Pages:
Author

Topic: Bantuannya Bro Milih Bounty ICO Yang Bagus (Read 1922 times)

full member
Activity: 266
Merit: 100
The Experience Layer of the Decentralized Internet
October 12, 2017, 03:02:43 PM
akhirnya ane milih genesis vision untuk engisi signature ane, thanks atas saran temen2 yang udah balas PM ane
untuk itu thread ini ane close, sekali lagi makasih semuanya
full member
Activity: 518
Merit: 100
Setahu saya gan cara memilih bounty yang bagus mesti kta lihat dulu rulenya yang jelas,ada dana alokasinya,ada spreddseednya kalo bisa ada stakenya per weeknya,dan agan lihat juga dev nya,semoga bermanfaat
hero member
Activity: 966
Merit: 500
Dear bro2 semua,

mohon bantuannya dong memilih bounty ICO yang bagus, udah beberapa kali saya mengikuti bounty ICO kena zonk melulu, adapun hasilnya gak cukup buat bayar internet bulanan.
sharing dong bro bounty ICO yang cerah masa depannya yang bakal bagus gajinya.

Trus ada gak yah website untuk lihat review ICO yang lagi berjalan ?

Sebelumnya terima kasih bro2 semua.

ada gan, ada banyak sekali website yang menyediakan informasi ICO, seperti coinschedule, ICO tracker dan lainnya. ane biasanya juga cari info disana.
member
Activity: 104
Merit: 10
sarannya udah banyak di atas , dan member2 di luar juga kebanyakkan sarannya sama .
jadi menurut ane, ini udah template yang pas buat bounty hunter .

pesen aja , agan jangan patah semangat biarpun sering dapet yang zonk , yang terpenting agan update terus project yang agan ikutin, apalagi yang walletnya diminta terpisah . salah2 nanti ga dapet bayaran .
full member
Activity: 574
Merit: 102
https://adonx.one
Untuk cari proyek yang bagus , pertama harus tahu dulu basic team founder dan developernya,  terus pahami tujuan proyek dan permasalahan apa yang ingin di selesaikan,  apa program2nya itu memang akan benar2 menyelesaikan permasalahan itu,  bila ada proyek yang sama apakah proyek ini memiliki kelebihan dengan yang lain. Memang agak susah dan butuh waktu untuk belajar menganalisa semuanya ini tapi berjalan dengan waktu nantinya kita juga akan menjadi expert di sini.
full member
Activity: 280
Merit: 100
Future of Gambling | ICO 27 APR
Dear bro2 semua,

mohon bantuannya dong memilih bounty ICO yang bagus, udah beberapa kali saya mengikuti bounty ICO kena zonk melulu, adapun hasilnya gak cukup buat bayar internet bulanan.
sharing dong bro bounty ICO yang cerah masa depannya yang bakal bagus gajinya.

Trus ada gak yah website untuk lihat review ICO yang lagi berjalan ?

Sebelumnya terima kasih bro2 semua.
ya, itu mungkin resiko kita ikut  bounty gan, yang sabar gan.
setahu saya untuk melihat Bounty yang bagus itu ya dengan melihat konsepnya gan, dan melihat manager yang dikelola bounty tersebut.
full member
Activity: 770
Merit: 100
WFC [World Family Coin]
October 09, 2017, 10:38:48 AM
#99
Kalau saya sih biasanya.

1. Lihat manajernya
2. Lihat sepak terjangnya dalam beberapa ICO
3. Pahami bounty yang akan diikuti
4. Lihat alokasi koin, kalau alokasi koin sampai 1M biasanya harga koin tersebut murah.

semoga membantu.
Nah ini ane yang setuju gan dan harus jadi salah satu patokan , Ane ID lama dulu liatin Alokasi koin sama sepak terjangnya manajernya.
Saya juga setuju gan saran di atas. Ada masukan dari saya kalau mau cari ico bisa lihat presale sukses tidak dan juga peserta bounty hunternya banyak tidak kalau banyak biasanya proyeknya bakalan sukses.
member
Activity: 98
Merit: 16
October 09, 2017, 10:28:46 AM
#98
Kalau saya sih biasanya.

1. Lihat manajernya
2. Lihat sepak terjangnya dalam beberapa ICO
3. Pahami bounty yang akan diikuti
4. Lihat alokasi koin, kalau alokasi koin sampai 1M biasanya harga koin tersebut murah.

semoga membantu.
Nah ini ane yang setuju gan dan harus jadi salah satu patokan , Ane ID lama dulu liatin Alokasi koin sama sepak terjangnya manajernya.
full member
Activity: 854
Merit: 101
Polkadog - Multi-Chain Defi Meme
October 09, 2017, 10:14:51 AM
#97
Lebih ditingkatkan lagi membaca threadnya gan soalnya kalo ane liat kuncinya si dari thread tersebut gan
member
Activity: 151
Merit: 10
October 09, 2017, 10:04:58 AM
#96
Kalo saya sendiri melihat bounty yang bagus melihat dari berapa besarnya presale yang di dapat. Kalo melihat lihat sih memang kalo presale sukses iconya pun bisa sukses nah kalo ico sukses pasti bounty hunter yang berpartisipasi mendapatkan reward yang sesuai
full member
Activity: 1022
Merit: 100
Meta4uStake.io
October 09, 2017, 09:55:59 AM
#95
Kalau saya sendiri untuk mencari ico yang bagus itu ya dengan membaca semua catatan dalam project tersebut, karena dari situ kita bisa menilai menarik atau tidaknya ico tersebut
full member
Activity: 178
Merit: 100
October 09, 2017, 09:52:48 AM
#94
Bagus atau tidak nya sebua ico itu tergantung dari hasil penjualan token mereka, jika token nya terjual dengan target yang telah mereka tetapkan, maka ico tersebut bisa dikatan berhasil dan semua peserta bounty akan mendapatkan token sesuai yang telah mereka alokasikan.
hero member
Activity: 588
Merit: 500
September 30, 2017, 01:59:03 PM
#93
Pertanyaanya agak lumayan sulit, karena bahkan proyek ICO dengan tampilan wah dan menjajikan saja bisa melempem penjualannya bahkan nyekem. Sebagian orang memilih menunggu (biasanya sih yang ikutan sigcamp) untuk melihat apakah proyek ini rame dan sukses sebelum mereka ikut terjun. Wajar donk, gak ada yang ingin kerja kerasnya sia2 kan? Cara ini relatif aman walau tentunya jumlah stakenya akan berbeda dengan yang ikutan dari awal proyek.

Ada juga yang menggali informasi lebih dalam sebelum ikutan nyemplung. Cara ini tentu butuh keahlian khusus yang ditempa oleh jam terbang. Umumnya orang2 melihat masa depan proyek dari konsepnya, produk yang ditawarkan, team dev dan advisornya, roadmap dan whitepaper, target (softcap hardcap), suplai, reaksi warga bitcointalk, dan bahkan tampilan pejwan ANN.

Tapi ada juga yang pake sistem borong semua, setiap proyek ikut. Biasanya sih penggemar kampanye sosmed, gak terlalu beresiko karena cuma modal retweet/share doank.
full member
Activity: 517
Merit: 100
September 30, 2017, 01:00:30 PM
#92
Dear bro2 semua,

mohon bantuannya dong memilih bounty ICO yang bagus, udah beberapa kali saya mengikuti bounty ICO kena zonk melulu, adapun hasilnya gak cukup buat bayar internet bulanan.
sharing dong bro bounty ICO yang cerah masa depannya yang bakal bagus gajinya.

Trus ada gak yah website untuk lihat review ICO yang lagi berjalan ?

Sebelumnya terima kasih bro2 semua.

Sebenarnya saya juga bingung dalam memilih ICO. Bingung itu disebab kan kita menginginkan semua nya untuk bisa kita ikuti, bingung bukan karna kualitas ico tidak bagus, tapi karena banyak yang bagus. Saya lebih memilih kemana kata hati saja. Jika ingin memilih ico yang bagus, jangan berfikir yang banyak dibayar, tapi berfikirlah yang mau dibayar saja.
full member
Activity: 294
Merit: 100
September 30, 2017, 11:56:30 AM
#91
Pengalaman saya, saya tanya ke teman gan, dia ikut bounty apa saya ikut juga
Selain itu, kita bisa lihat proyek yang sedang di ikuti para mastah
member
Activity: 70
Merit: 10
September 30, 2017, 11:52:22 AM
#90
Kalau saya sih biasanya.

1. Lihat manajernya
2. Lihat sepak terjangnya dalam beberapa ICO
3. Pahami bounty yang akan diikuti
4. Lihat alokasi koin, kalau alokasi koin sampai 1M biasanya harga koin tersebut murah.

semoga membantu.

makasih banget nih info nya gan buat newbie..
full member
Activity: 182
Merit: 100
September 30, 2017, 10:18:16 AM
#89
pilih bounty yang memberikan hasil gede dalam usd gan.
jangan yang kecil2.
karna apa? karna biasanya bounty itu dalam jangka waktu yang cukup panjang
misalkan 2 bulan.
member
Activity: 105
Merit: 10
September 30, 2017, 07:43:39 AM
#88
Sabar ya gan. .yang penting agan udah ikutin semua rules nya habis itu pasrah aja gan rizki udah ada yang ngatur. 

mungkin lain kali bisa lebih teliti gan. .
pada dasarnya semua project itu bagus. .
tetapi agan utamakan yang lebih jelas aja gan. .yang pengikutnya banyak gan
full member
Activity: 213
Merit: 100
CCS - join the REVOLUTION in service
September 30, 2017, 07:30:38 AM
#87
 pilih aja yang banyak peminatnya soalnya itu Cara yang paling gampang Selain itu Anda bisa melihat profilnya itu kira-kira bagus atau tidak dengan cara melihat apa isi proyek tersebut jika diberi tersebut memang benar-benar terkonsep dan terstruktur maupun bunga tujuan yang jelas maka pernyataan tersebut akan menarik banyak investor jika investor nya banyak kan nanti Bounty campaign nya akan sukses
full member
Activity: 406
Merit: 100
September 30, 2017, 07:27:55 AM
#86
1. Konsep ico
2. Tim yang menjadi penyokong iconya
3. Target ( Bisa menjadi prefensi buat mau ikutan )
4. Naluri.

kalau kita sudah biasa ikutan projeck naluri kita pasti akan bermain . dan jangan salah banyak juga ico yang saya ikuti dengan naluri juga sukses

Agan terima kasih buat informasi nya,,ini sangat membantu sekali buat newbie,,saya msih bingung,kalau ug target itu mksudnya target minimal atau maksimal ya gan?
Pages:
Jump to: