Pages:
Author

Topic: Alangkah baiknya bitcoin dan cryptocurrency lainya dikenai pajak - page 22. (Read 2329 times)

newbie
Activity: 98
Merit: 0
Assalamualaikum gan, saya sedikit lelah banyak sekali permasalahan tentang cryptocurrency oleh negara-negara, banyak alasan ini dan itunya,... mereka menganggapnya ilegal. Kalo menurut saya lebih baik bitcoin dikenai pajak saja biar negara tidak mempermaslahkan terus. Dengan adanya bayar pajak kemungkinan harga bitcoin tidak akan turun jauh jika terkena isu2. Ya pastinya pajak tidak harus besar yang penting bisa membantu negara

Saya sangat menyukai ide dari agan, dengan diberlakukan pajak bagi penghasilan cryptocurrency maka pemasukan keuangan negara akan terbantu, apalagi jumlah utang negara ke bank dunia semakin membengkak.
newbie
Activity: 104
Merit: 0
Bagus juga gan kalau bitcoin di kenai pajak.supaya di negara kita harga bitcoin nya bisa bertambah dengan ada nya di kenai pajak.jika ini terjadi maka di setiap negara akan semakin maju dan dapat mensejahterakan masyarakat.saya sangat setuju gan.
member
Activity: 606
Merit: 10
Jika seandainya bitcoin dikenakan pajak, mungkinkah jumlah pengguna bitcoin akan semakin bertambah atau malah semakin menurun jumlahnya karena hal ini tentu tidak baik bagi member bitcoin sendiri karena tidak ada layanan dari pemerintah sendiri dalam hal bitcoin, tidak ada campur tangan pemerintah untuk memberikan kemudahan bagi member bitcoin sendiri dan hal ini tentu menjadi pertimbangan kenapa sebaiknya jangan menarik pajak dari penghasilan yang didapatkan dari bitcoin, padahal bitcoin sendiri telah mebuka lapangan kerja bagi jutaan masyarakat di indonesia dan memajukan perekonomian bangsa.
full member
Activity: 658
Merit: 100
Saya sangat setuju jika kita pengguna bitcoin harus membayar pajak untuk negara dan saya yakin akan sangat besar pemasukannya bagi kas negara. Tapi sebelum itu, pemerintah juga harus membuat regulasi yang jelas tentang penggunaan bitcoin dan pajaknya. Jangan pemerintah asal maunya ajha, tapi tidak ada follback untuk kita sama sekali. Lagian ngapain sih harus pusing-pusing mikirin isu-isu tidak penting seperti itu. Jika memang nanti bitcoin di tutup, kita kan cuma harus pakek exchange luar ajha. Ngapain juga dijadikan beban besar.
copper member
Activity: 560
Merit: 109
waalaikum salam, setuju banget gan jadi biar ada kejelasan dengan bitcoin, dan segera bisa disahkan di Indonesia. tapi sayangnya sulit melacak kepemilikan bitcoin seseorang, semoga kedepannya bitcoin bisa lebih transparan dan bisa menjadi legal diseluruh dunia.
newbie
Activity: 167
Merit: 0
Saya juga setuju gan karena yg pasti para bitcoiner akan setuju kalo bitcoin dan cryptocurrency dikenai pajak karena juga bisa membantu pendapatan negara. Dan juga tidak menganggap bahwa bitcoin itu bukan sesuatu yg ilegal, sehingga nantinya akan lebih banyak diminati
member
Activity: 411
Merit: 10
Assalamualaikum gan, saya sedikit lelah banyak sekali permasalahan tentang cryptocurrency oleh negara-negara, banyak alasan ini dan itunya,... mereka menganggapnya ilegal. Kalo menurut saya lebih baik bitcoin dikenai pajak saja biar negara tidak mempermaslahkan terus. Dengan adanya bayar pajak kemungkinan harga bitcoin tidak akan turun jauh jika terkena isu2. Ya pastinya pajak tidak harus besar yang penting bisa membantu negara

Kalau untuk masalah bitcoin maupun cryptocurrency lain nya dikenakan pajak saya sepakat karena dapat meningkatkan pertumbuhan ekonomi di Indonesia, tapi kalau masalah harga tidak turun itu bukan pada legalitas bitcoin akan tetapi pada permintaan pasar atau tergantung pada investor baik dalam negri maupun luar negeri.
member
Activity: 328
Merit: 10
Mungkin jika di kenakan pajak Harag bitcoin ini tidak akan turun lagi dan juga pemerintah dapat menambah pendapatan negara dengan menarik pajak dari bitcoin , menguntungkan pula bagi bitcoiner karena sudah sah.
full member
Activity: 308
Merit: 101
Saya sangat setuju sekali gan, karena jika di kenakan pajak, pasti akan sangat membantu jumlah pendapatan negara. Juga Bitcoin akan lebih diminati orang-orang, karena sudah jelas bahwa Bitcoin itu bukan sesuatu yang ilegal.
member
Activity: 322
Merit: 10
Saya sangat-sangat setuju dengan Anda gan dengan adanya pajak,kita bitcoiner sudah lebih aman dalam bekerja di dunia bitcoin gan dan juga pemerintah mendapatkan penghasilan yang cukup banyak dengan adanya pajak dari para bitcoiner
newbie
Activity: 4
Merit: 0
Kalau memang iya, ini berita bagus karena jiak bitcoin dan cryptocurrency di kenai pajak maka bitcoin sudah di legalkan di negara tersebut
betul gan, jika bitcoiners dikenai pajak, kegiatan yang kita lakukan dalam bitcoin akan bebas dan legal mau bertransaksi dan berinvestasi apapun juga
full member
Activity: 656
Merit: 104
PredX - AI-Powered Prediction Market
kalau menrut ane kenapa banyak permasalahan di berbagai negara, termasuk indonesia, bukan hanya mengenai soal pajaknya saja gan, dan mengenakan pajak pada bitcoin itu tidak semudah membenani pajak pada aspek lain, karena teknologi bitcoin atau mata uang lainnya bersifat rahasia, jadi sulit untuk mendapatkan identitas pemiliknya.
member
Activity: 60
Merit: 10
menurut saya bitcoin tidak akan stabil. karena memang harga nya fluktuatif.
disamping itu jika hanya 1 negara yang melakukan pajak pasti tidak akan ber efek. karena bitcoin digunakan oleh seluruh dunia dan banyak orang.
bitcoin juga mengambil keuntungan dari orang lain. jadi misal kita beli diharga murah dan orang lain beli diharga yang mahal lalu kita menjualnya maka kita untung sedangkan yang membeli coin diharga tertinggi itulah yang rugi. dan sekarang masih berjalan sistem untungmu rugiku dan sebaliknya.
jadi harga akan fluktuatif
full member
Activity: 266
Merit: 100
Kalau memang pemerintah menetapkan bitcoin wajib di kenakan pajak maka saya setuju
Dengan ketentuan ada legalitas tentang crypto currency.

saya pribadi sangat mendukung jika pemerintah mengambil pemungutan pajak seperti bitcoin dan coin lainnya , dan kami pencinta bitcoiner sangat mendorong pemerintah jika mengambil langkah demikian .dan semoga terlaksana  .
newbie
Activity: 112
Merit: 0
Diterapkan nya pajak untuk bitcoin dan cryptocurrency lainnya mungkin bisa sedikit membuka kan pikiran pemerintah untuk membuktikan kalo sebenernya bitcoin itu layak dan sangat membantu perekonomian Indonesia juga. Kalo menurut saya masih ada kesempatan untuk merubah kebijakan terkait bitcoin. Dengan adanya bitcoin juga kan orang orang jadi memiliki penghasilan tambahan itu sangat bagus kalo menurut saya
member
Activity: 364
Merit: 12
masalah bitcoin di kenai pajak setuju setuju aja ga ada keberatan bagi para pengguna bitcoin yang jadi permasalahan mungkin masih masalah regulasi keberadaan bitcoin d indonesia yang masih ilegal.walaupun dikenaikan pajak tidak bisa menjamin harga bitcoin itu semakin naik.
jr. member
Activity: 406
Merit: 1
menurut ane bitcoin dan cryptocurrency lainya dikenai pajak itu tergantung bagaiaman baiknya ja gan,bila bitcoin dikenai pajak akan adanya dampak yang baik karena udah ada berbadan hukum,pajak dari bitcoin bisa digunakan untuk kepentingan rakyat,akan tetapi bila bitcoin uadah dikanai pajak kemungkinan besar harga bitcoin akan mahal disebabkan udah ada pajak,keuntungan bitcoiner juga sudah berbeda.
jr. member
Activity: 294
Merit: 4
Benar sekali gan, dengan ada nya Bitcoin dan cryptocurrency lainya dikenai pajak mungkin lebih baik untuk harga Bitcoin dan Alcoin lain harga untuk kedepan tentu nya tidak menurun seperti sekarang ini yang kita rasakan.
member
Activity: 606
Merit: 10
Ada dampak positif juga jika senadainya bitcoin dikenakan pajak dan dengan dikenakan pajak dari penghasialn yang didapatkan dari bitcoin secara tidak langsung bitcoin akan diakui sebagai mata uang virtual yang sah dan boleh digunakan untuk transaksi jual beli baik kebutuhan pokok atau kebutuhan lainnya, tetapi ada juga dampak negatif dengan dikenakan pajak dari penghasilan bitcoin, banyak bitcoiner akan menyembunyikan penghasilan yang didapatkan agar bis aterhindar dari yang namanya pajak dan bisa mendapatkan keuntungan bersih tanpa harus ada pajak.
newbie
Activity: 146
Merit: 0
Kalau memang pemerintah menetapkan bitcoin wajib di kenakan pajak maka saya setuju
Dengan ketentuan ada legalitas tentang crypto currency.
Pages:
Jump to: