Pages:
Author

Topic: Bitcoin menggantikan rupiah.. - page 5. (Read 7692 times)

newbie
Activity: 4
Merit: 0
November 07, 2017, 01:13:40 AM
Pada Era Perkembangan Teknologi informasi yang semakin berkembang pesat pastinya jika bicara mengenai bitkoin menggantikan rupiah?
pastinya tidak akan bisa di gantikan katena setiap mata uang mencerminkan nilai dalam pertukaran suatu negara Bahkan mencangkup Internasional dan harus di akui dunia.. Smiley Smiley
copper member
Activity: 560
Merit: 109
November 07, 2017, 12:39:22 AM
bitcoin tidak bisa menggantikan mata uang negara manapun gan, beda konsep dan beda systemnya. bitcoin bersifat digital edanga sarat mata uang adalah harus nyata dan ada pembedanya antar mata uang negara. Kalau bitcoin menjadi mata uang maka tidak akan ada pembeda atau ciri khas suatu negara. Dan harganya yang terlalu fluktuatif akan sulit menjadi alat pembayaran.
sr. member
Activity: 1246
Merit: 285
November 07, 2017, 12:35:24 AM
Saat ini bitcoin memang sangat populer dan sangat diminati oleh sejumlah penngguna bitcoin baik yang berasal dari Iindonesia maupun di luar negeri. Namun saat ini jumlah pengguna bitcoin di Indonesia masih tergolong sangat sedikit, menurut pernyataan dari CEO bitcoin Indonesia Oscar Darmawan mengatakan jumlah pengguna bitcoin di Indonesia hanya mencapai sekitar 400k orang saja dan hal tersebut tergolong sangat kecil dari jumlah penduduk di Indonesia yang menjapai 250 juta jiwa dengan demikian jumlah pengguna bitcoin di Indonesia hanya mencapai sekitar 0.4% saja dari total jumlah penduduk di negara Indonesia dengan demikian sangat sulit untuk bitcoin agar bisa menggantikan mata uang konvensional atau mata uang rupiah.

lagipula, menurut saya Indonesia belum siap untuk itu, baik dari segi perkembangan teknologi dan pembangunan disini, yang paling penting adalah penggunanya yang masih minoritas. bukan hanya di Indonesia, dimanapunmenurut saya masih sangat membutuhkan mata uang konvensional, tidak akan saling menggantikan, tapi saling melengkapi. bagaimana jadinya jika tidak ada jaringan internet? bagaimana caranya bisa membayar kalau bitcoin sudah menggantikan mata uang konvensional?
member
Activity: 112
Merit: 10
November 07, 2017, 12:31:54 AM
Saat ini bitcoin memang sangat populer dan sangat diminati oleh sejumlah penngguna bitcoin baik yang berasal dari Iindonesia maupun di luar negeri. Namun saat ini jumlah pengguna bitcoin di Indonesia masih tergolong sangat sedikit, menurut pernyataan dari CEO bitcoin Indonesia Oscar Darmawan mengatakan jumlah pengguna bitcoin di Indonesia hanya mencapai sekitar 400k orang saja dan hal tersebut tergolong sangat kecil dari jumlah penduduk di Indonesia yang menjapai 250 juta jiwa dengan demikian jumlah pengguna bitcoin di Indonesia hanya mencapai sekitar 0.4% saja dari total jumlah penduduk di negara Indonesia dengan demikian sangat sulit untuk bitcoin agar bisa menggantikan mata uang konvensional atau mata uang rupiah.
member
Activity: 630
Merit: 10
https://www.cd3d.app
November 07, 2017, 12:20:29 AM
Era digitalisasi teknologi telah melahirkan Bitcoin sebagai mata uang baru yang menggairahkan bagi masyarakat dunia.,,bagaimana menurut saudara semua bila bitcoin menjadi mata uang kita menggantikan uang kita saat ini?



menurut ane buat sekarang jangan dulu deh soalnya bitcoin kan belum merata ke semua kalangan apalagi bisa dibilang masih banyak orang kita yang bisa dikatain gaptek, contoh ortu ane ,kalo bitcoin dijadiin mata uang indonesia ane bakalan disuruh-suruh mulu buat belanja gan T.T
tambah susah nyari waktu buat ngepost :v
member
Activity: 213
Merit: 13
Wonderful World
November 06, 2017, 11:20:40 PM
Era digitalisasi teknologi telah melahirkan Bitcoin sebagai mata uang baru yang menggairahkan bagi masyarakat dunia.,,bagaimana menurut saudara semua bila bitcoin menjadi mata uang kita menggantikan uang kita saat ini?
Menurut saya bitcoin tidak akan terjadi Dan tidak akan bisa menggantikan uang rupiah
sr. member
Activity: 938
Merit: 250
November 06, 2017, 10:27:06 PM
Era digitalisasi teknologi telah melahirkan Bitcoin sebagai mata uang baru yang menggairahkan bagi masyarakat dunia.,,bagaimana menurut saudara semua bila bitcoin menjadi mata uang kita menggantikan uang kita saat ini?
sepertinya gak mungkin gan kalau menggantikan. gak semua orang mengerti tentang bitcoin. kalo menjadi alat pembayaran yang lain baru itu mungkin. dan lagi belom ada kejelasan dari pemerintah mengenai masalah bitcoin.
member
Activity: 294
Merit: 14
Chainjoes.com
November 06, 2017, 10:01:58 PM
Kelahiran mata uang digital memang sangat bermanfaat dalam segi transaksi digital dan memecahkan kesenjangan mata uang fiat. Walau demikian, posisi dan fungsi mata uang fiat juga tidak mungkin tergantikan. Teknologi Cryptocurrency menurut saya cocoknya hanya sebagai alternatif pembayaran, namun oleh pemerintah juga harus membuat regulasi untuk penggunaan uang digital
full member
Activity: 462
Merit: 100
November 06, 2017, 09:19:21 PM
Mata uang tiap negara tidak akan tergantikan dengan mata uang universal seperti bitcoin atau mata uang virtual lain nya


Saya rasa walau bit nanti sudah dikenal oleh seluruh masyarakat dinia, tidak mungkin bitcoin meganti kan rupiah,
Karna mata uang satu negara adalah satu kebanggan banga dan negara, apalagi bitcoin bukan mata uang kertas, tidak mudah digunakan dikalangan masyarakat biasa,
member
Activity: 168
Merit: 10
November 04, 2017, 12:39:11 PM
saya kurang setuju ya gan.. Sebab harga bitcoin kan selalu berubah-ubah setiap saat. Gak mugkin donk setiap saat harga beras berubah seiring perubahan harga bitcoin. Pasti akan terjadi kebigungan secara nasional.
member
Activity: 126
Merit: 10
November 04, 2017, 12:22:22 PM
sangat tidak mungkin gan, karena perbedaan antara rupiah dan bitcoin sangat jauh, walaupun bitcoin nanti banyak peminatnya gara-gara harganya yang melambung tinggi yang namun rupiah kita tetap ada gan tidak mungkin diganti.
saya setuju pendapat agan agan kalo komentator juga setuju
newbie
Activity: 42
Merit: 0
November 04, 2017, 11:58:00 AM
Akan itu terjadi kemungkinan besar itu tidak akan terjadi karena bitcoin berlaku didunia digital, akan tetapi kecuali ditukar dulu dollar atau rupaih supaya menjadi alat tukar yang sah, karena uang ditiap-tiap negara mempunyai nilai tukar tersendiri, walaupun harga bitcoin sangat mahal akan tetapi tidak bisa dijadikan alat tukar yang sah seperti sebagaiman uang yang dibuat suatu negara menjadi alat tukar yang sah, intinya bitcoin tidak bisa menggantikan rupiah, kalau itu terjadi maka nasib rupiah bagaimana, apakah urun drastis.
newbie
Activity: 123
Merit: 0
November 04, 2017, 02:00:43 AM
BTC BITCOIN tidak akan bisa menggantikan RUPIAH
karena RUPIAH itu alat pembayaran
kalau BITCOIN itu komoditi alat tukar (barter)
full member
Activity: 585
Merit: 100
Binance #SWGT and CERTIK Audited
November 04, 2017, 01:48:10 AM
Sepertinya untuk menjadikan bitcoin sebagai pengganti rupiah sangatlah sulit gan,dimana untuk mengakses bitcoin itu perlu jaringan internet dan dimana kita ketahui kalau di daerah-daerah masih banyak yang belum bisa mengakses internet.
member
Activity: 126
Merit: 10
November 04, 2017, 01:42:40 AM
Kalau menggantikan tidak mungkin gan,pasti banyak pihak yang tidak setuju,kalau masalah mengalahkan rupiah mah sudah dari dulu itu gan,tapi kalau menggantikan tidak mungkin gan
member
Activity: 70
Merit: 10
November 04, 2017, 01:37:47 AM
Era digitalisasi teknologi telah melahirkan Bitcoin sebagai mata uang baru yang menggairahkan bagi masyarakat dunia.,,bagaimana menurut saudara semua bila bitcoin menjadi mata uang kita menggantikan uang kita saat ini?
ini semacam survey ya gan ?
Setuju banget kalau digantikan bitcoin kan dengan menggunakan teknologi blockchain, keuangan negara menjadi transparansi
sr. member
Activity: 672
Merit: 250
November 04, 2017, 01:28:56 AM
Era digitalisasi teknologi telah melahirkan Bitcoin sebagai mata uang baru yang menggairahkan bagi masyarakat dunia.,,bagaimana menurut saudara semua bila bitcoin menjadi mata uang kita menggantikan uang kita saat ini?

Bitcoin tidak di legalkan oleh Bank Indonesia sebagai alat pembayaran yang sah oleh karena itu Bitcoin tidak mungkin untuk menggantikan mata uang Rupiah di Indonesia, Hanya Rupiah yang sah sebagai alat pembayaran di Indonesia.
kalau menurut saya enggak akan mungkin terjadi sampe kapan pun gan,soalnya maya uang rupiah itu adalah sebagai identitas sebuah negara jadi sangat mustahil kalau bitcoin itu mau menggantikan mata uang rupiah.
full member
Activity: 784
Merit: 100
November 04, 2017, 01:20:38 AM
kurasa itu mustahil. rupiah adalah mata uang indonesia jadi tindak mungkin akan di gantikan lagi, karena itu akan mengakibatkan krisis ekonomi di indonesia. yah, bitcoin hanya akan digunakan di internet untuk saat ini, dan tidak akan menggantikan rupiah
member
Activity: 230
Merit: 10
November 04, 2017, 01:18:33 AM
Era digitalisasi teknologi telah melahirkan Bitcoin sebagai mata uang baru yang menggairahkan bagi masyarakat dunia.,,bagaimana menurut saudara semua bila bitcoin menjadi mata uang kita menggantikan uang kita saat ini?

Sepertinya itu tidak mungkin terjadi gan. Di legalkan saja belum di indonesia apalagi menggantikan rupiah, dan bitcoint itu beda dengan mata uang konversial ga. Jadi menurut saya itu tidak akan mungkin terjadi walaupun puluhan tahun kedepan.
full member
Activity: 322
Merit: 100
November 04, 2017, 01:12:31 AM
Era digitalisasi teknologi telah melahirkan Bitcoin sebagai mata uang baru yang menggairahkan bagi masyarakat dunia.,,bagaimana menurut saudara semua bila bitcoin menjadi mata uang kita menggantikan uang kita saat ini?

kalau melihat skrng emang btc sedang naik gan , kalau untuk menjadi mata uang banyak yg harus dipertimbangkan,
apalagi harga btc masih naik turun , bisa2 perekenominan negara semakin runyam
Pages:
Jump to: