Pages:
Author

Topic: Cara ini dapat melambungkan kembali harga bitcoin ke yang tertinggi - page 2. (Read 1242 times)

newbie
Activity: 26
Merit: 0
Saya rasa harga bitcoin bisa saja naik lagi ke harga yang tertingggi seperti tahun lalu yaitu sekitar Rp. 270jt/koin, dengan cara memaksimal ICO dan lebih memfungsikan token. Di ICO banyak sekali token2 yang muncul namun jarang sekali digunakan, token digunakan hanya untuk investasi saja. Harusnya nanti setiap platform baru yang muncul, harus mencoba memfungsikan lagi tokennya seperti jual beli menggunakan token, dan transaksi2 lainnya. Bayangkan saja jika semua token di platform itu berfungsi secara normal, pasti itu akan berdampak pada reputasi uang kripto dan bukan tidak mungkin harga kripto bisa melambung tinggi, termasuk bitcoin.
tentu gan dengan kita mendukung proyek-proyek ICo supaya harga bitcoin melambung tinggi,,tetapi harus agan tau dengan banyak investor yang mau berivestasi di bitcoin mungkin dengan itu lebih cepat lagi untuk tingginya harga bitcoin.
newbie
Activity: 70
Merit: 0
menurut saya sih buka token token yang mempengaruhi naik atau turunya bitcoin . tetapi perputaran bitcoin  sendiri.
full member
Activity: 602
Merit: 100
Iya betul memang gan coin baru jarang di gunakan dalam ico, sekarang setiap ico berplatfrom ethereum, tapi kalau menurut saya salah satu cara untuk membuat bitcoin naik harga adalah investor harus banyak berinvest di bitcoin, karena jika banyak peminat bitcoin akan semakin naik harga.
Iya betul gan pergerakan harga coin sangat di tentukan oleh banyak nya coin yang di buy, dan salah satu cara agar peminat bitcoin semakin bertambah adalah harus banyak mempromosikan bitcoin dari pada altcoin dan jangan ada isu isu negatif yang membuat investor ragu untuk berinvestasi, jika investor tidak mau berinvest maka harga bitcoin akan semakin menurun gan.
jr. member
Activity: 247
Merit: 1
Iya betul memang gan coin baru jarang di gunakan dalam ico, sekarang setiap ico berplatfrom ethereum, tapi kalau menurut saya salah satu cara untuk membuat bitcoin naik harga adalah investor harus banyak berinvest di bitcoin, karena jika banyak peminat bitcoin akan semakin naik harga.
hero member
Activity: 994
Merit: 593
aka JAGEND.
Re: Cara ini dapat melambungkan kembali harga bitcoin ke yang tertinggi

Menurut saya, tidak ada cara yang pasti dan absolut untuk menaikkan harga bitcoin.

Jika kita menggunakan pendekatan supply and demand, saya rasa hal tersebut tidak akan bertahan lama. Karena pada suatu titik, orang bisa bosan dengan bitcoin karena kecenderungan harganya yang semakin mahal dan pengaplikasian teknologinya yang menurut saya masih belum applicable. sehingga timbul yang namanya "break' harga. Dan saya yakin harga bitcoin akan lebih turun lagi.

Jika menggunakan konsep marketing, Yup.. hal tersebut dapat membuat harga bitcoin melambung lagi. Namun hanya sementara.

Pendekatan ICO? Mari kita ingat dengan yang satu ini :

Lantas apakah saya akan mengatakan semua ICO buruk dan jelek? Tidak, karena masih ada beberapa developer ICO yang bekerja secara profesional.

Sehubungan dengan ICO, saya ambil salah satu contohnya Emas. Sudah berapa tahun dan sudah berapa banyak penipuan yang menggunakan emas? Namun harga emas tiap tahun kenaikannya juga tidak terlalu signifikan. Apalagi sekarang, semenjak Des 2017 Bitcoin masuk ke Future Market. oalah, malah ditempat itulah harga bitcoin bisa dipermainkan dengan mudah. Kenapa saya melihat future market sebagai tempat "permainan harga" untuk bitcoin? mungkin link berikut bisa menambah wawasan. 4th Dimension: Bitcoin-Manipulation-Cartel — Price-Suppression is the Goal
Apakah saya setuju dengan semua pemikiran penulis? Tentu saja tidak Grin. Tapi setidaknya saya share link tersebut dengan tujuan, agar peminat cryptocurrency tidak terlalu berharap berlebih. Karena harapan jika tidak sesuai dengan kenyataan, nyesek di dada gan  Cry

Bagi saya pribadi, saya lebih melihat : kembalikan bitcoin ke fungsi dan asalnya sebagai produk digital yang bersifat "decentralized". Biar komunitas yang menentukan nilainya.


sr. member
Activity: 826
Merit: 281
Saya rasa harga bitcoin bisa saja naik lagi ke harga yang tertingggi seperti tahun lalu yaitu sekitar Rp. 270jt/koin, dengan cara memaksimal ICO dan lebih memfungsikan token. Di ICO banyak sekali token2 yang muncul namun jarang sekali digunakan, token digunakan hanya untuk investasi saja. Harusnya nanti setiap platform baru yang muncul, harus mencoba memfungsikan lagi tokennya seperti jual beli menggunakan token, dan transaksi2 lainnya. Bayangkan saja jika semua token di platform itu berfungsi secara normal, pasti itu akan berdampak pada reputasi uang kripto dan bukan tidak mungkin harga kripto bisa melambung tinggi, termasuk bitcoin.
pemanfaatan token atau koin setelah ico tergantung bagaimana developer mengembangkan proyek mereka namun harga akan terap down ketika bitcoin down juga.. jadi spekulasinya disini ada pada investor/atau pemegang bitcoin terbanyak jika salah 1 dari mereka menjual aset mereka yang akan terjadi adalah penurinan harga yg drastis.. anda bisa simpulkan sendiri dari penjelasan saya.
untuk seperti ini benar , karena ane liat dlu ada isu" FUD mtgox itu memindahkan btc ke wallet lain aja harga bitcoin bisa tiba" turun , karna jumlah yang di pegang oleh mtgox itu sndiri sangat banyak jadi kalau menjual bitcoin dalam jumlah sebanyak itu membuat harga btc tsb dump/longsor dalem , dan recovery nya biasanya agak lama , dan kadang cepat.
jadi harga dari btc ini semua tergantung investor" gede , kalau mereka uda niat jual dalam jumlah banyak dalam 1 hari mah bisa longsor dalem.
jr. member
Activity: 160
Merit: 3
Aku belum mandi Taktuntuang Taktuntuang
Saya rasa harga bitcoin bisa saja naik lagi ke harga yang tertingggi seperti tahun lalu yaitu sekitar Rp. 270jt/koin, dengan cara memaksimal ICO dan lebih memfungsikan token. Di ICO banyak sekali token2 yang muncul namun jarang sekali digunakan, token digunakan hanya untuk investasi saja. Harusnya nanti setiap platform baru yang muncul, harus mencoba memfungsikan lagi tokennya seperti jual beli menggunakan token, dan transaksi2 lainnya. Bayangkan saja jika semua token di platform itu berfungsi secara normal, pasti itu akan berdampak pada reputasi uang kripto dan bukan tidak mungkin harga kripto bisa melambung tinggi, termasuk bitcoin.
Maaf gan, kalau menurut saya cara tersebut kurang berpengaruh. Apalagi jika ICO yang agan maksud itu berplatform ethereum, justru mereka kebanyakan menerima pembayaran dalam bentuk ethereum, ya meskipun ada beberapa yang menerima bitcoin juga. Namun saat sudah listing di market pun kebanyakan juga akan pair dengan ethereum. Ini memang menarik untuk dibahas, karena seakan-akan bitcoin dan altcoin hrganya saling tarik menrik dan saling mempengaruhi. Namun jika dikaitkan dengan ICO yang notabenenya berbasis platform altcoin (semisal ethereum, Neo, Waves, dll) itu kurang pas deh. Malah justru saya katakan harga token pada ICO dan altcoin sebagai platform ICO itu malah terpengaruhi dengan  harga bitcoin. Lagian dengan harga bitcoin yang sudah terlampau tinggi seperti sekarang ini, hanya orang kalangan menengah ke atas saja yang masih mengkoleksi dan menggunakannya. Kalaupun kalangan bawah ada yang memiliki bitcoin, mereka jarang menggunakannya untuk transaksi, dikarenakan fee nya yang sangat mahal. Jdi kesimpulan dari saya sendiri, cara untuk melambungkan kembali harga bitcoin adalah harus ada gebrakan yang luar biasa dari para investor kalangan atas dan sistem pada bitcoin itu sendiri agar orang-orang semakin percaya pada masa depan bitcoin.
jr. member
Activity: 102
Merit: 1
Saya rasa harga bitcoin bisa saja naik lagi ke harga yang tertingggi seperti tahun lalu yaitu sekitar Rp. 270jt/koin, dengan cara memaksimal ICO dan lebih memfungsikan token. Di ICO banyak sekali token2 yang muncul namun jarang sekali digunakan, token digunakan hanya untuk investasi saja. Harusnya nanti setiap platform baru yang muncul, harus mencoba memfungsikan lagi tokennya seperti jual beli menggunakan token, dan transaksi2 lainnya. Bayangkan saja jika semua token di platform itu berfungsi secara normal, pasti itu akan berdampak pada reputasi uang kripto dan bukan tidak mungkin harga kripto bisa melambung tinggi, termasuk bitcoin.

saya rasa harga btc di akhir tahun tdk akan mencapai 200jt , karena apa ,
iya dilihat pergerakannya jga stagnan di harga segitu an
full member
Activity: 336
Merit: 100
Menurut saya cara yang cepat untuk menaikan harga Bitcoin adalah dengan cara perbanyak berinvestasi dan jangan menjual di harga murah karena sangat banyak orang yang panik sehingga menjual di harga yang tidak seharusmya untuk di jual.
Penyebab Bitcoin turun adalah karena sudah sangat banyak sekali berita negatif yang di buat oleh beberapa oknum untuk menjatuhkan harga Bitcoin tersebut, sehingga sewaktu harga murah mereka membeli dengan jumlah banyak dan menjualnya di harga yang mahal sehingga mendapatkan keuntungan yang sangat besar, semoga di bulan berikutnya banyak berita bagus tentang Bitcoin supaya harganya naik lagi seperti di akhir tahun 2017.
sr. member
Activity: 728
Merit: 252
Saya rasa harga bitcoin bisa saja naik lagi ke harga yang tertingggi seperti tahun lalu yaitu sekitar Rp. 270jt/koin, dengan cara memaksimal ICO dan lebih memfungsikan token. Di ICO banyak sekali token2 yang muncul namun jarang sekali digunakan, token digunakan hanya untuk investasi saja. Harusnya nanti setiap platform baru yang muncul, harus mencoba memfungsikan lagi tokennya seperti jual beli menggunakan token, dan transaksi2 lainnya. Bayangkan saja jika semua token di platform itu berfungsi secara normal, pasti itu akan berdampak pada reputasi uang kripto dan bukan tidak mungkin harga kripto bisa melambung tinggi, termasuk bitcoin.

dalam pandangan ane apa yang agan bicarakan seolah2 setiap transaksi mengharuskan menggunakan koin atau token crypto. secara tidak langsung mata uang nyata pasti akan ketinggalan zaman. mungkin jika berita negatif tentang bitcoin tidak terlalu membuat para investor khawatir dan banyak berita positif yang membuat para investor berlomba2 untuk mengoleksi bitcoin bahkan orang awam pun ingin mengoleksi bitcoin, maka harga bitcoin berkemungkinan meroket gila2 an lagi..
Kita lihat aja akhir tahun btc mau ke mana? Karena banyak sekali para pakar atau para investor besar meramalkan btc akan ke $65000 atau bahkan lebih.nah jika memang btc makin di minati banyak negara otomatis btc akan melambung tinggi.
full member
Activity: 504
Merit: 100
Saya rasa harga bitcoin bisa saja naik lagi ke harga yang tertingggi seperti tahun lalu yaitu sekitar Rp. 270jt/koin, dengan cara memaksimal ICO dan lebih memfungsikan token. Di ICO banyak sekali token2 yang muncul namun jarang sekali digunakan, token digunakan hanya untuk investasi saja. Harusnya nanti setiap platform baru yang muncul, harus mencoba memfungsikan lagi tokennya seperti jual beli menggunakan token, dan transaksi2 lainnya. Bayangkan saja jika semua token di platform itu berfungsi secara normal, pasti itu akan berdampak pada reputasi uang kripto dan bukan tidak mungkin harga kripto bisa melambung tinggi, termasuk bitcoin.

dalam pandangan ane apa yang agan bicarakan seolah2 setiap transaksi mengharuskan menggunakan koin atau token crypto. secara tidak langsung mata uang nyata pasti akan ketinggalan zaman. mungkin jika berita negatif tentang bitcoin tidak terlalu membuat para investor khawatir dan banyak berita positif yang membuat para investor berlomba2 untuk mengoleksi bitcoin bahkan orang awam pun ingin mengoleksi bitcoin, maka harga bitcoin berkemungkinan meroket gila2 an lagi..
member
Activity: 280
Merit: 10
Re: Cara ini dapat melambungkan kembali harga bitcoin ke yang tertinggi

Menurut saya cara untuk melambungkan harga bitcoin itu sangat mudah. Yang penting pasar atau investor banyak yang mengikuti bitcoin, serta banyak pengiklanan yang tertarik sehingga banyak perputaran ekonomi dalam dunia cryptocurrency. nah jadi harga bitcoin ke arah yang tinggi lagi seperti tahun lalu.
Dalam hal ini kita harus benar-benar bisa meyakinkan para investor untuk membeli bitcoin agar daya beli lebih tinggi dari daya jual. Dan jika ini sudah benar-benar terjadi maka dengan sendirinya harga bitcoin akan naik secara otomatis.
member
Activity: 336
Merit: 24
Sebenarnya untuk meningkatkan kembali harga bitcoin cara nya yaitu perbanyak investasi di bitcoin dan buat investor percaya investasi di bitcoin hal yang aman dan tidak melanggar hukum, serta berikanlah berita positif bagi kemajuan bitcoin
Sangat masuk akal gan, dengan meningkatnya daya beli di bitcoin maka secaya otomatis harganya pun akan semakin mahal dengan sendirinya. Mungkin dengan cara seperti ini akan meningkatkan kembali harga bitcoin.
sr. member
Activity: 434
Merit: 250
ya gan itu benar juga,tapi menurut saya penyebab naik nya harga bitcoin yang paling berpengaruh adalah
Para investor kini sudah semakin percaya terhadap cryptocurrency. Pemicunya adalah legalitas terhadap cryptocurrency oleh beberapa negara besar di dunia. Perkembangan teknologi cryptocurrency serta kestabilan harga beberapa cryptocurrency utama turut mempertebal kepercayaan tersebut. Penolakan yang terjadi di beberapa negara, termasuk di China, tidak berhasil merontokkan kepercayaan para investor.
Keterbukaan data nasabah perbankan yang diberlakukan secara global di banyak negara diperkirakan menjadi penyebab semakin banyaknya aliran dana yang masuk ke pasar cryptocurrency.
sr. member
Activity: 756
Merit: 250
Bukan nya dengan mengajak banyak orang untuk berinvestasi di bitcoin maka harga bitcoin akan kembali up, dikarenakan banyak yang berminat? Kadang harga token lain sering berlawanan dengan harga bitcoin, contoh di saat bitcoin naik ada beberapa token down parah,atau pun sebaliknya.
member
Activity: 532
Merit: 10
hal ini yang harus selalu di ungguli atau di cari supaya tidak terjadinya penurunan harga di pasaran yang sangat drop sekali dengan pergerakan yang terjadi
sr. member
Activity: 980
Merit: 252
Saya rasa harga bitcoin bisa saja naik lagi ke harga yang tertingggi seperti tahun lalu yaitu sekitar Rp. 270jt/koin, dengan cara memaksimal ICO dan lebih memfungsikan token. Di ICO banyak sekali token2 yang muncul namun jarang sekali digunakan, token digunakan hanya untuk investasi saja. Harusnya nanti setiap platform baru yang muncul, harus mencoba memfungsikan lagi tokennya seperti jual beli menggunakan token, dan transaksi2 lainnya. Bayangkan saja jika semua token di platform itu berfungsi secara normal, pasti itu akan berdampak pada reputasi uang kripto dan bukan tidak mungkin harga kripto bisa melambung tinggi, termasuk bitcoin.
pemanfaatan token atau koin setelah ico tergantung bagaimana developer mengembangkan proyek mereka namun harga akan terap down ketika bitcoin down juga.. jadi spekulasinya disini ada pada investor/atau pemegang bitcoin terbanyak jika salah 1 dari mereka menjual aset mereka yang akan terjadi adalah penurinan harga yg drastis.. anda bisa simpulkan sendiri dari penjelasan saya.
member
Activity: 289
Merit: 11
Menurut saya gan, sebelumnya mari kita publikasikan secara positif bitcoin ini supaya dikenal luas ditengah masyarakat. Semakin banyak peminat (investor) yang menanam sahamnya dalam bitcoin semakin banyak orang yang mengenal bitcoin secara positif. Hal ini dapat mempengaruhi citra positif btc sehingga banyak investor menggunakan bitcoin untuk investasi. Permasalahannya untuk sekarang ini banyak orang invest sebentar kemudian sell. Ini bisa mempengaruhi citra dari bitcoin itu sendiri dimata investor.
newbie
Activity: 70
Merit: 0
lebih banyakin saja gan invesnya ke dalam bitcoin,  agar harganya selalu naik.  jangan sebentar deposit langsung sel.   hold saja yang lama dan tambah terus asetnya,  nanti akan naik lagi harganya
full member
Activity: 714
Merit: 104
ide agan termasuk ide brilian,
tetapi tidak semua bitcoibers,traders dan infestor dapat melakukan itu, pertama tergantung sangat pada keberadaan modal,kedua ditentukan juga oleh kemauan,
saya sebagai bitcoiners setuju melakukan usaha untuk mendongkrak nilai bitcoin. caranya dengan melakukan investasi pada bitcoin,dan melakukan hold untuk memperoleh profit dimasa depan.
Pages:
Jump to: