Pages:
Author

Topic: Apa yang di maksud stake - page 2. (Read 916 times)

member
Activity: 476
Merit: 10
April 17, 2018, 07:47:54 AM
#76
stake itu seperti poin yang di gunakan untuk menilai setiap tugas yang telah dikerjakan. dan biasa nya jumlah stake yang di dapat punya parameter masing masing untuk kepesertaan dalam bounty atau mudahnya satuan hitung dalam perhitungan pembagian reward. sering kali orang salah berangapan kalu stake itu jumlah koin yang diterima, jadi baca dengan seksama setiap peraturan yang ada pada thread bounty gan.
 
Saya pun sependapat dengan penjelasan agan tidak ada lain maksud stake itu memang jumlah poin yang kita kerjakan tugas dalam satu Minggu untuk peserta masing-masing yang mengikuti bounty gan.
member
Activity: 159
Merit: 13
April 17, 2018, 07:37:58 AM
#75
Kalau bagi saya stake itu sama saja dengan coin mungkin menurut kalian semua berbeda dan kalau boleh bagi tau dong
newbie
Activity: 26
Merit: 0
April 17, 2018, 07:28:46 AM
#74
Stake artinya saham, stake dipergunakan untuk menghitung pendapatan para peserta bounty ataupun signature campaign. Biasanya penyelenggara ICO menyediakan sejumlah token/koin untuk bounty sekian persen, dan untuk hal-hal lain ada prosentase tersendiri. Jadi dari stake itulah kita tahu berapa estimasi gaji yang akan kita peroleh dari signature campaign.
member
Activity: 125
Merit: 10
April 17, 2018, 03:45:08 AM
#73
Saya masih Bingung dengan STAKE itu apa,  mohon bantuan nya yang udah paham untk bisa menjelaskan apa yang di maksd dengan STAKE dan Kegunaan dari Stake itu untuk apa, 


Terimakasih
Regards
khususRR

Stake itu adalah bahasa inggris yang kalau di artikan dalam bahasa indonesia artinya "saham" jadi, saat berpartisipasi dalam sebuah project kamu dapat jatah stakenya dan saat token di distribusi di hitung ada berapa saham yang kamu peroleh, baru akan di bagi token sesusai dengan saham/stake masing masing  Grin
member
Activity: 420
Merit: 10
April 17, 2018, 02:20:25 AM
#72
stake biasanya ada saat ikut bounty bounty, saat kita ikut bounty dan bounty itu telah habis kita ada stake dari stake itu di beri koin, stake itu saham kalau banyak saham banyak koin.
jr. member
Activity: 196
Merit: 1
April 17, 2018, 01:45:37 AM
#71
Stake bisa kita bilang saham ngan yang di pertaruh kan setiap minggu yang dihitungkan 1 minggu sekali ngan oleh bounty yang kita ikut setiap proyek yang kita ikut akan menghasil kan stake di ahir proyek asal kan kita memenuhi tugas atou pun persharatan yang di cantum oleh bounty tersebut ngan
jr. member
Activity: 210
Merit: 1
April 13, 2018, 05:53:36 AM
#70
Stake itu kalo di artikan dalam bahasa indonesia adalah taruhan atau boleh juga di katakan saham,stake itu bukan lah koin,stake itu di peroleh bitcoiner dari hasil bounty,seperti signatur campaign.
newbie
Activity: 280
Merit: 0
April 07, 2018, 12:36:09 AM
#69
Yang di maksud dengan stakeholder yaitu merupakan hasil yang kita dapat dari mengikuti bounty berupa perolehan saham dan nanti dengan stakeholder yang kita punya kita di berikan token dan banyak sedikitnya token yang kita dapat tergantung stakeholder yang kita peroleh dari bounty yang kita  ikuti baik Twitter maupun yang lainnya.
member
Activity: 406
Merit: 12
April 06, 2018, 10:45:58 PM
#68
stakes itu perhitungan hasil kerja bounty laporan mingguan,
umumnya bounty yang berkewajiban laporan sesuai dengan peraturan pada tread yang telah ditentukan oleh suatu projetc,
dan stakes final itu biasanya digunakan untuk menentukan hasil perhitingan stakes-stakes mingguan. dan itu ditentukan di saat akhir project atau saat ICO tercapai.
member
Activity: 333
Merit: 11
April 06, 2018, 10:31:49 PM
#67
Stake bisa kita artikan sebagai upah atau pun jumlah yang kita dapatkan setiap kita mengerjakan suatu proyek menurun rank masing masing ,semakin tinggi rank kita semakin banyak pula stake yang kita miliki ,sehingga untuk mendapatkanya kita harus mengikuti peraturan yang berlaku sampai proyek itu berakhir.
ya,saya setuju sekali,stake bisa kita bilang upah atau pun bayaran dan bisa juga dibilang saham, memang biasanya penghitungan stake itu dilakukan 1 minggu sekali dengan pangkat kita masing-masing dan sampai berakhirnya bounty,dan misalkan kita mau mendapatkan stake setiap minggunya kita harus memenuhi persyaratan dan peraturan yang dibuat oleh manager bounty proyek tersebut.
jr. member
Activity: 207
Merit: 2
EndChain - Complete Logistical Solution
April 06, 2018, 10:20:42 PM
#66
Stake bisa kita artikan sebagai upah atau pun jumlah yang kita dapatkan setiap kita mengerjakan suatu proyek menurun rank masing masing ,semakin tinggi rank kita semakin banyak pula stake yang kita miliki ,sehingga untuk mendapatkanya kita harus mengikuti peraturan yang berlaku sampai proyek itu berakhir.
newbie
Activity: 9
Merit: 0
April 06, 2018, 10:20:06 PM
#65
Saya masih Bingung dengan STAKE itu apa,  mohon bantuan nya yang udah paham untk bisa menjelaskan apa yang di maksd dengan STAKE dan Kegunaan dari Stake itu untuk apa, 


Terimakasih
Regards
khususRR
saya lebih memaknakan stake itu seperti poin, sejauh mana kita bekerja pada setiap project, maka kita akan mendapat poin tersebut, sehingga poin tersebut akan dikalikan dengan penjumlahan token atau reward.
Saya menghargai pendapat Agan , tetapi lebih spesifiknya yang di maksud dengan stake itu adalah saham Gan, saham yang kita dapat tiap minggu saat ikut bounty dan setiap rank itu berbeda-beda stake nya biasanya yang paling kecil itu jr member,tapi terkadang ada juga newbie yang di perbolehkan ikut bounty .
hero member
Activity: 1302
Merit: 502
April 06, 2018, 10:01:35 PM
#64
Para mastah di sini sudah menjawab pertanyaan yang agan tanyakan tentang stake , hampir semuanya juga benar jawabanya tentang apa itu stake.
mesipun stake itu saham  tetapi bukan berarti kita mempunyai saham dari projek tersebut karena stake kita langsung cair setelah ICO selesai.
Iya gan bener jangan salah arti, bukan berarti kita dapat saham dari proyek yang kita ikutin, biasanya stake itu model perhitungan untuk reward atas apa yang kita kerjain di suatu proyek.
member
Activity: 308
Merit: 20
April 06, 2018, 09:40:06 PM
#63
istilah stakes ini sering kita jumpai pada perhitungan hasil keepja bounty laporan mingguan,sehingga stakes ini memiliki makna, hasil perhitungan mingguan yang sifatnya jumlah, dan di ambil dari hasil hitungan minggunan yang dilakukan oleh dev atau bisa juga dilakukan oleh tim pengelola suatu project.
jr. member
Activity: 224
Merit: 1
April 06, 2018, 09:28:18 PM
#62
stake itu dalah saham kita yang kita dapat dari projek yang kita ikuti.tp bukan coin kita dapatkan.karna berapa stake kita dapat.itu di bagi lagi berapa jmlah 1 stake..
jr. member
Activity: 252
Merit: 6
April 06, 2018, 09:08:02 PM
#61
Stakes adalah bukanlah post yang di berikat dari hasil kerja kita baik itu ikuti bounty signature atau blog atau yang lainnya dan juga jumlah stakes itu yang akan mempengaruhi perolehan Token kita
member
Activity: 393
Merit: 17
April 06, 2018, 08:44:12 PM
#60
stake itu seperti poin yang di gunakan untuk menilai setiap tugas yang telah dikerjakan. dan biasa nya jumlah stake yang di dapat punya parameter masing masing untuk kepesertaan dalam bounty atau mudahnya satuan hitung dalam perhitungan pembagian reward. sering kali orang salah berangapan kalu stake itu jumlah koin yang diterima, jadi baca dengan seksama setiap peraturan yang ada pada thread bounty gan.
 
full member
Activity: 294
Merit: 100
April 06, 2018, 08:11:02 PM
#59
Stakes itu adalah bukti kepemilikan saham yang kita peroleh dari hasil mengikuti bounty suatu proyek. Dan dari besar kecilnya stakes itu mempengaruhi jumlah Token yang akan di peroleh
full member
Activity: 1064
Merit: 101
HELENA
April 06, 2018, 08:02:48 PM
#58
Stakes merupakan hasil yang Kuta dapat dari mengikuti bounty berupa perolehan saham dan nanti dengan stakes yang kita miliki kita di berikan Token dan banyak sedikitnya Token yang kita dapat tergantung stakes yang kita peroleh
jr. member
Activity: 252
Merit: 6
April 06, 2018, 08:00:40 PM
#57
Stakes itu adalah perolehan saham yang kita dapatkan dari hasil bounty yang kita ikuti dan stakes itu yang akan menentukan jumlah perolehan Token yang di dapat
Pages:
Jump to: