Pages:
Author

Topic: Belajar mining - page 2. (Read 591 times)

legendary
Activity: 2212
Merit: 2228
From Zero to 2 times Self-Made Legendary
June 21, 2018, 01:49:30 AM
#23
Sebenarnya klo mau belajar mining pakai PC maupun Laptop sehari-hari sudah bisa (GPU dan CPU Mining) dan langsung saja dijalanin, klo praktek secara langsung pasti bakalan lebih cepat memahami proses mining dan permasalahan yg muncul nantinya.

Dan klo niat untuk terjun di dunia mining harus totalitas dan siap menerima segala resiko yang muncul. Hasil mining tidak selalu seperti yang dibayangkan, ada kalanya profit tidak mencukupi untuk menutup biaya operasional dan ada suatu waktu hasil mining sangatlah besar dan diluar ekspetasi kita  Wink
Dan janganlah cepat kecewa atau putus asa jika ada masalah yang muncul pada Mining rig kita. Merakit mining Rig mungkin gampang-gampang susah, tapi yg lebih susah lagi adalah menjaga keawetan mining rig itu sendiri.
newbie
Activity: 49
Merit: 0
June 20, 2018, 03:20:16 PM
#22
Hallo para master di sini,saya seorang newbie yang pengen mendapatkan coin dari mining,sedangkan saya sendiri belum ngerti gimana cara kerja nya dan web mining apa yang recomended,di sini saya mau minta saran dan marukan nya dari master sekalian tolong bagi dong ilmu mining nya
Agan mau Mining Bitcoin atau Altcoins?

Mining Bitcoin
Dengan hardware seperti produk Bitmain dan Avalon tapi sekarang Bitmain mengeluarkan Produk barunya yg bisa melakukan mining di Algoritma Altcoins.

Beli terlebih dahulu hardware nya di bitmain.com, jika sudah punya maka setting alat tersebut. Agan bisa search di google.com banyak tutorial cara nya. Intinya lebih mudah daripada setting dan build Mining Rig untuk Altcoins.

Pilih Pool yg trusted dan memiliki fee kecil dan memiliki kontribusi hashrate global yg besar. Maksudnya di Pool tersebut banyak Miners.

Mining Altcoins
Saya asumsikan agan memiliki pengetahuan tentang CPU/komputer secara umum.

Untuk build Rig, baca tentang beberapa hardware yg biasa digunakan Mining intinya sama dengan CPU atau PC pada umumnya tapi ada beberapa perbedaan seperti:
Biasanya Memilih Motherboard yg memiliki minimal slot PCIe lebih dari 3 dan 6 .
Seperti:
Motherboard
- Asrock Pro BTC R2
- Biostart TB250
- Asrock H110

Processor
Sesuaikan dengan chipset yg support dengan Motherboard yg agan pilih, point nya memilih processor yg Low End juga bisa dan hal itu lebih menghemat budget.

Storage
Saya merwkomendasikan lebih baik memakai SSD bisa merk Samsung, Intel dengan space 250GB s3jatinya 128GB atau lebih besar dari 250GB pun bisa.

RAM
Sebenarnya 4GB pun sudah bisa dipake tapi lebih besar juga ngk apa2, yg terpenting sesuaikan dengan support motherboard yang agan pilih maksudnya apakah DDR3 atau DDR4.

PSU
Minimal memakai psu dengan rated 80+ gold dan mencari kabel yg PCIe nya banyak serta Watt hal ini disesuaikan dengan jumlah VGA yg akan dipakai.

USB RISER
Pilih USB Riser yg memiliki Kapasitor min 4 dan Pin 6 power.

VGA
Untuk AMD
Biasa digunakan para miner RXseries mulai dari 470 sampai 580 4b/8 gb lebih baik memilih yg 8GB
 Dan VEGA

Untuk NVIDIA
1060 6GB, 1070,1070ti,1080,1080ti, ada issue NVIDIA realese 11series bulan Juli.

Software
OS Win 10/7, bisa juga ETHos, HiveOs, dan software/tools lainnya seperti: GPUz, Atikmdag,Claymore, Ewbf, dan software yg dibutuhkan untuk mining.

Pools
Ethermine atau Pool lainnya yg trusted dan legit. Atau bisa menggunakan NIcehash.

Wallet
Bisa menggunakan wallet di Ethermine atau Hot wallet lainnya.

Algoritma/coin
Sesuaikan dengan karakteristik VGA misal AMD card excelent di ETHASH algo seperti Coin ETH,ETC tapi ada beberapa type dari AMD yg bagus juga di Algoritma lainnya.

Untuk NVIDIA di equihash atau algoritma lainnya yg memang profitable. Bisa lihat di whattomine.com

Cloud Mining
Agan tidak perlu punya hardware, cukup dengan deposit di web tertentu. Tapi harus hati2 kalau di Cloud Mining banyak SCAM

Sekian dulu gan, selamat belajar.








ini lengkap banget. terima kasih master untuk informasinya
newbie
Activity: 29
Merit: 0
June 20, 2018, 05:21:31 AM
#21
Hallo para master di sini,saya seorang newbie yang pengen mendapatkan coin dari mining,sedangkan saya sendiri belum ngerti gimana cara kerja nya dan web mining apa yang recomended,di sini saya mau minta saran dan marukan nya dari master sekalian tolong bagi dong ilmu mining nya
Agan mau Mining Bitcoin atau Altcoins?

Mining Bitcoin
Dengan hardware seperti produk Bitmain dan Avalon tapi sekarang Bitmain mengeluarkan Produk barunya yg bisa melakukan mining di Algoritma Altcoins.

Beli terlebih dahulu hardware nya di bitmain.com, jika sudah punya maka setting alat tersebut. Agan bisa search di google.com banyak tutorial cara nya. Intinya lebih mudah daripada setting dan build Mining Rig untuk Altcoins.

Pilih Pool yg trusted dan memiliki fee kecil dan memiliki kontribusi hashrate global yg besar. Maksudnya di Pool tersebut banyak Miners.

Mining Altcoins
Saya asumsikan agan memiliki pengetahuan tentang CPU/komputer secara umum.

Untuk build Rig, baca tentang beberapa hardware yg biasa digunakan Mining intinya sama dengan CPU atau PC pada umumnya tapi ada beberapa perbedaan seperti:
Biasanya Memilih Motherboard yg memiliki minimal slot PCIe lebih dari 3 dan 6 .
Seperti:
Motherboard
- Asrock Pro BTC R2
- Biostart TB250
- Asrock H110

Processor
Sesuaikan dengan chipset yg support dengan Motherboard yg agan pilih, point nya memilih processor yg Low End juga bisa dan hal itu lebih menghemat budget.

Storage
Saya merwkomendasikan lebih baik memakai SSD bisa merk Samsung, Intel dengan space 250GB s3jatinya 128GB atau lebih besar dari 250GB pun bisa.

RAM
Sebenarnya 4GB pun sudah bisa dipake tapi lebih besar juga ngk apa2, yg terpenting sesuaikan dengan support motherboard yang agan pilih maksudnya apakah DDR3 atau DDR4.

PSU
Minimal memakai psu dengan rated 80+ gold dan mencari kabel yg PCIe nya banyak serta Watt hal ini disesuaikan dengan jumlah VGA yg akan dipakai.

USB RISER
Pilih USB Riser yg memiliki Kapasitor min 4 dan Pin 6 power.

VGA
Untuk AMD
Biasa digunakan para miner RXseries mulai dari 470 sampai 580 4b/8 gb lebih baik memilih yg 8GB
 Dan VEGA

Untuk NVIDIA
1060 6GB, 1070,1070ti,1080,1080ti, ada issue NVIDIA realese 11series bulan Juli.

Software
OS Win 10/7, bisa juga ETHos, HiveOs, dan software/tools lainnya seperti: GPUz, Atikmdag,Claymore, Ewbf, dan software yg dibutuhkan untuk mining.

Pools
Ethermine atau Pool lainnya yg trusted dan legit. Atau bisa menggunakan NIcehash.

Wallet
Bisa menggunakan wallet di Ethermine atau Hot wallet lainnya.

Algoritma/coin
Sesuaikan dengan karakteristik VGA misal AMD card excelent di ETHASH algo seperti Coin ETH,ETC tapi ada beberapa type dari AMD yg bagus juga di Algoritma lainnya.

Untuk NVIDIA di equihash atau algoritma lainnya yg memang profitable. Bisa lihat di whattomine.com

Cloud Mining
Agan tidak perlu punya hardware, cukup dengan deposit di web tertentu. Tapi harus hati2 kalau di Cloud Mining banyak SCAM

Sekian dulu gan, selamat belajar.






dengan penjelasan tersebut, mining di bulan ini apakah menguntungkan dengan rata-rata diff sekarang naik, dan harga alat naik sedangkan harga crypto menurun. apakah lebih baik memulai mining sekarang atau menunggu nanti ketika crypto dengan harga normal kembali ?
wahh.. berhubung saya jg baru jd thanks banged infonya.. bisa saya pelajari juga..
full member
Activity: 2268
Merit: 121
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
June 20, 2018, 12:43:35 AM
#20
Hallo para master di sini,saya seorang newbie yang pengen mendapatkan coin dari mining,sedangkan saya sendiri belum ngerti gimana cara kerja nya dan web mining apa yang recomended,di sini saya mau minta saran dan marukan nya dari master sekalian tolong bagi dong ilmu mining nya
Agan mau Mining Bitcoin atau Altcoins?

Mining Bitcoin
Dengan hardware seperti produk Bitmain dan Avalon tapi sekarang Bitmain mengeluarkan Produk barunya yg bisa melakukan mining di Algoritma Altcoins.

Beli terlebih dahulu hardware nya di bitmain.com, jika sudah punya maka setting alat tersebut. Agan bisa search di google.com banyak tutorial cara nya. Intinya lebih mudah daripada setting dan build Mining Rig untuk Altcoins.

Pilih Pool yg trusted dan memiliki fee kecil dan memiliki kontribusi hashrate global yg besar. Maksudnya di Pool tersebut banyak Miners.

Mining Altcoins
Saya asumsikan agan memiliki pengetahuan tentang CPU/komputer secara umum.

Untuk build Rig, baca tentang beberapa hardware yg biasa digunakan Mining intinya sama dengan CPU atau PC pada umumnya tapi ada beberapa perbedaan seperti:
Biasanya Memilih Motherboard yg memiliki minimal slot PCIe lebih dari 3 dan 6 .
Seperti:
Motherboard
- Asrock Pro BTC R2
- Biostart TB250
- Asrock H110

Processor
Sesuaikan dengan chipset yg support dengan Motherboard yg agan pilih, point nya memilih processor yg Low End juga bisa dan hal itu lebih menghemat budget.

Storage
Saya merwkomendasikan lebih baik memakai SSD bisa merk Samsung, Intel dengan space 250GB s3jatinya 128GB atau lebih besar dari 250GB pun bisa.

RAM
Sebenarnya 4GB pun sudah bisa dipake tapi lebih besar juga ngk apa2, yg terpenting sesuaikan dengan support motherboard yang agan pilih maksudnya apakah DDR3 atau DDR4.

PSU
Minimal memakai psu dengan rated 80+ gold dan mencari kabel yg PCIe nya banyak serta Watt hal ini disesuaikan dengan jumlah VGA yg akan dipakai.

USB RISER
Pilih USB Riser yg memiliki Kapasitor min 4 dan Pin 6 power.

VGA
Untuk AMD
Biasa digunakan para miner RXseries mulai dari 470 sampai 580 4b/8 gb lebih baik memilih yg 8GB
 Dan VEGA

Untuk NVIDIA
1060 6GB, 1070,1070ti,1080,1080ti, ada issue NVIDIA realese 11series bulan Juli.

Software
OS Win 10/7, bisa juga ETHos, HiveOs, dan software/tools lainnya seperti: GPUz, Atikmdag,Claymore, Ewbf, dan software yg dibutuhkan untuk mining.

Pools
Ethermine atau Pool lainnya yg trusted dan legit. Atau bisa menggunakan NIcehash.

Wallet
Bisa menggunakan wallet di Ethermine atau Hot wallet lainnya.

Algoritma/coin
Sesuaikan dengan karakteristik VGA misal AMD card excelent di ETHASH algo seperti Coin ETH,ETC tapi ada beberapa type dari AMD yg bagus juga di Algoritma lainnya.

Untuk NVIDIA di equihash atau algoritma lainnya yg memang profitable. Bisa lihat di whattomine.com

Cloud Mining
Agan tidak perlu punya hardware, cukup dengan deposit di web tertentu. Tapi harus hati2 kalau di Cloud Mining banyak SCAM

Sekian dulu gan, selamat belajar.







Penjelasan nya sangat bagus tinggal ditambahkan dari rekan rekan lain, semoga ini bermanfaat bagi yang ingin betul terjun langsung, cuma mungkin bisa dengan prediksi harga alat2nya (mungkin di lain juga sudah dibahas).
jr. member
Activity: 129
Merit: 1
June 17, 2018, 11:26:33 PM
#19
Hallo para master di sini,saya seorang newbie yang pengen mendapatkan coin dari mining,sedangkan saya sendiri belum ngerti gimana cara kerja nya dan web mining apa yang recomended,di sini saya mau minta saran dan marukan nya dari master sekalian tolong bagi dong ilmu mining nya
mining sekarang yang masih digunakan itu mining pool gan, kalau cloud mining kadang-kadang scam. jadi antisipasi aja kalo cloud mining, kalo miner solo agan memerlukan banyak rig atau lebih tepatnya membutuhkan hashrate yang tinggi.
sr. member
Activity: 938
Merit: 250
June 15, 2018, 02:58:06 PM
#18
untuk memulai mining, agan harus siapin alat mining mulai dari cpu, vga dan menguasai merakit komputer khusus mining. karena komputer untuk mining berbeda spesifikasinya dengan komputer pada umum nya. agan juga bisa mining dengan mengikuti jasa mining melalui web sehingga agan g perlu keluar modal untuk membeli alat mining
sr. member
Activity: 1218
Merit: 410
Secure your crypto : https://notyourkeys.org
June 15, 2018, 06:19:24 AM
#17
seperti halnya saya saat ini mining xmr dengan dua mesin rig spec RX480 hanya menghasilkan 1 coin perbulannya, namun saya percaya harga coin ini akan naik pada akhirnya nanti.
Wait spekulasi dari mana ini 2 RX480 = 1 Coin monero/bulan? Huh
Di whattomine saja 2 RX 480 sebulan + biaya listrik + pool fees 1% hanya kisaran 0.43 xmr.
newbie
Activity: 33
Merit: 0
June 14, 2018, 02:44:23 PM
#16

dengan penjelasan tersebut, mining di bulan ini apakah menguntungkan dengan rata-rata diff sekarang naik, dan harga alat naik sedangkan harga crypto menurun. apakah lebih baik memulai mining sekarang atau menunggu nanti ketika crypto dengan harga normal kembali ?
[/quote]

kalo menurut saya gan, mining kapan pun menguntungkan karena walaupun posisi waktu kita mining harga turun, pasti coin tersebut akan naik nantinya, walaupun itu tergantung coin apa yang akan agan mining. seperti halnya saya saat ini mining xmr dengan dua mesin rig spec RX480 hanya menghasilkan 1 coin perbulannya, namun saya percaya harga coin ini akan naik pada akhirnya nanti.
legendary
Activity: 2212
Merit: 2228
From Zero to 2 times Self-Made Legendary
June 14, 2018, 10:24:06 AM
#15
kalou boleh saya tau selain kita menyediakan 6pcs GPU terus apa saja yang lain yang kita sedia kan gan.
soalnya kawan saya bilang kalou kita ingin bermining maka kita harus memiliki modal yang besar untuk bisa membeli alat-alat mining dan juga perlengkapan lain nya sehingga kita bisa bermining dengan aman.apakah bener seperti itu gan.?

Kayaknya agan Manji udah menjelaskan panjang lebar, perihal komponen-komponen pendukung Mining Rig ... Coba akan resapi lagi lebih seksama dan biaya yg dibutuhkan buat komponen pendukung diluar VGA dikisaran 4-7 Juta (tergantung kondisi dan spesifikasi)

Mining Altcoins
Saya asumsikan agan memiliki pengetahuan tentang CPU/komputer secara umum.

Untuk build Rig, baca tentang beberapa hardware yg biasa digunakan Mining intinya sama dengan CPU atau PC pada umumnya tapi ada beberapa perbedaan seperti:
Biasanya Memilih Motherboard yg memiliki minimal slot PCIe lebih dari 3 dan 6 .
Seperti:
Motherboard
- Asrock Pro BTC R2
- Biostart TB250
- Asrock H110

Processor
Sesuaikan dengan chipset yg support dengan Motherboard yg agan pilih, point nya memilih processor yg Low End juga bisa dan hal itu lebih menghemat budget.

Storage
Saya merwkomendasikan lebih baik memakai SSD bisa merk Samsung, Intel dengan space 250GB s3jatinya 128GB atau lebih besar dari 250GB pun bisa.

RAM
Sebenarnya 4GB pun sudah bisa dipake tapi lebih besar juga ngk apa2, yg terpenting sesuaikan dengan support motherboard yang agan pilih maksudnya apakah DDR3 atau DDR4.

PSU
Minimal memakai psu dengan rated 80+ gold dan mencari kabel yg PCIe nya banyak serta Watt hal ini disesuaikan dengan jumlah VGA yg akan dipakai.

USB RISER
Pilih USB Riser yg memiliki Kapasitor min 4 dan Pin 6 power.

VGA
Untuk AMD
Biasa digunakan para miner RXseries mulai dari 470 sampai 580 4b/8 gb lebih baik memilih yg 8GB
 Dan VEGA

Untuk NVIDIA
1060 6GB, 1070,1070ti,1080,1080ti, ada issue NVIDIA realese 11series bulan Juli.

Software
OS Win 10/7, bisa juga ETHos, HiveOs, dan software/tools lainnya seperti: GPUz, Atikmdag,Claymore, Ewbf, dan software yg dibutuhkan untuk mining.
member
Activity: 337
Merit: 10
www.cd3d.app
June 13, 2018, 07:09:45 PM
#14
ada dua cara mining yaitu dengan mining sendiri artinya kita memerlukan perangkat keras milik sendiri atau menyewa milik orang lain(cloud mining), kalau mau mining sendiri setidaknya sediakan 6pcs GPU

kalou boleh saya tau selain kita menyediakan 6pcs GPU terus apa saja yang lain yang kita sedia kan gan.
soalnya kawan saya bilang kalou kita ingin bermining maka kita harus memiliki modal yang besar untuk bisa membeli alat-alat mining dan juga perlengkapan lain nya sehingga kita bisa bermining dengan aman.apakah bener seperti itu gan.?
jr. member
Activity: 129
Merit: 1
June 11, 2018, 01:51:09 AM
#13
Hallo para master di sini,saya seorang newbie yang pengen mendapatkan coin dari mining,sedangkan saya sendiri belum ngerti gimana cara kerja nya dan web mining apa yang recomended,di sini saya mau minta saran dan marukan nya dari master sekalian tolong bagi dong ilmu mining nya
Agan mau Mining Bitcoin atau Altcoins?

Mining Bitcoin
Dengan hardware seperti produk Bitmain dan Avalon tapi sekarang Bitmain mengeluarkan Produk barunya yg bisa melakukan mining di Algoritma Altcoins.

Beli terlebih dahulu hardware nya di bitmain.com, jika sudah punya maka setting alat tersebut. Agan bisa search di google.com banyak tutorial cara nya. Intinya lebih mudah daripada setting dan build Mining Rig untuk Altcoins.

Pilih Pool yg trusted dan memiliki fee kecil dan memiliki kontribusi hashrate global yg besar. Maksudnya di Pool tersebut banyak Miners.

Mining Altcoins
Saya asumsikan agan memiliki pengetahuan tentang CPU/komputer secara umum.

Untuk build Rig, baca tentang beberapa hardware yg biasa digunakan Mining intinya sama dengan CPU atau PC pada umumnya tapi ada beberapa perbedaan seperti:
Biasanya Memilih Motherboard yg memiliki minimal slot PCIe lebih dari 3 dan 6 .
Seperti:
Motherboard
- Asrock Pro BTC R2
- Biostart TB250
- Asrock H110

Processor
Sesuaikan dengan chipset yg support dengan Motherboard yg agan pilih, point nya memilih processor yg Low End juga bisa dan hal itu lebih menghemat budget.

Storage
Saya merwkomendasikan lebih baik memakai SSD bisa merk Samsung, Intel dengan space 250GB s3jatinya 128GB atau lebih besar dari 250GB pun bisa.

RAM
Sebenarnya 4GB pun sudah bisa dipake tapi lebih besar juga ngk apa2, yg terpenting sesuaikan dengan support motherboard yang agan pilih maksudnya apakah DDR3 atau DDR4.

PSU
Minimal memakai psu dengan rated 80+ gold dan mencari kabel yg PCIe nya banyak serta Watt hal ini disesuaikan dengan jumlah VGA yg akan dipakai.

USB RISER
Pilih USB Riser yg memiliki Kapasitor min 4 dan Pin 6 power.

VGA
Untuk AMD
Biasa digunakan para miner RXseries mulai dari 470 sampai 580 4b/8 gb lebih baik memilih yg 8GB
 Dan VEGA

Untuk NVIDIA
1060 6GB, 1070,1070ti,1080,1080ti, ada issue NVIDIA realese 11series bulan Juli.

Software
OS Win 10/7, bisa juga ETHos, HiveOs, dan software/tools lainnya seperti: GPUz, Atikmdag,Claymore, Ewbf, dan software yg dibutuhkan untuk mining.

Pools
Ethermine atau Pool lainnya yg trusted dan legit. Atau bisa menggunakan NIcehash.

Wallet
Bisa menggunakan wallet di Ethermine atau Hot wallet lainnya.

Algoritma/coin
Sesuaikan dengan karakteristik VGA misal AMD card excelent di ETHASH algo seperti Coin ETH,ETC tapi ada beberapa type dari AMD yg bagus juga di Algoritma lainnya.

Untuk NVIDIA di equihash atau algoritma lainnya yg memang profitable. Bisa lihat di whattomine.com

Cloud Mining
Agan tidak perlu punya hardware, cukup dengan deposit di web tertentu. Tapi harus hati2 kalau di Cloud Mining banyak SCAM

Sekian dulu gan, selamat belajar.






dengan penjelasan tersebut, mining di bulan ini apakah menguntungkan dengan rata-rata diff sekarang naik, dan harga alat naik sedangkan harga crypto menurun. apakah lebih baik memulai mining sekarang atau menunggu nanti ketika crypto dengan harga normal kembali ?
member
Activity: 252
Merit: 11
June 10, 2018, 02:36:02 PM
#12
Jika ada yang mau mengajarkan ane cara untuk mining ane sangat suka, karena ane tidak pernah untuk mining bitcoin semoga di forum ini ada seseorang yang membantu ane untuk mencoba mining karena ane penasaran seperti apa cara kerja mining.

coba agan gali lagi thread2 yang membahas tentang mining dari awal sampe akhir kayaknya sudah lengkap disini gan.
tinggal agan praktekin saja ,kalau ada kendala buat thread lagi dengan catatan yg belum pernah dipostingkan diforum
member
Activity: 434
Merit: 10
June 09, 2018, 02:35:29 PM
#11
Jika ada yang mau mengajarkan ane cara untuk mining ane sangat suka, karena ane tidak pernah untuk mining bitcoin semoga di forum ini ada seseorang yang membantu ane untuk mencoba mining karena ane penasaran seperti apa cara kerja mining.
full member
Activity: 350
Merit: 104
June 06, 2018, 09:14:11 PM
#10
Hallo para master di sini,saya seorang newbie yang pengen mendapatkan coin dari mining,sedangkan saya sendiri belum ngerti gimana cara kerja nya dan web mining apa yang recomended,di sini saya mau minta saran dan marukan nya dari master sekalian tolong bagi dong ilmu mining nya
yang paling tepat caranya itu ente liat saja di youtube cara mining para master yang sudah melakukan serta pemilihan koin yang tepat setelah itu, langsung praktikan dengan diri ente sendiri yang berarti memulai mining
tambahan lagi gan , kalau mau cpt harus tau dulu step by step buat mining rig dari alat yg dibutuhin,perakitan,dan pengoperasian.
kalau ke 3 nya sudah tau dasarnya biasanya buat belajar lebih gampang .
full member
Activity: 210
Merit: 174
BookiePro.Fun - The World's Betting Exchange
June 06, 2018, 12:25:28 PM
#9
Hallo para master di sini,saya seorang newbie yang pengen mendapatkan coin dari mining,sedangkan saya sendiri belum ngerti gimana cara kerja nya dan web mining apa yang recomended,di sini saya mau minta saran dan marukan nya dari master sekalian tolong bagi dong ilmu mining nya
Agan mau Mining Bitcoin atau Altcoins?

Mining Bitcoin
Dengan hardware seperti produk Bitmain dan Avalon tapi sekarang Bitmain mengeluarkan Produk barunya yg bisa melakukan mining di Algoritma Altcoins.

Beli terlebih dahulu hardware nya di bitmain.com, jika sudah punya maka setting alat tersebut. Agan bisa search di google.com banyak tutorial cara nya. Intinya lebih mudah daripada setting dan build Mining Rig untuk Altcoins.

Pilih Pool yg trusted dan memiliki fee kecil dan memiliki kontribusi hashrate global yg besar. Maksudnya di Pool tersebut banyak Miners.

Mining Altcoins
Saya asumsikan agan memiliki pengetahuan tentang CPU/komputer secara umum.

Untuk build Rig, baca tentang beberapa hardware yg biasa digunakan Mining intinya sama dengan CPU atau PC pada umumnya tapi ada beberapa perbedaan seperti:
Biasanya Memilih Motherboard yg memiliki minimal slot PCIe lebih dari 3 dan 6 .
Seperti:
Motherboard
- Asrock Pro BTC R2
- Biostart TB250
- Asrock H110

Processor
Sesuaikan dengan chipset yg support dengan Motherboard yg agan pilih, point nya memilih processor yg Low End juga bisa dan hal itu lebih menghemat budget.

Storage
Saya merwkomendasikan lebih baik memakai SSD bisa merk Samsung, Intel dengan space 250GB s3jatinya 128GB atau lebih besar dari 250GB pun bisa.

RAM
Sebenarnya 4GB pun sudah bisa dipake tapi lebih besar juga ngk apa2, yg terpenting sesuaikan dengan support motherboard yang agan pilih maksudnya apakah DDR3 atau DDR4.

PSU
Minimal memakai psu dengan rated 80+ gold dan mencari kabel yg PCIe nya banyak serta Watt hal ini disesuaikan dengan jumlah VGA yg akan dipakai.

USB RISER
Pilih USB Riser yg memiliki Kapasitor min 4 dan Pin 6 power.

VGA
Untuk AMD
Biasa digunakan para miner RXseries mulai dari 470 sampai 580 4b/8 gb lebih baik memilih yg 8GB
 Dan VEGA

Untuk NVIDIA
1060 6GB, 1070,1070ti,1080,1080ti, ada issue NVIDIA realese 11series bulan Juli.

Software
OS Win 10/7, bisa juga ETHos, HiveOs, dan software/tools lainnya seperti: GPUz, Atikmdag,Claymore, Ewbf, dan software yg dibutuhkan untuk mining.

Pools
Ethermine atau Pool lainnya yg trusted dan legit. Atau bisa menggunakan NIcehash.

Wallet
Bisa menggunakan wallet di Ethermine atau Hot wallet lainnya.

Algoritma/coin
Sesuaikan dengan karakteristik VGA misal AMD card excelent di ETHASH algo seperti Coin ETH,ETC tapi ada beberapa type dari AMD yg bagus juga di Algoritma lainnya.

Untuk NVIDIA di equihash atau algoritma lainnya yg memang profitable. Bisa lihat di whattomine.com

Cloud Mining
Agan tidak perlu punya hardware, cukup dengan deposit di web tertentu. Tapi harus hati2 kalau di Cloud Mining banyak SCAM

Sekian dulu gan, selamat belajar.





member
Activity: 350
Merit: 15
June 06, 2018, 10:03:20 AM
#8
Hallo para master di sini,saya seorang newbie yang pengen mendapatkan coin dari mining,sedangkan saya sendiri belum ngerti gimana cara kerja nya dan web mining apa yang recomended,di sini saya mau minta saran dan marukan nya dari master sekalian tolong bagi dong ilmu mining nya
yang paling tepat caranya itu ente liat saja di youtube cara mining para master yang sudah melakukan serta pemilihan koin yang tepat setelah itu, langsung praktikan dengan diri ente sendiri yang berarti memulai mining
full member
Activity: 532
Merit: 100
June 03, 2018, 12:35:58 PM
#7
ada dua cara mining yaitu dengan mining sendiri artinya kita memerlukan perangkat keras milik sendiri atau menyewa milik orang lain(cloud mining), kalau mau mining sendiri setidaknya sediakan 6pcs GPU
legendary
Activity: 2212
Merit: 2228
From Zero to 2 times Self-Made Legendary
June 02, 2018, 10:45:16 PM
#6
Hallo para master di sini,saya seorang newbie yang pengen mendapatkan coin dari mining,sedangkan saya sendiri belum ngerti gimana cara kerja nya dan web mining apa yang recomended,di sini saya mau minta saran dan marukan nya dari master sekalian tolong bagi dong ilmu mining nya

Sebenarnya klo agan mau menelurusi beberapa thread yg ada di child boards ini, mungkin agan akan menemukan beberapa jawaban, tips dan guide mengenai seluk beluk dunia mining.
Dan sekiranya jika pada prakteknya nanti agan menemui beberapa kendala, hal tersebut bisa ditanyakan di thread ini
https://bitcointalksearch.org/topic/tanya-jawab-seputar-mining-2874726
sr. member
Activity: 1218
Merit: 410
Secure your crypto : https://notyourkeys.org
June 02, 2018, 10:42:26 PM
#5
Ini membicarakan tentang "Mining" asli kan? bukan cloud mining? Kalo cloud mining saya saranin jangan deh, soalnya bilangnya di web apa yang recommend, semoga agan maksud web adalah pool.

Untuk mining dengan CPU, silahkan ke thread berikut untuk referensi https://bitcointalksearch.org/topic/tutorial-totorial-mining-dengan-cpu-untuk-pemula-3090613
Untuk mining dengan GPU, silahkan ke thread berikut https://bitcointalksearch.org/topic/tutorial-mining-dengan-pc-sendiri-1026535

Thread GPU kayaknya outdated, jadi jika ingin download softwarenya silahkan cari yang versi terbarunya di google (tentu berhati-hati dengan virus)
sr. member
Activity: 504
Merit: 269
June 02, 2018, 01:00:16 PM
#4
Hallo para master di sini,saya seorang newbie yang pengen mendapatkan coin dari mining,sedangkan saya sendiri belum ngerti gimana cara kerja nya dan web mining apa yang recomended,di sini saya mau minta saran dan marukan nya dari master sekalian tolong bagi dong ilmu mining nya
yang paling uama itu kalo agan mau terjun ke dunia mining , ilmu komputer agan harus kuasai mulai dari merakit CPU sampai cara menginstal sistem operasinya, saya kira itu yang paling pertama yang harus agan pelajari
Pages:
Jump to: