untuk membuat masyarakat mengerti tentang crypto itu agak susah, karna di Indonesia ini masih awam soal crypto dan pengetahuan tentang dunia internet itu masih minim . Dari pengalaman saya, pada awalny kebanyakan mereka curiga melihat hasil kita dari bounty, tapi ketika kita coba mengenalkan ttg crypto mereka inginnya instan, ingin langsung cepet dapet hasil, gak jarang juga beberapa yang memang gak paham mencoba memaksa terjun tanpa menambah pengetahuan tentang crypto, pada akhirnya kecewa karna ga kunjung dapet hasil. jadi perlu banget diedukasi tentang prosesnya dari awal sampai bisa dapat hasil yang memuaskan,
Sebenarnya bukan masalah susah atau gampang, semuanya sudah terbuka secara gamblang namun yang menjadi perhatian seharusnya masalah pendidikan tentang crypto. orang bergabung pada crypto karena ada gratisan jikapun mereka yang murni trading pasti dari alumni forex/bursa saham.
Sebenarnya sangat penting jika di indonesia membuat kelompok-kelompok kecil untuk mengenalkan crypto dan kegunaan mereka, sasarannya adalah pelaku industri dan UMKM. Selain itu mereka juga dapat mempelajari tentang ICO dan keuntungan yang lain.