Pages:
Author

Topic: [DISKUSI] Hal-Hal yang membuat Bitcoin kurang diminati - page 44. (Read 13375 times)

sr. member
Activity: 518
Merit: 253
Yang membuat bitcoin kurang di minati menurut saya adalah kurang paham cara kerja bitcoin kemudian juga adanya serangan hacker,
sebenernya cara kerjanya simple cuman paradigmanya saja ribet, maksudnya wallet kita di hack orang ? itu tergantung yang punya wallet tersebut gasemua di hack ko, buat kombinasi password yang susah serta aktifkan fitur 2fa konfirmasi email dan nomer hape. sisanya berdoa kepada tuhan yang maha esa  Wink
sr. member
Activity: 1876
Merit: 318
Menurut ane mengapa bitcoin kurang diminati karena minim pengetahuan mengenai bitcoin adalah salah satu faktornya gan, terus mereka yang masih awam gak tau bagaimana cara mencari bitcoin dan untuk membelipun sekarang harganya sudah mahal, jadi mereka kurang respek terhadap bitcoin, mungkin kalau sudah tau alurnya, mereka akan suka dan betah dengan bitcoin, cuman untuk menuju kesana butuh waktu
full member
Activity: 322
Merit: 100
First 100% Liquid Stablecoin Backed by Gold
Yang membuat bitcoin kurang di minati menurut saya adalah kurang paham cara kerja bitcoin kemudian juga adanya serangan hacker,
sr. member
Activity: 518
Merit: 253
Mungkin bagi sebagian orang kurang pengetahuan tentang bitcointalk karena mereka telah memgenal payment-payment internet lain, itulah alasan bitcoin kurang diminati seandainya semua orang tau tentang bitcointalk bisa saja mereka dapat penghasilan tambahan
kalau dibandingkan dengan payment-payment lain tentu saja jika tau bitcoin mereka pasti sudah beralih ke bitcoin, simple dan gaperlu harus ngasih data pribadi serta cc, akan buruk sekali kalo semua orang tau btt karena nanti trafficnya besar sekali aliran uang di btt ini
full member
Activity: 196
Merit: 100
MonacoVISA-World’s Best Cryptocurrency Card – ICO
Pengalaman ane ngajak temen gabung ke bitcoin yang bikin mereka kurang sreg itu
Karena ga ada bentuk fisik tapi harganya mahal...ini yang membuat meraka kurang berminat.
(Ane njakaknya kontek trading ...mungkin karena kurangnya informasi,maklum ane orang desa gan )

Memang buat orang yang awam mereka belum memahami bagaimana prosesnya gan dan sama pemerintah belum dilegalkan serta belum memasyarakat khususnya masyarakat di daerah terpencil sehingga ada kalangan yang kurang berminat gan
sr. member
Activity: 338
Merit: 250
Mungkin bagi sebagian orang kurang pengetahuan tentang bitcointalk karena mereka telah memgenal payment-payment internet lain, itulah alasan bitcoin kurang diminati seandainya semua orang tau tentang bitcointalk bisa saja mereka dapat penghasilan tambahan
sr. member
Activity: 1274
Merit: 259
mungkin mereka yg kurang minat karena lose judi atau pernah kena scam situs hyip gan. jadi menganggap btc itu jelek padahal btc itu gunanya banyak sekali

Bisa jadi tuh gan, ampe segitunya kalo udah terjun di gambling mah,  kalo untung,  kalo buntung tambah melarat yang ada
sr. member
Activity: 336
Merit: 250
mungkin mereka yg kurang minat karena lose judi atau pernah kena scam situs hyip gan. jadi menganggap btc itu jelek padahal btc itu gunanya banyak sekali
member
Activity: 128
Merit: 10
mungkin sebagian masyarakat belum banyak mengenal bitcoin
dan juga belum mengerti cara kerja bitcoin apa lagi bitcoin bisa dibilang
butuh pembelajaran dan kesabaran untuk mendapatkan hasil apa lagi yang
tidak sabaran kemungkinan bawaannya jenuh

Betul gan, untuk menjalani ya perlu keuletan dan kesabaran atau jadikan saja hobby agan, kalau ga gitu yaa bisa jenuh juga, tapi kalau sudah jadi kesenangan pasti negajalaninnya enak gan apalagi kan menghasilkan pula, kalau mengerti pasti diminati
full member
Activity: 182
Merit: 100
Sebenarnya banyak orang yg awam ttg bitcoin ITU sndri
sr. member
Activity: 1526
Merit: 252
Pengalaman ane ngajak temen gabung ke bitcoin yang bikin mereka kurang sreg itu
Karena ga ada bentuk fisik tapi harganya mahal...ini yang membuat meraka kurang berminat.
(Ane njakaknya kontek trading ...mungkin karena kurangnya informasi,maklum ane orang desa gan )
full member
Activity: 574
Merit: 100
HiveNet - Distributed Cloud Computing
mungkin sebagian masyarakat belum banyak mengenal bitcoin
dan juga belum mengerti cara kerja bitcoin apa lagi bitcoin bisa dibilang
butuh pembelajaran dan kesabaran untuk mendapatkan hasil apa lagi yang
tidak sabaran kemungkinan bawaannya jenuh
sr. member
Activity: 518
Merit: 253
yang pasti masih susah nyarinya, belum dijadiin mata uang pasti, ga semua orang pintar pake komputer pak
serta masih banyak orang awam yang cuman ngerti maen game online
sr. member
Activity: 338
Merit: 250
Mungkin bagi sebagian orang belum terlalu mengenal dalam bitcointalk, ituhlah hal-hal yang mereka kurang di minati tapi insya Allah gan kalau kita sudah kenal cara kinerja nya dan lain-lain pasti banyak yang bergabug di bitcointalk atau crypto
sr. member
Activity: 1890
Merit: 252
sebenarnya ya kalau memang mau menekuni dunia crypto ya ga harus jatuh dulu, kan bisa belajar dari berbagai sumber karena sekarang sudah era dunia informasi, atau bisa belajar dari pengalaman orang yang sudah "jatuh" duluan biar kita tidak jatuh ke lubang yang sama.
kebanyakan orang indonesia masih berpikir konvensional, makanya invesasi seperti reksadana dll diindonesia masih jauh kalah dibanding negara lain, menurut hasil searching gw penyebabnya itu karena kita tidak akan mendapat bunga dalam bentuk apapun karena BitCoin adalah uang tunai yang kamu simpan sendiri. Sama seperit menyimpan uang di dalam dompet. Hal ini mungkin lebih dipermasalahkan oleh merchant yang melakukan jual beli BitCoin karena tentunya nilai bunga akan sangat berarti untuk keuntungan mereka.

lalu masalah kepercayaan. Secara teori, distribusi melalui internet bakal membuat kurs BitCoin menjadi stabil, namun ada kemungkinan terjadi perubahan nilai yang disebabkan hukum supply dan demand.

Selanjutnya, sistem desentralisasi yang sepertinya sangat memudahkan dan menguntungkan, ternyata juga berbahaya karena tidak adanya pemerintahan atau perbankan yang dapat mendukungnya.Secara sederhana, BitCoin bisa tidak bernilai di kemudian hari.

Permasalahan lainnya, uang dikirimkan secara peer-to-peer. Memang ada kemungkinan dibuatnya sistem transaksi yang lebih kompleks, karena sistem yang terlalu sederhana ini rentan keamanannya. Setiap transaksi yang dilakukan tidak bisa ditarik kembali, sehingga merupakan kesempatan bagi para penipu. Tidak ada perlindungan atau jaminan. Tidak ada tempat pengaduan layanan seperti yang disediakan bank atau perusahaan kartu kredit.

Kekurangan menggunakan BitCoin lainnya adalah sama seperti uang tunai, yaitu adanya kemungkinan hilang atau dicuri. BitCoin disimpan dalam file wallet dan rentan untuk dihack atau dicuri melalui malware dan virus. Selain itu, ada juga kemungkinan file rusak atau kerusakan hard drive hingga file terhapus tanpa sengaja. dikutip dair berbagai sumber nih gan  Grin

pola pikir konvensional untuk bisnis online adalah pikiran instan. invest=duduk manis=passif income, aku sendiri menilai proses bitcoin ini memang sedikit rumit, tapi mungkin jika sudah terbiasa malah sangat mudah, tapi haruse jika orang sudah paham tentang kenaikan harga bitcoin, mereka haruse cenderung minat karena jika pake pola pikir instan, mereka sudah dapat untung perhari dalam seminggu terakhir.
member
Activity: 70
Merit: 10
sebenarnya ya kalau memang mau menekuni dunia crypto ya ga harus jatuh dulu, kan bisa belajar dari berbagai sumber karena sekarang sudah era dunia informasi, atau bisa belajar dari pengalaman orang yang sudah "jatuh" duluan biar kita tidak jatuh ke lubang yang sama.
kebanyakan orang indonesia masih berpikir konvensional, makanya invesasi seperti reksadana dll diindonesia masih jauh kalah dibanding negara lain, menurut hasil searching gw penyebabnya itu karena kita tidak akan mendapat bunga dalam bentuk apapun karena BitCoin adalah uang tunai yang kamu simpan sendiri. Sama seperit menyimpan uang di dalam dompet. Hal ini mungkin lebih dipermasalahkan oleh merchant yang melakukan jual beli BitCoin karena tentunya nilai bunga akan sangat berarti untuk keuntungan mereka.

lalu masalah kepercayaan. Secara teori, distribusi melalui internet bakal membuat kurs BitCoin menjadi stabil, namun ada kemungkinan terjadi perubahan nilai yang disebabkan hukum supply dan demand.

Selanjutnya, sistem desentralisasi yang sepertinya sangat memudahkan dan menguntungkan, ternyata juga berbahaya karena tidak adanya pemerintahan atau perbankan yang dapat mendukungnya.Secara sederhana, BitCoin bisa tidak bernilai di kemudian hari.

Permasalahan lainnya, uang dikirimkan secara peer-to-peer. Memang ada kemungkinan dibuatnya sistem transaksi yang lebih kompleks, karena sistem yang terlalu sederhana ini rentan keamanannya. Setiap transaksi yang dilakukan tidak bisa ditarik kembali, sehingga merupakan kesempatan bagi para penipu. Tidak ada perlindungan atau jaminan. Tidak ada tempat pengaduan layanan seperti yang disediakan bank atau perusahaan kartu kredit.

Kekurangan menggunakan BitCoin lainnya adalah sama seperti uang tunai, yaitu adanya kemungkinan hilang atau dicuri. BitCoin disimpan dalam file wallet dan rentan untuk dihack atau dicuri melalui malware dan virus. Selain itu, ada juga kemungkinan file rusak atau kerusakan hard drive hingga file terhapus tanpa sengaja. dikutip dair berbagai sumber nih gan  Grin
member
Activity: 128
Merit: 10
Menurutmu apa saja hal-hal yang membuat Bitcoin kurang diminati oleh kebanyakan orang?

Topik ini bukan hanya untuk mencari-cari kelemahan Bitcoin dari sudut pandang dunia, tapi juga mencari solusi untuk memperbaiki atau mencerdaskan para pemegang BTC yang lain. Karena saya yakin bila di gunakan dengan cara yang tepat, Bitcoin ini dapat mempermudah sistem jual-beli dan transaksi yang ada di dunia.

Agar thread ini bisa jadi bahan bacaan yang bagus untuk menambah pengalaman dalam Bitcoin.
Mohon sahabat-sahabat menjawab dengan jawaban yang kritis dan mengikutsertakan saran, pandangan atau solusi.
mungkin karena banyak orang yang tidak mengenal bitcoin dan banyak kendala misalnya pengetahuan yang minim , tidak punya rasa percaya .bahwa dia bisa mendapatkan uang dalam berburu bitcoin dan masih banyaknya simpang siur tentang bitcoin,apakah dilarang atau tidak dalam memburu bitcoin agen itusih menurutku mungkin bisa ditambahkan yang lain silahkan
Bener gan, sebagian besar orang awam menganggap bahwa bisnis bitcoin itu menakutkan karena mereka minimnya pengetahuan mengenai prosesnya dan karena belum dilegalkan sehingga timbul persepsi negatif terhadap bitcoin, intinya bukan karena tidak diminati tapi kurang dipelajari gan
full member
Activity: 378
Merit: 100
Menurutmu apa saja hal-hal yang membuat Bitcoin kurang diminati oleh kebanyakan orang?

Topik ini bukan hanya untuk mencari-cari kelemahan Bitcoin dari sudut pandang dunia, tapi juga mencari solusi untuk memperbaiki atau mencerdaskan para pemegang BTC yang lain. Karena saya yakin bila di gunakan dengan cara yang tepat, Bitcoin ini dapat mempermudah sistem jual-beli dan transaksi yang ada di dunia.

Agar thread ini bisa jadi bahan bacaan yang bagus untuk menambah pengalaman dalam Bitcoin.
Mohon sahabat-sahabat menjawab dengan jawaban yang kritis dan mengikutsertakan saran, pandangan atau solusi.
mungkin karena banyak orang yang tidak mengenal bitcoin dan banyak kendala misalnya pengetahuan yang minim , tidak punya rasa percaya .bahwa dia bisa mendapatkan uang dalam berburu bitcoin dan masih banyaknya simpang siur tentang bitcoin,apakah dilarang atau tidak dalam memburu bitcoin agen itusih menurutku mungkin bisa ditambahkan yang lain silahkan
full member
Activity: 644
Merit: 100
1. Karena mereka belum pada tau bitcoin yang sebenarnya
2. Karena sudah pernah ketipu dengan mlm yang online atau sejenis online shop
3. Karena dengar kabar yang simpang siur tentang bitcoin,  terutapa kalo berita tersebut "memperburuk" citra bitcoin di mata orang awam
4. Karena sudah kedoktrin bahwa bitcoin adalah situs yang buruk dan bahkan berbahaya bagi mereka orang awam
sr. member
Activity: 336
Merit: 250
Masyarakat Awam kurang mengerti dan memahami tahu Bitcoin itu judi online, Kurang ada identitas yang pasti dari pemilik suatu addres BTC karena bitcoin bisa digunakan sebagai pencuci uang, pada saat trading Naik atau Turun harganya tidak pasti dan Exchanger suka tidak menentu atau selalu berubah - ubah.
Pages:
Jump to: