Author

Topic: TIPS MEMILIH MINING POOL (Read 191 times)

newbie
Activity: 10
Merit: 0
May 10, 2018, 11:45:43 AM
#6
Sangat bermanfaat sekali gan informasinya, kebetulan saya baru menjajaki dunia mining. Nomor 4 saya lebih memilih mining pool yang WD nya kecil setidaknya tidak membutuhkan waktu lama untuk WD.
newbie
Activity: 35
Merit: 0
May 10, 2018, 06:09:53 AM
#5
Ilmu bermanfaat sekali . Semua alat miningnya lengkap maka pendapatan juga joss.
Jika salah satu dari semua itu kurang atau tidak di perhatikan . Bisa berdampak negarif untuk para penambang
sr. member
Activity: 435
Merit: 400
April 29, 2018, 06:19:59 PM
#4
No 2 dan 3 salah.

2. Hashrate pool (pool speed)
       Ini penting ,karena kalau hasrate pool semakin kecil maka pendapatan semakin berkurang ,untuk itu anda harus melihat dulu kecepatan hasrate yg ada diwebnya , semisal 25MH/s , 700sol/s dll.

Hashrate pool semakin kecil tidak membuat pendapatan semakin berkurang, pendapatan akan sama saja. tetapi resikonya semakin lama, atau jika terlalu kecil jadi tidak ada bedanya dengan solo mining.

3. Sharediff pool
       Sharediff itu sama aja DIFF , jadi semakin diff tinggi maka pendapatan turun , ini jg harus diperhatikan terkait hardware dan coin yg agan tambang harus bener2 cocok sehingga diff kecil .

Sharediff tidak sama dengan DIff jika Diff yang dimaksud adalah difficulty network koin. Tentang pool diff, sudah ada vardiff jadi gak usah terlalu dipikirkan yang penting tidak salah port aja.
newbie
Activity: 38
Merit: 0
April 29, 2018, 10:59:31 AM
#3
ini saya dapet info menarik kemudian saya terjemahkan sesimple mungkin,agar mudah dipahami.

Ada beberapa pertimbangan untuk memilih mining pool:
1. Hashrate hardware mining yang kita punya
2. Hashrate pool (pool speed)
3. Sharediff pool
4. Pembayaran Pool

PEMBAHASAN :

1. Hashrate hardware
       Hardware Anda bisa saja mempunyai hashrate yang bagus untuk mining koin A, tetapi jelek untuk mining di koin B.
Anda bisa mencoba sendiri, dan membandingkannya . Atau cari referensi dari luar, misal dari Google. yang penting koin yg agan tambang bener2 menghasilkan profit paling gede diantara coin lain .

2. Hashrate pool (pool speed)
       Ini penting ,karena kalau hasrate pool semakin kecil maka pendapatan semakin berkurang ,untuk itu anda harus melihat dulu kecepatan hasrate yg ada diwebnya , semisal 25MH/s , 700sol/s dll.

3. Sharediff pool
       Sharediff itu sama aja DIFF , jadi semakin diff tinggi maka pendapatan turun , ini jg harus diperhatikan terkait hardware dan coin yg agan tambang harus bener2 cocok sehingga diff kecil .

4. Pembayaran Pool
         jadi pembayaran minimum yg bisa diWD itu berapa .jangan sampai terlalu tinggi sehingga agan lama WDnya . dan juga pembayaran menggunakan coin apa?kalau menggunakan btc biasanya lebih tinggi hasil miningnya dibanding dibayar coin lain .

silahkan kalau mau menambahkan lagi .

sumber : zalpc.info/memilih-mining-pool/


aku kasih merit biar semangat lagi gali ilmunya ,
emang itu hal yg bener2 harus diperhatikan dalam mining ,
kalau sampai salah satu ga bener/g cocok maka mining yg kita jalankan tidak sesuai dengan penghasilannya.malah bisa anda akan rugi
mantap ilmunya gan
member
Activity: 193
Merit: 14
April 29, 2018, 06:41:28 AM
#2
ini saya dapet info menarik kemudian saya terjemahkan sesimple mungkin,agar mudah dipahami.

Ada beberapa pertimbangan untuk memilih mining pool:
1. Hashrate hardware mining yang kita punya
2. Hashrate pool (pool speed)
3. Sharediff pool
4. Pembayaran Pool

PEMBAHASAN :

1. Hashrate hardware
       Hardware Anda bisa saja mempunyai hashrate yang bagus untuk mining koin A, tetapi jelek untuk mining di koin B.
Anda bisa mencoba sendiri, dan membandingkannya . Atau cari referensi dari luar, misal dari Google. yang penting koin yg agan tambang bener2 menghasilkan profit paling gede diantara coin lain .

2. Hashrate pool (pool speed)
       Ini penting ,karena kalau hasrate pool semakin kecil maka pendapatan semakin berkurang ,untuk itu anda harus melihat dulu kecepatan hasrate yg ada diwebnya , semisal 25MH/s , 700sol/s dll.

3. Sharediff pool
       Sharediff itu sama aja DIFF , jadi semakin diff tinggi maka pendapatan turun , ini jg harus diperhatikan terkait hardware dan coin yg agan tambang harus bener2 cocok sehingga diff kecil .

4. Pembayaran Pool
         jadi pembayaran minimum yg bisa diWD itu berapa .jangan sampai terlalu tinggi sehingga agan lama WDnya . dan juga pembayaran menggunakan coin apa?kalau menggunakan btc biasanya lebih tinggi hasil miningnya dibanding dibayar coin lain .

silahkan kalau mau menambahkan lagi .

sumber : zalpc.info/memilih-mining-pool/


aku kasih merit biar semangat lagi gali ilmunya ,
emang itu hal yg bener2 harus diperhatikan dalam mining ,
kalau sampai salah satu ga bener/g cocok maka mining yg kita jalankan tidak sesuai dengan penghasilannya.malah bisa anda akan rugi
member
Activity: 167
Merit: 15
April 29, 2018, 06:25:13 AM
#1
ini saya dapet info menarik kemudian saya terjemahkan sesimple mungkin,agar mudah dipahami.

Ada beberapa pertimbangan untuk memilih mining pool:
1. Hashrate hardware mining yang kita punya
2. Hashrate pool (pool speed)
3. Sharediff pool
4. Pembayaran Pool

PEMBAHASAN :

1. Hashrate hardware
       Hardware Anda bisa saja mempunyai hashrate yang bagus untuk mining koin A, tetapi jelek untuk mining di koin B.
Anda bisa mencoba sendiri, dan membandingkannya . Atau cari referensi dari luar, misal dari Google. yang penting koin yg agan tambang bener2 menghasilkan profit paling gede diantara coin lain .

2. Hashrate pool (pool speed)
       Ini penting ,karena kalau hasrate pool semakin kecil maka pendapatan semakin berkurang ,untuk itu anda harus melihat dulu kecepatan hasrate yg ada diwebnya , semisal 25MH/s , 700sol/s dll.

3. Sharediff pool
       Sharediff itu sama aja DIFF , jadi semakin diff tinggi maka pendapatan turun , ini jg harus diperhatikan terkait hardware dan coin yg agan tambang harus bener2 cocok sehingga diff kecil .

4. Pembayaran Pool
         jadi pembayaran minimum yg bisa diWD itu berapa .jangan sampai terlalu tinggi sehingga agan lama WDnya . dan juga pembayaran menggunakan coin apa?kalau menggunakan btc biasanya lebih tinggi hasil miningnya dibanding dibayar coin lain .

silahkan kalau mau menambahkan lagi .

sumber : zalpc.info/memilih-mining-pool/
Jump to: