana? Memang mencari token di bounties sangat sulit kenapa begitu, saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, apakah ini memang Bitcoin akan buruk ubtuk kedepannya? saya butuh tanggapan dari para master-master disini. Terima kasih
Gak hardcap = scam, itu salah besar gan. Ada kok projek yang gak hardcap tapi pas diakhir bounty tetep ngebayar. Scam atau tidaknya suatu projek gak bisa dilihat dari hardcap/sofcap, ada banyak yang mempengaruhi. Makanya kita juga mencari bounty juga mesti pinter2 jangan asal pilih
member
Activity: 280
Merit: 10
July 22, 2018, 04:39:38 AM
#72
Jelas sekali gan, kalau proyek berhenti mendadak tidak ada kabar sampai habis masa ico itu berarti scam,
Dan apabila sebuah program sudah selesai cuman belum distribusi tokennya, belum tentu scam, karna banyak proyek yang begitu, doain aja gan supaya jangan sampai scam.
member
Activity: 378
Merit: 10
July 22, 2018, 04:39:09 AM
#71
Memburuknya harga altcoin akibat penurunan harga bitcoin saat ini gan. Harga bitcoin kedepannya masih punya prospek untuk berkembang, tapi tidak untuk altcoin. Altcoin akan tergantung bagaimana pengembangnya meyakinkan investor kalau proyek tersebut bisa berkembang. Kalau tidak berhasil mengakibatkan banyak koin yang tidak mempunyai nilai setelah ICO selesai.

Semoga saja kedepannya Bitcoin semakin menjanjikan ya gan. karena di bitcoin dapat membantu sebuah perekonomian seseorang untuk lebih maju

Itu sangat benar gan,bitcoin ini sangat membantu perekonomian masyarakat banyak  dan seseorang dan akan membuat orang orang sukses,bitcoin ini bisa jadi lahan pencarian orang orang kurang mampu gan.
sr. member
Activity: 1624
Merit: 339
https://duelbits.com/
July 22, 2018, 03:43:07 AM
#70
faktor menyebabkan bounty pause mungkin karena ada masalah dalam tim nya gan bisa jadi sikoin sudah menandakan mau scam atau penundaaan program ico nya yg menyebabkan bounty ikut berhenti. jika hardcap habis harusnya itu projek sukses. mungkin lebih jelasnya agan bsa konfirmasi ke tim nya melalui threadnya atau di official telegram mereka
Iya benar yang menyebabkan bounty pause karena ada masalah dalam team sehingga harus ada penundaan atau bisa jadi sudah awal ada info scam,jika ada keluhan sebaiknya cari informasi dari teamnya lansung gan
sr. member
Activity: 812
Merit: 250
July 22, 2018, 02:41:44 AM
#69
Jika anda mengikuti suatu bounty maka lihat dulu konsep yang diterapkan jangan sampai kejadian seperti itu,jika suatu bounty tidak ada pendistribusi mungkin bounty itu sudah scam dan project pasti berhenti,dan sekarang emang harga bitcoin dan altcoin sedang turun,mungkin untuk kedepannya akan kembali normal.

persoalan scam atau tidak itu tidak hanya pada distribusi token bounty gan bahkan sekarang yang sudah dibayar pun juga ikut scam gan, jadi kesuksesan sebuah project itu memang sangat sulit untuk ditebak sekarang gan.
full member
Activity: 518
Merit: 100
July 22, 2018, 02:11:35 AM
#68
Jika anda mengikuti suatu bounty maka lihat dulu konsep yang diterapkan jangan sampai kejadian seperti itu,jika suatu bounty tidak ada pendistribusi mungkin bounty itu sudah scam dan project pasti berhenti,dan sekarang emang harga bitcoin dan altcoin sedang turun,mungkin untuk kedepannya akan kembali normal.
newbie
Activity: 210
Merit: 0
July 22, 2018, 02:08:12 AM
#67
Memburuknya harga altcoin akibat penurunan harga bitcoin saat ini gan. Harga bitcoin kedepannya masih punya prospek untuk berkembang, tapi tidak untuk altcoin. Altcoin akan tergantung bagaimana pengembangnya meyakinkan investor kalau proyek tersebut bisa berkembang. Kalau tidak berhasil mengakibatkan banyak koin yang tidak mempunyai nilai setelah ICO selesai.

Semoga saja kedepannya Bitcoin semakin menjanjikan ya gan. karena di bitcoin dapat membantu sebuah perekonomian seseorang untuk lebih maju
newbie
Activity: 210
Merit: 0
July 22, 2018, 02:05:12 AM
#66
Ini masalah yang sering dirasakan oleh bounty hunters menurut saya. Ini cerita sedikit, saya mengikuti sebuah bounty program dan program kerjanya sudah selesai tetapi tokennya belum di distribusikan sampai sekarang padahal selesainya sudah berbulan -  bulan, kata teman saya itu adalah SCAM kalau tidak SCAM itu harcap habis (bangkrut), saya perlu masukan dari teman- teman apakah masalah kalau tokennya tidak di distribusikan? Dan masalah kedua kenapa bounty program berhenti mendadak, apakah bounty programnya juga bangkrut apa gimana? Memang mencari token di bounties sangat sulit kenapa begitu, saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, apakah ini memang Bitcoin akan buruk ubtuk kedepannya? saya butuh tanggapan dari para master-master disini. Terima kasih
Ane sebenernya kurang ngerti sama pertanyaan ente tapi ane coba lurusin, "apakah masalah token tidak didistribusikan?" Ya jelas masalah lah orang kita udah kerja masa ga di bayar. "Kenapa bounty berhenti secara mendadak?" Gimana maksudnya gan? Nih gan kan bounty itu ada jangka waktunya dari tanggal sekian sampe tanggal sekian, maksudnya berhenti sebelum tanggal yang tertera di thread Kan? Coba join telenya tanyain ke admin. "Bitcoin buruk untuk kedepannya?" Ya ngga lah gan zaman makin maju dunia kripto juga gitu dan progresnya sangat menjanjikan. Jadi intinya kalo mau pilih bounty itu harus selektif yang kira kira punya potensi sukses jangan asal pilih yang nantinya scan dan merugikan kita.

terima kasih atas tanggapan ente, saya mulai memahami tentang bitcoin ini, mohon maaf kalau pertanyaan saya kurang bagus itu karena saya masih pemula disini. Semoga tanggapan anda berguna bagi yg membaca postingan ini. tetapi satu pertanyaan lg untuk ente yaitu bagaimana cara memilih bounties yang bagus?
member
Activity: 166
Merit: 10
July 22, 2018, 12:59:48 AM
#65
Sudah biasa jika bounty program dalam pembayaranya ngaret hingga berbulan bulan.
jika agan ingin kejelasan program tersebut cara yang ampuh aktif memantau telegramnya karena pasti banyak komunitas yang mengikuti bounty tersebut menanyakan hal yang sama

Ane sependapat dengan agan, kita para bounty hunter agar senantiasa memantau telegram setiap bounty yang kita ikuti. Dikomunitas bounty yang kita ikuti, semua informasi mengenai bounty tersebut selalu terupdate soalnya.
bener ,memang kalau tujuannya ingin mendapat hasil maksimal dari bounty memang harus memantau update info dari telegram,
soalnya kebanyakan informasi yg disampaikan team selalu disampaikan ditelegram
Tepat sekali, selalu pantau telegramnya. Ane juga yakin mundurnya pembayaran token si TS ini juga udah diumumin tapi dianya yang kurang update infonya. Kalo udh join bounty sebisa mungkin selalu update info2 terkini mengenai projec yg diikuti harusnya.
member
Activity: 252
Merit: 11
July 21, 2018, 09:39:30 PM
#64
Sudah biasa jika bounty program dalam pembayaranya ngaret hingga berbulan bulan.
jika agan ingin kejelasan program tersebut cara yang ampuh aktif memantau telegramnya karena pasti banyak komunitas yang mengikuti bounty tersebut menanyakan hal yang sama

Ane sependapat dengan agan, kita para bounty hunter agar senantiasa memantau telegram setiap bounty yang kita ikuti. Dikomunitas bounty yang kita ikuti, semua informasi mengenai bounty tersebut selalu terupdate soalnya.
bener ,memang kalau tujuannya ingin mendapat hasil maksimal dari bounty memang harus memantau update info dari telegram,
soalnya kebanyakan informasi yg disampaikan team selalu disampaikan ditelegram
jr. member
Activity: 173
Merit: 1
July 21, 2018, 08:41:11 PM
#63
Kalau menurut saya untuk distribusi token masing masing proyek berbeda beda, ada yang dilakukan setelah ICO berakhir dan ada juga 1 hingga 3 bulan ICO berakhir semua tergantung kinerja dari team proyek, untuk proyek scam menurut saya jika dev pengembang proyek tersebut wanprestasi terhadap kewajibannya seperti membawa kabur uang investor. Untuk bisa memantau bounty yang kita ikuti bisa bergabung dengan group official yang ada pada website mereka sehingga kita akan mendapat kejelasan informasi terkait proyek yang kita ikuti.
newbie
Activity: 177
Merit: 0
July 21, 2018, 08:14:10 PM
#62
kalau distribusi memang sekarang banyak yang kirimnya 1-3 bulan setelah ico selesai
kalau masalah bangkrut/scam itu tergantung team intinya, coba cek komunitasnya biar lebih cepet dapet berita terbarunya  Smiley
newbie
Activity: 35
Merit: 0
July 21, 2018, 07:28:08 PM
#61
Sudah biasa jika bounty program dalam pembayaranya ngaret hingga berbulan bulan.
jika agan ingin kejelasan program tersebut cara yang ampuh aktif memantau telegramnya karena pasti banyak komunitas yang mengikuti bounty tersebut menanyakan hal yang sama

Ane sependapat dengan agan, kita para bounty hunter agar senantiasa memantau telegram setiap bounty yang kita ikuti. Dikomunitas bounty yang kita ikuti, semua informasi mengenai bounty tersebut selalu terupdate soalnya.

selama dev mereka masih aktif ditelegram berarti masih ada harapan untuk maju, memang ada projek yang ga banyak celoteh tapi perkembangannya jalan terus, dibully sudah pasti, tapi ndak pengaruh, kecuali dev sudah hilang, atau pinned message sudah ndak ada di tele barulah bisa pasrah dan fokus ke projek yang baru.
newbie
Activity: 165
Merit: 0
July 03, 2018, 04:06:22 PM
#60
Sudah biasa jika bounty program dalam pembayaranya ngaret hingga berbulan bulan.
jika agan ingin kejelasan program tersebut cara yang ampuh aktif memantau telegramnya karena pasti banyak komunitas yang mengikuti bounty tersebut menanyakan hal yang sama

Ane sependapat dengan agan, kita para bounty hunter agar senantiasa memantau telegram setiap bounty yang kita ikuti. Dikomunitas bounty yang kita ikuti, semua informasi mengenai bounty tersebut selalu terupdate soalnya.
newbie
Activity: 246
Merit: 0
July 03, 2018, 04:04:04 PM
#59
seperti yang dibilang teman anda,jika token tidak di distribusikan maka ada 2 kemungkinan
1. proyek tersebut SCAM
2. proyek tersebut tidak mencapai softcap
bounty program berhenti mendadak pasti karena token mereka saat penjualan kurang diminati,memang saat ini banyak kejadian seperti itu makanya kita harus lebih berhati hati dalam memilah bounty dan untuk masalah bitcoin akan buruk kedepannya saya kurang setuju karena bitcoin gak ada hubungannya ama bounty tapi bitcoin bersangkutan ama orang orang yang trading
jr. member
Activity: 199
Merit: 1
July 03, 2018, 03:37:43 PM
#58
Gk semua bounty campiagn scam di sini kita harus belajar menganalisa project ico yang baik seperti dev nya antusias market nya yang tertera di thread agan ada sebagian bounty tidak menbayar karena tidak mencapai hardcap dll masalah lain nya,inti sebelum ikut bounty camapign jangan asal ikut .karena kita rugi di sisi waktu dan materi
jr. member
Activity: 168
Merit: 1
July 03, 2018, 01:46:49 PM
#57
Ketika mengikuti bounty kita harus membaca proyek yang mau kita ikuti, melihat anggota telegram dan keaktifan admin didalam thread maupun media sosial. banyak sekarang kita mengikuti bounty tetapi tidak mendapatkan hadiah.

Ada benarnya juga apa yang agan katakan, memang seharusnya begitu agar kita jangan kecewa kedepannya. Dan setelah mengetahui bagaimana kejelasannya baru ambil ambil sikap.
full member
Activity: 826
Merit: 101
$CYBERCASH METAVERSE
July 03, 2018, 01:18:58 PM
#56
Ketika mengikuti bounty kita harus membaca proyek yang mau kita ikuti, melihat anggota telegram dan keaktifan admin didalam thread maupun media sosial. banyak sekarang kita mengikuti bounty tetapi tidak mendapatkan hadiah.
Saat ini banyak bounty yang tim jelas juga manager jelas serta alokasi besar tapi sedikit lagi waktu pembayaran yang tidak jelas,Saya mendapatkan ada beberapa bounty yang telah berakhir beberapa bulan tapi tak membayar partisipan bounty.
member
Activity: 378
Merit: 10
July 03, 2018, 01:08:34 PM
#55
Ketika mengikuti bounty kita harus membaca proyek yang mau kita ikuti, melihat anggota telegram dan keaktifan admin didalam thread maupun media sosial. banyak sekarang kita mengikuti bounty tetapi tidak mendapatkan hadiah.
newbie
Activity: 238
Merit: 0
July 03, 2018, 12:33:47 PM
#54
Memang banyak hal yang sangat memprihatikan dalam bounty belakangan ada istilah tidak mencapai hardcap dan istilah lainnya yang intinya kita merasa dirugikan dengan tidak memperoleh karunia, ada cara yang biasanya digunakan dengan memPM manager di jalur telegramnya.
full member
Activity: 1064
Merit: 101
HELENA
July 03, 2018, 11:57:40 AM
#53
Memang gan seharusnya kita sebelum mengikuti proyek kita harus tahu dan menilai konsep yang di sajikan dan yang tertuang dalam Whitepaper nya bagus apa tidak dan bagaimana pencapaian saat pre ico nya serta siapa team nya itu mempengaruhi sukses tidaknya suatu proyek.
Sejutu dengan pendapaat agan no pain, memang kita harus lebih selektif dalam memilih sebuah proyek dan menilai apakah proyek yang sedang kita ikuti mempunyai peluang sukses yang kuat.
member
Activity: 658
Merit: 13
July 03, 2018, 11:45:51 AM
#52
Memang gan seharusnya kita sebelum mengikuti proyek kita harus tahu dan menilai konsep yang di sajikan dan yang tertuang dalam Whitepaper nya bagus apa tidak dan bagaimana pencapaian saat pre ico nya serta siapa team nya itu mempengaruhi sukses tidaknya suatu proyek.
jr. member
Activity: 232
Merit: 1
July 03, 2018, 11:19:51 AM
#51
Banyak faktor yang menyebabkan lambatnya pendistribusian token, biasanya pendistribusian dilakukan setelah masa penjualan token selesai. Dan ada juga bountynya sudah selesai tapi penjualan tokennya tidak mencapai target, sehingga berujung scam.
Dengan banyaknya bounty baru yang beredar, maka semakin banyak kasus yang seperti ini. Dengan pengalaman yang seperti ini kita bisa mengambil pelajaran untuk lebih hati-hati lagi dalam memilih bounty, agar terhindari dari kejadian yang seperti ini.
Bounty yang berpotensi sukses haruslah kita membaca lebih dahulu tentang bountyi tersebut baik itu melalui website maupun wallpaper Mereka. kemudian daripada itu tim dan manajer juga akan menjadi sebuah patokan Bagaimana visi dan misi serta program kerja yang dijalankan oleh mereka. Semakin banyak member yang mempercayai proyek tersebut maka akan terasa bagus untuk diikuti tetapi ini bukanlah salah satu pedoman yang harus kita ikuti.
member
Activity: 280
Merit: 10
July 03, 2018, 11:13:27 AM
#50
Banyak faktor yang menyebabkan lambatnya pendistribusian token, biasanya pendistribusian dilakukan setelah masa penjualan token selesai. Dan ada juga bountynya sudah selesai tapi penjualan tokennya tidak mencapai target, sehingga berujung scam.
Dengan banyaknya bounty baru yang beredar, maka semakin banyak kasus yang seperti ini. Dengan pengalaman yang seperti ini kita bisa mengambil pelajaran untuk lebih hati-hati lagi dalam memilih bounty, agar terhindari dari kejadian yang seperti ini.
jr. member
Activity: 203
Merit: 1
July 03, 2018, 11:12:13 AM
#49
Harus di baca dan di teliti dulu apakah projex itu ke depannya akan maju atau ngk.yah...paling ngak bisa mengurangi risikolah kalau menurut saya
Benar gan kita harus teliti untuk pilih projeck ICO . jagan asal pilih nanti kita sendiri yang rugi. kita harus hati hati untuk memilih Bounty masa depan. Kalau ada investor yang nawarin proyek kita harus tau dulu proyek apa yang dia tawarkan supaya kita gak rugi nanti. Saran saya cuma itu aja gan.
full member
Activity: 840
Merit: 137
July 03, 2018, 10:13:29 AM
#48
nama bounty nya apaan gan? manajer nya siapa gan, sudah lihat pengumuman di threadnya atau group telegramnya, hardcap habis (bangkrut) maksudnya apa gan  Cheesy mungkin hardcap nya tidak tercapai maka nya scam kali..
banyak kok project ICO yang tidak mencapai hardcap namun tetap meneruskan roadmap mereka.
sebenarnya bukan berpatokan pada pencapaian penjualan, softcap pada main sale sudah cukup untuk menggaji sebuah team.

namun sekarang, kebanyakan project yang datang hanya menawarkan janji yang palsu.. fundamental yang palsu.
disini perlu pemahaman fundamental menurut saya, untuk bisa terhindar dari scam.
kalau fundamental sebuah project sudah bagus dan terjamin, maka penjualan yang hanya mencapai softcap sudah lah cukup.
kembali lagi ke developer nya.
jika developor yakin dengan projectnya maka project akan terus berjalan. sampai pada distribusi dan rilis market.
newbie
Activity: 69
Merit: 0
July 03, 2018, 10:04:17 AM
#47
kalau ane cenderung melihat projectnya, komunitasnya dan rajinnya admin update berita, jika digrup saja sudah jarang update berita, atau malahan admin tersebut jarang online, kebanyakan projectnya scam, atau admin hanya mencari dana melalui ico saja
newbie
Activity: 140
Merit: 0
July 03, 2018, 09:54:02 AM
#46
Kadang-kang memang seperti itu gan, walaupun proyek bountynya sdh selesai, namun kadang pendistribusian token cukup lama, kadang sampai 2, 3 bulan dan bahkan mngkin bisa lebih, untuk itu jika kita merasa khawatir dan was2, kita bisa menanyakan langsung ke manager bountynya via telegram, biar kita menemukan jawaban yang pasti gan.
full member
Activity: 588
Merit: 100
July 03, 2018, 09:51:23 AM
#45
Telatnya pendistribusian token tergantung pada banyak faktor. Pendistribusian biasanya dilakukan setelah ICO selesai. Pendistribusian diundur karena waktu ICO sendiri diperpanjang karena target belum tercapai. Hingga ICO selesai, belum didapatnya exchange tempat menjual token tersebut. Apalagi saat ini banyak proyek yang scam sehingga banyak merugikan investor. Kita harus hati-hati dalam memilih bounty. Tidak sedikit yang malah melarikan dana investor.
member
Activity: 364
Merit: 10
July 03, 2018, 09:25:56 AM
#44
Ini udah biasa sih. Kadang projek kelar, ada yang nunggu distribusi cuma sebentar, ada yang kelewat lama. Ga ada yang pasti. Itu pun kalo mau mastiin, agan mesti update info nya, pas ico kelar, fundingnya nyampe berapa. Kalo bisa sampe hardcap, pasti bayaran. Paling engga softcap tercapai lah, itu biasanya bayaran. Nah, kalo ga sampe softcap, ya gagal tuh projek. Jangan ngarep distribusi.
member
Activity: 337
Merit: 10
www.cd3d.app
July 03, 2018, 09:16:24 AM
#43
Biasanya kalau bayaran bounty gak lama dibayar alasannya agar harga tidak turun saat awal masuk market karena memang sekarang lagi sensitif, coba aja terus komunikasi dengan admin di group chatnya jangan diem2 aja karena ente punya hak disitu dan ini masalah uang gak bisa di anggap santai

saya setuju seperti yang agan bilang,karena apa yang sudah kita kerjakan selama ini itu hak kita dan hasil keringat kita jadi tidak salah nya kalou kita harus bertanya lebih jelas dan mendetil kepada admin grup telegram agar semua nya jelas dan kita juga tau apa kah memang token nya lama distribusi atoupun mereka memang mau lari membawa token kita.tapi kita juga harus positife dulu biar kita tidak salah gomong agar kita tidak dikeluarkan dari grup atoupun project mereka.
hero member
Activity: 2282
Merit: 560
_""""Duelbits""""_
July 03, 2018, 08:59:37 AM
#42
Biasanya kalau bayaran bounty gak lama dibayar alasannya agar harga tidak turun saat awal masuk market karena memang sekarang lagi sensitif, coba aja terus komunikasi dengan admin di group chatnya jangan diem2 aja karena ente punya hak disitu dan ini masalah uang gak bisa di anggap santai
full member
Activity: 566
Merit: 107
July 03, 2018, 08:58:35 AM
#41
harus lebih di seleksi kayanya walaupun kadang bisa salah nyeleksi juga , soalnya buat nyari project ico yang sukses patokan buat nentuin nya agak susah dan ada sedikit luck juga kadang project yang sukses ntar bisa jadi bermasalah pas udah di puncak , terkadang yang di anggap gagal malah sukses walaupun longterm
full member
Activity: 513
Merit: 100
July 03, 2018, 08:51:00 AM
#40
Memburuknya harga altcoin akibat penurunan harga bitcoin saat ini gan. Harga bitcoin kedepannya masih punya prospek untuk berkembang, tapi tidak untuk altcoin. Altcoin akan tergantung bagaimana pengembangnya meyakinkan investor kalau proyek tersebut bisa berkembang. Kalau tidak berhasil mengakibatkan banyak koin yang tidak mempunyai nilai setelah ICO selesai.
full member
Activity: 983
Merit: 100
👉bit.ly/3QXp3oh | 🔥 Ultimate Launc
July 03, 2018, 08:47:05 AM
#39
Sebaiknya agan mengikuti kabar dan informasi proyek tersebut dengan bergabung dengan group telegramnya. Kalau masalah proyek tiba tiba berhenti biasanya tim belum siap untuk memulai ico. Saran saya hold saja token yang dimiliki sambil memantau perkembangan token tersebut.
sr. member
Activity: 728
Merit: 252
Enterapp Pre-Sale Live - bit.ly/3UrMCWI
July 03, 2018, 07:51:50 AM
#38
Ini masalah yang sering dirasakan oleh bounty hunters menurut saya. Ini cerita sedikit, saya mengikuti sebuah bounty program dan program kerjanya sudah selesai tetapi tokennya belum di distribusikan sampai sekarang padahal selesainya sudah berbulan -  bulan, kata teman saya itu adalah SCAM kalau tidak SCAM itu harcap habis (bangkrut), saya perlu masukan dari teman- teman apakah masalah kalau tokennya tidak di distribusikan? Dan masalah kedua kenapa bounty program berhenti mendadak, apakah bounty programnya juga bangkrut apa gimana? Memang mencari token di bounties sangat sulit kenapa begitu, saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, apakah ini memang Bitcoin akan buruk ubtuk kedepannya? saya butuh tanggapan dari para master-master disini. Terima kasih
Semua informasi yang agan cari kemungkinan besar ada di thread ANN project atau bounty token yg agan ikuti itu , seperti waktu pembagian token , alasan diberhentikannya bounty maupun informasi tentang hasil ICO nya bisa juga gabung ke grup Telegram . Kalau menurut saya kontak bounty manager , takutnya agan melanggar rules atau salah memasukkan address dll .  Untuk token mending hold aja kalau harganya memang dibawah banget sambil liat perkembangan dari dev . cmiiw  Grin
newbie
Activity: 149
Merit: 0
July 03, 2018, 06:03:19 AM
#37
Harus di baca dan di teliti dulu apakah projex itu ke depannya akan maju atau ngk.yah...paling ngak bisa mengurangi risikolah kalau menurut saya
member
Activity: 121
Merit: 86
You have 0 sendable merit (sMerit)
July 03, 2018, 05:14:04 AM
#37
Kebanyakan masalah yang menghantui para bounty hunter adalah apakah proyeknya yang sedang mereka ikuti akan dibayar apa tidak dan saya rasa itu cukup meresahkan bounty hunter.
jr. member
Activity: 168
Merit: 1
July 03, 2018, 04:02:41 AM
#36
santai aja mngkin karena maksud dia karena hard cap tidak tercapai. distribusi lama belum tentu scam gan, ada loh bounty yang distribusinya lama banget seperti HDAC. lebih baik join grup telegramnya saja  Wink

Benar gan, untuk lebih jelas informasinya bisa join grup telegram bounty tersebut, disitu bisa kita ikuti informasi tentang distribusi bounty yang telah diikuti, dan bisa langsung kita nanya masalah status bounty tersebut.
full member
Activity: 1442
Merit: 108
July 03, 2018, 03:48:31 AM
#35
santai aja mngkin karena maksud dia karena hard cap tidak tercapai. distribusi lama belum tentu scam gan, ada loh bounty yang distribusinya lama banget seperti HDAC. lebih baik join grup telegramnya saja  Wink
sr. member
Activity: 771
Merit: 293
July 02, 2018, 07:57:30 PM
#34
Intinya adalah anda belum mengerti bagaimana cara kerja forum ini dan juga bounty campaign. Anda harus membaca lebih banyak bagaimana semuanya berjalan disini.

Setiap bounty campaign dari setiap project pasti memiliki manager, website utama, group telegram/discord/twitter, spreadsheet, dan peraturan yang sudah pasti.
Disana ada keterangan kapan token akan didistribusikan, tanggal berapa, dan berapa banyak perolehan dari masing-masing ranking.

Gak ada istilah hardcap bangkrut, yang ada itu gagal. Token yang didistribusikan pun sudah ada alokasinya, tapi kalo ICO gagal ya udah resiko buat para pesertanya.
Lagian kan itu udah resiko bersama, makanya baca lebih banyak lagi, jangan cuma ngarep duitnya doang.

Capek jelasinnya, mending ente ikut arahan dari agan ini ajalah :

harcap habis (bangkrut)Huh? agan sudah post di main thread lokal indo dan sekarang post di altcoins indo juga. semua pertanyaan atau tanya jawab seputar bounty sudah di sediakan threadnya coba agan ke link ini : https://bitcointalksearch.org/topic/qatips-seputar-bountyairdrop-di-sini-3918625
dan jangan lupa lock thread gan.
full member
Activity: 756
Merit: 107
July 02, 2018, 07:55:15 PM
#33
Ini masalah yang sering dirasakan oleh bounty hunters menurut saya. Ini cerita sedikit, saya mengikuti sebuah bounty program dan program kerjanya sudah selesai tetapi tokennya belum di distribusikan sampai sekarang padahal selesainya sudah berbulan -  bulan, kata teman saya itu adalah SCAM kalau tidak SCAM itu harcap habis (bangkrut), saya perlu masukan dari teman- teman apakah masalah kalau tokennya tidak di distribusikan? Dan masalah kedua kenapa bounty program berhenti mendadak, apakah bounty programnya juga bangkrut apa gimana? Memang mencari token di bounties sangat sulit kenapa begitu, saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, apakah ini memang Bitcoin akan buruk ubtuk kedepannya? saya butuh tanggapan dari para master-master disini. Terima kasih
Sejauh pengalaman ane jika agan menanyakan program bounty yang bermasalah di sini itu kurang tepat,karena pasti akan ada banyak jawaban yang berbeda-beda,dan jadinya malah makin tidak jelas aja.
Karena masalah yang sebenarnya mungkin tidak selalu sama satu dengan yang lain.
Jadi untuk lebih tepatnya bisa di tanyakan langsung pada manager bounty tersebut,atau gabung di grup sosmednya jika ada,atau bisa juga langsung bertanya pada contak suportnya untuk mendapatkan jawaban yang sesuai keada'an yang sedang terjadi di dalamnya.
newbie
Activity: 31
Merit: 0
July 02, 2018, 06:39:09 PM
#32
tidak sedikit juga bounty yang secam, biasanya diikuti project yang scam, setelah ico selesai mereka menghilang, masih beruntung bagi kita yang hanya mengikuti bounty, sebab bagi yang mengikuti ico nya dia akan kehilangan uang dan waktu, sedangkan kita paling kehilangan uang, untuk mengetahui bounty tersebut scam atau tidak memang susah, kita harus teliti sebelum bergabung dengan program bounty
sr. member
Activity: 630
Merit: 254
July 02, 2018, 06:02:19 PM
#31
setau saya dan kebiasaan yang terjadi dalam project jika tiba-tiba project tersebut tertunda atoupun fose semua dikarena kan ada kendala dan faktor dalam project tersebut sehingga tiem dan dev nya mengambil kesimpulan project tersebut harus diberhentikan.terkadang ada juga project tersebut memang scam.
bulan yang lalu saya juga pernah mengikuti satu project tapi cuman mengikuti signature campaign,saya sudah mengikuti 1bulan,saya pikir project nya sudah habis karena sudah fose alias berhenti tau-tau nya project tersebut berjalan lagi 1 bulan lagi kedepan.yang perlu kita tau tidak semua project itu berjalan lancar akan tetapi ada kendala-kendala nya juga.maka dari itu kita harus slalu tau tentang perkembangan project yang kita ikuti itu agar kita tau tentang perubahan project tersebut dan kita tidak ketingalan tentang informasi'' yang menyangkut dengan project yang kita ikuti itu.

memang pengalaman anda seperti saya, saya banyak sekali mengikuti sebuah projek projek scam. seperti yang anda bilang. pertama tama saya bingung "lo kenapa kok berhenti projeknya"  saya bertanya kepada teman saya dan teman saya bilang "seperti yang sudah saya jelaskan di topik pertama"  dan akhirnya saya menanyakan disini di local board agar bisa dikasih masukan dari para master-master disini untuk perkembangan saya sendiri dan teman teman yang menyimak pembahasan ini. Sebelumnya saya terima kasih tanggapan anda juragan semoga bermanfaat good luck. Dan saya mau bertanya lagi kenapa anda, apakah anda semala ini di Bitcointalk akan putus asa begitu saja?
satu pertanyaan atas dasar apa agan masuk forum ini? apakah agan jika menemui satu masalah saja akan langsung putus asa dan memutuskan untuk berhenti hanya karena satu proyek gagal atau scam?
sebagai bounty hunter memang sudah resiko ikut bounty lalu tiba tiba setelah join proyek nya scam atau ditinggal begitu saja. justru hal hal seperti ini yang seharusnya agan pelajari dan buat itu sebagai pengalaman.
newbie
Activity: 41
Merit: 0
July 02, 2018, 09:12:06 AM
#30
Kalau di tengah jalan bounty dihentikan itu mungkin kebijakan dari devnya, kemungkinannya mungkin ICO nya gagal, gagal menarik minat investor, jadi bounty dihentikan, tapi ada juga bounty yang di pause sementara sampai waktu yang tidak ditentukan, mungkin si dev nya lagi cari dana dan investor lain untuk mendukung projectnya
jr. member
Activity: 616
Merit: 8
July 02, 2018, 08:25:11 AM
#29
Kalau soal bounty berhenti mendadak mungkin karena tidak ada para investor. Sebenarnya hubungan bounty dengan bitcoin itu berbeda, belum tentu bounty yang yang memiliki harga akan berpengaruh pada bitcoin.
copper member
Activity: 105
Merit: 12
July 02, 2018, 08:11:35 AM
#28
<...>saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, <..>
Token yang laku dengan sangat murah kebanyakan di akibatkan perilaku para pemilik token yang langsung menjual token sehingga ber akibat ke harga yang murah.
Jika agan ingin harga token bagus usahakan hold sampai token bisa listing di market yang bagus
newbie
Activity: 154
Merit: 0
July 02, 2018, 07:52:33 AM
#27
Hal yang sering terjadi dan dialami banyak bounty hunter, gan jadi bukan agan aja yang mengalaminya, bounty yang tiba2 berhenti itu sudah biasa karna ada kendala yang belum dapat diatasi oleh team bountynya,dan tentang pendistribusian token, kita memang harus sabar, karna tidak dapat dipastikan waktunya,kalau hardcap habis berarti bounty sukses bukan malah bangkrut, agan ikuti ja perkembangannya terus dengan bergabung di telegramnya, disana agan bisa langsung dampaikan keluhan agan.
sr. member
Activity: 304
Merit: 251
July 02, 2018, 07:06:38 AM
#26
Bounty yang lama membayarkan peserta tidak berarti scam banyak county memang delay dalam pembayaran. ini di akibatkan banyak faktor

Saran dari ane. ikuti saja beberapa bounty dan jangan terlalu kepikiran kapan pembayaran hitung hitung invest di coin tersebut jadikan bounty hoby sambil melakukan kerja sampingan tau tau token masuk ke wallet Grin
member
Activity: 410
Merit: 10
July 02, 2018, 06:47:51 AM
#25
tidak selalu jika delay dalam distribusi sudah tergolong scam, terkadang mereka menyesuaikan harga pasar terlebih dahulu untuk meluncurkan distribusi coin/token. jadi agan hanya bisa sabar dan pantau.. nah di saat seperti itu, agan perlu cari project lain agar waktu agan tidak sia sia dalam menunggu.
sekarang emang banyak project ico yang tidak jelas gan, namun bukan berarti tidak ada yang bagus.
semua tergantung kitanya, dalam memilih dan memehami fundamental crypto yang ingin kita ikuti program bounty nya.
newbie
Activity: 210
Merit: 0
July 02, 2018, 06:01:38 AM
#24
Maaf ni gan saya juga pemula, ikut nanya? jadi bagaimana cara kita bisa mengetahaui bounty program yg project kedepan bagus dan tidak.

Anda baca di ANN Tread untuk mengetahui bounty tersebut bagus apa tidak dan melihat harcapnya banyak apa tidak, melihat tokrn yang diberikan banyak apa tidak, saran saya anda menaikan rank anda menjadi Jr member terlebih dahulu sebelum mengikuti sebuah bounty program kenapa saya kasih tahu di bounty program tidak seindah yang anda bayangkan sangat sulit untuk mendapatkan token yang bagus dan banyak apalagi saingan kita peringkatnya sangat tinggi. Tetapi jangan menyerah anda memang boleh mengikuti sebuah bounty  program untuk latihan dan pengalaman disini. good luck
newbie
Activity: 210
Merit: 0
July 02, 2018, 05:59:06 AM
#23
nama bounty nya apaan gan? manajer nya siapa gan, sudah lihat pengumuman di threadnya atau group telegramnya, hardcap habis (bangkrut) maksudnya apa gan  Cheesy mungkin hardcap nya tidak tercapai maka nya scam kali..

memang pengalaman anda seperti saya, saya banyak sekali mengikuti sebuah projek projek scam. seperti yang anda bilang. pertama tama saya bingung "lo kenapa kok berhenti projeknya"  saya bertanya kepada teman saya dan teman saya bilang "seperti yang sudah saya jelaskan di topik pertama"  dan akhirnya saya menanyakan disini di local board agar bisa dikasih masukan dari para master-master disini untuk perkembangan saya sendiri dan teman teman yang menyimak pembahasan ini. Sebelumnya saya terima kasih tanggapan anda juragan semoga bermanfaat good luck. Dan saya mau bertanya lagi kenapa anda, apakah anda semala ini di Bitcointalk akan putus asa begitu saja?
newbie
Activity: 210
Merit: 0
July 02, 2018, 05:58:11 AM
#22
setau saya dan kebiasaan yang terjadi dalam project jika tiba-tiba project tersebut tertunda atoupun fose semua dikarena kan ada kendala dan faktor dalam project tersebut sehingga tiem dan dev nya mengambil kesimpulan project tersebut harus diberhentikan.terkadang ada juga project tersebut memang scam.
bulan yang lalu saya juga pernah mengikuti satu project tapi cuman mengikuti signature campaign,saya sudah mengikuti 1bulan,saya pikir project nya sudah habis karena sudah fose alias berhenti tau-tau nya project tersebut berjalan lagi 1 bulan lagi kedepan.yang perlu kita tau tidak semua project itu berjalan lancar akan tetapi ada kendala-kendala nya juga.maka dari itu kita harus slalu tau tentang perkembangan project yang kita ikuti itu agar kita tau tentang perubahan project tersebut dan kita tidak ketingalan tentang informasi'' yang menyangkut dengan project yang kita ikuti itu.

memang pengalaman anda seperti saya, saya banyak sekali mengikuti sebuah projek projek scam. seperti yang anda bilang. pertama tama saya bingung "lo kenapa kok berhenti projeknya"  saya bertanya kepada teman saya dan teman saya bilang "seperti yang sudah saya jelaskan di topik pertama"  dan akhirnya saya menanyakan disini di local board agar bisa dikasih masukan dari para master-master disini untuk perkembangan saya sendiri dan teman teman yang menyimak pembahasan ini. Sebelumnya saya terima kasih tanggapan anda juragan semoga bermanfaat good luck. Dan saya mau bertanya lagi kenapa anda, apakah anda semala ini di Bitcointalk akan putus asa begitu saja?
newbie
Activity: 20
Merit: 0
June 29, 2018, 06:34:54 PM
#21
Maaf ni gan saya juga pemula, ikut nanya? jadi bagaimana cara kita bisa mengetahaui bounty program yg project kedepan bagus dan tidak.
sr. member
Activity: 1414
Merit: 259
Undeads.com - P2E Runner Game
June 29, 2018, 06:25:19 PM
#20
Ini masalah yang sering dirasakan oleh bounty hunters menurut saya. Ini cerita sedikit, saya mengikuti sebuah bounty program dan program kerjanya sudah selesai tetapi tokennya belum di distribusikan sampai sekarang padahal selesainya sudah berbulan -  bulan, kata teman saya itu adalah SCAM kalau tidak SCAM itu harcap habis (bangkrut), saya perlu masukan dari teman- teman apakah masalah kalau tokennya tidak di distribusikan? Dan masalah kedua kenapa bounty program berhenti mendadak, apakah bounty programnya juga bangkrut apa gimana? Memang mencari token di bounties sangat sulit kenapa begitu, saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, apakah ini memang Bitcoin akan buruk ubtuk kedepannya? saya butuh tanggapan dari para master-master disini. Terima kasih
tentu saja masalah gan karena bayaran kita adalah token dari progam bounty tersebut dan tujuan mengikuti bounty memang untuk hal tersebut kecuali progam bounty yang menawarkan pembayaran berupa dollar itu baru tidak jadi masalah jika tokennya tidak didistribusikan
dan masalah pemberhentian bounty secara mendadak adalah karena mungkin developernya sudah mengira bahwa project mereka tidak akan sukses dan memutuskan untuk menyerah
hero member
Activity: 1302
Merit: 502
June 29, 2018, 06:15:28 PM
#19
Ini masalah yang sering dirasakan oleh bounty hunters menurut saya. Ini cerita sedikit, saya mengikuti sebuah bounty program dan program kerjanya sudah selesai tetapi tokennya belum di distribusikan sampai sekarang padahal selesainya sudah berbulan -  bulan, kata teman saya itu adalah SCAM kalau tidak SCAM itu harcap habis (bangkrut), saya perlu masukan dari teman- teman apakah masalah kalau tokennya tidak di distribusikan? Dan masalah kedua kenapa bounty program berhenti mendadak, apakah bounty programnya juga bangkrut apa gimana? Memang mencari token di bounties sangat sulit kenapa begitu, saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, apakah ini memang Bitcoin akan buruk ubtuk kedepannya? saya butuh tanggapan dari para master-master disini. Terima kasih
Ane sebenernya kurang ngerti sama pertanyaan ente tapi ane coba lurusin, "apakah masalah token tidak didistribusikan?" Ya jelas masalah lah orang kita udah kerja masa ga di bayar. "Kenapa bounty berhenti secara mendadak?" Gimana maksudnya gan? Nih gan kan bounty itu ada jangka waktunya dari tanggal sekian sampe tanggal sekian, maksudnya berhenti sebelum tanggal yang tertera di thread Kan? Coba join telenya tanyain ke admin. "Bitcoin buruk untuk kedepannya?" Ya ngga lah gan zaman makin maju dunia kripto juga gitu dan progresnya sangat menjanjikan. Jadi intinya kalo mau pilih bounty itu harus selektif yang kira kira punya potensi sukses jangan asal pilih yang nantinya scan dan merugikan kita.
member
Activity: 196
Merit: 24
June 29, 2018, 03:56:53 PM
#18
Lebih baik diselidiki dan diteliti dulu gan jika mau join suatu proyek, agar bisa meminimalisir kekecewaan di akhir periode bounty nanti. Kalau masalah proyek tersebut tidak mencapai softcap alias proyek batal di tengah jalan walau dirasa sudah banyak melakukan promosi, mungkin konsep dari proyek tersebut kurang menarik para investor untuk investasi disana.
member
Activity: 406
Merit: 11
June 29, 2018, 03:43:58 PM
#17
Sekarang ini memang banyak bounty yang pembayaran tokennya agak sedikit lama gan, dan itu semua diakibatkan karna pasar crypto yang sedang merosot, yang sehingga pihak dev maupun timnya menahan dulu terhadap pendistribusian token, agar harga token tersebut tidak terus merosot saat launching nanti.
newbie
Activity: 140
Merit: 0
June 29, 2018, 12:44:04 PM
#16
Yang Namanya Bounty bukan bangkrut, yang masalah scamm, lain ceritanya gan, suatu bounty yang tidak succes itu baru scam, artinya,, kurangnya investor terhadap bounty sehingga bounty tidak succes, otomatis tokennya juga tidak ada, bila agan mengikuti bounty yang tidak ada bayaran berarti itu scam, bukan bangkrut.
full member
Activity: 532
Merit: 100
June 29, 2018, 12:17:05 PM
#15
Sekarang ini roadmap, alokasi dan juga team tentu sangat  mempengaruhi seorang bitcoiners untuk bergabung dalam project tersebut, karena kemungkinan besar ketiga hal ini sangat mempengaruhi kesuksesan bounty tersebut, namun tidak salahnya juga jika kita melihat penjualan yang telah tercapai karena dengan begitu kita bisa melihat seberapa besar minat investor terhadap project tersebut.
member
Activity: 658
Merit: 13
June 29, 2018, 11:18:07 AM
#14
Kalau saya jika ingin mengikuti suatu proyek saya akan melihatvterlebih dahuku pencapaiannya jika saat pre ico sudah melewati jauh dari soft cap maka kemungkinan akan sukses besar
full member
Activity: 322
Merit: 106
$CYBERCASH METAVERSE
June 29, 2018, 10:10:27 AM
#13
Jika penjualan sebuah proyek bisa mencapai hardcap, berarti project itu sudah bisa dipastikan sukses besar gan.
Dengan masalah yang membuat agan dilema, baiknya agan pantau terus perkembangan proyek itu di telegramnya, karena dengan begitu agan bisa mendapatkan jawaban yang memuaskan disana.
Memang sekarang sudah banyak yang kejadian seperti itu, saran ane, jika agan mau join dalam sebuah bounty baiknya agan cari bounty yang di pegang oleh dave yang sudah berkompeten. Dengan begitu agan sedikit mengurangi masalah yang seperti agan hadapi sekarang.
newbie
Activity: 252
Merit: 0
June 29, 2018, 10:07:09 AM
#12
kalo project ny bagus biasany distribusiny juga cepat gan, mungkin bounty yg agan ikuti projectny gagal tidak mncapai target jdi kekurangn dana untuk ngelanjutin
full member
Activity: 392
Merit: 100
June 29, 2018, 09:59:14 AM
#11
setau saya dan kebiasaan yang terjadi dalam project jika tiba-tiba project tersebut tertunda atoupun fose semua dikarena kan ada kendala dan faktor dalam project tersebut sehingga tiem dan dev nya mengambil kesimpulan project tersebut harus diberhentikan.terkadang ada juga project tersebut memang scam.
bulan yang lalu saya juga pernah mengikuti satu project tapi cuman mengikuti signature campaign,saya sudah mengikuti 1bulan,saya pikir project nya sudah habis karena sudah fose alias berhenti tau-tau nya project tersebut berjalan lagi 1 bulan lagi kedepan.yang perlu kita tau tidak semua project itu berjalan lancar akan tetapi ada kendala-kendala nya juga.maka dari itu kita harus slalu tau tentang perkembangan project yang kita ikuti itu agar kita tau tentang perubahan project tersebut dan kita tidak ketingalan tentang informasi'' yang menyangkut dengan project yang kita ikuti itu.
newbie
Activity: 210
Merit: 0
June 29, 2018, 09:25:59 AM
#10
Teruma kasih atas informasinya semua gan saya disini hanya awalan tidak tahu banyak tentang bounty dan lainnya, tidak ada salahnya saya bertanya kan gan, terima kasih informasinya semua semoga bermanfaat
newbie
Activity: 131
Merit: 0
June 28, 2018, 10:44:42 AM
#9
Program bounty adalah kemungkinan untuk menerima token start-up blockchain tanpa menginvestasikan dana sendiri.Untuk ini, perusahaan yang pergi ke ICO menawarkan untuk melakukan tindakan tertentu yang berfokus pada popularisasi awal dan daya tarik pengguna baru,dan membayar mereka dengan token.Biasanya setiap tugas ditetapkan secara konkrit mungkin dan diperkirakan dalam jumlah token yang tetap.
full member
Activity: 744
Merit: 100
Join On COMBO
June 28, 2018, 10:04:50 AM
#8
kalau berhenti mendadak ya itu uda jelas investor gak tertarik untuk investasi disitu, saran ya kalau mau ikut bounty ikut aja yang di managerin amazix
newbie
Activity: 140
Merit: 0
June 28, 2018, 09:29:30 AM
#7
Mungkin mksdnya hardcap tidak tercapai, kalo  hardcap tidak tercapai msh wajar gan asal jgn softcap nya aja yg kaga nyampe. Kalo softcap gk nyampe, baru boleh was2, dan jgn berharap terlalu bnyk. Terus soal distribusi token skrg emang pada ngaret semua kayaknya, udah tgg lama buat distribusi, kita jg kudu tgg lg token/koin tsbt dirilis ke exchanger,  jd ya emg harus banyak2 sabar
newbie
Activity: 224
Merit: 0
June 28, 2018, 09:25:04 AM
#6
Ini masalah yang sering dirasakan oleh bounty hunters menurut saya. Ini cerita sedikit, saya mengikuti sebuah bounty program dan program kerjanya sudah selesai tetapi tokennya belum di distribusikan sampai sekarang padahal selesainya sudah berbulan -  bulan, kata teman saya itu adalah SCAM kalau tidak SCAM itu harcap habis (bangkrut), saya perlu masukan dari teman- teman apakah masalah kalau tokennya tidak di distribusikan? Dan masalah kedua kenapa bounty program berhenti mendadak, apakah bounty programnya juga bangkrut apa gimana? Memang mencari token di bounties sangat sulit kenapa begitu, saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, apakah ini memang Bitcoin akan buruk ubtuk kedepannya? saya butuh tanggapan dari para master-master disini. Terima kasih
Masuk ke telegram grup nya gan.langsung PM manager bounty yang agan alami pasti dapat jawaban lengkap,kali aja bounty nya diundur atau ada phase 2 jadi pendistribusian token otomatis juga diundur.biasanya paling lambat pendistribusian token 1 bulan mungkin karena yang ikutan bounty banyak jadi mundur.
full member
Activity: 854
Merit: 115
June 28, 2018, 09:22:31 AM
#5
faktor menyebabkan bounty pause mungkin karena ada masalah dalam tim nya gan bisa jadi sikoin sudah menandakan mau scam atau penundaaan program ico nya yg menyebabkan bounty ikut berhenti. jika hardcap habis harusnya itu projek sukses. mungkin lebih jelasnya agan bsa konfirmasi ke tim nya melalui threadnya atau di official telegram mereka
full member
Activity: 434
Merit: 100
June 28, 2018, 09:13:45 AM
#4
Kalo harcap habis seharusnya berarti proyeknya sukses donk gan Cheesy. Mungkin maksudnya hardcap nya tidak tercapai, tetapi setau saya apabila proyek tersebut softcap saja sudah tercapai maka otomatis peserta bounty akan mendapatkan bayaran. Biasanya proses pendistribusian token sekitar 2 minggu sampai 1 bulan, dan rata2 pendistribusian token sekarang paling cepat 1 bulan. Saya belum pernah menemukan ico yang membayar tokennya sampai berbulan2, tetapi kalo sekitar 2-3 bulan pernah gan. ICO yang berhenti di tengah jalan bisa jadi karena target penjualan telah tercapai dan atau faktor lain, dan itu hal yang biasa dalam bounty. Memang harga token sekarang rata2 kurang bernilai gan, saya juga merasakannya. Mungkin karena faktor harga bitcoin yang merosot dan banyak investor yang memilih untuk wait and see sambil menunggu perkembangan kenaikan harga bitcoin, dan juga karena token tersebut belum listing di exchange sehingga harganya masih rendah.
member
Activity: 455
Merit: 13
June 28, 2018, 07:21:15 AM
#3
nama bounty nya apaan gan? manajer nya siapa gan, sudah lihat pengumuman di threadnya atau group telegramnya, hardcap habis (bangkrut) maksudnya apa gan  Cheesy mungkin hardcap nya tidak tercapai maka nya scam kali..
newbie
Activity: 154
Merit: 0
June 28, 2018, 07:08:04 AM
#2
Ini masalah yang sering dirasakan oleh bounty hunters menurut saya. Ini cerita sedikit, saya mengikuti sebuah bounty program dan program kerjanya sudah selesai tetapi tokennya belum di distribusikan sampai sekarang padahal selesainya sudah berbulan -  bulan, kata teman saya itu adalah SCAM kalau tidak SCAM itu harcap habis (bangkrut), saya perlu masukan dari teman- teman apakah masalah kalau tokennya tidak di distribusikan? Dan masalah kedua kenapa bounty program berhenti mendadak, apakah bounty programnya juga bangkrut apa gimana? Memang mencari token di bounties sangat sulit kenapa begitu, saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, apakah ini memang Bitcoin akan buruk ubtuk kedepannya? saya butuh tanggapan dari para master-master disini. Terima kasih

harcap habis (bangkrut)Huh? agan sudah post di main thread lokal indo dan sekarang post di altcoins indo juga. semua pertanyaan atau tanya jawab seputar bounty sudah di sediakan threadnya coba agan ke link ini : https://bitcointalksearch.org/topic/qatips-seputar-bountyairdrop-di-sini-3918625
dan jangan lupa lock thread gan.
newbie
Activity: 210
Merit: 0
June 28, 2018, 06:59:12 AM
#1
Ini masalah yang sering dirasakan oleh bounty hunters menurut saya. Ini cerita sedikit, saya mengikuti sebuah bounty program dan program kerjanya sudah selesai tetapi tokennya belum di distribusikan sampai sekarang padahal selesainya sudah berbulan -  bulan, kata teman saya itu adalah SCAM kalau tidak SCAM itu harcap habis (bangkrut), saya perlu masukan dari teman- teman apakah masalah kalau tokennya tidak di distribusikan? Dan masalah kedua kenapa bounty program berhenti mendadak, apakah bounty programnya juga bangkrut apa gimana? Memang mencari token di bounties sangat sulit kenapa begitu, saya mempunyai sejumlah token dan hanya laku satu token itupun harganya sangat buruk, apakah ini memang Bitcoin akan buruk ubtuk kedepannya? saya butuh tanggapan dari para master-master disini. Terima kasih
Jump to: