Pages:
Author

Topic: Bank Indonesia melarang Bitcoin sebagai alat pembayaran - page 4. (Read 7763 times)

member
Activity: 166
Merit: 10
Sekedar nambahin aja gan...

Mengutip isi akhir dari berita tsb:
"Berbeda dengan mata uang asing yang bisa ditukar nilainya di money changer, sebab penerbitan uang asing dilakukan oleh bank sentral. Sedangkan Bitcoin tidak memiliki regulator yang mengatur.
Kan tidak ada regulatornya kalau Bitcoin. Bitcoin sifatnya hanya adalah bilateral. Makanya negara-negara lain kebanyakan juga menganggap itu komoditas masing-masing, tutur Eny."


Berarti beliau yg tidak pengen membuat regulasi-nya. Dengan kata lain BI dan PJSP masih ragu dengan system blockchain ato bahkan tidak mengerti regulasi tsb dimulai dari mana...
Seandainya dibuatkan regulasinya, mungkin aturan pelarangan tsb malah yg dianulir.
tetapi saya kemarin pernah membaca berita yang isinya tentang 5 bank besar diindonesia akan menggunakan sistem blockchain gan, jadi apakah mungkin indonesia akan menerima bitcoin dimasa yang akan datang?
full member
Activity: 294
Merit: 100
Masalah dilarang atau tidaknya di indonesia tentang penggunaan bitcoin mungkin saya tidak terlalu memikirkannya karena selagi bisa menguntungkan apa salahnya. Lagian juga kita tidak menipu orang lain.
member
Activity: 532
Merit: 10
Tidak perlu diributin mau dilarang atau tidak nya transaksi bitcoin oleh bank indonesia itu tidak terlalu penting, selama masih bisa menguntungkan dari bitcoin ya kita kalem aja, yang penting bitcoin bisa dikonversi ke idr, mau di akui atau tidak nya bitcoi itu urusan belakangan, yang pentingkan bisa menghasilkan keuntungan dari bitcoin.
member
Activity: 574
Merit: 14
Untuk melakukan pembayaran menggunakan bitcoin saya rasa akan sangat sulit di indonesia yang disebabkan masih awam.a sebahagian masyarakat kita tentang uang krypto/bitcoin, memang sih BI masih menggevaluasi tentang efek dan manfaat yang bisa di dapat kalau indonesia melegalkan transaksi pembayaran yg memakai uang krypto, kalau pun dilarang kan cuma hanya sebatas transaksi yang menggunakan bitcoin, bukannya pertukaran dari bitcoin ke rupiah (exchanger).
member
Activity: 252
Merit: 11
Padahal kalau Bank Indonesia meregulasi perdagangan bitcoin, pemerintah akan mendapatkan manfaat dari pajak. Perputaran perdagangan di exchanger Indonesia kan sudah sampai jutaan dolar. Sayang potensi pajak terbuang karena kolotnya Bank Indonesia, padahal di beberapa negara sudah memberikan regulasi.

memang benar jika pendapatan dari bitcoin (trading dll) di kenakan pajak hal itu akan menambah pendapatan negara yang lumayan nilainya. tapi bukan berarti Bank Indonesia kolot harus ada kerja sama antara pihak BI, meteri keuangan, maupun pemerintah terkait dengan bitcoin, jika indonesia bisa bekerja sama dengan bitcoin mulai dari keaman, sistem dan informasi pengguna, hal tersebut di perlukan untuk menghindari ancaman tidak di inginkan dan menjaga uang masyarakat tetap aman.  jika itu semua terpenuhi mungkin bitcoin akan mejadi alat pembayaran sah pada transaksi DIGITAL
member
Activity: 294
Merit: 14
Chainjoes.com
Sampai saat ini saya belum menemukan alasan yang masuk akal yang bisa dipakai pemerintah untuk melarang penggunaan Bitcoin. Memang benar bahwa bitcoin tidak dikeluarkan oleh bank sentral, Namun itu tidak bisa dijadikan sebagai ukurannya karena teknologi cryptocurrency sangat berbeda dengan mata uang fiat. Yang jelas Bitcoin diciptakan dalam jumlah terbatas dan semua transaksi Bitcoin telah terjamin keamanannya. Jika memang Bank Indonesia nantinya tetap melarang Bitcoin dan mengeluarkan regulasi tindakan terhadap pengguna Bitcoin, sungguh hal ini akan Terdengar sangat gila.
member
Activity: 798
Merit: 10
Sekedar nambahin aja gan...

Mengutip isi akhir dari berita tsb:
"Berbeda dengan mata uang asing yang bisa ditukar nilainya di money changer, sebab penerbitan uang asing dilakukan oleh bank sentral. Sedangkan Bitcoin tidak memiliki regulator yang mengatur.
Kan tidak ada regulatornya kalau Bitcoin. Bitcoin sifatnya hanya adalah bilateral. Makanya negara-negara lain kebanyakan juga menganggap itu komoditas masing-masing, tutur Eny."


Berarti beliau yg tidak pengen membuat regulasi-nya. Dengan kata lain BI dan PJSP masih ragu dengan system blockchain ato bahkan tidak mengerti regulasi tsb dimulai dari mana...
Seandainya dibuatkan regulasinya, mungkin aturan pelarangan tsb malah yg dianulir.

Padahal kalau Bank Indonesia meregulasi perdagangan bitcoin, pemerintah akan mendapatkan manfaat dari pajak. Perputaran perdagangan di exchanger Indonesia kan sudah sampai jutaan dolar. Sayang potensi pajak terbuang karena kolotnya Bank Indonesia, padahal di beberapa negara sudah memberikan regulasi.
newbie
Activity: 74
Merit: 0
pemerintah melarang bitcoin sebagai alat pembayaran sebab harga bitcoin terlalu tinggi sedangkan perekonomian di indonesia berkelas ,ada kelas tinggi,sedang,dan rendah..kemungkinan besar rakyat indonesia yang perekonomiannya berkelas tinggi bisa menggunakan bitcoin tapi yang perekonomiannya sedang atau rendah agak sulit menggunakannya karena harga terlalu tinggi ,mungkin itu salah satu alasan pemerintah.tapi saya tetap berharap mencari hasil dari bitcoin tidak di larang sebab itu bisa jadi lapangan pekerjaan bagi kita
member
Activity: 364
Merit: 17
Tanggapan BI benar gan bitcoin memang tidak bisa menjadi alat pembayaran yg sah di indonesia karena akan banyak yang protes juga bahkan bisa juga didemo banyak orang, takutnya berujung rusuh karena masyarakat Indonesia juga belum banyak yang tau gan sama bitcoin dan udah nyaman sama rupiah,padahal kita bisa melihat juga masyarakat indonesia yg sudah mengerti dengan bitcoin bahkan mereka sangat banyak mendapatkan keuntungan dari bitcoin,padahal sangat nyaman bertransaksi dengan bitcoin.
member
Activity: 279
Merit: 13
kalo btc diarang buat alat pembayran saya setuju aja sebab gk semua orang mengenal btc dan harganya jg sangat tinggi.imdonesia sudah mmpunyai mata uang yang syah yaitu rupiah.mata uang rupiah gk semula jadi itu semua penuh perjuangan dari orang tedahulu kita.maka dari itu kita wajib menghargai itu.tp kalo untuk invest dan sebagainya kita harap jangan dilarang.biar kita dpt penhgasilan dr btc.sebab lapangan kerja diindonesia masih susah.
sr. member
Activity: 798
Merit: 251
Tanggapan BI benar gan bitcoin memang tidak bisa menjadi alat pembayaran di indonesia karena akan banyak yang protes juga bahkan bisa juga didemo banyak orang, takutnya berujung rusuh karena masyarakat Indonesia juga belum banyak yang tau gan sama bitcoin dan udah nyaman sama rupiah
Tapi mau gimana lagi kita juga harus taat dengan aturan bila nantinya bitcoin secara keseluruhan di anggap ilegal. tentunya itu bukan hal yang kita harapkan karena btc menjadi pekerjaan bagi sebagian orang di indonesia
jr. member
Activity: 112
Merit: 2
Tanggapan BI benar gan bitcoin memang tidak bisa menjadi alat pembayaran di indonesia karena akan banyak yang protes juga bahkan bisa juga didemo banyak orang, takutnya berujung rusuh karena masyarakat Indonesia juga belum banyak yang tau gan sama bitcoin dan udah nyaman sama rupiah
newbie
Activity: 107
Merit: 0
jelas dilarang bro,
bank federa bakalan merugi besar kalau memang bitcoin dilegalkan.
secara bitcoin gaperlu pajak, gaperlu bayar2 laen2nya , sedangkan bank federal serba bayar
member
Activity: 224
Merit: 12
Mungkin BI melarang bitcoin karena bahaya nya perkembangan bitcoin yang berdampak pada keuangan negara tapi kalo menurut ane dengan adanya bitcoin dapat mengurangi pengangguran di Indonesia dan masyarakat bisa menggunakan handphone mereka kepada hal yang bermanfaat.
newbie
Activity: 4
Merit: 0
Saya hanya ingin tahu pendapat rekan-rekan tentang kiprah bitcoin sebagai alat tukar yang dilarang di Indonesia

Berita terkait : https://m.detik.com/finance/moneter/3650287/bi-tetap-larang-penggunaan-bitcoin-di-ri

bisa jadi  karna negara tidak menerima pajak dari jual beli barang ,,,

dan bisa juga melemahkan mata uang RP
member
Activity: 350
Merit: 15
Jika bitcoin dilarang di indonesia apakah ada upaya dari pemerintah untuk memberi sanksi pemilik/pengguna BTC?


tidak ada sanksi untuk pengguna bitcoin di indonesia hanya saja pemerintah memberikan saran kepada masyarakat untuk tetap berhati-hati dalam bertransaksi karena tidak berada dalam payung pemerintah, mungkin jika sudah legal di indonesia pengguna bitcoin akan di kenakan pajak saat bertransaksi
sr. member
Activity: 1624
Merit: 339
https://duelbits.com/
Setau saya gan bank indonesia bukan melarang bitcoin di indonesia hanya saja tidak akui sebagai alat pembayaran yang sah untuk bertransaksi pakek bitcoin,kita boleh saja menggukan bitcoin buktinya hasil yang kita dapatkan dari bitcoin bisa kita gunakan,tapi harus lebih dulu kita cairkan kerupiah
member
Activity: 210
Merit: 12
Tidak heran kalau Bank Indonesia selaku pemangku kebijakan melarang bitcoin sbg alat pembayaran karena Harga bitcoin yang fluktuatif. Tentunya pemerintah tidak ingin mengambil resiko karena apabila harga bitcoin turun drastis maka akan berdampak kerugian pada masyarakat.
member
Activity: 169
Merit: 10
Jika bitcoin dilarang di indonesia apakah ada upaya dari pemerintah untuk memberi sanksi pemilik/pengguna BTC?
member
Activity: 315
Merit: 12
Indonesia melarang bitcoin sebagai alat pembayaran yang sah karna bitcoin belum semua orang tau dan belum tentu juga semua orang bisa menggunakannya . Jadi sekarang bitcoin hanya untuk alat tukar dan alat investasi saja
Pages:
Jump to: