Pages:
Author

Topic: Apakah Bitcoin memiliki pengaruh terhadap harga Altcoin ? - page 2. (Read 1288 times)

newbie
Activity: 140
Merit: 0
dari pengamatan beberapa minggu terakhir sih, memang ada keterkaitan antara pergerakan BTC dan ALT. BTC naik, ALT juga & juga sebaliknya..
member
Activity: 434
Merit: 10
Jelas banget lah gan karena induk dari semua ini hanya bitcoin,jika bitcoin turun mungkin altcoin dan yang laen akan turun,lagian induk dari semua koin2 tersebut hanya lah bitcoin,
full member
Activity: 546
Merit: 100
tentu ada pengaruhnya gan, karena bitcoin merupakan induk dari semua altcoin lainnya tentunya harga altcoin akan berpatokkan pad harga bitcoin dipasaran, jika harga bitcoin mengalami kenikkkan makan akan diikuti oleh harga altcoin yang juga ikut naik, dan jika harga bitcoin merosot tentu harga altcoin dipasaran juga ikut terdampak gan.

sr. member
Activity: 756
Merit: 250
CryptoTalk.Org - Get Paid for every Post!
ada gan. pengaruh diharga, jika harga bitcoin naik otomatis harga altcoin juga naik. begitu juga sebaliknya.
masalah profit banyak yang bilang klo harga bitcoin turun, lebih baik pegang altcoin. nunggu harga altcoin naik, juga nunggu harga bitcoin naik. tapi altcoin bisa berpotensi melewati harga biasanya sekalipun bitcoin dapet harga maksimalnya
sr. member
Activity: 485
Merit: 250
pengaruhnya sangat besar sekali,, bisa di bilang semua altcoin mengekor ke bitcoin,, jika bitcoin tidak ada,, ya altcoin juga bakal hilang..
full member
Activity: 308
Merit: 100
Bitcoin termasuk untuk setandarisasai terhadap altcoin ,tapi didalam suatu market perlu adanya keseimbangan antara btc dan altcoin ,peran utama
adalah btc bro.pengarunya cukup besar dalam dunia uang crypto.




full member
Activity: 826
Merit: 100
Bitcoin dan altcoin adalah sama-sama mata uang digital yang saling berhubungan, namun demikian bitcoin dan altcoin tidak dapat menentukan harga. Jika harga bitcoin naik bukan berarti harga altcoin juga akan naik, begitu juga sebaliknya. Pengaruh harga ditentukan oleh developer dan permintaan pasar, kita harus betul-betul cermat menganalisa kondisi pergerakan harga pasar bitcoin dan altcoin.
jr. member
Activity: 126
Merit: 5
Professional Translator (Malaysian Language)
halo semuanya, saya ingin bertanya kepada kalian para senior yang sudah lama bergabung didunia crypto dan yang baru memulainya, menurut kalian apakah yang mempengaruhi harga Altcoin naik atau turun adalah Bitcoin ? karena saya lihat jika harga Bitcoin turun maka harga Altcoin juga turun, tetapi jika harga Bitcoin naik kemungkinan besar harga Altcoin juga naik, padahal menurut saya seharusnya harga Altcoin naik atau turun tidak memiliki hubungan dengan harga Bitcoin, karena jika proyek Altcoin tersebut memang bagus dan banyak yang ingin berinvestasi di Altcoin tersebut, maka secara otomatis seharusnya harga Altcoin tersebut akan naik. Tetapi yang saya lihat sekarang adalah ketika harga Bitcoin sedang turun malah harga Altcoin juga ikut turun, jadi apakah memang benar Bitcoin memiliki pengaruh terhadap harga Altcoin ? anda bisa membuat pendapat dan argument anda di bawah.

Terima Kasih  Cheesy

Pada pendapat saya harga Altcoin mempunyai "direct correlation" dengan Bitcoin.  Sekiranya harga Bitcoin turun, mungkin ramai yang tidak akan membeli Altcoin karena menunggu harga Bitcoin tersebut meningkat kembali.  Sebaliknya, sekiranya harga Bitcoin naik, maka ramai yang akan menjual sedikit Bitcoin untuk berinvestasi ke dalam Altcoins.  Pada saya ramai yang mempunyai persepsi bahawa Bitcoin adalah lebih stabil berbanding dengan altcoins yang lain.  Namun begitu apabila harga bitcoin sedang meningkat, harga altcoin akan lambat mengejarinya.

Cara memahaminya ialah kalau kita melihat bursa pasaran di Amerika.  Sekiranya Dow Jones dan S&P500 jatuh maka Russell 2000 juga akan jatuh.  Tetapi apabila harga DowJones, S&P500 & Nasdaq sedang pesat meningkat, harga Russell 2000 akan lambat sedikit peningkatannya.
member
Activity: 199
Merit: 10
selama saya terjun di dunia crypto saya melihat bitcoin memiliki pengaruh besar terhadap altcoin
misal ketika harga bitcoin turun altcoin jg turun, dan ketika da berita negatif terhadap bitcoin altcoin jg mendapat imbasanya
berdasarkan hal itulah saya beranggapan bahwa bitcoin punya pengaruh terhadap altcoin
full member
Activity: 297
Merit: 102
Ini terjadi sejak awal2 bulan 2018 deh. Dulu mah harga btc turun alt malah up. Sekarang btc turun alt juga latah ikutan down. Ini mungkin efek banyak nya berita negatif tentang bitcoin, jadi nya para traders pada FOMO berjamaah
newbie
Activity: 70
Merit: 0
memang boleh di katakan seperti itu karena semua itu selalu berhubungan , tapii menurut saya tidak pengaruh dengan harga bitcoin karna itu masing masing
jr. member
Activity: 462
Merit: 2
Menurut ane segala titik permasalahan yang ada dalam tubuh Altcoin semuanya dituju ke Bitcoin,sengat besar pengaruhnya bila harga Bitcoin turun dan di sertai dengan coin2 yang ada dalam Bounty Altcoin dengan alasan:
Samua Faktor beli dan jual harus di isyaratkan proses melalui VIP Bitcoin jadi walaupun banyak investor yang ada di Altcoin harus memprediksi Bitcoin untuk apa investor manambang bila bitcoin hancur, kecuali ada presepsi jual beli yang lain selain Vip Bitcoin yang langsung jadi Rupiah, langsung masuk keREK Bank, baru tidak berpengaruh terhadap Bitcoin.tapi selagi ada Bitcoin Vip jelas sangat berpegaruh terhadap Bitcoin, maaf agan bila saran saya keliru... Karena saya masih Newbie...
jr. member
Activity: 188
Merit: 5
Untuk saat ini harga bitcoin cukup berpengaruh terhadap harga altcoin, seperti yang kita lihat di market  harga bitcoin turun serta harga altcoin juga mengalami hal yang sama seperti  bitcoin.sehingga bisa kita katakan harga bitcoin dan altcoin saling berkaitan satu sama lainya.
member
Activity: 280
Merit: 10
Jelas sangat berpengaruh gan, seperti yang kita lihat, saat 
harga bitcoin lagi naik, Altcoin juga ikut naik, begitu juga sebaliknya. Karna bitcoin adalah acuan dari altcoin. Jadi setiap pergerakan bitcoin, altcoin juga pada ngikut.
full member
Activity: 350
Merit: 101
Trident Protocol | Simple «buy-hold-earn» system!
Pastinya hal itu terbukti secara langsung gan. Karena memang rujukan akhir ketika kita ingin mencairkan kerupiah ataupun kemata uang lainya pastinya menggunakan Bitcoin, dari itulah mengapa altcoin terpengaruh dengan harga bitcoin.
full member
Activity: 646
Merit: 102
http://Moonbet.io
Tentu saja berpengaruh gan ya, memang kalau kita lihat sekilas bitcoin tidak ada pengaruhnya dengan altcoin, tapi lihatlah di market exchange saat kita akan menukarkan coin kita dimana di market exchange tersebut ada menerima pertukaran bitcoin dan juga coin lain(seperti eth) dan lain lain gan, jadi bitcoin berpengaruh terhadap altcoin lain
member
Activity: 322
Merit: 10
sebenarnya coin2 tersebut memiliki keterkaitan masing masing agan, sepertinya harga bitcoin naik pasti harga coin lainnya juga naik seperti ETH contoh paling mudah. kemudian Bitcoin bisa dikatakan sekarang Suatu koin dipasaran yang sangat tinggi dipasaran. maka bisa dikatakan BTC ialah mata uang digital yang diibarakan sepeti uang kertas yang sangat aktif dan diburu oleh penambang2 coin agan. saya rasa seprti itu agan
member
Activity: 406
Merit: 11
Kalau menurut saya sangat berpengaruh gan, karna mata uang crypto tercipta pertama adalah bitcoin, jadi untuk semua altcoin acuannya adalah bitcoin gan, tapi bila sebaliknya, dimana altcoin sedang turun bitcoin tidak berpengaruh sama sekali.
full member
Activity: 420
Merit: 100
Tentu saja pergerakan harga bitcoin sangat berpengaruh terhadao harga altcoin. Karena bitcoin digunakan sebagai pembanding utama harga koin dipasar.  Contoh mudahnya:
Suatu koin dipasar biasanya tertera dengan perbandingan btc,  koin X: 0,001 btc. Maka koin X itu akan berbeda harganya ketika btc berada diharga 200 juta dibanding berada di harga 100 juta.
newbie
Activity: 30
Merit: 0
Menurut ane harga bitcoin tidak berpengaruh terhadap harga altcoin. Karena setiap harga mata uang digital tergantung permintaan dari para trader. Apabila permintaannya banyak harganya semakin naik. Begitu juga sebaliknya.
Pages:
Jump to: