Pages:
Author

Topic: Apakah 2018 menjadi akhir dari bitcoin? - page 19. (Read 2527 times)

sr. member
Activity: 597
Merit: 250
WPP ENERGY - BACKED ASSET GREEN ENERGY TOKEN
February 07, 2018, 06:40:39 AM
kenapa banyak orang pada parno gini sih, coba deh inget inget harga bitcoin tahun lalu berapa? apakah dulu bitcoin sudah berakhir?
mbok ya dilihat kondisinya baik baik, kita disini mendukung dunia crypto supaya lebih maju lagi dan semakin kokoh komunitasnya, jadi enjoy aja apapun yang terjadi, yakinlah nanti akan indah pada waktunya, jangan keburu negatif thinking  Wink
full member
Activity: 462
Merit: 100
February 07, 2018, 06:38:37 AM
Setiap hari harga bitcoin semakin merosot, sempat ada harapan untuk naik kembali tapi merosot lagi dan harga bitcoin saat ini semakin merosot menginjak di harga Rp. 84.798.000 per btc nya dan di ikuti juga dengan coin lain yg ikutan merosot harganya. Apakah ini akhir dari bitcoin? Apakah peminat bitcoin sudah semakin berkurang? Atau ini hanya permainan para pemilik modal besar?
Bagaimana menurut agan sekalian apakah harga bitcoin masih bisa naik lagi?
Mari kita saling berbagi pengalaman dan pendapat agan sekalian disini..
(Mencoba menghibur di saat aset menyusut)


Kalau menurut saya ini adalah awal dari kenaikan yang lebih baik, memang saat ini bitcoin sangat-sangat jatuh kita bisa kata, tapi ini juga ada hal baik buat yg baru di bitcoin di harga sekarang, Kanapa kita tidak gunakan kesempatan Buruk ini menjadi hal baik di masa depan..? Grin Grin
newbie
Activity: 126
Merit: 0
February 07, 2018, 06:34:03 AM
Setiap hari harga bitcoin semakin merosot, sempat ada harapan untuk naik kembali tapi merosot lagi dan harga bitcoin saat ini semakin merosot menginjak di harga Rp. 84.798.000 per btc nya dan di ikuti juga dengan coin lain yg ikutan merosot harganya. Apakah ini akhir dari bitcoin? Apakah peminat bitcoin sudah semakin berkurang? Atau ini hanya permainan para pemilik modal besar?
Bagaimana menurut agan sekalian apakah harga bitcoin masih bisa naik lagi?
Mari kita saling berbagi pengalaman dan pendapat agan sekalian disini..
(Mencoba menghibur di saat aset menyusut)
tidak gan saya pikir ini bukanlah akhir dari bitcoin,peminat bitcoin berkurang mungkin karena banyak nya koin-koin baru yang bermunculan.saya yakin ini adalah awal dari kebangkitan bitcoin,pasti nanti harga bitcoin akan kembali naik lagi.
newbie
Activity: 199
Merit: 0
February 07, 2018, 06:14:15 AM
Jauh dari kemungkinan seandainya bitcoin itu akan berahir.
Kenapa...?
- Karena fluktuasi adalah hal yang lumrah dalam dunia bisnis.
- Sekarang masarakat dunia sudah bayak yang mengetahui akan manfa'at nya dari bitcoin.
Jadi kemungkinan besar di pertengahan tahun 2018 juga harga bitcoin akan kembali stabil. Dan harga yang turun pasti akan rebound lagi.
member
Activity: 120
Merit: 10
February 07, 2018, 05:48:53 AM
wah menurut ane tidak mungkin gan , kemungkinan untuk bitcoin atau mata uang virtual lainnya akan semakin berkembang di masa yang akan datang , walaupun sekarang harga semua mata uang virtual semakin merosot kebawah . itu mungkin karena isu-isu negatif yang beredar di luar sana tentang mata uang bitcoin
newbie
Activity: 42
Merit: 0
February 07, 2018, 05:42:00 AM
Tahun 2018 adalah akhir dari Bitcoin?? haha.. Tidak!! menurut saya, kondisi pada saat ini BTC dengan Harga kurang lebih Rp 80.000.000,- dengan sebelumnya di harga kisaran Rp 280.000.000,-, penurunan hingga 70% lebih. kondisi pada saat ini banyak yang menyimpulkan bahwa ini adalah kondisi kehancuran BTC. namun, dilihat dari indicator Bolingerband, pada kondisi ini adalah kondisi titik jenuh, dan kemungkinan harga dapat turun hingga titik harga Rp 30.000.000;-.

Tetapi banyak kabar yang simpang siur tentang kenaikan BTC hingga lebih dari Rp 300.000.000;- . tetap semangat!!


Benar gan, tahun 2018 bukanlah akhir dari Bitcoin, kan kita sudah tau kalau harga bitcoin fluktuatif yang sering berubah-ubah kadang mengalami  kenaikan  kadang turun, yang jelas kita lihat saja  dan tetap yakin serta optimis  harga bitcoin akan naik lagi.


newbie
Activity: 69
Merit: 0
February 07, 2018, 05:26:13 AM
semoga ini bitcoin di pump gak cuma php doang yah, udah nembus kembali di atas 8rb dollar
ayo lajut terus, sudahi badai ini bitcoin hahahaha
full member
Activity: 686
Merit: 101
February 07, 2018, 05:25:26 AM
Mungkin bitcoin masih bisa bertahan lama gan dan tahun 2018 ini bukanlah akhir dari bitcoin, soalnya masih banyak ICO baru yang bermunculan, selama masih ada proyek ICO baru bitcoin akan terus ada,
jr. member
Activity: 70
Merit: 1
February 07, 2018, 05:20:08 AM
Menurut pemikiran ane tidak gan, ane rasa penurunan harga bukan berarti bitcoin akan berakhir sampai ditahun ini karena harga naik turun didalam pasar dagang itu hal yang biasa kalau menurut ane bitcoin akan tetap bertahan terus dan harganya akan naik lagi
jr. member
Activity: 112
Merit: 5
February 07, 2018, 05:09:17 AM
Ane rasa tidak gan, dengan karena turunnya harga yang sangat drastis bukan berarti bitcoin akan berakhir karena kalau menurut pemikiran ane penurunan harga dalam pasar itu adalah hal yang biasa karena disebabkan oleh faktor2 tertentu ane yakin kalau bitcoin akan terus berkembang dan harganya akan naik lagi
sr. member
Activity: 798
Merit: 250
Vave.com - Crypto Casino
February 07, 2018, 05:04:57 AM
setahu saya memang pada setiap awal tahun rata rata koin mengalami penurunan yang cukuo drastis gan. sama halnya pada tahun lalu, tetapi setelah beberapa bulan kedepan justru koin tersebut melejit sangat pesat harganya.. jadi jangan keburu sell
newbie
Activity: 116
Merit: 0
February 07, 2018, 05:03:31 AM
Mungkin ini di awal nya saja gan,Kita berpikir positif aja Mudah"an kembali normal harga nya gan.
newbie
Activity: 224
Merit: 0
February 07, 2018, 04:57:55 AM
Jangan di bikin tegang teman namanya juga uang virtual kondisi pasti fluktuatif kadang naik kadang turun, jadi tidak stabil kita bikin santai aja jangan tetlalu di jadikan beban pikiran nanti takutnya kita tambah stres teman,yang penting optimis. Kalau menurutku bitcoin tidak akan berakhir teman sebab pengguna semakin lama semakin banyak,apalagi pak presiden bilang uang virtualcurrency adalah kemajuan teknologi yang harus di ikuti berarti ada sinyal baik tentang mata uang virtual ini.
NH
sr. member
Activity: 422
Merit: 250
February 07, 2018, 04:57:02 AM
siapkah agan 2018 menjadi akhir dari bitcoin? siapkah agan bitcoin digantikan sama crypto lain? apa agan siap klo crypto pada tahun ini udah ga eksis lagi? saya sendiri sih gak pengen terjadi, dan saya yakin crypto bakal stabil lagi karena banyak yang beli koin diharga mahal, dan banyak investor yang pengen meraup untung besar. jadi ditunggu aja kelanjutannya
newbie
Activity: 79
Merit: 0
February 07, 2018, 04:56:28 AM
Harga bitcoin pasti akn naik lagih
member
Activity: 280
Merit: 10
February 07, 2018, 04:50:38 AM
Setiap hari harga bitcoin semakin merosot, sempat ada harapan untuk naik kembali tapi merosot lagi dan harga bitcoin saat ini semakin merosot menginjak di harga Rp. 84.798.000 per btc nya dan di ikuti juga dengan coin lain yg ikutan merosot harganya. Apakah ini akhir dari bitcoin? Apakah peminat bitcoin sudah semakin berkurang? Atau ini hanya permainan para pemilik modal besar?
Bagaimana menurut agan sekalian apakah harga bitcoin masih bisa naik lagi?
Mari kita saling berbagi pengalaman dan pendapat agan sekalian disini..
(Mencoba menghibur di saat aset menyusut)

kalau menurut saya pribadi harga bitcoin pasti akan tetap naik kembali. mungkin saat ini harganya sedang dimainkan oleh para pemegang modal besar agar mereka dapat membeli bitcoin di harga yang murah, tapi tidak mungkin mereka tidak menginginkan profit yang besar, disaat mereka sudah ingin meraih profit pasti harga bitcoin akan naik kembali. dan saya yakin bitcoin ini masih layak dijadikan investasi jangka panjang karena dilihat dari perjalanannya sendiri bitcoin sudah termasuk coin yang sangat kuat.
member
Activity: 120
Merit: 10
February 07, 2018, 04:46:36 AM
Seperti yang kita tahu bitcoin merupakan induk dari cryptocurrency, itulah mengapa harga coin lain tergantung dari bitcoin. Jika harga bitcoin naik maka altcoin juga akan ikut naik dan begitupun sebaliknya. Setiap ada berita buruk tentang bitcoin dipastikan harga nya akan turun, seperti yang kita tahu bahwa  sekarang ini banyak berita miring tentang bitcoin berhembus yang mengakibatkan harga turun drastis.
newbie
Activity: 9
Merit: 0
February 07, 2018, 04:43:02 AM
Setiap hari harga bitcoin semakin merosot, sempat ada harapan untuk naik kembali tapi merosot lagi dan harga bitcoin saat ini semakin merosot menginjak di harga Rp. 84.798.000 per btc nya dan di ikuti juga dengan coin lain yg ikutan merosot harganya. Apakah ini akhir dari bitcoin? Apakah peminat bitcoin sudah semakin berkurang? Atau ini hanya permainan para pemilik modal besar?
Bagaimana menurut agan sekalian apakah harga bitcoin masih bisa naik lagi?
Mari kita saling berbagi pengalaman dan pendapat agan sekalian disini..
(Mencoba menghibur di saat aset menyusut)
setahu saya kalau harga bitcoin turun tidak mempengaruhi dengan bitcoin akan mati seperti kata agan, setahu saya bitcoin turun karena banyak para bitcoiner menjual koinnya dengan harga rendah jadinya harga bitcoin jadi turun
member
Activity: 127
Merit: 10
February 07, 2018, 04:33:43 AM
Menurut saya si nda mungkin,walaupun btc turun naik bitcoin akan tetap exsis karna peminat bitcoin semakin hari semakin bertambah,seharusnya saat ini adalah waktu yang tepat untuk mengumpulkan sebanyak mungkin btc karna harga bitcoin saat ini lagi naik turun.
sr. member
Activity: 602
Merit: 254
February 07, 2018, 04:20:08 AM
Seprtinya tidak gan, bitcoin tetap banyak peminatnya dan akan terus berkembang kalau misalnya harga naik turun itu hal yang wajar dalam dunia cryptocurenncy. Seharusnya saat2 seperti inilah kita mengumpulkan sebanyak-banyak bitcoin dan menjualnya di saat harga naik. Karena memang awal tahun kalau kita mengacu pada tahun-tahun sebelumnya juga harga bitcoin juga turun pertengahan tahun sampai akhir tahun harga bitcoin pasti akan kembali naik.
Pages:
Jump to: