Pages:
Author

Topic: Antara Bitcoin dan Pemain Modal Dunia (Read 1601 times)

newbie
Activity: 210
Merit: 0
April 06, 2018, 07:37:42 AM
Kalau kita melihat bitcoin yang memiliki nilai tinggi dan dapat dimiliki oleh siapapun dengan konsep terdesentralisasi membuat para pemain besar dunia tidak bisa mengontrol seperti pada bank yang bisa ditentukan bunga simpanan dan pinjamannya sehingga lebih mudah dalam mengambil keuntungan

Apalagi dengan menggunakan kripto bisa melakukan crowdfounding dengan mudah dan oleh siapapun. Startup juga akan mendapatkan pendanaan besar jika memiliki konsep yang bagus hanya bermodal pada whitepaper

Apakah 2 hal diatas membuat dunia (terutama para pemilik modal besar) tidak mau posisi dan market mereka direnggut sehingga banyak kebijakan yang menlolak kripto dan menghalangi pertumbuhan kripto??

Dengan adanaya rencana pembahasan G20 yang membahas kripto, sepertinya masa depan kripto akan segera terlihat, apakah eksis melangkah kedepan atau tumbang oleh kebijakan.

Bagaimana menurut agan sekalian??

pemodal besar seperti nya belum yakin dengan crypto
ini terbukti dengan pelarangan google dan facebook iklan d sana
kalau menurut ane perkembangan masih datar2 aja, ga ada penolakan atau pun menerima alias meregulasi
Betul itu gan tapi kenapa ya pemodal besar seperti google melarang iklan crypto. Padahalkan itu menambah keuntungan mereka juga.
hero member
Activity: 1344
Merit: 852
April 06, 2018, 07:03:31 AM
Bisa jadi itu adalah suatu konten untuk mendapatkan keuntungan dengan cara salah, walaupun kemungkinannya kecil seiring perkembangan bitcoin yang sudah menjadi bisnis digital saat ini, persaingan bisnis online begitu ketat sehingga disebarkan isu bermacam macam terhadap bitcoin terhadap para investor, yang penting bitcoin tetap legal di Indonesia, fokus dan terus meningkat lagi threadnya
sedikit koreksi gan, bitcoin belum pernah di legalkan di Indonesia. Mungkin maksud agan kita sebagai bitcoiner tetap bisa mengakses ataupun menggunakan bitcoin meski bukan sebagai alat pembayaran.
member
Activity: 533
Merit: 54
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
April 05, 2018, 11:07:03 PM
Bisa jadi itu adalah suatu konten untuk mendapatkan keuntungan dengan cara salah, walaupun kemungkinannya kecil seiring perkembangan bitcoin yang sudah menjadi bisnis digital saat ini, persaingan bisnis online begitu ketat sehingga disebarkan isu bermacam macam terhadap bitcoin terhadap para investor, yang penting bitcoin tetap legal di Indonesia, fokus dan terus meningkat lagi threadnya
newbie
Activity: 76
Merit: 0
April 05, 2018, 10:24:58 PM
Kayak nya pemodal besar belum punya keberanian untuk investasi dibitcoin,karena dari awal 2018 sampai pada saat sekarang haega bitcoin masih tetap jatuh harganya,apa karena banyaknya berita dan isu negatif yang menimpa bitcoin atau crypto,mulai dari pelarangan iklan difacebook,google,twitter dan linkedln,apalagi banyak negara- negara besar yang membanned bitcoin atau crypto,sehingga kebanyakan para pemodal besar,investor dan trader Wait and See.
bisa jadi seperti itu. Pemberitaan soal bitcoin dilarang iklan di google dan lain sebagainya membuat para pemain modal besar ragu untuk menjadi investor bitcoin.
newbie
Activity: 140
Merit: 0
April 05, 2018, 08:44:34 PM
Kayak nya pemodal besar belum punya keberanian untuk investasi dibitcoin,karena dari awal 2018 sampai pada saat sekarang haega bitcoin masih tetap jatuh harganya,apa karena banyaknya berita dan isu negatif yang menimpa bitcoin atau crypto,mulai dari pelarangan iklan difacebook,google,twitter dan linkedln,apalagi banyak negara- negara besar yang membanned bitcoin atau crypto,sehingga kebanyakan para pemodal besar,investor dan trader Wait and See.
jr. member
Activity: 470
Merit: 1
April 05, 2018, 03:58:30 PM
Kalau menurut pandangan ane sih, apa yang terjadi dalam dunia cryptocurrency sekarang ini konteksnya bukan untuk melarang. Tapi cenderung untuk menertibkan, karena seperti yang sama-sama kita lihat. Seiring boomingnya cryptocurrency, semakin banyak juga bermunculan project-project yang tujuannya ke arah penipuan. Sehingga memicu pemerintah negara-negara maju dan institusi-institusi besar untuk mengambil tindakan, sehingga memberikan efek pada pergerakan harga crypto. Tapi ane yakin, pada saat semua sudah jelas aturannya. Perlahan tapi pasti, semua akan kembali normal  Smiley
full member
Activity: 868
Merit: 106
April 05, 2018, 09:37:23 AM
secara umum sebenarnya Cryptocurrency tidak membutuhkan Regulasi karena perjalanan Crypto tidak terikat dengan kebijakan suatu bangsa, jika pun setiap negara melarang Crypto maka Cryptocurrency juga akan berkembang melalui investasi dunia maya, karena crypto akan terus berkembang selama dunia digital masih eksis, contoh terbesar adalah China yang melarang Crypto tetapi sampai saat ini China masih menjadi negara pengguna Crypto terbesar di dunia dalam bisnis elektronik.
jr. member
Activity: 369
Merit: 2
April 05, 2018, 09:04:39 AM
sebagian pembahasan G20 yang membahas tentang perlindungan konsumen dan investor
dari tindak pidana pencucian uang dan pendanaan terorisme.
pembahasan g20 tentang rencana meregulasi bitcoin akan bagus jika nanti
di atur bagi para bitcoiner dan investor dunia
newbie
Activity: 68
Merit: 0
April 05, 2018, 06:20:46 AM
Investasi bitcoin yang berpengaruh besar dalam harga jual bitcoin. Tetapi pada saat ini para investor kelas kakap masih sebagian kecil saja . Karena sekarang crytocurrency itu masih dilarang oleh beberapa negara karna menyebabkan inflasi , jadi jumlah uang beredar tanpa perputaran uang yang jelas.
Apalagi di tambah issue miring tentang bitcoin, yang berdampak pada nilai jual.
newbie
Activity: 112
Merit: 0
April 05, 2018, 04:43:53 AM
Antara bitcoin dan pemain modal ada kaitan kedua nya yang mana mereka sama mencari ke untungan tapi kalau pemain modal bisa mereka membeli bitcoin dengan jumlah yang banyak apa lagi sekarang harga nya lgi turun dan saat suplay nya bitcoin tingal sedikit yang pasti harga nya pasti akan naik waktu itu lah pemain modal menjual kan nya
newbie
Activity: 107
Merit: 0
April 05, 2018, 03:31:58 AM
Kalau kita melihat bitcoin yang memiliki nilai tinggi dan dapat dimiliki oleh siapapun dengan konsep terdesentralisasi membuat para pemain besar dunia tidak bisa mengontrol seperti pada bank yang bisa ditentukan bunga simpanan dan pinjamannya sehingga lebih mudah dalam mengambil keuntungan

Apalagi dengan menggunakan kripto bisa melakukan crowdfounding dengan mudah dan oleh siapapun. Startup juga akan mendapatkan pendanaan besar jika memiliki konsep yang bagus hanya bermodal pada whitepaper

Apakah 2 hal diatas membuat dunia (terutama para pemilik modal besar) tidak mau posisi dan market mereka direnggut sehingga banyak kebijakan yang menlolak kripto dan menghalangi pertumbuhan kripto??

Dengan adanaya rencana pembahasan G20 yang membahas kripto, sepertinya masa depan kripto akan segera terlihat, apakah eksis melangkah kedepan atau tumbang oleh kebijakan.

Bagaimana menurut agan sekalian??
menurut ane btc akan eksis melangkah kedepannya gan karena hasil G20 kemarin hasilnya positif. Semakin kedepam teknologi semakin diminati apalagi keuntungan yang didapat cepat pula pasti banyak yang tertarik investasi ke bitcoin. Ane sih optimis btc dapat maju gan.


Saya juga optimis dengan hasil G20 kemarin, berharap bitcoin bisa kembali ke harga puncak lagi 290 juta an, dan tentunya kalo masih ada dana lebih apa salah nya kita mainkan di altcoin seperti waves, xem dan bitcoin gold,
full member
Activity: 574
Merit: 100
HiveNet - Distributed Cloud Computing
April 05, 2018, 02:22:27 AM
Memang harga bitcoin dan altcoin di pengaruhi oleh isu yang beredar di pasaran, tapi selalu optimis agan-agan semua karena tidak semua isu yang mencuat itu negatif kita jika ada informasi mengenai perkembangan positif langsung kita share agar para investor kembali menanamkan modalnya


benar gan, bayaknya isu dan pemberitaan menngenai bitcoin memang memepengaruhi harga bitcoin dipasaran, terlebih lagi akhir -akhir ini banyak isu negatif tentang bitcoin yang membuat harganya anjlok sehingga membuat minat para investor untuk membeli bitcoin menjadi menurun gan.



pastinya gitu gan mereka berpikir panjang untuk memutar bitcoin dibulan ini efeknya pada bitcoin sebnarnya masih kuat cuman
para pemodal besar punya langkah strategi cukup pas biar resikonya tidak begitu besar
member
Activity: 406
Merit: 14
🚀🚀 ATHERO.IO 🚀🚀
April 05, 2018, 01:58:52 AM
Memang harga bitcoin dan altcoin di pengaruhi oleh isu yang beredar di pasaran, tapi selalu optimis agan-agan semua karena tidak semua isu yang mencuat itu negatif kita jika ada informasi mengenai perkembangan positif langsung kita share agar para investor kembali menanamkan modalnya


benar gan, bayaknya isu dan pemberitaan menngenai bitcoin memang memepengaruhi harga bitcoin dipasaran, terlebih lagi akhir -akhir ini banyak isu negatif tentang bitcoin yang membuat harganya anjlok sehingga membuat minat para investor untuk membeli bitcoin menjadi menurun gan.

[/quote
jika hanya isu negatif saja sepertinya masih belum kuat gan, karena ini merosotnya bitcoin dengan durasi yang lumayan lama. saya kira ini terjadi dikarenakan ada beberapa negara yang mulai melarang adanya project ICO, sehingga banyak investor yang mulai menarik dananya kembali
member
Activity: 182
Merit: 10
April 05, 2018, 01:04:50 AM
Memang harga bitcoin dan altcoin di pengaruhi oleh isu yang beredar di pasaran, tapi selalu optimis agan-agan semua karena tidak semua isu yang mencuat itu negatif kita jika ada informasi mengenai perkembangan positif langsung kita share agar para investor kembali menanamkan modalnya



benar gan, bayaknya isu dan pemberitaan menngenai bitcoin memang memepengaruhi harga bitcoin dipasaran, terlebih lagi akhir -akhir ini banyak isu negatif tentang bitcoin yang membuat harganya anjlok sehingga membuat minat para investor untuk membeli bitcoin menjadi menurun gan.


Sebenar nya antara bitcoin dan pemain modal dunia itu sangat erat kaitan nya dalam hal melakukan transaksi juga mempengaruhi stok bitcoin di pasar market , karena bila investor melakukan penambangan yang besar dapat menghabiskan stok bitcoin .maka disitulah harga mulai naik 
newbie
Activity: 224
Merit: 0
April 05, 2018, 12:41:30 AM
Memang harga bitcoin dan altcoin di pengaruhi oleh isu yang beredar di pasaran, tapi selalu optimis agan-agan semua karena tidak semua isu yang mencuat itu negatif kita jika ada informasi mengenai perkembangan positif langsung kita share agar para investor kembali menanamkan modalnya


benar gan, bayaknya isu dan pemberitaan menngenai bitcoin memang memepengaruhi harga bitcoin dipasaran, terlebih lagi akhir -akhir ini banyak isu negatif tentang bitcoin yang membuat harganya anjlok sehingga membuat minat para investor untuk membeli bitcoin menjadi menurun gan.


ia gan harga bitcoin langsung merosot setelah banyak isu buruk yang keluar, walaupun tidak semua isu itu berdampak negatif tapi kebanyakan investor menelan mentah - mentah isu itu tidak mencari tahu kebenarnya atau sisi positifnya sehinga mereka mulai ragu untuk berinvestasi yang mengakibatkan market menjadi rendah.
newbie
Activity: 10
Merit: 0
April 05, 2018, 12:25:25 AM
Kalau kita melihat bitcoin yang memiliki nilai tinggi dan dapat dimiliki oleh siapapun dengan konsep terdesentralisasi membuat para pemain besar dunia tidak bisa mengontrol seperti pada bank yang bisa ditentukan bunga simpanan dan pinjamannya sehingga lebih mudah dalam mengambil keuntungan

Apalagi dengan menggunakan kripto bisa melakukan crowdfounding dengan mudah dan oleh siapapun. Startup juga akan mendapatkan pendanaan besar jika memiliki konsep yang bagus hanya bermodal pada whitepaper

Apakah 2 hal diatas membuat dunia (terutama para pemilik modal besar) tidak mau posisi dan market mereka direnggut sehingga banyak kebijakan yang menlolak kripto dan menghalangi pertumbuhan kripto??

Dengan adanaya rencana pembahasan G20 yang membahas kripto, sepertinya masa depan kripto akan segera terlihat, apakah eksis melangkah kedepan atau tumbang oleh kebijakan.

Bagaimana menurut agan sekalian??
Menurut saya harus ada pembedaan terlebih dahulu antara pemilik modal (dalam hal ini uang atau aset) dengan pemilik kebijakan. Karena ketika masih disatukan maka diskusinya akan sedikit ngawur, walaupun kedua elemen ini saling berkaitan satu-sama-lain.

Pertama tentang pemilik modal, saya kira pemilik modal mempunyai sikap sendiri, artinya tidak bisa disamakan antara pemilik modal satu dengan pemilik modal lainnya. Secara eksplisit ada yang mendukung dan bahkan menanamkan modalnya untuk pengembangan kripto (seperti yang agan sebut di atas adalah adanya ICO). Ini berarti memberi kesempatan kepada pemilik modal untuk menanamkan asetnya di dalam gagasan yang ditawarkan start-up untuk kemudian dikembangkan seperti halnya perusahaan konvensional pada umumnya.

Kedua adalah pemilik kebijakan, kalau saya tangkap dari thread OP lebih terkait dengan legalisasi peredaran kripto dan kontrol oleh bank pusat, mungkin akan merembet juga kepada perpajakan. Dalam hal ini saya sependapat bahwa banyak kebijakan yang menghalangi atau menghambat inovasi kripto-blockchain. Ini benar didasari oleh sifat blockchain yang terdesentralisasi. Tapi saya rasa, ketika komunitas kripto ini kuat, maka pemilik kebijakan pun lambat laun akan kalah (luluh) dan kemudian memberikan akses.

Sangat menarik jawabannya, tp saya rasa ada sedikit keterkaitan antara dunia perbankkan dengan dunia kripto karena secara logika jika dunia kripto tumbuk subur maka ada mobilitas investor dari konvensional ke kripto. Nah mgkin ini yang menjadi pertimbangan para pengambil kebijakan karena setiap negara pasti ingin kestabilan dalam pengelolaan sistem keuangannya
newbie
Activity: 12
Merit: 0
April 04, 2018, 11:26:03 PM
Kalau kita melihat bitcoin yang memiliki nilai tinggi dan dapat dimiliki oleh siapapun dengan konsep terdesentralisasi membuat para pemain besar dunia tidak bisa mengontrol seperti pada bank yang bisa ditentukan bunga simpanan dan pinjamannya sehingga lebih mudah dalam mengambil keuntungan

Apalagi dengan menggunakan kripto bisa melakukan crowdfounding dengan mudah dan oleh siapapun. Startup juga akan mendapatkan pendanaan besar jika memiliki konsep yang bagus hanya bermodal pada whitepaper

Apakah 2 hal diatas membuat dunia (terutama para pemilik modal besar) tidak mau posisi dan market mereka direnggut sehingga banyak kebijakan yang menlolak kripto dan menghalangi pertumbuhan kripto??

Dengan adanaya rencana pembahasan G20 yang membahas kripto, sepertinya masa depan kripto akan segera terlihat, apakah eksis melangkah kedepan atau tumbang oleh kebijakan.

Bagaimana menurut agan sekalian??

Memang semua mempunyai sudut pandang yangberbeda antara pemodal yaitu investor dengan otoritas yang berwenang dalam hal ini pemerintah yang berfungsi sebagai pemangku kebijakan sekalian regulator dan developer atau pengembang, dimana adalah Bitcoin sebagai object nya. Dalam dunia cryptocurrency memberikan kebebasan penuh antara developer kepada investornya untuk melakukan kegiatan sesuai dengan platform bisnisnya masing2. Hal ini mungkin menyebabkan banyak Negara melukan pelarangan terhadap peredaran crytocurrency termasuk bitcoin, karena memang fungsi regulator yang seharusnya dilakukan pemerintah tidak terlalu diberi ruang walaupun sebenarnya perlu disadari memang banyak keunggulan dalam cryptocurrency salah satunya adalah teknologi blockchain. Disisi lain para investor mulai berpikir ulang untuk menanamkan modalnya terhadap cryptocurrency jika legalitasnya masih dipertanyakan. Masih butuh kajian lebih mendalam lagi agar masalah ini bisa mendapatkan jalan keluar yang tepat. Mohon koreksi agan2 semua.
member
Activity: 406
Merit: 14
April 04, 2018, 10:03:54 PM
Jika pemodal besar ikut berinvestasi di dunia cryptocurrency saya yakin harga bitcoin pasti akan naik seperti yang pernah terjadi di akhir tahun 2017,mungkin untuk saat ini mereka khawatir dengan adanya isu2 negatif yang tersebar di media sosial hingga harga bitcoin turun dratis,ini merupakan suatu masalah bagi kita selaku pengguna bitcoin.

Untuk sekarang ini bitcoin memang lagi diterpa oleh isu2 yang negatif gan, yang sehingga membuat para investor yang mempunyai modal besar harus berpikir panjang jika ingin berinvestasi ke bitcoin, namun prediksi saya di pertengahan tahun nanti bakal banyak isu2 positif terhadap cryptocurrency, yang membuat harga bitcoin akan meroket lagi gan
Saya berharapnya juga begitu, mungkin ini juga sudah terbaca oleh investor2 modal besar dan pasti sudah menyiapkah langkah selanjutnya gan. Tidak lama lagi lah, toh G20 juga udah mengeluarkan pernyataan yang lumayan positif juga.
full member
Activity: 546
Merit: 100
April 04, 2018, 09:25:48 PM
Memang harga bitcoin dan altcoin di pengaruhi oleh isu yang beredar di pasaran, tapi selalu optimis agan-agan semua karena tidak semua isu yang mencuat itu negatif kita jika ada informasi mengenai perkembangan positif langsung kita share agar para investor kembali menanamkan modalnya


benar gan, bayaknya isu dan pemberitaan menngenai bitcoin memang memepengaruhi harga bitcoin dipasaran, terlebih lagi akhir -akhir ini banyak isu negatif tentang bitcoin yang membuat harganya anjlok sehingga membuat minat para investor untuk membeli bitcoin menjadi menurun gan.

sr. member
Activity: 462
Merit: 250
April 04, 2018, 09:17:31 PM
Kalau kita melihat bitcoin yang memiliki nilai tinggi dan dapat dimiliki oleh siapapun dengan konsep terdesentralisasi membuat para pemain besar dunia tidak bisa mengontrol seperti pada bank yang bisa ditentukan bunga simpanan dan pinjamannya sehingga lebih mudah dalam mengambil keuntungan

Apalagi dengan menggunakan kripto bisa melakukan crowdfounding dengan mudah dan oleh siapapun. Startup juga akan mendapatkan pendanaan besar jika memiliki konsep yang bagus hanya bermodal pada whitepaper

Apakah 2 hal diatas membuat dunia (terutama para pemilik modal besar) tidak mau posisi dan market mereka direnggut sehingga banyak kebijakan yang menlolak kripto dan menghalangi pertumbuhan kripto??

Dengan adanaya rencana pembahasan G20 yang membahas kripto, sepertinya masa depan kripto akan segera terlihat, apakah eksis melangkah kedepan atau tumbang oleh kebijakan.

Bagaimana menurut agan sekalian??
Di tahun ini memang situasinya sudah sangat berbeda semenjak bitcoin mengalami kenaikan harga yang fantastis pasti para pemilik saham tidak akan tinggal diam, sudah bukan saatnya lagi main2 harus ada kebijakan yang pasti supaya tidak terjadi pencucian uang/kejahatan dalam dunia investasi.
ikuti saja alurnya mungkin juli semua akan terlihat jelas, apabila ada kenaikan harga yang signifikan berarti ini semua cuma permainan mereka.
Pages:
Jump to: