Author

Topic: Proyek Blockchain NEM | Pencapaian, Tujuan dan Prakiraan Harga di tahun 2017 (Read 627 times)

newbie
Activity: 52
Merit: 0
serius itu gan
seorang profesor dari universitas di korea gabung di team nya NEM coin
ane mendengar bebera statement bitcoiner, NEM sama seperti ethereum ya bisa membuat dan create coin di sana

kalau bisa cara nya gimana

iya seriusan gan Smiley dan kami bangga punya banyak anggota-anggota hebat sekarang. Untuk membuat koin sendiri/token/aset (bagaimana agan menyebutnya) punya kita sendiri, memang bisa menggunakan blockchain NEM melalui fitur Mosaic gan, bisa dibaca selengkapnya disini.

wah mantap juga nih buat jadi ladang invest  Grin

Halo agan ikiaozora, iya gan silahkan berinvestasi di NEM, proyek-proyek baru akan segera datang lho di 2017 ini, dan harga koin NEM pastinya akan naik  Smiley
hero member
Activity: 616
Merit: 500
ok hold

what is hold
nem coin, ane pikir ini bukan anncoument thread coin, tapi proyek2 yang di kerjakan oleh NEM coin
hero member
Activity: 1106
Merit: 509
full member
Activity: 141
Merit: 100
wah mantap juga nih buat jadi ladang invest  Grin
hero member
Activity: 714
Merit: 516
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
serius itu gan
seorang profesor dari universitas di korea gabung di team nya NEM coin
ane mendengar bebera statement bitcoiner, NEM sama seperti ethereum ya bisa membuat dan create coin di sana

kalau bisa cara nya gimana
newbie
Activity: 52
Merit: 0

Artikel ini diterbitkan pertama kali pada 3 Januari 2017, di salah satu portal berita ternama tentang blockchain dalam bahasa Rusia, yaitu getcoin.today. Silahkan klik linknya untuk visit ya gan, btw websitenya dalam bahasa rusia.

Tim dari getcoin akhirnya bisa berkomunikasi dengan 3 orang tim inti dari NEM. Walaupun dengan waktu yang terbatas, tim getcoin berhasil mendapatkan informasi tentang pencapaian NEM, tujuan kedepan dan prakiraan harga untuk tahun 2017.

Rene Bernard, Presiden Asosiasi NEM Malaysia

Pencapaian utama di tahun 2016:
  • Merilis NanoWallet
  • Beralih dari prasarana NIS/NIC
  • NEM telah menjadi platform yang mendunia
  • Membuat proyek-proyek komersil
  • Merilis NEM Apostille, layanan notarisasi digital berbasis blockchain non-komersil pertama di dunia

Tujuan utama di tahun 2017:
  • Merilis Catapult untuk Mijin dan NEM
  • Membuat proyek-proyek lain seperti LuxTag
  • Menjalankan proyek Mijin di sektor perbankan

Berapa harga prakiraan tertinggi di tahun 2017 untuk 1 koin XEM?
Saya yakin harga XEM akan naik ke 0.05 Dollar Amerika.



Jeff McDonald, profesor di Keimyung University (Korea Selatan), anggota dari tim NEM dan manajer dari proyek NEM Apostille.

Pencapaian utama di tahun 2016:
  • Menjalankan beberapa update penting di blockchain NEM dan belum mendapati masalah sama sekali dengan jaringan nya.
  • Merilis NanoWallet untuk Android (segera untuk iOS)
  • Merancang NEM Apostille, layanan notarisasi digital berbasis blockchain non-komersil pertama di dunia.
  • Mendirikan NEM Foundation dan berencana memperluasnya
  • Menguji Mijin dan mendapat bantuan yang besar dari Jepang dan negara-negara lain di Asia

Tujuan utama di tahun 2017:
  • Meneruskan pengembangan Wallet (untuk Android, iOS dan PC)
  • Dan tentu saja, sesuatu yang akan mengguncangkan komunitas dan dunia blockchain - Merilis Catapult (pada tahap terakhir pengujian, Catapult memproses lebih dari 4,000 transaksi per detik)

Berapa harga prakiraan tertinggi di tahun 2017 untuk 1 koin XEM?
Saya yakin kapitalisasi NEM akan mencapai angka lebih dari 100 juta dollar dengan harga 0.10 dollar per 1 XEM.



Lon Wong, salah seorang anggota tim NEM dan juga salah satu pendiri dari Dragonfly Fintech, perusahaan pengiriman dan penukaran uang crypto.

Pencapaian utama di tahun 2016:
  • Memperkenalkan NEM ke Jepang, Asia Tenggara, Cina dan Korea
  • Pembicara di konferensi eropa di Belgia
  • Mendirikan NEM Foundation, merilis wallet dan noda-super untuk Apostille
  • Kapitalisasi NEM mencapai lebih dari 100 juta dollar
  • Menguji transaksi antar-chain untuk Mijin dan NEM
  • Mijin sudah teruji dan terbukti oleh Institut Riset NOMURA.


Tujuan utama di tahun 2017:
  • Memperbesar jumlah tim pengembang
  • Memperluas jangkauan NEM ke negara-negara di Eropa dan Afrika
  • Merilis Catapult dan transaksi-transaksi antar-chain

Berapa harga prakiraan tertinggi di tahun 2017 untuk 1 koin XEM?
Harga NEM pastinya akan melonjak di tahun 2017.



Tentang NEM - NEM adalah proyek teknologi blockchain yang inovatif. Ditulis menggunakan Java dan JavaScript dengan 100% kode source yang orisinil. NEM mempunyai obyektif yaitu distribusi yang luas (mengglobal) dan telah memperkenalkan fitur-fitur baru di dunia blockchain dengan algoritma Proof of Importance nya (PoI). NEM juga mempunyai fitur "integrated P2P", untuk keamanan dan kenyamanan bertransaksi, multisig account dan sistem reputasi Eingentrust++.


NEM sudah melalui beberapa open stage alpha testing sejak awal 2014. Public chainnya sudah berjalan mulus sejak 31 Maret 2015.
Jump to: