Author

Topic: Hati hati scammer mengatasnamakan IDEX Airdrop (Read 713 times)

member
Activity: 406
Merit: 12
November 24, 2018, 04:51:19 AM
#63
saya rasa setiap project yang mengatas namakan Idex dapat di konfirmasi langsung ke tim support http://idex-market.fun/ dan ini bisa dilakukan untuk meminimalisir terjadinya join project scam, juga perlu diperhatikan form pengisian dan persyaratan yang diminta, hati-hati dangan yang meminta pengiriman email dan private key, karena dapat menyebabkan kehilangan asset yang dimilikinya.
member
Activity: 434
Merit: 21
sekarang banyak airdrop yang model begini, mereka mengirim spams di email dan chat group telegram , kita harus harti hati ,
full member
Activity: 686
Merit: 100
Wah saya juga pernah dapet email kaya gt bang , atas nama kan idek dan terima kasih juga yang udh kasih kabar seperti ini sangat bermanfaat sekali buat saya sama buat yang lain juga
email sejenis itu banyak gan maka dari itu kita harus teliti sebelum membukanya apalagi jika kita melakukan apa yang diminta oleh email itu maka sangat berbahaya. kita harus bisa mengetahui email yang palsu dan yang benar. dan jika menemukan hal semacam itu maka sebaiknya langsung di share seperti tread ini sehingga tidak ada orang yang tertipu. tread seperti ini memang perlu diapresiasi sebab membagikan info yang sangat berguna jadi saya juga mengucapkan terimakasih pada pembuat tread ini.
newbie
Activity: 238
Merit: 0
Wah saya juga pernah dapet email kaya gt bang , atas nama kan idek dan terima kasih juga yang udh kasih kabar seperti ini sangat bermanfaat sekali buat saya sama buat yang lain juga
jr. member
Activity: 252
Merit: 1
Untung ane di ajarkan untuk tidak sembarangan membukan pesan atau link yang ada di email oleh suhu yang pertama kali memperkenalkan / mengajarkan ane terjun di dunia bitcoin ini, agar tidak terjadi sesuatu yang tidak ane inginkan kedepan nya, karena itu beliau melarang ane untuk tidak ceroboh, alhamdulillah sampai saat ini ane masih ingat pesan beliau dan alhmadulillah juga ane tidak pernah kehilangan asset yang ane punya.
full member
Activity: 715
Merit: 101
saya baru dapet email tentang Airdrop dari idex ini 2 hari yang lalu gan, beruntungnya saya sudah sempat mampir ke thread agan ini, jadi udah tau kalau itu menggiring kita ke web pishing, dan yang lebih meyakinkan lagi email pengirimnya menggunakan nama Bitcointalk, kalau yang awam mungkin bisa langsung terjebak,, thanks buat informasinya gan
full member
Activity: 462
Merit: 100
Benar gan, memang saya kemarin sempat membaca juga email yang bernama Idex,
Alhamdulillah juga saya tidak mengklik link yang disarankan,
Semoga aja kita harap pada semua user agar hati hati dengan link yang menawarkan berbagai hadiah atau hal yang menarik lainnya.
newbie
Activity: 2
Merit: 0
saya juga dapet, tapi masalahnya kok dia tau email kita ...
Maaf nubi..

Tapi saya terlanjur ngisi form dan sudah saya submit, jadi kemungkinan apa yang terjadi, Mohon petunjuk para masatah, trimakasih banyak
full member
Activity: 432
Merit: 100
Udah gk harus hati-hati sih kalo menurut ane, karena saat  ini airdrop yang menggunakan email udah jelas banget tidak ada potensi project tersebut akan bagus kedepan nya.
Mendingan cari airdrop yang jelas di sini > https://bitcointalk.org/index.php?board=240.0

Pengalaman aja sih enak nya main airdrop tahun kemaren,
Rajin pentengin project yang ada di Child Boards: Tokens
Lumayan sih dulu 1 project airdrop aja bisa dapet hasil setara buat bayar langanan internet.

Menurut ane airdrop yang legit itu yang rebutan bukan yang sebar2 email.
Buat para newbie menurut ane jangan terlalu sering ikutan  airdrop karena buang2 waktu, Mending pentengin postingan senior2 karena dari postingan itu agan2 akan tau manfaat nya informasi itu. Entah itu informasi suatu project atau informasi yang berguna bagi agan2.
member
Activity: 406
Merit: 10
Saat ini IDEX menjadi salah satu exchanger terbesar di dunia crypto gan pasti banyak yang akan menjatuhkan exchanger tersebut melalui email yang spam,2 hari yang lalu saya juga menerima email dari IDEX company conducts airdrop saya tidak berani membuka link yang ada di email tersebut karena sudah banyak korban yang membuka link semacam itu aset nya hilang

Memang sangat jelas penjelasan ente,yang membuat aset kita hilang  dengan sering masuk link yang tidak jelas lewat maka kita jangan mudah percaya langsung buka,karna biarpun IDEX sebagai exchanger terbesar maka ada lagi yang ingin menjatuhkan  lewat email  yang spam gan.
full member
Activity: 1148
Merit: 101
Saat ini IDEX menjadi salah satu exchanger terbesar di dunia crypto gan pasti banyak yang akan menjatuhkan exchanger tersebut melalui email yang spam,2 hari yang lalu saya juga menerima email dari IDEX company conducts airdrop saya tidak berani membuka link yang ada di email tersebut karena sudah banyak korban yang membuka link semacam itu aset nya hilang
member
Activity: 322
Merit: 10
Memang kita harus lebih berhati-hati dan teliti dengan link link yang masuk lewat email dan jangan sampai berpedoman dengan link tersebut gan,karna bisa saja menjebak kita dan yang mengatasnamakan idex airdrop gan.
jr. member
Activity: 336
Merit: 2
Informasi yang sangat membantu untuk para bounty hunter agar tidak asal pilih proyek,semoga akan bermunculan lagi informasi informasi yang sangat bermanfaat seperti ini lagi. Grin Grin
sr. member
Activity: 2338
Merit: 365
Catalog Websites
saat ini banyak para scammer yang mencoba memanfatkan Airdrop, kemaren siang aku menerima email Forkdelta mengeluarkan koin Airdrop dan setelah ku lihat secara teliti Link nya berbeda dari forkdelta, dari situ aku sadar bahwa aku sedang menjadi target penipuan. ke depan aku akan lebih hati2 lagi, dan terima kasih telah berbagi informasi.
full member
Activity: 714
Merit: 160
hmm, ane juga sering dapet email model kayak gini. Modus airdrop mengatasnamakan oknum tertentu, cara kerja nya sama persis seperti yang TS bilang. Isi google form lalu di direct ke website phising mereka...

Biasa nya untuk mengecek kebenaran nya ane bakal cek dulu akun social media nya, apakah benar sedang ada airdrop atau ga. Kalau ga ada info tentang airdrop bararti memang benar ini cuma akal2an oknum yg tidak bertanggung jawab...

Ikut airdrop boleh, but be smart and stay safe...
member
Activity: 166
Merit: 29
Banyak sekali scammer beralih sistem dan cara membuat situs fake dengan mengadakan give away koin berhadiah dengan mengatasnamakan exchange lain, jadi sangat hati - hati jika membuka dan mengakses situs2 airdrop tertentu.

Begitulah om, metode dan modus mereka semakin berkembang seiring dengan perkembangan jaman.
Mulai dari Phising, Malware, Hacking.

Semua yang saya sebutkan di atas sebenarnya bisa dicegah. Caranya juga sudah banyak dibahas. Namun karena kurangnya pengetahuan dan kewaspadaan, maka korban masih saja bertambah seiring berjalannya waktu.

Untuk kasus email yang mengarahkan ke website Phising. Banyak pengguna yang bisa jadi terlalu bernafsu dan tamaklah yang menjadi korban. Karena sifat tamak sering kali menghilangkan kewaspadaan dan kehati hatian.
full member
Activity: 2044
Merit: 109
Wah saya hampir tiap hari menerima email seperti begini, tetapi gak pernah saya klik link yang ada. hati-hati mengklik kalau ada pembagian link atau lampiran. Hati-hati penipuan!!
sama gan, saya juga sering banget menerima email semacam ini. Sepertinya semakin hari semakin banyak scammer yang menyebar email phising macam itu, sebaiknya kita semakin berhati-hati agar tidak terjebak
sama gan di riport spam aja gan klo ada email2 yg menawarkan airdrop kek gtu , soalnya kan rata2 airdrop itu kita nyari sendiri ini malah airdrop yg nyari kita kek gimana gtu, makanya saya sering riport spam klo ada airdrop masuk ke email entah mereka dapet email2 kita dari mana itu
Ia bro mata uang krypto sangat menarik bagi para penipu saat ini beragam cara dibuat agar kita yakin dan percaya dengan tehnik mereka, sama juga seperti judul thread ini IDEX airdrop da pasti penipuan ya

Memang kalau email yang gak dikenal ataupun dirasa aneh jangan di klik. Soalnya bukan masalah masukin link-link atau private key. Tapi takutnya ketika ada link yang di klik. Ada aplikasi virus yng terdownload sehingga mamcuri data2 dari device kita
Ia bro g boleh sembarangan nge klik lah ketika mengecek email masuk
newbie
Activity: 7
Merit: 0
Saya terima email pagi ini :
Hello Friend!

Good news!
IDEX Exchange is pleased to announce, and the launch of a completely new AirDrop, where anyone can participate!
Our team IDEX thanks to the new AirDrop, wants to attract as many participants as possible to our project.

The DEX project was created in 2018 and has just been implemented.

Our project allows any participant to receive up to 100,000 DEX which will be traded on our exchange.

The number of participants is distributed only 50.000.000 DEX Coins.

Form to run AirDrop:

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSdyCfOwZrdxl5KSoJBZyxIYlSLaXZ4KFXb4C8bWxVa5m0PXGg/viewform

Thanks for participating
With respect to all IDEX Team members.

Setelah mengisi form anda akan diarahkan ke website palsu : http://idex-market.fun/ yang tampilannya sama persis dengan IDEX, jangan sampai unlock wallet anda. Phising website tersebut akan menyimpan private key anda. Hati hati kawan terutama yang newbie seperti saya.


thanks untuk informasinya, sangat bermanfaat tentunya buat kita para hunter, semoga jangan sampai menjumpai hal semacam itu untuk para pemain yang berkecimpung di dunia crypto curency.
full member
Activity: 588
Merit: 101
phising web teknik ini sudah lama ada, orang yang klik link tersebut seolah2 memang berada pada web official tapi kalau di perhatikan lagi domain belakangnya beda "-market.fun"(yang asli .market), hati-hati gan sebaiknya kalau memang ada pesan mencurigakan mengatakan official sebuah web wallet, market, atau forum perhatikan addresnya
hero member
Activity: 1246
Merit: 501
Hati hati gaess sekarang lagi marak indodax phising website, sudah banyak korban. Selalu terapkan 2fa dan di akun maupun email kita...
member
Activity: 177
Merit: 10
Memang sekarang banyak email yang mengirimkan informasi tentang airdrop,dan airdrop itu sebagian ada yang scam atau yang berujung penipuan,apalagi terkadang mrngatasnamakan nama nama yang terkekenal,dengan informasi seperti ini semoga agan2 akan berhati hati dalam memilih proyek bounty.
sr. member
Activity: 1876
Merit: 318
Wah saya juga jadi ngeri kalau ada email masuk seperti yang agan bilang diatas yang mengatasnamakan airdrop dari exchange idex ataupun dari yang lainnya yang berbau scammer
sr. member
Activity: 1492
Merit: 269
Banyak sekali scammer beralih sistem dan cara membuat situs fake dengan mengadakan give away koin berhadiah dengan mengatasnamakan exchange lain, jadi sangat hati - hati jika membuka dan mengakses situs2 airdrop tertentu.
sr. member
Activity: 770
Merit: 298
tozex.io
ane hampir kejebak ama isi email ini, ngeliat bentuk formnya menyakinkan tapi pas ngelihat link-nya bukan ke arah idex asli.
langsung ane close
full member
Activity: 630
Merit: 118
Wah saya hampir tiap hari menerima email seperti begini, tetapi gak pernah saya klik link yang ada. hati-hati mengklik kalau ada pembagian link atau lampiran. Hati-hati penipuan!!

Memang kalau email yang gak dikenal ataupun dirasa aneh jangan di klik. Soalnya bukan masalah masukin link-link atau private key. Tapi takutnya ketika ada link yang di klik. Ada aplikasi virus yng terdownload sehingga mamcuri data2 dari device kita
newbie
Activity: 153
Merit: 0
Info yang baik untuk kita apalagi saya yg masih belajar,terimakasih banyak gan  Wink Wink
full member
Activity: 392
Merit: 101
Terimakasih untuk informasinya sehingga yang lain bisa berhati-hati dan tidak terjebak dengan maraknya scam dan penipuan yang banyak merugikan para pengguna bitcoin.
member
Activity: 506
Merit: 11
Kasus nya hampir sama seperti yang saya alami gan. Saya juga di email pribadi, tapi bedanya ini mengatas-namakan salah satu project ICO yang saya ikuti. Nanti saya kasih screen shoot nya agar agan-agan juga semakin sadar phising
brand new
Activity: 0
Merit: 0
Iya gan ane juga pernah dapet email gitu,memang sangat rawan kasus gitu terutama untuk semua member ,tapi incaran yg pikir mereka gampang di bodoh ya para newbie seperti ane, tetap hati2 saja jangan sembarang klik. Acuhkan saja kalo dapet email gitu lagi gan
full member
Activity: 510
Merit: 100
Terimakasih atas info nya gan. saya juga sering mendapatkan email seperti itu dan tidak pernah saya hiraukan. untuk kawan-kawan yang lain tetap berhati-hati dalam mengikuti airdrop atau pun bounty. salam sukses untuk bitcoin.
member
Activity: 1540
Merit: 22
Jika kita tidak hati-hati mungkin mereka akan akan mencuri semua aset kita gan melalui wabsite tersebut,ane juga pernah masuk wabsite semacam itu namun ane tidak mengikuti petunjuk yang sudah mereka arah kan,kalau ente mau ikut IDEX airdrop mending agan buka twitter resmi mereka
member
Activity: 177
Merit: 50
My Dream Comes True
Makin ngeri juga lama2 mungkin ini juga sebabnya banyak bounty manager yang membuat data partisipasi bountynya jdi privat karena email bisa saja di curi banyak orang untuk mengirim phising. Bayangkan kalo ada 2000 data lebih email dan ada orang yg ceroboh tentu dengan mudahnya mereka mencuri aset si korban, mengingat sebagian bounty hunter memakai hanya 1 email untuk kerja projeknya.
member
Activity: 280
Merit: 34
Enterapp Pre-Sale Live - bit.ly/3UrMCWI
Setelah mengisi form anda akan diarahkan ke website palsu : http://idex-market.fun/ yang tampilannya sama persis dengan IDEX, jangan sampai unlock wallet anda. Phising website tersebut akan menyimpan private key anda. Hati hati kawan terutama yang newbie seperti saya.
iya gan, saat ini ada banyak sekali promosi iklan crypto, terutama airdrop, giveaway dan konten gratisan lainnya tidak sedikit pula yang terindikasi scam dengan mencatut nama exchange atau salah satu perilusahaan sukses untuk itu pengguna harus lebih teliti sebelum bergabung
 √  pastikan informasi tersebut bersumber dari pihak yang terkait
 √  klarifikasi terlebih dahulu tentang program yang dijalankan
 √  untuk exchange,saya rasa dapat di hubungi tim supportnya.
full member
Activity: 588
Merit: 100
Semakin banyak saja scammer yang mengatas namakan IDEX. Mulai sekarang saya akan lebih hati-hati lagi dalam unlock wallet kita karena sekarang ini banyak banget modus pencurian wallet yang baru. Sebagai saran kalau mau unlock wallet di idex lebih baik berdasarkan bookmark jangan dari email atau link yang gak jelas.
full member
Activity: 392
Merit: 100
sebenar nya penipuan seperti ini sudah sering terjadi dengan cara malalui email, selama ini banyak email masuk namun saya lebih memilih mengabaikan nya dari pada harus menerima resiko nya yang sangat merugikan.
jr. member
Activity: 359
Merit: 1
Terimakasih gan atas infonya, beberapa Minggu lalu pernah juga masuk ke inbox email berisikan IDEX Aridrop ,apakah berbahaya bila udah terlanjur di klik begitu juga udah masuk ke situsnya, mohon pencerahannya lebih lanjut.terimaksih
kalo cuma klik saja ga masalah gan asal jangan di bookmark nanti dikira idex beneran, dan kalo kita sudah masuk dengan membuka private key itu yang berbahaya gan, wallet bisa jebol semuanya.
copper member
Activity: 546
Merit: 1
saya juga mendapat kiriman airdrop tersebut gan, kemudian saya melakukan pencarian di forum bitcointalk tidak ada rilis koin airdrop atau bounty yang dikembangkan oleh IDEX, saya ambil sikap memblokir email pengirim karena ini adalah scammer.
ya sebernya bkn cuma idex sajja sih hampir bebereapa exchanger besar itu pasti ada spammer spammer yang meng atasnamakannya untuk mencari keuntungan semata , tapi juga ada ya yang kena tersebut
kita sebagai masyarakat modern harus bener2 teliti sebelum mengklik link yang ada d email tersebut , karena sangat rawan , ane pun auto reportmeng atas namankan airdorp , karena sejatinyua airdrop ngga akan pernh email kita kenapa ? tau darimana email kita ? ya ngga pasti ada oknuim2 tertentu yang sengaja jual
sr. member
Activity: 770
Merit: 250
Wah saya hampir tiap hari menerima email seperti begini, tetapi gak pernah saya klik link yang ada. hati-hati mengklik kalau ada pembagian link atau lampiran. Hati-hati penipuan!!
sama gan, saya juga sering banget menerima email semacam ini. Sepertinya semakin hari semakin banyak scammer yang menyebar email phising macam itu, sebaiknya kita semakin berhati-hati agar tidak terjebak
sama gan di riport spam aja gan klo ada email2 yg menawarkan airdrop kek gtu , soalnya kan rata2 airdrop itu kita nyari sendiri ini malah airdrop yg nyari kita kek gimana gtu, makanya saya sering riport spam klo ada airdrop masuk ke email entah mereka dapet email2 kita dari mana itu
jr. member
Activity: 210
Merit: 2
Terimakasih gan atas infonya, beberapa Minggu lalu pernah juga masuk ke inbox email berisikan IDEX Aridrop ,apakah berbahaya bila udah terlanjur di klik begitu juga udah masuk ke situsnya, mohon pencerahannya lebih lanjut.terimaksih
jr. member
Activity: 266
Merit: 1
Terimakasih topik ini bermanfaat sekali

Menyimpulkan isi tread diatas maka tindakan yang harus dilakukan adalah
1. Teliti sebelum melakukan/ mengerjakan sesuatu apapun.
2. Jangan membuka link sembarangan yang berasal dari email
3. Simpan prifat key anda jangan sampai terpublikasi ke orang lain.

Mungkin itu kesimpulan saya semoga bermanfaat.

NB: Boleh Menambah/mengoreksi jika salah atau kurang

Benar sekali dan saya ingin sedikit menambahkan ketika menggunkan wallet yang anda gunakan di HP agar berhati hati dengan aplikasi walupun melalui playstore saya tidak menyarankan mendingan langsung menggunkan web ETher wallet kemudian di bokmark.
full member
Activity: 784
Merit: 101
The World's 1st Waste to Green Energy DLT Project
Wah saya hampir tiap hari menerima email seperti begini, tetapi gak pernah saya klik link yang ada. hati-hati mengklik kalau ada pembagian link atau lampiran. Hati-hati penipuan!!
sama gan, saya juga sering banget menerima email semacam ini. Sepertinya semakin hari semakin banyak scammer yang menyebar email phising macam itu, sebaiknya kita semakin berhati-hati agar tidak terjebak
member
Activity: 182
Merit: 43
Just Post Junk Posts
- snip -
2. Jangan membuka link sembarangan yang berasal dari email
- snip -

Setiap email yang kita terima bisa kita cek. Apakah email tersebut adalah email yang kita harapkan atau kita pernah subcribe. Sehingga jika ada email datang dari teman yang kita kenal dan kita percayai, email yang datang dari perusahaan yang terpercaya yang sudah kita subcribe seperti email dari google, twitter dan facebook. Jika ini yang yang terjadi, kita bisa menelitinya apakah isi tidak mengcurigakan atau tidak.

Tapi jika email tersebut datang dari pengirim yang tidak kita kenal, saran saya langsung seleksi email tersebut dan pindahkan kepada spam, trash atau bisa langsung di Delete.
full member
Activity: 560
Merit: 165
Terimakasih topik ini bermanfaat sekali

Menyimpulkan isi tread diatas maka tindakan yang harus dilakukan adalah
1. Teliti sebelum melakukan/ mengerjakan sesuatu apapun.
2. Jangan membuka link sembarangan yang berasal dari email
3. Simpan prifat key anda jangan sampai terpublikasi ke orang lain.

Mungkin itu kesimpulan saya semoga bermanfaat.

NB: Boleh Menambah/mengoreksi jika salah atau kurang
copper member
Activity: 122
Merit: 0
saya juga mendapat kiriman airdrop tersebut gan, kemudian saya melakukan pencarian di forum bitcointalk tidak ada rilis koin airdrop atau bounty yang dikembangkan oleh IDEX, saya ambil sikap memblokir email pengirim karena ini adalah scammer.
member
Activity: 546
Merit: 11
DocTailor IEO on Zloadr
iya gan, scammer motif airdrop sekarang lagi marak, sy juga dapat email tsb.
Bukan cuma bermotif email, juga ada bermotif mereka membuat telegram member kemudian menginvite banyak member kemudia mebuat pin message seakan2 itu sesuatu yang legit, bahkn isi telegram mereka cuma pembuktian bahwa airdrop itu benar2 real shingga membuat orang makin yakin, untuk join, makanya penting untuk selalu konfirmasi pada officialnya jika ada suatu info
member
Activity: 336
Merit: 10
Tofik yang sangat bermanfaat ne gan,,, karena mengingat kan kita agar lebih hati2 dan waspada terhadap link yang  spammer, apa lagi sekarang ini banyak link yang masuk lewat imail yang parah nya lagi mengatas namakan IDEX airdrop, ini di mohon untuk mempertimbangkan kan segala sesuatu nya agar tidak menyesal nanti nya,
full member
Activity: 854
Merit: 115
hati-hati bro jika pemain lama pasti sudah sering dapat email beginian dan sudah pasti tau jika itu scammer untuk yang baru join airdrop atau bounty pasti tergoda tu sama yang begituan. sudah jelas-jelas banget si kalo begitumah scammer jika itu official pasti diumumin di semua sosial media mereka baru asli itu
jr. member
Activity: 182
Merit: 1
Informasi yang bagus gan,  emang benar scammer sudah menggila akhir akhir ini,  apa lagi scammer di airdrop,  semakin mewabah gan,  semoga postingan ini bisa membukakan pikiran orang orang yang terkait..
member
Activity: 533
Merit: 60
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
Baru-baru ini sangat banyak akun abal-abal alias scam, kalau menurut ane kita harus waspada dan bertanya pada ahlinya sehingga bisa menganalisa sama-sama. Idex airdrop exchange besar sehingga di incar dan di buat oleh oknum untuk melemahkan nama baik dengan cara dibuat web palsu. Saat ada email gk jelas kalau ane langsung delete
full member
Activity: 392
Merit: 100
saat ini memang banyak airdrop scamer jadi harus sangat berhati-hati, banyak yang mengatas namakan exchange airdrop tetapi jika di ikuti itu adalah scamer dan merugikan kita dan orang orang lain, jadi kita harus saling mengingatkan.
member
Activity: 322
Merit: 22
makanya jangan pernah klik link dari sumber yang tidak dipercaya. selalu klik link dari browser kita yang mana linknya udah kita bookmark. dan jangan juga pernah percaya airdrop dari IDEX, karena jelas jelas di twitter IDEX dikasi tambahan "Not Giving Away ETH" nih link twitter IDEX yang asli @Aurora_dao
member
Activity: 182
Merit: 43
Just Post Junk Posts
Kan udah banyak dijelaskan bagaimana menghindari scammer, phising dan malware. Mereka (member lokal) yang masih tertipu dan kehilangan token / ethereum karena web Phising, kemungkinan adalah member yang males baca.

Biar tidak terjadi lagi kasus yang sama, nih baca lagi :
Beberapa Tips untuk Meminimalisir Risiko Phising
Mencegah infeksi malware terhadap komputer

Untuk kasus yang terjadi pada OP, scammer tersebut menggunakan modus website Phising yang bisa dicegah dengan melakukan Tips pada link di atas.
jr. member
Activity: 125
Merit: 2
Seperti kalau sudah pernah daftar bounty atau aidrop setiap hari ada saja ada notifikasi bounty atau aidrop yang masuk ke email kita ,mau itu benar atau scam itu ada , cuma saya biasanya mengabaikannya , yang perlu kita teliti seperti aidrop yang menyerupai aslinya seperti aidrop idex ini , lebih teliti saja  baca
hero member
Activity: 1274
Merit: 521
7enius - Your Cryptocurrency Marketing Consultant
~Snip~
Pesan tersebut sama persis dengan apa yang saya dapatkan di email saya siang hari tadi. Terima kasih atas infonya gan, karena post agan sudah cukup bermanfaat untuk saling mengingatkan kepada para member forum yang masih awam agar terhindar dari jebakan phising seperti diatas. Belakangan ini memang makin marak web-web phising seperti itu yang mengatasnamakan exchange tertentu dengan embel-ember giveaway. Semoga kedepannya agan bisa terus membuat postingan yang informatif dan meningkatkan kualitas postnya lagi supaya bisa lebih bermanfaat bagi para member yang lain. Semangat!!
newbie
Activity: 23
Merit: 0
Bener banget gan ...saya sendiri ngalamin ... dan itu buat perhatian saya agar jangan asal join group telegram...
jr. member
Activity: 497
Merit: 2
SOL.BIOKRIPT.COM
Informasi yang sangat bermanfaat ne gan,,, ia gan benar sekali hampir tiap hari ada masuk link ke imail ane, yang mengatasnamakan idex airdrop, cuma ane gak tau apakah itu scamer ato link tiruan,,karna ane tidak pernah membuka apalagi menerima tawaran dari link tersebut, oleh karena itu kita harus hati2 dan jeli saat menerima link yang membawa bawa nama exchange besar, kemungkinan itu spammer
jr. member
Activity: 448
Merit: 2
Think better
Sejak mulai kita jadi anggota diforum ini, maka mulai email tentang tawaran airdrop datang ke email kita, apalagi jika kita sudah aktif ikut Bounty Campaign hampir setiap hari email kita akan  tawaran Airdrop baik yang real maupun yang scam. jadi ya jangan heran jika email kita masuk tawaran airdrop. Tetapi yang harus kita waspadai adalah Airdrop yang Scam.

Lalu bagaimana membedakan Airdrop yang Scam sama yang Real?
 
Dari pengalaman pribadi airdrop yang scam menuntun kita untuk mengakses Wallet kita dengan menggunakan private key, Kita tahu private Key adalah keamanan wallet kita, Mereka lebih canggih sehingga mampu mengcopy Private key yang kita punya. Maka jika ada airdrop yang memiliki syarat /aturan/formulir yang mengikutsertakan private key itulah airdrop yang Scam.

Jika yang Airdrop yang Real itu hanya membutuhkan alamat Wallet saja tanpa private key dan juga sebagai pertimbangan Airdrop yang real bayaran yang akan diterima sangatlah sedikit sekitar 3$-5$ saja.Tapi juga ada airdrop yang membayar 25$ tapi task yang harus dipenuhi sangat banyak.
full member
Activity: 560
Merit: 100
BBOD Zero-Fee Exchange
hati-hati gan sudah jadi hal biasa sebenarnya kalo berita ginian banyak scammer mengatasnamakan exchange ataupun salah satu koin besar dan mengadakan airdrop padahal scammer jangan mau terhasut oleh itu cukup dibaca aja emailnya trus hapus
jr. member
Activity: 229
Merit: 2
∞ HYPNOXYS | A Backed Protocol To Decentrali
ane setiap hari nemu email gnian juga gan , jadi ane udah agak kebal sama email email spammer meng atas namakan sebuah exchange bvesar , biasnaya klo ada gni ane krosscheck dlu ke exchanger tersebut apakah benar
adanya airdrop atau semacamnya kalau tidak ya ane gk gubris  , ane langsung report as spam di gmail ane , setiap hari nrima ratusan email entah dr orang ngga kenal , klo orangnya ngga tahu bahaya banget klo dah paham kyk ane aman2 aja ane rasa
semoga temen2 bisa hati2 aja
full member
Activity: 2044
Merit: 109
Wah saya hampir tiap hari menerima email seperti begini, tetapi gak pernah saya klik link yang ada. hati-hati mengklik kalau ada pembagian link atau lampiran. Hati-hati penipuan!!
newbie
Activity: 16
Merit: 0
iya gan, scammer motif airdrop sekarang lagi marak, sy juga dapat email tsb.
member
Activity: 220
Merit: 10
Informasi yang sangat membantu untuk para bounty hunter agar tidak asal pilih proyek,semoga akan bermunculan lagi informasi informasi yang sangat bermanfaat seperti ini lagi.
member
Activity: 1027
Merit: 11
Wah ini informasi yang sangat bermanfaat gan,,, dengan ada kejadian ini kita khusus nya ane akan selalu berhati hati dan mempertimbang kan membuka dan bergabung dengan link yang di kirim melalui imail atau webside2 tertentu yang mengatas namakan idex airdrop
jr. member
Activity: 359
Merit: 1
Saya terima email pagi ini :
Hello Friend!

Good news!
IDEX Exchange is pleased to announce, and the launch of a completely new AirDrop, where anyone can participate!
Our team IDEX thanks to the new AirDrop, wants to attract as many participants as possible to our project.

The DEX project was created in 2018 and has just been implemented.

Our project allows any participant to receive up to 100,000 DEX which will be traded on our exchange.

The number of participants is distributed only 50.000.000 DEX Coins.

Form to run AirDrop:

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSdyCfOwZrdxl5KSoJBZyxIYlSLaXZ4KFXb4C8bWxVa5m0PXGg/viewform

Thanks for participating
With respect to all IDEX Team members.

Setelah mengisi form anda akan diarahkan ke website palsu : http://idex-market.fun/ yang tampilannya sama persis dengan IDEX, jangan sampai unlock wallet anda. Phising website tersebut akan menyimpan private key anda. Hati hati kawan terutama yang newbie seperti saya.

Jump to: