Pages:
Author

Topic: DIBACA, PAHAMI DAN BERIKAN PENDAPAT ANDA !!! - page 7. (Read 1492 times)

jr. member
Activity: 490
Merit: 7
February 24, 2018, 01:07:38 PM
#62
Sebuah ide yang bagus menurut saya gan.. dan saya akan mencoba memberi pendapat tentang pertanyaan agan.
Yang pertama, berhasil tidaknya niat tersebut tergantung kapan direalisasikan, karena saya yakin banyak sekali orang sekarang yang ingin mempelajari bitcoin tapi sulit menemukan orang yang mau mengajari ( kcuali orang-orang terdekat).
Yang kedua, tepat sekali solusinya untuk membentuk sebuah team karena bukan hal yang mudah dan gampang untuk mengajari banyak orang jika dilakukan sendiri, bisa puyeng gan!!
Nah yang ketiga, saya rasa wajar-wajar aja jika ada bayaran karena membentuk sebuah team bukan hal yang mudah, team mengorbankan waktu, pikiran dan tenaga lho.. masak iya ada team sukarela mengajari orang lain untuk 'kaya raya'   tapi orang kaya nya ga pengertian  Cheesy  Cheesy
newbie
Activity: 5
Merit: 0
February 24, 2018, 12:43:47 PM
#61
1.pasti akan berhasil gan tergantung dari niat kita
2.sangat perlu sekali . untuk membantu kita mengajarkan tentang dunia
    cryptocurrency
3.Kalau  ini terserah kepada agan nya sendiri apa kita mau mendidik  gratis atau bayar. tapi kebanyakan bayar gan
full member
Activity: 649
Merit: 100
Binance #SWGT and CERTIK Audited
February 24, 2018, 12:13:16 PM
#60
Rencana yang agan ingin lakukan sudah tepat menurut saya,dan di point nomor tiga itu sangat penting dan diharuskan gan.Mengapa saya bilang harus dan sangat penting,dikarenakan kita mengajari mereka untuk mendapatkan profit dan tentunya kemungkinan besar mereka akan bisa menjadi jutawan atau milyarder.Jadi tidak afa masalah sepertinya apabila dilakukan biaya pendaftaran.
member
Activity: 113
Merit: 10
February 24, 2018, 12:10:27 PM
#59
Pada kenyataannya, seseorang akan mau mengikuti jika ada bukti otentik atas apa yg didapatkan oleh org yg mengajak. Dunia Crypto memang sangat luar biasa pertumbuhannya, namun pertumbuhan ini tdk serta merta telah diketahui oleh banyak org. Keberadaan orang tua akan menjadi salah satu faktor utama dalam menumbuhkan keinginan anak muda dalam dunia Crypto. Terlebih jika seseorang menjalani pekerjaan sbg Bounty Hunter yg pastinya memakan wkt yg sangat panjang utk mendapatkan hasil yg layak. Org tua cenderung akan meminta anak2nya utk bekerja seperti biasa krn mereka tdk mengetahui bagaimana bisnis ini berjalan.
Namun, jikalau anda memiliki tekat bulat, anda mungkin bisa memulai dari para Komunitas kecil seperti kumpulan Blogger yg memang mengerti Bisnis Dunia Digital (Adsense). Mereka cenderung lebih paham dan lebih mudah diajak bergabung utk saling berbagi berbagi ilmu.
Untuk team, tentu saja anda tdk akan bisa berjalan sendiri. Karena anda tdk mungkin meluangkan wkt anda secara penuh utk memberikan pelajaran bagi yg berminat. Untuk itu, sudah sewajarnya jika ada Cost yg dibayar oleh org yg memiliki niat dan keinginan dalam dunia Crypto. Sekian dari saya.
member
Activity: 92
Merit: 10
February 24, 2018, 11:54:32 AM
#58
Salam jumpa dari saya untuk semua member dalam forum bitcointalk.

Pada pembahasan kali ini saya ingin mengutarakan pendapat atau ide dari saya kepada anda semua tentang perkembangan  cryptocurrency atau mata uang digital dan bagaimana kita manfaatkan situasi ini supaya bisa mendapatkan sedikit profit.

Tak bisa dipungkiri bahwa dengan perkembangan teknologi digital telah merubah sebagian dari mereka menjadi seorang jutawan dan bahkan milyarder dadakan dalam beberapa tahun terakhir. Isu dan pemberitaan media serta perbincangan hangat tentang kabar ini terus berhembus sampai ke pelosok negeri.

Melihat situasi dan kondisi demikian, tak sedikit orang menginginkan untuk ikut andil kedalam dunia cryptocurrency ini. Animo masyarakat khususnya para anak muda sangat besar untuk ikut bergabung tetapi terkendala dengan ilmu serta pengetahuan tentang itu. Hal yang terpikirkan oleh saya adalah, apakah ini adalah salah satu kesempatan emas untuk bisa mengajari dan memperkenalkan mereka pada dunia cryptocurrency ? Pikiran saya agak sedikit buntu disini, karena untuk mengajari satu dua orang saya rasa masih sanggup dalam artian minimnya waktu yang bisa saya gunakan untuk itu.

Nah, sekarang kalau rencana ini bisa saya jalankan dengan baik dan benar maka sangat banyak pemuda yang bisa saya bantu sehingga dengan demikian waktu yang dulu mereka sia-siakan demi hal yang tidak bermanfaat sekarang bisa menjadi bermanfaat, baik itu dalam segi ekonomi mereka maupun lainnya.

Pertanyaan saya !!!
1. Apakah rencana ini akan berhasil?
2. Apakah perlu saya merekrut beberapa orang untuk membantu saya dalam rencana saya ini ?
3. Apakah setiap orang yang mau belajar perlu adanya pendaftaran terlebih dahulu serta membayar sedikit uang atas apa yang dilakukan team saya ?

Berikanlah jawaban anda serta pandangan anda tentang rencana saya ini, semoga hal ini bisa menjadi manfaat bagi orang lain yang membutuhkan.

Sangat bagus bgt ide nya membangun bahkan membatu buat lebih baik secara saya pribadi masih belum paham betul dunia crypto mungkin saya pribadi akan sangat senang bila bisa di bantu atau di ajari untuk bisa merubah ke baikan dari pada kuota internet saya pakai yg tdk sehat.

1. Rencana itu saya rasa cukup berhasil tinggal kemauan dari diri
2. Mungkin perlu merekrut orang dengain bgt bisa memberitahukan atau mengajari kita jadi bisa untuk memotivasi lagi
3. Bila sekiranya ingin membantu perlu dan tidaknya sih bayar keknya tergantung dari pribadi. Ya tidak kita pungkiri kita juga butuh uang tapi lebih bagusnya bayar itu untuk pembayaran intermet aja kali ya buat access internet atau apa lah tapi klo bisa sih g bayar heheheh
full member
Activity: 336
Merit: 100
Powerful promotion strategy https://bit.ly/3cRVjFi
February 24, 2018, 11:52:06 AM
#57
Salam jumpa dari saya untuk semua member dalam forum bitcointalk.

Pada pembahasan kali ini saya ingin mengutarakan pendapat atau ide dari saya kepada anda semua tentang perkembangan  cryptocurrency atau mata uang digital dan bagaimana kita manfaatkan situasi ini supaya bisa mendapatkan sedikit profit.

Tak bisa dipungkiri bahwa dengan perkembangan teknologi digital telah merubah sebagian dari mereka menjadi seorang jutawan dan bahkan milyarder dadakan dalam beberapa tahun terakhir. Isu dan pemberitaan media serta perbincangan hangat tentang kabar ini terus berhembus sampai ke pelosok negeri.

Melihat situasi dan kondisi demikian, tak sedikit orang menginginkan untuk ikut andil kedalam dunia cryptocurrency ini. Animo masyarakat khususnya para anak muda sangat besar untuk ikut bergabung tetapi terkendala dengan ilmu serta pengetahuan tentang itu. Hal yang terpikirkan oleh saya adalah, apakah ini adalah salah satu kesempatan emas untuk bisa mengajari dan memperkenalkan mereka pada dunia cryptocurrency ? Pikiran saya agak sedikit buntu disini, karena untuk mengajari satu dua orang saya rasa masih sanggup dalam artian minimnya waktu yang bisa saya gunakan untuk itu.

Nah, sekarang kalau rencana ini bisa saya jalankan dengan baik dan benar maka sangat banyak pemuda yang bisa saya bantu sehingga dengan demikian waktu yang dulu mereka sia-siakan demi hal yang tidak bermanfaat sekarang bisa menjadi bermanfaat, baik itu dalam segi ekonomi mereka maupun lainnya.

Pertanyaan saya !!!
1. Apakah rencana ini akan berhasil?
2. Apakah perlu saya merekrut beberapa orang untuk membantu saya dalam rencana saya ini ?
3. Apakah setiap orang yang mau belajar perlu adanya pendaftaran terlebih dahulu serta membayar sedikit uang atas apa yang dilakukan team saya ?

Berikanlah jawaban anda serta pandangan anda tentang rencana saya ini, semoga hal ini bisa menjadi manfaat bagi orang lain yang membutuhkan.

ide yang jenius buat agan, beramal ilmu sangat di anjurkan untuk kebaikan kita semuanya. saya sangat setuju sekali dengan informasi seperti ini. semoga program ini dapat berjalan dengan baik. dan kami di sini akan selalu mendoakannya.
full member
Activity: 658
Merit: 100
February 24, 2018, 11:03:24 AM
#56
Cara apa yang akan ajarkan kepada mereka karena untuk mendapatkan mata uang kripto dengan cara apapun terlalu besar resikonya jika anda akan merekrut banyak orang, kenapa?
Misalkan Trading, trading pake modal, itungannya kalo gk untung pasti rugi dan untuk pemula itu sangat berbahaya, selanjutnya mining, mining memang aman, akan tetapi apakah mereka akan langsungbpercaya untuk mengeluarkan uang nya agar membeli mesin mining? dan yabg terakhir tentunya yang gratisan dengan cara ikut bounty di forum ini, memang kesannya gampang karna tanpa modal, tapi justru ini paling berisiko, bukan untuk dirinya saja tapi buat para bounty hunter se indonesia jika mereka hadir untuk menambah para scammer otomatis nama negara kita bakal kecoreng juga gan,
Fikirkan deh baik baik, tujuannya udah mulia banget tapi perhitungannya mungkin belum matang
member
Activity: 168
Merit: 37
February 24, 2018, 10:39:58 AM
#55
Masih kurang jelas tujuannya untuk mengajarkan apa,di dunia cryptocurrency itu bidangnya banyak.
1 trading
2 mining
3 bounty
saya sudah sering berkata jika opsi 1 dan 2 itu modal yang di keluarkan tidak sedikit,profit memang bisa banyak tapi ingat minuspun juga bisa banyak (trading) jadi pertanyaan saya,siapkah orang yang anda ajarkan menerima keadaan itu?
mining untuk pemula tidak di anjurkan,kecuali teman atau orang yang anda ajarkan jago di dunia komputasi kemungkinan akan beda ceritanya
untuk masalah bounty,saran saya jika ingin benar" mengajarkan ke orang lain pastikan orang yang anda ajarkan itu benar" mengerti forum ini dengan baik,terhindar dari spam,hal" lain yang merugikan forum beserta member" lain yang ada di forum ini

Saran dan pendapat yang sangat bagus buat saya gan, saya ingin mengajari siapa saja yang ingin mempelajari dan tidak akan menawarkan diri kecuali hanya mereka yang harus saya ajarkan karena statusnya sebagai teman saja. Dalam hal ini saya sebagai pengajar hanya akan berfokus pada forum dan mengikuti bounty yang nantinya bila sudah mendapatkan hasil akan dibawanya baik untuk trading dan yang lain sesuai dengan kemampuannya. Semoga siapa saja yang telah saya ajarkan sebelumnya tidak tergolong sebagai spamer forum ini dan meresahkan member lain.


Pertanyaan saya !!!
1. Apakah rencana ini akan berhasil?
2. Apakah perlu saya merekrut beberapa orang untuk membantu saya dalam rencana saya ini ?
3. Apakah setiap orang yang mau belajar perlu adanya pendaftaran terlebih dahulu serta membayar sedikit uang atas apa yang dilakukan team saya ?

Jawaban dari saya

Jawaban ini bila benar maksud dari agan hasil dari baunty.

1. Bila kita tidak pernah menjalankannya, kita tidak bakal pernah tau gan, berhasil atau tidaknya sesuatu yang ingin kita buat,
2. Ajarkan semampu agan aja, jangan terlalu dipaksakan, cukup mengajarkan untuk beberapa orang dulu, nanti orang yang telah kita ajarkan, bisa membantu beberapa orang lainnya
3. Kalau kita mengajarkan secara ikhlas dan betul2 tulus untuk mereka, saya rasa hasil dari penghasilan bitcoin kita selama ini sudah terbayar gan. kalau memang agan mengambil sedikit uang, agan bisa mengambil disaat project baunty yang di ikuti pertamanya sukses

Iya gan, atas apa yang kita anggap mampu maka itu lah yang saya ingin berikan kepada mereka. Ya semoga saja berhasil gan.

Saran saya, sebelum merambah ke skala yang lebih besar untuk meng-edukasi- tentang cryptocurrency, silakan dicoba untuk meng-edukasi orang-orang terdekat Anda. Bisa dimulai dari keluarga, adik atau kakak, suami atau istri, keponakan, atau ke sahabat yang sekiranya memiliki peluang untuk bisa berkembang bersama. Jika itu berhasil, secara tidak langsung agan sudah mempunyai tim untuk mengembangkan misi selanjutnya dalam skala yang lebih luas.

Iya gan, sebelum kepada jenjang yang lebih luas memang harus pada jenjang yang lebih rendah dulu, seperti yang telah agan jelaskan.

Ya gan ini sebuah rencana yang sangat mulia menurut saya yang lebih penting semua yang agan jalankan harus didasari dengan rasa ikhlas dan penuh tanggung jawab kemungkinan besar akan berhasil terus kalau jumlahnya banyak sekali tentu agan harus mencari orang yang bisa membantu agan kalau pembayaran mereka ane kira sah sah saja tapi saran ane gan sistemnya pra bayar aja sudah pasti mereka banyak yang berminat.

Terimakasih telah memberikan masukan dan arahan semoga bisa saya aplikasikan dalam rencana saya ini.
member
Activity: 210
Merit: 10
February 24, 2018, 10:38:45 AM
#54
menurut saya rencana yang dirancang sudah sangat bagus sekali,,dan sangat optimis akan berhasil,,tapi memang mengajari orang lain dengan sesuatu yang baru baginya butuh kesabaran, tenaga serta sangat menyita waktu,,,dengan demikian perlu adanya pengrekrutan orang untuk membantu..
mengenai bayaran,, sepertinya tidak menjadi permasalahan kalau orang tersebut memang serius untuk meggeluti crytocurrency,,namun perlu ditanam kan setiap usaha pasti ada pasang surut,,
newbie
Activity: 92
Merit: 0
February 24, 2018, 10:22:25 AM
#53
Salam jumpa dari saya untuk semua member dalam forum bitcointalk.

Pada pembahasan kali ini saya ingin mengutarakan pendapat atau ide dari saya kepada anda semua tentang perkembangan  cryptocurrency atau mata uang digital dan bagaimana kita manfaatkan situasi ini supaya bisa mendapatkan sedikit profit.

Tak bisa dipungkiri bahwa dengan perkembangan teknologi digital telah merubah sebagian dari mereka menjadi seorang jutawan dan bahkan milyarder dadakan dalam beberapa tahun terakhir. Isu dan pemberitaan media serta perbincangan hangat tentang kabar ini terus berhembus sampai ke pelosok negeri.

Melihat situasi dan kondisi demikian, tak sedikit orang menginginkan untuk ikut andil kedalam dunia cryptocurrency ini. Animo masyarakat khususnya para anak muda sangat besar untuk ikut bergabung tetapi terkendala dengan ilmu serta pengetahuan tentang itu. Hal yang terpikirkan oleh saya adalah, apakah ini adalah salah satu kesempatan emas untuk bisa mengajari dan memperkenalkan mereka pada dunia cryptocurrency ? Pikiran saya agak sedikit buntu disini, karena untuk mengajari satu dua orang saya rasa masih sanggup dalam artian minimnya waktu yang bisa saya gunakan untuk itu.

Nah, sekarang kalau rencana ini bisa saya jalankan dengan baik dan benar maka sangat banyak pemuda yang bisa saya bantu sehingga dengan demikian waktu yang dulu mereka sia-siakan demi hal yang tidak bermanfaat sekarang bisa menjadi bermanfaat, baik itu dalam segi ekonomi mereka maupun lainnya.

Pertanyaan saya !!!
1. Apakah rencana ini akan berhasil?
2. Apakah perlu saya merekrut beberapa orang untuk membantu saya dalam rencana saya ini ?
3. Apakah setiap orang yang mau belajar perlu adanya pendaftaran terlebih dahulu serta membayar sedikit uang atas apa yang dilakukan team saya ?

Berikanlah jawaban anda serta pandangan anda tentang rencana saya ini, semoga hal ini bisa menjadi manfaat bagi orang lain yang membutuhkan.
kalo menurut saya
1. bisa berhasil jika ada kerjasama yang baik antara agan dengan 'murid' agan tersebut, juga selama agan masih bisa menjaga motivasi mereka tetap tinggi untuk terus belajar.
2. itu bisa disesuaikan dengan kebutuhan, kalo memang agan akan memberi materi kepada orang banyak sekaligus, ya pasti otomatis agan harus merekrut orang yang kompeten dibidang ini, untuk menjaga dan menjamin bahwa apa yang agan sampaikan bisa terserap dengan baik oleh mereka.
3. untuk pertnyaan nomer 3 ini, itu kembali ke diri agan sendiri, mungkin agan akan lebih bijak dalam menentukan pertanyaan nomer 3 ini, karna tidak ada salahnya ketika kita mengambil sedikit bayaran dari mereka karena disitu terjadi proses simbiosis mutualisme. atau ,mungkin agan akan mengajarkan secara cuma2 itu lebih baik, lumayan nambah amal.
itu sedikit saran dari saya.
full member
Activity: 406
Merit: 100
February 24, 2018, 09:41:27 AM
#52
Saya lebih tertarik menjawab yang no 2, bagus juga kalau agan merekrut beberapa orang untuk mengenal dunia crypto, tapi agan harus benar-benar mendidik mereka dengan benar, supaya tidak hanya jadi spammer yang bikin forum ini jadi sampah, karena sekarang forum ini sudah mulai membaik kita harus menjaga forum ini agar tetap baik karena dari sini kita bisa mendapat penghasilan.
member
Activity: 280
Merit: 10
February 24, 2018, 09:28:03 AM
#51
Seperti yang kita ketahui, belakangan ini semakin hangat pembicaraan tentang Cryptocurrency. Dan sekarang sudah semakin tidak bisa dibendung lagi isu tersebut.
Nah, dalam hal ini kita harus bisa meyakinkan orang yang kita ajak supaya mereka benar-benar yakin, artinya tidak ada unsur penipuan disini. Memang gak bisa dipungkiri, yang namanya mata uang digital tidak ada yang rill, harganya gak bisa kita tebak, inilah yang menjadi acuan utama bagi kita untuk bisa meyakinkan member baru.

Saya sangat setuju dengan ide agan, dan agan harus yakin dengan ide tersebut.
Berhasil enggaknya suatu rencana tergantung seberapa gigih agan dalam berusahan. Dalam hal ini agan harus bisa menjelaskan pada calon member sedetil-detilnya tentang dunia Cryptocurrency dan cara pengelolaannya.
Yang kedua, tentang pembantu agan itu perlu, karna semakin banyak orang dalam tim, semakin banyak pula ide-ide brilian yang bisa dihasilkan.
Dan kalau poin yang ketiga, itu tergangantung cara penhelolaannya gan, artinya sistem yang agan terapkan harus saling membutuhkan. Kalau minsed itu sudah muncul. Secara otomatis agan akan memdapatkan sedikit keuntungan dari itu.
member
Activity: 154
Merit: 34
February 24, 2018, 09:25:16 AM
#50
Gak dijelaskan di sini gan, bidang apa yang mau diajarkan.
Dunia cryptocurrency kan ada bagian-bagian yang tidak semuanya bisa agan ajarkan, tergantung kemampuan agan di bidang apa yang dikuasai.
Dan kesemua bagian saya rasa membutuhkan modal yang tidak sedikit.
Di balik keberhasilan beberapa orang yang menggeluti dunia cryptocurrency, ada sebagian lainnya yang tidak bisa menikmati keberuntungan.
legendary
Activity: 910
Merit: 1000
February 24, 2018, 09:09:08 AM
#49
Salam jumpa dari saya untuk semua member dalam forum bitcointalk.

Pada pembahasan kali ini saya ingin mengutarakan pendapat atau ide dari saya kepada anda semua tentang perkembangan  cryptocurrency atau mata uang digital dan bagaimana kita manfaatkan situasi ini supaya bisa mendapatkan sedikit profit.

Tak bisa dipungkiri bahwa dengan perkembangan teknologi digital telah merubah sebagian dari mereka menjadi seorang jutawan dan bahkan milyarder dadakan dalam beberapa tahun terakhir. Isu dan pemberitaan media serta perbincangan hangat tentang kabar ini terus berhembus sampai ke pelosok negeri.

Melihat situasi dan kondisi demikian, tak sedikit orang menginginkan untuk ikut andil kedalam dunia cryptocurrency ini. Animo masyarakat khususnya para anak muda sangat besar untuk ikut bergabung tetapi terkendala dengan ilmu serta pengetahuan tentang itu. Hal yang terpikirkan oleh saya adalah, apakah ini adalah salah satu kesempatan emas untuk bisa mengajari dan memperkenalkan mereka pada dunia cryptocurrency ? Pikiran saya agak sedikit buntu disini, karena untuk mengajari satu dua orang saya rasa masih sanggup dalam artian minimnya waktu yang bisa saya gunakan untuk itu.

Nah, sekarang kalau rencana ini bisa saya jalankan dengan baik dan benar maka sangat banyak pemuda yang bisa saya bantu sehingga dengan demikian waktu yang dulu mereka sia-siakan demi hal yang tidak bermanfaat sekarang bisa menjadi bermanfaat, baik itu dalam segi ekonomi mereka maupun lainnya.

Pertanyaan saya !!!
1. Apakah rencana ini akan berhasil?
2. Apakah perlu saya merekrut beberapa orang untuk membantu saya dalam rencana saya ini ?
3. Apakah setiap orang yang mau belajar perlu adanya pendaftaran terlebih dahulu serta membayar sedikit uang atas apa yang dilakukan team saya ?

Berikanlah jawaban anda serta pandangan anda tentang rencana saya ini, semoga hal ini bisa menjadi manfaat bagi orang lain yang membutuhkan.

Tak pernah terpikir oleh saya sebelumnya akan ide cemerlang seperti yang agan pikirkan. Sebuah ide yang sempurna dan akan lebih sempurna lagi jika agan langsung melakukannya. Saya sangat mendukung ide ini karena sangat bermanfaat bagi generasi muda sekarang. Dengan meluangkan waktu sedikit dan mencoba untuk mengajarkan dunia crypto ini akan membuat mereka lebih mempunyai manfaat ketimbang hal lain yang tidak ada manfaatnya.
member
Activity: 364
Merit: 17
February 24, 2018, 09:01:15 AM
#48
Salam jumpa dari saya untuk semua member dalam forum bitcointalk.

Pada pembahasan kali ini saya ingin mengutarakan pendapat atau ide dari saya kepada anda semua tentang perkembangan  cryptocurrency atau mata uang digital dan bagaimana kita manfaatkan situasi ini supaya bisa mendapatkan sedikit profit.

Tak bisa dipungkiri bahwa dengan perkembangan teknologi digital telah merubah sebagian dari mereka menjadi seorang jutawan dan bahkan milyarder dadakan dalam beberapa tahun terakhir. Isu dan pemberitaan media serta perbincangan hangat tentang kabar ini terus berhembus sampai ke pelosok negeri.

Melihat situasi dan kondisi demikian, tak sedikit orang menginginkan untuk ikut andil kedalam dunia cryptocurrency ini. Animo masyarakat khususnya para anak muda sangat besar untuk ikut bergabung tetapi terkendala dengan ilmu serta pengetahuan tentang itu. Hal yang terpikirkan oleh saya adalah, apakah ini adalah salah satu kesempatan emas untuk bisa mengajari dan memperkenalkan mereka pada dunia cryptocurrency ? Pikiran saya agak sedikit buntu disini, karena untuk mengajari satu dua orang saya rasa masih sanggup dalam artian minimnya waktu yang bisa saya gunakan untuk itu.

Nah, sekarang kalau rencana ini bisa saya jalankan dengan baik dan benar maka sangat banyak pemuda yang bisa saya bantu sehingga dengan demikian waktu yang dulu mereka sia-siakan demi hal yang tidak bermanfaat sekarang bisa menjadi bermanfaat, baik itu dalam segi ekonomi mereka maupun lainnya.

Pertanyaan saya !!!
1. Apakah rencana ini akan berhasil?
2. Apakah perlu saya merekrut beberapa orang untuk membantu saya dalam rencana saya ini ?
3. Apakah setiap orang yang mau belajar perlu adanya pendaftaran terlebih dahulu serta membayar sedikit uang atas apa yang dilakukan team saya ?

Berikanlah jawaban anda serta pandangan anda tentang rencana saya ini, semoga hal ini bisa menjadi manfaat bagi orang lain yang membutuhkan.


Niat anda sangat baik untuk hal ini,,kalau memang anda punya ilmu dan wawasan yang luas tentang cryptocurrency lebih baik anda membagi ilmu kepeda anak anak muda yang memang ingin belajar lebih dalam tentang cryptocurrency,,dan tentu ini sebuah dorongan yang sangat positif menurut penilaian saya,,walaupun anda tidak menyebut satu persatu dalam bentuk apa anda ingin mengajarinya tentang cryptocurrency,,saya rasa ini cukup untuk membuat waktu mereka lebih bermanfaat ketimbang menghabiskan waktu muda dengan sia sia,,saran saya kalau memang anda ingin membantu dan membagi ilmu tentang cryptocurrency ke pemuda di daerah anda lebih baik anda membentuk sebuah komunitas supaya lebih mudah dikenali orang.
sr. member
Activity: 686
Merit: 407
rollbit.com/trading
February 24, 2018, 06:43:51 AM
#47
Ide agan cukup bagus dan baik. Ini bisa menjadi langkah kecil diantara langkah-langkah kecil lainnya untuk mengenalkan dan mengedukasi masyarakat perihal cryptocurrency. Karena dengan semakin berkembang nya teknologi Blockchain maka ke depan akan ada banyak perusahaan finansial dunia yang memakai cryptocurrency, baik itu buatan mereka sendiri atau buatan bukan.
newbie
Activity: 280
Merit: 0
February 24, 2018, 05:51:41 AM
#46
1.Apakah rencana ini akan berhasil :
# Setiap perbuatan yang niat dan perbuatan yang baik apalagi untuk kebaikan,mengajari dunia cryptocurrecy, untuk masa depan yang di ajari seya rasa sangat berhasil.tapi setiap perbuatan baik/buruk pasti ada org yg mencomooh kuncinya, kita harus sabar dalam menghadapinya..sy yakin pasti berhasil.

2. Merekrut orang untuk membantu :
 # untuk merekrut org itu sangat di perlukan demi kelancaran kerja tidak mungkin juga kita berkerja sendiri harus ada kawan untuk membantu kita waktu mengajari dunia Bitcoin/Cryptocurrency

3.Untuk pendaftara dan uang.
# Pendaftaran itu sudah jelas harus untuk bisa kita menilai dan mengetahui yg mana serius mendalami dunia crypto dan mengetahui berapa yang sudah mendaftar.
# masalah uang saya rasa itu perlu untuk kelangsungan kerja karena kawan team kan manusia butuh makan/minum/BBM,uang untuk oprasional team tidak mumgkin mengeluarkan uang di gantong, dan dianbil uang yang sewajarnya...  
member
Activity: 434
Merit: 10
February 24, 2018, 05:47:04 AM
#45
Setiap rencana jika sabar di perjuangkan tetap membuahkan hasil, saya rasa tidak terlalu penting untuk rekrut orang yang pasti perkenalkan terus bitcoin dan hasil yang di capai maka orang orang akan datang dan berjuang tanpa di rekrut.
member
Activity: 448
Merit: 10
February 24, 2018, 05:31:42 AM
#44
Ini merupakan ide dan rencana yang sangat bagus agan dan ane rasa akan banyak yang merespon positif dengan apa yang agan rencanakan itu .mengenai berhasil tidaknya atas apa yang agan rencanakan dan usahakan tersebut mestinya agan jalanin dulu dan menurut ane dengan menyusun perencanaan yang matang serta  menjalankannya dengan  ikhlas tentunya akan berhasil gan dan ane sangat mendukung nya.
Mengenai team serta biaya yang agan maksud itu terserah agan ,kalau agan melihatnya sebagai peluang bisnis ya mesti membentuk team serta memungut biaya namun bila agan mempunyai keinginan untuk membagi ilmu yang baik bagi orang lain tentunya kebaikan agan akan terbalas juga dengan kebaikan dari orang orang yang agan beri ilmu tersebut.
Itu pendapat ane  maaf bila ada yang salah..
member
Activity: 238
Merit: 13
February 24, 2018, 03:20:21 AM
#43
sebuah ide yang cemerlang jika agan ingin memperkenalkan serta mengajarkan bitcoin kepada orang lain karena sangat sulit di jaman ini kita mendapatkan seseorang seperti agan yang dengan ikhlas ingin membantu orang lain.dan semoga ide cemerlang ini cepat terlaksanakan serta bagi mereka yang menjadi murid agan bisa sukses layaknya member lain di sini gan.
Pages:
Jump to: