Pages:
Author

Topic: [DISKUSI] Harga Altcoins - XRP, BCH, LTC, EOS, dll - page 10. (Read 9186 times)

legendary
Activity: 2254
Merit: 2253
From Zero to 2 times Self-Made Legendary
Kalau putusannya adalah sekuritas bisa ngefek cukup besar sih, secara exchange" yang ngelist juga harus ada lisensi buat trading sekuritas (yang mungkin rata-rata exchange kripto ga punya hal ini). Kecuali emang mau main secara illegal atau pindah ke negara tertentu.

Dampak yang lebih parah, yang mungkin bisa ditimbulkan dari kejadian ini adalah pemutusan kontrak kerjasama dari beberapa partner Ripple. Jika hal ini nantinya bakal terjadi maka kemungkinan besar harga XRP akan mengalami penurunan.
legendary
Activity: 1526
Merit: 1032
Up to 300% + 200 FS deposit bonuses
Saya mencoba mencari berita apa yg membuat XRP ini reversal belum menemukan apa pun.
Ane kira belum ada berita yang signifikan untuk saat ini, menurut ane sih karena beberapa toleran dari dunia crypto yang peduli akan nasib XRP membeli coin tersebut. Jadi ini seperti ajang aksi solidaritas, seperti yang ditujukan oleh Pendiri Waves. CMIWW
legendary
Activity: 2170
Merit: 1789
Volume XRP tetap masih top 5 di CMC gak terlalu terpengaruh sama kasus yang dialami RIpple dan adanya exchange yang delist XRP.. Menurut saya berarti masih 50:50 ini, XRP bisa down kembali, atau bahkan bisa kembali up. semua hanya waktu yang bisa membuktikan, tinggal wait and see
Kalau putusannya adalah sekuritas bisa ngefek cukup besar sih, secara exchange" yang ngelist juga harus ada lisensi buat trading sekuritas (yang mungkin rata-rata exchange kripto ga punya hal ini). Kecuali emang mau main secara illegal atau pindah ke negara tertentu.
full member
Activity: 521
Merit: 100
https://okglobalcoinsg.com/
Nah, XRP reversal tuh, lumayan juga naiknya di Indodax (saatdi tulis: 5.092) kemarin yang buy 3.500 sudah lumayan juga opitnya.

Iya begitu bangun tidur pagi tadi, kaget juga XRP highest nya sempat tembus 5300 dan low 3500 di indodax. udah lumayan banyak opit tuh yang buy XRP dibawah 4k.. Setidaknya mengobati rasa sakit hati bagi yg holder XRP 6k, kalau mau CL gak terlalu rugi banget  Grin semoga aja masalah Ripple dapat segera selesai.. Volume XRP tetap masih top 5 di CMC gak terlalu terpengaruh sama kasus yang dialami RIpple dan adanya exchange yang delist XRP.. Menurut saya berarti masih 50:50 ini, XRP bisa down kembali, atau bahkan bisa kembali up. semua hanya waktu yang bisa membuktikan, tinggal wait and see
legendary
Activity: 2170
Merit: 1789
Kayaknya emang pengaruh rebound di market secara umum sih, alts" juga pada naik harganya sejauh yang ane lihat. Mungkin udah pada oversold dan efek paniknya selesai, jadi ada reversal dikit. Beberapa alt coin harganya juga sangat 'stabil', seolah" ga terpengaruh sama sekali dengna market yang lain.
legendary
Activity: 2254
Merit: 2253
From Zero to 2 times Self-Made Legendary
Langkah yang menurut gw bisa ditempuh saat ini (buat pemegang XRP) adalah wait and see, karena meskipun permasalahan yg sedang dihadapi ripple ini lumayan berat tetapi kondisi market masih sangat liquid. Sembari menunggu hasil keputusannya seperti apa atau kemungkinan-kemungkinan antisipasi yang akan dilakukan pihak ripple kedepannya, tidak ada salahnya juga untuk memanfaatkan momen yang ada di market, yakni melakukan Taking profit untuk skala perdagangan jangka pendek.
legendary
Activity: 2324
Merit: 1604
hmph..
Nah, XRP reversal tuh, lumayan juga naiknya di Indodax (saatdi tulis: 5.092) kemarin yang buy 3.500 sudah lumayan juga opitnya. Entah apa yang membuat reversal ini terjadi, cuma dilihat dari kondisi market memang sedang mengalami hal serupa. Cuma untuk XRP yang diperkirakan akan mengalami penurunan yang lebih dalam, mampu membalikkan keadaan. Saya mencoba mencari berita apa yg membuat XRP ini reversal belum menemukan apa pun.
full member
Activity: 994
Merit: 117
Ada wejangan untuk yang masih hold XRP, Om?
Kalau menurut ane, Nyantai aja, tidak usah terlalu dipikirkan aset yang sedang down. Positif thingking aja, mudah-mudahan mereka bisa menyelesaikan masalah ini dengan baik. Ane masih inget maret 2020 lalu ketika BTC dan kawan-kawan anjlok parah tapi balik arah dengan cepat sampai sekarang.

Memang benar om tapi kasusnya ini beda, bisa dihapus dari exchange itu bukan kabar yang gembira, apalagi banyak orang yang nyangkut di harga 7000an, semoga aja ini awal dari kebangkitan xrp untuk lebih kuat lagi.
legendary
Activity: 1526
Merit: 1032
Up to 300% + 200 FS deposit bonuses
Ada wejangan untuk yang masih hold XRP, Om?
Kalau menurut ane, Nyantai aja, tidak usah terlalu dipikirkan aset yang sedang down. Positif thingking aja, mudah-mudahan mereka bisa menyelesaikan masalah ini dengan baik. Ane masih inget maret 2020 lalu ketika BTC dan kawan-kawan anjlok parah tapi balik arah dengan cepat sampai sekarang.
legendary
Activity: 2464
Merit: 1140
duelbits.com
Sedangkan jatuhnya XRP saat ini lebih dikarenakan kasus gugatan yang dilakukan oleh SEC terhadap Ripple, dan perihal kemungkinan terjadinya delisting yang bakal dilakukan oleh mayoritas exchanges.
Sebenarnya mau tak mau memang ada juga kaitannya dengan Airdrop spark, banyak yang panic buy XRP buat join airdropnya, termasuk saya.  Grin
Tapi kalau cuman faktor ini, paling cuman koreksi wajar ketika mayoritas holder XRP mulai ngelepas kembali XRP mereka ke market, ya gak bakal drop sedalam ini. Apesnya, berbarengan juga dengan gugatan SEC, ya bablas makin parah dropnya. Ditambah lagi, mulai ada plan dari major exchange mau delisting XRP. Well, gak tau ntah gimana nasib XRP ini kedepan, Om. Ada wejangan untuk yang masih hold XRP, Om?
legendary
Activity: 2254
Merit: 2253
From Zero to 2 times Self-Made Legendary
setuju gan, kayanya pelicinnya kurang lancar itu. harusnya dari dulu aja. 2017 lalu NXT keluarin airdrop IGNIS, lalu harga drop. skrg XRP keluarin airdrop jg, apakah ini sama juga kah modusnya?

Klo menurutku beda kasusnya, harga NXT jatuh kala itu karena imbas dari panic selling pasca hardfork, dimana banyak orang yg sebelumnya tidak memiliki NXT pada akhirnya membelinya demi mendapatkan Ignis, dan disaat snapshot dilakukan banyak pihak yang melakukan taking profit secara massive sehingga hal ini memicu panic selling.

Sedangkan jatuhnya XRP saat ini lebih dikarenakan kasus gugatan yang dilakukan oleh SEC terhadap Ripple, dan perihal kemungkinan terjadinya delisting yang bakal dilakukan oleh mayoritas exchanges.
hero member
Activity: 2156
Merit: 670
Hire Bitcointalk Camp. Manager @ r7promotions.com
Mengenai XRP, saya rasa sangat tidak tepat untuk masuk market saat ini, apalagi proses delisting dilakukan ileh berbagai exchange, bahkan ada potensi ancaman bagi exchange yang listing XRP hingga kasus selesai. Ini bisa menjadi FUD besar untuk XRP, jadi hati-hati saja bagi yang mau masuk. Bahkan, saya pikir ada kemungkinan OJK mengawasi kasus XRP ini, apabila hal ini benar, spekulasi saya, XRP juga berpotensi blacklist dan delist dari Indodax.
Dan bahkan Coinbase pun saat ini sedang dilemma terkait delisting XRP
Jika Coinbase akhirnya memutuskan untuk delist XRP, bisa jadi exchanges lainnya akan segera menyusul.
Dan ya sudahlah, ketika masih punya XRP di wallet, biarkan saja dan lupakan lah (khusus nasihat untuk diri pribadi daripada pusing) karena sudah terlanjur lost  Cheesy Grin.
full member
Activity: 521
Merit: 100
https://okglobalcoinsg.com/
Mungkin jika masih berminat untuk mengetahui lanjut mengenai kasus XRP ini, Silakan cek pada artikel ini:
https://www.axios.com/sec-formally-sues-cryptocurrency-company-ripple-83bfed3a-60dd-45d2-ae67-35431676f957.html
Pada artikel tersebut terdapat detail pelanggaran yang dianggap telah dilakukan oleh Ripple.

Lumayan banyak juga ya ada 71 halaman.. kalau sidangnya itu biasanya memakan waktu berapa lama ya? apa kaya di Indo sidangnya yg membutuhkan waktu berbulan2  Grin



Ya mungkin karena hubungan antara Ripple dengan SEC sudah tidak harmonis lagi  Grin. Bisa jadi karena pelicinnya tidak lancar, atau memang sekiranya ada pihak-pihak lain yang mendorong SEC, sehingga SEC getol banget mempermasalahkan XRP sebagai bentuk dari sekuritas (kontrak investasi).



setuju gan, kayanya pelicinnya kurang lancar itu. harusnya dari dulu aja. 2017 lalu NXT keluarin airdrop IGNIS, lalu harga drop. skrg XRP keluarin airdrop jg, apakah ini sama juga kah modusnya?
legendary
Activity: 2324
Merit: 1604
hmph..
Mungkin jika masih berminat untuk mengetahui lanjut mengenai kasus XRP ini, Silakan cek pada artikel ini:
https://www.axios.com/sec-formally-sues-cryptocurrency-company-ripple-83bfed3a-60dd-45d2-ae67-35431676f957.html
Pada artikel tersebut terdapat detail pelanggaran yang dianggap telah dilakukan oleh Ripple.

Kalau melihat kasus di masa lalu, yang dirilis oleh Justice.gov, Ripple memang diawasi dan diaudit oleh pihak eksternal yang disebutkan pada poin ini (silakan baca pada sumber untuk lebih jelasnya):

Quote from: justice.gov
Further, the remedial framework calls for external audits through the year 2020, enhancements to the ripple protocol, increased transaction monitoring and an extensive review of historical activity.

Makanya, kasus ini kembali ke permukaan pada tahun ini.
legendary
Activity: 2254
Merit: 2253
From Zero to 2 times Self-Made Legendary
Kok baru sekarang kasus xrp kepermukaan?
Xrp udah lama dipasar kripto kok bisa jadi seperti ini, bitcoin lagi bagus malah ada aja penghalang untuk altseason.


Ya mungkin karena hubungan antara Ripple dengan SEC sudah tidak harmonis lagi  Grin. Bisa jadi karena pelicinnya tidak lancar, atau memang sekiranya ada pihak-pihak lain yang mendorong SEC, sehingga SEC getol banget mempermasalahkan XRP sebagai bentuk dari sekuritas (kontrak investasi).

Btw jika memang waktunya altseason nanti akan datang, maka permasalahan XRP ini tidak akan menjadi sebuah penghalang.

legendary
Activity: 1526
Merit: 1032
Up to 300% + 200 FS deposit bonuses
Kok baru sekarang kasus xrp kepermukaan?
Xrp udah lama dipasar kripto kok bisa jadi seperti ini, bitcoin lagi bagus malah ada aja penghalang untuk altseason.
Biasanya sih gitu, 2017 juga gitu ketika BTC lagi naik-naiknya malah ada berita miring BTC dibaned di china, udah tentu altcoin akan dump dan harga akan murah tapi disaat itulah beberapa investor gede memanfaatkan peluang tersebut membeli di harga murah sehingga harga kembali rebound. Kalau cerdas, saat inilah waktu yang tepat untuk belanja akhir tahun dan menikmati hasilnya di tahun depan.
full member
Activity: 994
Merit: 117
Kok baru sekarang kasus xrp kepermukaan?
Xrp udah lama dipasar kripto kok bisa jadi seperti ini, bitcoin lagi bagus malah ada aja penghalang untuk altseason.
legendary
Activity: 2170
Merit: 1789
Kalau emang si founder mo nutupin dan ngebayar denda, tentu dia akan menjual XRP miliknya, tidak menutup kemungkinan juga akan berimbas ke coin lain jika dia juga ngejual yang ada.
Agak ironi sebenarnya, dengan kata lain yang bayarin dendanya Ripple adalah investor sendiri, bukan Ripple ngambil dari keuntungannya selama berbisnis. Ntah nanti bakal dijadiin kasus baru atau enggak itu.

Kayaknya kasus Ripple ini juga berimbas ke market" lain, ane lihat banyak sekali alts yang koreksi lebih dari 15% dalam 24 jam terakhir, mungkin pada panik kalau tiba" lebih banyak lagi alts yang dinilai security tokens.
legendary
Activity: 1526
Merit: 1032
Up to 300% + 200 FS deposit bonuses
Kalau emang si founder mo nutupin dan ngebayar denda, tentu dia akan menjual XRP miliknya, tidak menutup kemungkinan juga akan berimbas ke coin lain jika dia juga ngejual yang ada. Ane rasa sedikit banyak akan berimbas, jadi harus waspada. Kalau tdk kuat transfer aja ke wallet pribadi jangan taruh di exchange dan hold jangka panjang.
legendary
Activity: 2324
Merit: 1604
hmph..
Nah itu dia gan, imo dengan suplai yang mencapai 1 milyar bisa bertahan di $1 per token itu udah luar biasa lo, mengingat proyek" yang cukup gedhe aja kadang susah nembus $500 juta mc. Walau memang suplainya belum masuk semua, ane rasa bisa dijadiin asumsi kalau trend ke depannya bisa bearish.
Sangat disayangkan sebenarnya, jumlah alokasi untuk treasury ini memiliki porsi yang sangat besar. dah rentang 4 tahun juga sangat cepat berlalu. Andai developer UNI meniru Balancer dengan jumlah token yang lebih terbatas, maka UNI yang menurut saya yang lebih berpotensi untuk Bullish, karena sejatinya Uniswap ini yang menjadi Inisiator, proses exchange yang lebih simpel dibandingkan dengan masa2 IDEX maupun Etherdelta dulu. Dan hari ini, koreksi BTC membawa UNI pada support 47.000, moga ga breakdown lebih dari 41.000 kali ini. Karena jika sampai di 41.000, saya rasa akan jadi panic selling ke-2.


Mengenai XRP, saya rasa sangat tidak tepat untuk masuk market saat ini, apalagi proses delisting dilakukan ileh berbagai exchange, bahkan ada potensi ancaman bagi exchange yang listing XRP hingga kasus selesai. Ini bisa menjadi FUD besar untuk XRP, jadi hati-hati saja bagi yang mau masuk. Bahkan, saya pikir ada kemungkinan OJK mengawasi kasus XRP ini, apabila hal ini benar, spekulasi saya, XRP juga berpotensi blacklist dan delist dari Indodax.
Pages:
Jump to: