Pages:
Author

Topic: [ASK] agar cepet naik rank? (Read 591 times)

member
Activity: 266
Merit: 15
May 10, 2018, 08:47:42 AM
Untuk cepat naik rank kita harus membuat suatu topik atau suatu tread yang berkualitas yang bisa membuat orang lain bermanfaat dalam berpengalaman di dunia cryptocurrency ini.
jr. member
Activity: 120
Merit: 3
W12 – Blockchain protocol
May 10, 2018, 08:43:50 AM
#99
Bagusnya nyimak dulu gan,banyak membaca untuk memperdalam ilmu cryptonya.jangan fokus dulu untuk cepat-cepat naik rank,karena untuk saat ini buat naik rank sedikit susah kita dituntut membuat topik yang sangat berkualitas untuk mendapatkan smerit yang menjadi syarat utama buat naik rank.jadi dengan banyak membaca nanti akan memudahkan kita menanggapi sebuah topik ataupun buat topik sendiri.
jr. member
Activity: 188
Merit: 5
May 10, 2018, 08:43:32 AM
#98
hallo, saya binggung bagaimana cara cepat naik rank,
karena setiap saya buat Post binggung topic apa yang harus saya bahas.
dan kemarin saya buat threed "Cara agar terhindar dari HYIP SCAM" malah di delete karena masuk di out of topic,
kemudian saya re-write dan akhirnya tenggelem,  Cry
Tolong beri masukan, Bagusnya saya nyimak dulu atau Mencoba Buat post?  Grin
Terima kasih
Cara menaikkan rank kok sampai di bikin bingung gan, tidak usah di fikirin masalah untuk naik tidak nya rank gan, pasti akan naik jika sering membuat post gan, apalagi post yang agan buat sering yang berkualitas, pasti agan akan cepat untuk mendapatkan merit dan cepat juga untuk naik rank, kalaupun agan sering membuat post, tapi tidak berkualitas, istilah nya biasa-biasa saja, ya.... sabar dikit saja untuk bisa naik rank gan, karena saat ini untuk naik ke rank selanjutnya harus mempunyai merit, dan merit di sini di bisa kita dapatkan dari postingan yang berkualitas.

Benar sekali gan untuk cepat naik rank kita harus mengutamakan membuat posting yang sangat berkualitas dengan perlahan lahan kita pasti akan mendapatkan merit dengan berkumpulnya merit tersebut otomatis kita akan naik rank tahap demi tahap karena itu semua butuh proses dan kesabaran yang exstra.
sr. member
Activity: 728
Merit: 251
May 10, 2018, 08:33:31 AM
#97
intinya agan harus membuat postingan berkualitas dan selalu aktif setiap hari, tapi itu bukan berarti agan bisa cepat naik rank karena bergantung pada activity and merit. tapi karena agan masih newbie agan bisa mencapai rank Jr Member dan tidak memerlukan merit untuk menaikinya, jika sudah Jr. Member ke atas agan membutuhkan merit dan selalu membuat postingan bagus agar bisa cepat naik rank. selamat mencoba gan.
member
Activity: 196
Merit: 11
May 10, 2018, 08:32:17 AM
#96
kalau masukan dari saya agan coba cari topik yang berkualitas atau mudahnya membuat agan lebih berpikir dari topik topik lainnya, nah sebelum post agan harus cari cari dan baca materi tentang topik itu lalu baru agan jawab supaya post yang agan posting berkualitas dan mendapat merit nantinya untuk naik rank
benar agan kita seharusnya memperbanyak membaca tentang dunia cryptocurrency ini untuk kita bisa membuat suatu tread yang berkualitas biar tercapai cita-cita kita untuk ingin naik ranknya.
newbie
Activity: 182
Merit: 0
May 10, 2018, 08:29:58 AM
#95
aku juga ada beberapa yang di delete tapi lebih baik baca saja dulu topik yang ada sebelum posting.
full member
Activity: 322
Merit: 100
🤖UBEX.COM 🤖
May 10, 2018, 08:26:43 AM
#94
kalau masukan dari saya agan coba cari topik yang berkualitas atau mudahnya membuat agan lebih berpikir dari topik topik lainnya, nah sebelum post agan harus cari cari dan baca materi tentang topik itu lalu baru agan jawab supaya post yang agan posting berkualitas dan mendapat merit nantinya untuk naik rank
jr. member
Activity: 201
Merit: 1
May 10, 2018, 07:03:33 AM
#93
hallo, saya binggung bagaimana cara cepat naik rank,
karena setiap saya buat Post binggung topic apa yang harus saya bahas.
dan kemarin saya buat threed "Cara agar terhindar dari HYIP SCAM" malah di delete karena masuk di out of topic,
kemudian saya re-write dan akhirnya tenggelem,  Cry
Tolong beri masukan, Bagusnya saya nyimak dulu atau Mencoba Buat post?  Grin
Terima kasih
Ini ane mau nambahin sedikit aja. Yang terpenting cuma rajin membaca saja. Jika belum fasih dalam bahasa Inggris lebih baik baca atau post di forum indo. Dan satu lagi, lebih baik jangan sering sering membuat topik nanti bisa di nilai spam. Dah itu aja yang lain sudah di jelaskan para master master di atas. Jika pertanyaan agan sudah dapat jawaban lebih baik lock topik agan menghindari spam.
full member
Activity: 392
Merit: 103
May 10, 2018, 06:45:25 AM
#92
Kalo ingin cepet naik rank harus buat post konstruktif dan dapatkan merit dari member lain gan. Kalo kriteria konstruktif berarti tidak boleh juga buat post out off topic, selain hal tersebut tidak akan dapatkan reward merit pasti akan kena delete oleh moderator juga Smiley
newbie
Activity: 98
Merit: 0
May 10, 2018, 06:30:25 AM
#91
Menurut saya dalam membuat postingan kita harus mempelari apa yang dibicarakan karena forum ini untuk berdiskusi apa yang menyangkut dengan cryptocurrency dan jangan membuat post yang sudah ada pembahasan dari member yang lain disitulah kita akan dinilai apahkah pantas untuk di berikan merit atau tidak untuk menaikan rank
jr. member
Activity: 101
Merit: 1
May 10, 2018, 04:37:16 AM
#90
hallo, saya binggung bagaimana cara cepat naik rank,
karena setiap saya buat Post binggung topic apa yang harus saya bahas.
dan kemarin saya buat threed "Cara agar terhindar dari HYIP SCAM" malah di delete karena masuk di out of topic,
kemudian saya re-write dan akhirnya tenggelem,  Cry
Tolong beri masukan, Bagusnya saya nyimak dulu atau Mencoba Buat post?  Grin
Terima kasih
Swkarang ini jika ingin menaikan rank kita harus bisa menjadi anggota yang aktif dan anggota yang banyak pengalaman, jangan seperti saya yang banyak komen tetapi tidak mempunyai topik sendiri, sehingga merit akan sulit saya dapatkan,
newbie
Activity: 210
Merit: 0
May 10, 2018, 04:21:23 AM
#89
Untuk sekarang ini naikin rank memang ga mudah karna adanya merit. Ya untuk naikin rank agan kasi informasi yang bermanfaat di forum ini maka member yang lain kasi kita merit trus bisa naik rank. Dengan kata lain, kualitas post nya harus fresh dan bermanfaat.

Iya boleh juga seperti yang agan informasikan diatas untuk menaikkan rank kita harus membuat informasi yang bermamfaat diforum ini yang jadi masalahnya seberapa bagus postingan yang kita buat untuk mendapatkan merit itu.
full member
Activity: 504
Merit: 110
CurioInvest [IEO Live]
May 10, 2018, 04:11:11 AM
#88
hallo, saya binggung bagaimana cara cepat naik rank,
karena setiap saya buat Post binggung topic apa yang harus saya bahas.
dan kemarin saya buat threed "Cara agar terhindar dari HYIP SCAM" malah di delete karena masuk di out of topic,
kemudian saya re-write dan akhirnya tenggelem,  Cry
Tolong beri masukan, Bagusnya saya nyimak dulu atau Mencoba Buat post?  Grin
Terima kasih
Sejauh ini tidak ada cara cepat untuk menaik kan rank gan, terkecuali kita sering membuat post, itupun juga tidak bisa sembarangan jika kita ingin post kita tidak di hapus atau akun kita di banned karena kita membuat post yang off topic, kalau pun kita sudah sering membuat post, kita juga harus membuat nya dengan yang berkualitas, agar kita juga bisa mendapatkan merit, karena tanpa merit akun kita juga tidak akan ada apa-apa nya.
newbie
Activity: 40
Merit: 0
May 10, 2018, 04:02:54 AM
#87
Coba baca baca dulu sebelum post dan mengomentari post. Dan naik rank sekarang memang agak lama dan sulit karena adanya sistem merit.
full member
Activity: 714
Merit: 104
May 10, 2018, 03:54:54 AM
#86
semenjak berlakunya sistem merit,maka untuk mendapatkan kenaikan rank tentunya tidak lagi di ukur dari jumlah aktifity semata, misalkan rank member 126 aktifity untuk meningkat menjadi full member, tetapi agan harus memiliki 100 merit sebagai salah satu syarat utama, untuk itu agan harus mencoba membuat new topic yang bernilai informatif, inovatif dan update bagi bitcoiners lainnya, teruslah mencoba semoga sukses.
legendary
Activity: 2296
Merit: 2892
#SWGT CERTIK Audited
May 10, 2018, 03:20:39 AM
#85
hallo, saya binggung bagaimana cara cepat naik rank,
Cara cepat naik rank...?
Replay-reply member sebelum saya sudah banyak yang menjawab.

Saya mau bertanya balik pada TS Silent193, jawaban seperti apa yang sekiranya membuat anda puas dan merasa pertanyaan anda terjawab sehingga anda membuat Thread ini?

karena setiap saya buat Post binggung topic apa yang harus saya bahas.
Saya rangkum intinya saja ya (Untuk topik di forum ini):
1. Topik tentang Cryptocurrency (terutama Bitcoin).
2. Topik yang berkaitan dengan Forum Bitcointalk.

Silahkan di cari dan dipelajari, fokus materinya pada 2 kategori tersebut diatas.

dan kemarin saya buat threed "Cara agar terhindar dari HYIP SCAM" malah di delete karena masuk di out of topic,
kemudian saya re-write dan akhirnya tenggelem,  Cry
Saya berikan sedikit tips:
Fokus pada contoh post atau thread yang di delete:
https://bitcointalksearch.org/user/dbshck-153634
Jadi anda punya rambu-rambu untuk tidak membuat thread/post seperti thread/post yang sudah pernah di delete.

Tolong beri masukan, Bagusnya saya nyimak dulu atau Mencoba Buat post?  Grin
Menyimak sambil pelajari cara-cara member lain dalam membuat post.
Saran dari saya:
Pelajari contoh postingan yang terkategori spam dan plagiarisme.
Silahkan di browsing apakah itu spam dan plagiarisme.

makasih gan sarannya, ane mau nikmatin aja lah nanti juga naik sendiri  Cheesy
Saya menangkap kalimat ini: ane mau nikmatin aja lah nanti juga naik sendiri seperti pasrah begitu saja.
Rank tidak akan naik dengan sendirinya kalau anda tidak mau berusaha mengupgrade diri anda sendiri dan melatih postingan anda.

Saran:
Jika anda sudah merasa mendapatkan solusi dari pertanyaan thread anda,
segera lock thread ini, dan 'move on' untuk melatih membuat post berkualitas.
newbie
Activity: 12
Merit: 0
May 10, 2018, 03:05:30 AM
#84
Kalo masi newbi cuma bisa naik tapi mentok sama jr.member gan. Harap sabar dikit untuk bisa naik rank gan, karena saat ini untuk naik ke rank selanjutnya harus mempunyai merit, dan merit di sini bisa kita dapatkan dari postingan yang berkualitas. Jangan pernah menyerah gan..
sr. member
Activity: 770
Merit: 250
May 10, 2018, 02:48:27 AM
#83
soalnya hampir semua yang muncul, sudah jadi postingan orang orang, jika saya buat dikira Copas / Copyright

Mod lebih tau mana topik/post yang copas atau hanya mirip saja.
Saya lihat anda benar benar belum tau dan masih butuh proses lama memahami forum ini. Saya sarankan anda lebih banyak membaca dulu sambil memahami peraturan peraturan forum. Jika anda sudah benar benar paham anda tidak akan mungkin membuat topik/post sama seperti orang lain. Semangat untuk anda.
iya gan kata2 itu gk cuman satu atau dua gan klo emang mau naik rank ya seenggaknya buat aja post yg bersifat positif kek berita bagus tentang bitcoin, isu dan lainnya klo penghuni ini menilai baik pasti nnti akan ada yg memberi marit gan
full member
Activity: 462
Merit: 100
May 10, 2018, 02:48:19 AM
#82
hallo, saya binggung bagaimana cara cepat naik rank,
karena setiap saya buat Post binggung topic apa yang harus saya bahas.
dan kemarin saya buat threed "Cara agar terhindar dari HYIP SCAM" malah di delete karena masuk di out of topic,
kemudian saya re-write dan akhirnya tenggelem,  Cry
Tolong beri masukan, Bagusnya saya nyimak dulu atau Mencoba Buat post?  Grin
Terima kasih
memang sekarang sudah cukup susah untuk naik rank gan, tidak hanya agan saja yang merasakan itu semua member lain juga merasakan hal yang sama, namun yang terpenting kita tetap berusaha dengan cara membuat post yang berkualitas dan memberi manfaat untuk yang lain nya, dan lebih baik menyimak, mencari tahu, dan pahami dulu apa yang jadi bahasan thread tersebut sebelum buat post supaya post kita tidak of topic.
newbie
Activity: 126
Merit: 0
May 10, 2018, 02:32:55 AM
#81
Bisa naik tapi mentok sama jr. member  Grin
nikmatin aja gan apa yang udah dikasih. yang penting masih bisa ikut bounty.
Mengenai post berkualitas itu susah menurut saya, karena kita share pengalaman aja blm tentu orang merasa terbantu, malah ada yang menyalahkan. coba agan post bounty terbaru yang masih hangat, mungkin bisa naek lebih dari jr member Smiley
Pages:
Jump to: