Pages:
Author

Topic: Apakah akan selamanya jadi Jr.Member? - page 5. (Read 1767 times)

member
Activity: 222
Merit: 10
January 30, 2018, 02:37:10 AM
Memang untuk dapat merit itu boleh di bilang sangat susah untuk rank yang masih newbie tapi mau gimana lagi gan ini sudah jadi peraturan di forum ini  jadi mau gak mau jalan satu satunya ya kita harus lebih belajarnya lagi gan di forum ini dengan cara sering baca. saran saya yang rank nya sr.member atau legendary jangan pelit ngasih merit saling bantu satu sama lain tapi kalau mau ngasih merit lihat bobot dan komen tersebut ngawur apa tidak dia biar si newbie dapat merit dan dari situlah mereka komen selanjutnya pasti berkualitas
newbie
Activity: 75
Merit: 0
January 30, 2018, 02:36:25 AM
intinya kalau kualitas post kita bagus dan layak bermanfaat nantinya gak selalunya di jr. member walaupun saya ini masih di jr. member tapi saya yakin suatu saat bisa sampai ke legendary , intinya yakin aja dan usaha dg post yang bagus dan bermanfaat
full member
Activity: 294
Merit: 100
Colletrix - Bridging the Physical and Virtual Worl
January 30, 2018, 02:32:09 AM
saya setuju dengan thread yang anda buat, saya juga merasa kecewa tetapi peraturan ini masih lebih baik daripada indonesia terkena blacklist karena terlalau banyak yang melakukan spam gan
jadi kita harus terus meningkatkan kulaitas diri sendiri agar bisa naik pangkat dan jangan menyerah gan
full member
Activity: 469
Merit: 102
FIRST NFT FORUM TOTALIZER
January 30, 2018, 02:17:02 AM
Dimana suatu kebijakan memang ada pro dan kontra,  tapi kita sebagai penikmat ya mau tidak mau harus mengikuti peraturan itu gan.
Bagai dua sisi mata uang logam, kuncinya percaya aja gan,  selama kita memberikan post yang terbaik,  pasti hasilnya baik,  itu kuncinya
member
Activity: 1274
Merit: 12
January 30, 2018, 01:59:35 AM
saya sependapat dengan agan, dengan berlakunya sitem merit ini membuat akun kita susah naik pangkat gan, seperti akun saya ini yanig seharusnya naik ke level full member tetapi karena tidak mencukupi merit maka akun BTT saya tertahan pada level member gan
brand new
Activity: 0
Merit: 0
January 30, 2018, 01:56:41 AM
Menurut saya gan saya selalu berpikiran positif dan maju karena usaha tidak akam menghiyanati hasil Jikalau tidak dapat merit ya berjuang samapai bisa pakek akal dan pikiran untuk mendaatkanya jangan perna mengelu atau menyera karena perjuangan kita pasti mendapatkan hasil. Kalau nenurut gue nih gan saya akan meningkatkan level dari jr. Member ke member dg kerja keras tirakat kepada allah. Dg memperbnyak perjuangan dan pengorbanan kita kita akan berhsil. Semangat  Smiley
jr. member
Activity: 114
Merit: 3
Fortune-ON!
January 30, 2018, 01:59:20 AM
Itu tidak akan terjadi dengan catatan kalian tidak pernah melanggar peraturan.
Dan semakin banyak kalian berinteraksi maka merit rank dan yang lain akan terus bertambah.
full member
Activity: 286
Merit: 101
January 30, 2018, 01:47:53 AM
Betul gan  kalau menurut saya sih bagus kalau sistem merit ini dibuat karena kita bisa meminimalisir adanya spamer, tapi di balik itu juga kita sebagai member forum ini akan kesulitan untuk menaikkan rank kita,tapi untung untungan untuk member yang udah legendary di forum ini, merit tidak berguna lagi bagi mereka, tapi bagi kami?? sangat berguna.
hero member
Activity: 1554
Merit: 503
January 30, 2018, 01:36:51 AM
Sepertinya iya gan jika kita tidak membuat threed yang berkwalitas dan banyak disukai para komentator maka kita tidak dapat merit dan hasilnya kita tetap berada di posisi pangkat kita dan susah naik pangkat
ya sabar aja gan mungkin masiha da yg masih bingung kali gan dan mungkin jga ada yg masihr ragu ngasih marit tpi klo saya sih kadang saya kasih klo memang saya lgi mau ngasih aja..hehe tpi yg lain semangat aja gan
full member
Activity: 336
Merit: 100
January 30, 2018, 01:34:44 AM
Ga usah terlalu dipikiran gan. Aturan ini sangat cocok banget buat basmi para spammer dan akun tuyul, walaupun yang jujur kena imbasnya. Tetapi gan, kalo agan punya kualitas post bagus, walaupun agan newbie, tapi masih ada kemauan belajar, lama-lama juga bisa kok, post / komentar dengan good quality. Agan mau ngomong kek gini sampe berbusa, juga nda akan rubah, mending mikir ke depan, perbaiki postingan, banyak belajar di forum ini. Duit akan mengikuti sesuai kemampuan otak kita. Oh ya, kalo agan saran, yang bisa kasih merit cuman moderator, capek dong gan moderator, member disini banyak dan tidak demokratis.
newbie
Activity: 34
Merit: 0
January 30, 2018, 01:31:38 AM
Nyimak saja gan maklum masih newbie, tetapi kenapa kok selamanya menjadi jr. member gan, mohon masukannya
jr. member
Activity: 280
Merit: 3
January 30, 2018, 01:27:49 AM
Saya melihat begitu sulitnya untuk mendapatkan sMerit sehingga membuat saya berfikir bahwa akan selamanya menjadi Jr.Member. Memang untuk mendapatkan sMerit tentu harus dilihat dari segi postingan yang berkualitas dan bermanfaat, namun karena kita masih baru dan pengalaman masih kurang sehingga membuat kualitas post sangat rendah dan selalu membuat kita kalah saing dengan mereka yang sudah berpengalaman. Informasi yang kita dapatkan juga sangat kurang karena kita tidak memahami bahasa Inggris, karena pembahasan tentang perkembangan forum dan lain-lain selalu dibahas dalam bahasa Inggris.

System sMerit memang sangat baik untuk mengurangi masalah spammer, namun sangat sedih bagi kita yang akun masih rendah rangkingnya, selain dari itu untuk Jr.Member juga diblokir dari Signature.

Hilang semua harapan.

Apa yang harus saya lakukan?

Saya melihat dalam memberikan sMerit juga kurang fair, jarang sekali akun Newbie dan Jr.Member mendapatkan penghargaan (sMerit) walaupun kualitas postingan mereka lebih tinggi dibandingkan dengan yang lain. Newbie dan Jr.Member sering terabaikan begitu saja.

Dimana letak kesalahan ini?

Saya berfikir akan lebih baik jika sistem ini dirubah, bahwa yang berhak memberikan sMerit hanyalah moderator, ini akan lebih fair. Kenapa saya mengatakan ini akan lebih fair? Kondisi sMerit ini terbatas dan mereka yang mempunyai sMerit akan lebih memberikan kepada orang terdekat mereka di bandingkan dengan yang lain. Bagaimana nasip mereka yang berteman hanya sesama Newbie atau Jr.Member sedangkan mereka tidak memiliki sama sekali sMerit.

Kita sama-sama tahu bahwa perolehan sMerit dasar adalah:
Brand New = 0
Newbie = 0
Jr.Member = 0
Member = 10, Nah, untuk rank Member hanya dapat memberikan sMerit 1.

Member sudah lumanyan walaupun mereka tidak punya harapan ke Full Member setidak nya mereka bisa ikut Signature, begitu juga rank berikutnya.

Wajar ketika banyak yang mengeluh masalah aturan baru yang diterapkan.
Jangan bilang jika kurang senang maka keluar. Karena semua yang telah menjadi anggota forum tentunya secara otomatis sudah punya izin untuk berdiskusi disini walaupun apa yang dia pertanyaan tidak sependapat dengan kita.

Jangan menyombongkan diri sehingga bertepuk tangan melihat orang lain sedang menangis. Karena kita sama-sama pendatang disini, kelebihan anda karena duluan anda datang, yang pada dasarnya anda juga Newbie.

Maaf, jika agak sedikit kasar dan bahasa kurang sopan, namun ini isi hati saya dan saya tuangkan dalam tulisan ini.
Terimakasih. Selamat pagi.

saya pribadi sangat setuju dengan agan, smerit diubah dan atau smerit dimudahakan untuk mendapatkannya. saya sendiri merasakan hal yang sama sebagai pemula dan kurangnya pengetahuan tentang hal bitcoin, sudah barang pasti post nya tidak berkualitas tapi pasti ada post dan aktif. sedikit perubahan untuk memudahkan dan lebih fair itu luar biasa menurut saya walau kita tidak selamanya menjadi jr. member
full member
Activity: 336
Merit: 100
✅ The Most Complete Secure Cryptocurrency
January 30, 2018, 01:20:52 AM
Saya melihat begitu sulitnya untuk mendapatkan sMerit sehingga membuat saya berfikir bahwa akan selamanya menjadi Jr.Member. Memang untuk mendapatkan sMerit tentu harus dilihat dari segi postingan yang berkualitas dan bermanfaat, namun karena kita masih baru dan pengalaman masih kurang sehingga membuat kualitas post sangat rendah dan selalu membuat kita kalah saing dengan mereka yang sudah berpengalaman. Informasi yang kita dapatkan juga sangat kurang karena kita tidak memahami bahasa Inggris, karena pembahasan tentang perkembangan forum dan lain-lain selalu dibahas dalam bahasa Inggris.

System sMerit memang sangat baik untuk mengurangi masalah spammer, namun sangat sedih bagi kita yang akun masih rendah rangkingnya, selain dari itu untuk Jr.Member juga diblokir dari Signature.

Hilang semua harapan.

Apa yang harus saya lakukan?

Saya melihat dalam memberikan sMerit juga kurang fair, jarang sekali akun Newbie dan Jr.Member mendapatkan penghargaan (sMerit) walaupun kualitas postingan mereka lebih tinggi dibandingkan dengan yang lain. Newbie dan Jr.Member sering terabaikan begitu saja.

Dimana letak kesalahan ini?

Saya berfikir akan lebih baik jika sistem ini dirubah, bahwa yang berhak memberikan sMerit hanyalah moderator, ini akan lebih fair. Kenapa saya mengatakan ini akan lebih fair? Kondisi sMerit ini terbatas dan mereka yang mempunyai sMerit akan lebih memberikan kepada orang terdekat mereka di bandingkan dengan yang lain. Bagaimana nasip mereka yang berteman hanya sesama Newbie atau Jr.Member sedangkan mereka tidak memiliki sama sekali sMerit.

Kita sama-sama tahu bahwa perolehan sMerit dasar adalah:
Brand New = 0
Newbie = 0
Jr.Member = 0
Member = 10, Nah, untuk rank Member hanya dapat memberikan sMerit 1.

Member sudah lumanyan walaupun mereka tidak punya harapan ke Full Member setidak nya mereka bisa ikut Signature, begitu juga rank berikutnya.

Wajar ketika banyak yang mengeluh masalah aturan baru yang diterapkan.
Jangan bilang jika kurang senang maka keluar. Karena semua yang telah menjadi anggota forum tentunya secara otomatis sudah punya izin untuk berdiskusi disini walaupun apa yang dia pertanyaan tidak sependapat dengan kita.

Jangan menyombongkan diri sehingga bertepuk tangan melihat orang lain sedang menangis. Karena kita sama-sama pendatang disini, kelebihan anda karena duluan anda datang, yang pada dasarnya anda juga Newbie.

Maaf, jika agak sedikit kasar dan bahasa kurang sopan, namun ini isi hati saya dan saya tuangkan dalam tulisan ini.
Terimakasih. Selamat pagi.
Sepertinya iya gan jika kita tidak membuat threed yang berkwalitas dan banyak disukai para komentator maka kita tidak dapat merit dan hasilnya kita tetap berada di posisi pangkat kita dan susah naik pangkat
member
Activity: 168
Merit: 14
January 30, 2018, 01:18:38 AM
Saya melihat begitu sulitnya untuk mendapatkan sMerit sehingga membuat saya berfikir bahwa akan selamanya menjadi Jr.Member. Memang untuk mendapatkan sMerit tentu harus dilihat dari segi postingan yang berkualitas dan bermanfaat, namun karena kita masih baru dan pengalaman masih kurang sehingga membuat kualitas post sangat rendah dan selalu membuat kita kalah saing dengan mereka yang sudah berpengalaman. Informasi yang kita dapatkan juga sangat kurang karena kita tidak memahami bahasa Inggris, karena pembahasan tentang perkembangan forum dan lain-lain selalu dibahas dalam bahasa Inggris.

System sMerit memang sangat baik untuk mengurangi masalah spammer, namun sangat sedih bagi kita yang akun masih rendah rangkingnya, selain dari itu untuk Jr.Member juga diblokir dari Signature.

Hilang semua harapan.

Apa yang harus saya lakukan?

Saya melihat dalam memberikan sMerit juga kurang fair, jarang sekali akun Newbie dan Jr.Member mendapatkan penghargaan (sMerit) walaupun kualitas postingan mereka lebih tinggi dibandingkan dengan yang lain. Newbie dan Jr.Member sering terabaikan begitu saja.

Dimana letak kesalahan ini?

Saya berfikir akan lebih baik jika sistem ini dirubah, bahwa yang berhak memberikan sMerit hanyalah moderator, ini akan lebih fair. Kenapa saya mengatakan ini akan lebih fair? Kondisi sMerit ini terbatas dan mereka yang mempunyai sMerit akan lebih memberikan kepada orang terdekat mereka di bandingkan dengan yang lain. Bagaimana nasip mereka yang berteman hanya sesama Newbie atau Jr.Member sedangkan mereka tidak memiliki sama sekali sMerit.

Kita sama-sama tahu bahwa perolehan sMerit dasar adalah:
Brand New = 0
Newbie = 0
Jr.Member = 0
Member = 10, Nah, untuk rank Member hanya dapat memberikan sMerit 1.

Member sudah lumanyan walaupun mereka tidak punya harapan ke Full Member setidak nya mereka bisa ikut Signature, begitu juga rank berikutnya.

Wajar ketika banyak yang mengeluh masalah aturan baru yang diterapkan.
Jangan bilang jika kurang senang maka keluar. Karena semua yang telah menjadi anggota forum tentunya secara otomatis sudah punya izin untuk berdiskusi disini walaupun apa yang dia pertanyaan tidak sependapat dengan kita.

Jangan menyombongkan diri sehingga bertepuk tangan melihat orang lain sedang menangis. Karena kita sama-sama pendatang disini, kelebihan anda karena duluan anda datang, yang pada dasarnya anda juga Newbie.

Maaf, jika agak sedikit kasar dan bahasa kurang sopan, namun ini isi hati saya dan saya tuangkan dalam tulisan ini.
Terimakasih. Selamat pagi.
Menurut abe sih gitu karna merit itu bertujuan untuk meningkatkan kualitas post kita...
Jadi kita harus saling suport
Ketika ada post ug bagus jangan sungkan untuk ngasi merit
Saran ente bener gan saling bantu membantu tapi kenyataan nya beda gan,  master master di sini pada acuh tak acuh dengan rank jr member dan newbie walaupun postinganmya berkualitas sekalian..
jr. member
Activity: 434
Merit: 1
January 30, 2018, 01:09:51 AM
tetap melakukan yang terbaik saja gan kita jangan berkececil hati atas semua ini apa yang telah dilakukan kita terima saja mungkin ini adalah salah satu bagaimana cara berjuang mulai dari bawa kita banyak belajar saja dan lakukan postingan yang bermutu agar kita jangan jalan di tempat saja
full member
Activity: 826
Merit: 100
January 30, 2018, 12:55:30 AM
Cobalah untuk selalu optimis jika ingin maju, ambil sisi positifnya saja dari semua aturan yang berlaku. Setiap aturan yang dibuat pasti ada alasannya, semua ini tentu untuk kebaikan dan kenyamanan kita semua. Mari kita ikuti aturan baru dengan cara terbaik, mudah-mudahan usaha kita tidak akan sia-sia.
newbie
Activity: 165
Merit: 0
January 30, 2018, 12:50:38 AM
Memang kita sekarang menggunakan sistem merit, tetapi janganlah berputus asa, kita semua mengetahui jika kita berusaha semaksimal mungkin, pasti kita akan menuai hasilnya, kalau hari ini belum bisa, maka masih ada hari esok untuk kita berusaha lagi, saya pikir, semua teman pasti akan setuju dengan pendapatku ini, ok
newbie
Activity: 77
Merit: 0
January 30, 2018, 12:32:09 AM
Betul gan saya pun berpikir bahwa sistem merit ini kurang baik digunakan dasar untuk naiknya rank, untunglah member yang udah legendary di forum ini, merit tidak berguna lagi bagi mereka, tapi bagi kami?? sangat berguna. saya pun berpikir bagaimana mendapatkan 90merit untuk naik ke rank berikutnya?? Sedangkan 1 meritpun sangat susah didapat. Yah, Kita mah cuma bisa berharap semoga kedepannya ada perbaikan
setuju gan sangat sulit jika seterusnya peraturan menggunakan merit untuk menaikkan rank , karna tidak semua postingan kita itu bagus atau bermanfaat kan , bukannya saya tidak setuju dengan adanya merit tapi kurang pas aja,,
newbie
Activity: 35
Merit: 0
January 30, 2018, 12:29:32 AM
Kalau bagi saya yang paling penting kita akan tetap berjuang dan sabar gan, menjadi newbie dan jr member tidak akan selama-selamanya gan,kalau emang saatnya peringkat kita naik pasti akan dinaikkn peringkatnya,gak mestinya ada merit naik peringkat itu hanya palsu saja,yang penting kita para newbie dan jr member tetap bersemangat gan jangan lah kita patah semangat.
brand new
Activity: 0
Merit: 0
January 30, 2018, 12:26:46 AM
Benar gan semua tergantung dari pribadi masing masing jika kita rajin untuk melakukan post di forum bitcointalk ini maka rank kita akan naik secara perlahan lahan dari jr member hingga seterusnya.
Semangat selalu buat para pemain bitcoin
Pages:
Jump to: