Pages:
Author

Topic: (DISKUSI) Menyingkapi Anjlok Harga Uang Virtual - page 4. (Read 940 times)

full member
Activity: 424
Merit: 100
Kalau diliat dari harga sekarang sih gan mendingan kita hold dulu sampai harga normal dan juga kita bisa kok menambah ivestasi kita mauoun membeli coiin lagi pas harga lagi anjlok begini gan ya sapa tau pas kita beli terus naik harga ya kan lumayan gan..
Investasi gak boleh sembarang sebut siapa tahu nanti naik gan, soalnya duit itu bukan mainan.
Sekarang market cryptocurrency lagi gak menentu arahnya kemana jadi terlalu beresiko kalau spekulasi beli tanpa ada hal pendukung
sr. member
Activity: 664
Merit: 253
SmartFi - EARN, LEND & TRADE
Kalau diliat dari harga sekarang sih gan mendingan kita hold dulu sampai harga normal dan juga kita bisa kok menambah ivestasi kita mauoun membeli coiin lagi pas harga lagi anjlok begini gan ya sapa tau pas kita beli terus naik harga ya kan lumayan gan..
member
Activity: 138
Merit: 10
chimura211
Setelah di telesuri dan diamati, akibat Anjlok Harga Uang Virtual belakangan ini adalah kurangnya putaran uang virtual di market-market karena terlalu banyak penyimpanan. Untuk menghindari Anjlok terlalu besar pada perkembangan Uang virtual, mulailah meningkatkan transaksi-transaksi dan kuranglah penyimpanan-penyimpanan terlalu besar. 

Bagaimana Pendapat agan-agan yang selama ini agan amati terhadap Anjlok Harga uang Virtual ?

Meningkatkan transaksi gimana gant? Sedangkan dana yang sudah di investkan sudah banyak, di tarik sudah tidak mungkin rugi banyak , jalan satu satunya di hold dulu atau menambah aset beli koin lagi mumpung harga masih murah.


Secara teori kita sudah rugi bila menjual dengan harga lebih murah, tapi bila semua orang terus mempertahan dan tanpa menjual sedikitpun dan orang lain juga sama. maka harga virtual berjatuhan. salah satunya untuk menjaga harga virtual dengan cara menjual sedikit demi sedikit, orang lain pun juga harus sama. semakin banyaknya uang virtual berjalan, maka semakin bagus nilainya.

setuju ane seperti agan bilang. menjual sedikit itu lebih baik bila kita memiliki jumlah bitcoin yang banyak, tapi bila bitcoin sedikit mending di hold aja. sebagai investor harus sedikit menjaga keseimbangan harga, karena ini salah satu strategi dalam berbisnis. mundur selangkah, kemudian maju tiga langkah.
jr. member
Activity: 168
Merit: 5
harga anjlok beberapa minggu belakangan ini memang sangat memprihatinkan gan hal ini karna banyak yang menjual secara bersamaan
ini lah yang mennjadikan anjlok beberapa mingggu akhir ini. saya yakin tren peningkatan harga jual dan beli tidak akan signifikan dalam beberapa waktu ini.
dengan dana yang tersimpan di wallet saya, saya lebih baik hold, dijual pun bikin sakit hati.
full member
Activity: 434
Merit: 100
https://moviehdinfo.com
Hmmmm,,, enggak tau bener atau enggak ya gan,,,, tapi kok saya mikirnya malah kebalik ya... 😂 😂
Emang bner sih kalo bnyak transaksi, hrga akan bertahan.... Tapi transaksi yg gimana dlu... Setau saya, kalo ada sell besar2an dr pemodal besar,, hrga malah tambah anjlok gan,,, soalnya itu kan "seolah-olah" si paus takut dan ga percaya sama btc, jd dia ambil duit dia.....tp kl pada hold alias nyimpen, tandanya tuh btc masih jd asset berharga....
Walau btc gak ada wujudnya, coba bandingkan sama pasar nyata,, cabe misalnya.... Kalo panen bermasalah, cabe cuma dikit, tapi yg beli banyak, maka harga bakal naek jauh.... Makanya bnyak yg malah nimbun biar makin langka di pasar dan pembeli bersedia membeli berapapun walau untuk yg busuk sekalipun..... Tapi sebaliknya, kalo di pasar bnyak cabe, hrganya malah trun... Gtu kira2...... Just my two cents lho ya....

dibuat simple aja bro, semakin banyak beli maka harga akan semakin tinggi, sebaliknya semakin banyak yang jugal maka harga akan anjlok, jangan dibuat ribet Grin
newbie
Activity: 56
Merit: 0
Hmmmm,,, enggak tau bener atau enggak ya gan,,,, tapi kok saya mikirnya malah kebalik ya... 😂 😂
Emang bner sih kalo bnyak transaksi, hrga akan bertahan.... Tapi transaksi yg gimana dlu... Setau saya, kalo ada sell besar2an dr pemodal besar,, hrga malah tambah anjlok gan,,, soalnya itu kan "seolah-olah" si paus takut dan ga percaya sama btc, jd dia ambil duit dia.....tp kl pada hold alias nyimpen, tandanya tuh btc masih jd asset berharga....
Walau btc gak ada wujudnya, coba bandingkan sama pasar nyata,, cabe misalnya.... Kalo panen bermasalah, cabe cuma dikit, tapi yg beli banyak, maka harga bakal naek jauh.... Makanya bnyak yg malah nimbun biar makin langka di pasar dan pembeli bersedia membeli berapapun walau untuk yg busuk sekalipun..... Tapi sebaliknya, kalo di pasar bnyak cabe, hrganya malah trun... Gtu kira2...... Just my two cents lho ya....
legendary
Activity: 1890
Merit: 1007
Setelah di telesuri dan diamati, akibat Anjlok Harga Uang Virtual belakangan ini adalah kurangnya putaran uang virtual di market-market karena terlalu banyak penyimpanan. Untuk menghindari Anjlok terlalu besar pada perkembangan Uang virtual, mulailah meningkatkan transaksi-transaksi dan kuranglah penyimpanan-penyimpanan terlalu besar. 

Bagaimana Pendapat agan-agan yang selama ini agan amati terhadap Anjlok Harga uang Virtual ?

Menurut saya gan anjloknya nilai uang virtual disebabkan karena adanya kebijakan politis pada suatu negara entah melegalkan atau melarang peradaran mata uang virtual. Disisi lain efek yang paling besar ketika hackr melakukan pencurian cryptocurrency dijepang beberapa waktu lalu. Akibatnya masih ada trauma dari para pembeli mata uang virtual yang disebabkan kebobolan oleh hacker tadi. Terima kasih

Sebenarnya Crypto itu gak tepat di sebut sebagai mata uang virtual tapi crypto adalah sebagai sebuah asset atau komoditi virtual
Karena mata uang mau virtual atau fiat itu mempunyai sebuah pusat dimana orang mampu mengenalikannya (membuat dan melenyapkannya)
sedangkan bitcoin itu pada dasarnya itu adalah bersifat desentralisasi dimana tidak ada seorang pun yang mampu mengendalikannya

kenaikan atau penurunan terjadi itu karena faktor supply and demand yang kadang di pengaruhi oleh beberapa news yg beredar
newbie
Activity: 140
Merit: 0
Setelah di telesuri dan diamati, akibat Anjlok Harga Uang Virtual belakangan ini adalah kurangnya putaran uang virtual di market-market karena terlalu banyak penyimpanan. Untuk menghindari Anjlok terlalu besar pada perkembangan Uang virtual, mulailah meningkatkan transaksi-transaksi dan kuranglah penyimpanan-penyimpanan terlalu besar. 

Bagaimana Pendapat agan-agan yang selama ini agan amati terhadap Anjlok Harga uang Virtual ?

Kalau harga sedang anjlok bukan nya lebih baik di hold dulu gan,, menunggu harga stabil lalau bisa ditransaksikan.. dan mumpung harga sedang turun kita bisa membeli coin..
newbie
Activity: 73
Merit: 0
Untuk meningkatkan transaksi beli sich ok ok aja tapi kalau jual harga akan semakin turun. .  Untuk menaikan harga kita harus beli dan hold,  beli dan hold, beli dan hold
newbie
Activity: 168
Merit: 0
Ya saya sangat sependapat dengan agan,seharusnya kalau semakin sedikit peredaran koin dimarket akan membuat harganya koin semakin naik gan,jika sebaiknya kalau  terlalu banyak peredaran koinnya dimarket itu akan membuat marketnya semakin anjlok lah gan.
TWW
full member
Activity: 1456
Merit: 109
Aneh ente gan...sejak kapan nyimpan crypto dalam waktu yg lama malah bikin harga anjlog?yg ada mah harganya malah makin naik kali...yg ada mah skrg market emang agak lesu dan gara2 isu sana sini malah bikin orang2 pada sell...klo ente ada dana ya manfaatin buat buy aja mumpung msh murah
full member
Activity: 616
Merit: 102
Kebanyakan para investor bitcoin sudah hold asetnya sejak awal tahun 2018 gan, jadi untuk saat ini yang hanya bisa dilakukan oleh para investor adalah hold gan, tapi bagi yang mempunyai modal lebih, tidak salahnya untuk meningkatkan transaksi agar harga bitcoin/altcoin kembali meroket lagi seperti akhir tahun 2017 lalu, kalau para investor yang sudah lama ngehold aset mereka, tapi sekarang malah panic sell dengan isu2 negatif yang sekarang ini, maka harga bitcoin akan semakin anjlok lagi,
full member
Activity: 486
Merit: 100
DAEFROM.com
Setelah di telesuri dan diamati, akibat Anjlok Harga Uang Virtual belakangan ini adalah kurangnya putaran uang virtual di market-market karena terlalu banyak penyimpanan. Untuk menghindari Anjlok terlalu besar pada perkembangan Uang virtual, mulailah meningkatkan transaksi-transaksi dan kuranglah penyimpanan-penyimpanan terlalu besar. 

Bagaimana Pendapat agan-agan yang selama ini agan amati terhadap Anjlok Harga uang Virtual ?

Maksud agan menyimpan terlalu besar itu apah yah? Apakah dalam artian itu adalah holder? Bukankah coin akan naik jika semakin banyak yang  dan menyimpan koin? Dan koin akan semakin turun jika banyak yang menjual koin. Namun jika pendapat saya salah silahkan dibenarkan
Saya sependapat denga agan, seharus nya kalau semakin sedikit peredaran coin di market itu akan membuat harga coin di market semakin naik, justru sebalik nya kalau terlalu banyak peredaran coin di market itu akan membuat market semakin anjlok.
newbie
Activity: 31
Merit: 0
Ya untuk member-member saat ini hanya bisa menunggu kebijakan dari bitcoin dan beberapa hasil dari google mengenai banned nya cryptocurrency dengan anjlok nya harga di pasaran, dan tetap memberi pandangan positif mengenai bitcoin ini
member
Activity: 280
Merit: 10
Memang sangat pengaruh harganya, pada pergerakan di market gan, jika keliatan di market semakin sepi, maka harganya akan semakin murah,
Jika di market tidak sepi maka harga pun akan bergerak,
Maka lebih baik kita jangan hold terus, lebih baik kita putaran saja, agar bisa lebih bergerak market.
newbie
Activity: 830
Merit: 0
Cara menyikapi anjloknya harga uang virtual belakangan ini, ane kasih saran dalam pengalaman ane di dunia bitcoin, tetap lanjutkan segala project-project bitcoin agan, jangan sampai gara-gara harga yang anjlok kita sebagai pemburu coin malah patah semangat. terus pantau harga pasar , lihat setiap hari pergerakan coin apakah naik atau turun. yang terpenting kalau bagi ane, ane tetap fokus kerja offline apabila pekerjaan online bitcoin anjlok seperti saat ini.

Benar gan, kita jangan terlalu panic sehingga menganggap tidak ada harapan lagi di Bitcoin, malah sekarang adalah kesempatan besar untuk membeli Bitcoin
newbie
Activity: 39
Merit: 0
Dalam menyikapi anjloknya harga uang virtual, menurut ane lakukan pembelian dengan jumlah yg ideal gan,
Situasi ini kesempatan bagi investor utk lakukan  pembelian..terus pantau harga dan semoga harga uang virtual kedepan cepat merangkak naik..dan kita mendapat keuntungan dari investasi ini.
member
Activity: 210
Merit: 10
Cara menyikapi anjloknya harga uang virtual belakangan ini, ane kasih saran dalam pengalaman ane di dunia bitcoin, tetap lanjutkan segala project-project bitcoin agan, jangan sampai gara-gara harga yang anjlok kita sebagai pemburu coin malah patah semangat. terus pantau harga pasar , lihat setiap hari pergerakan coin apakah naik atau turun. yang terpenting kalau bagi ane, ane tetap fokus kerja offline apabila pekerjaan online bitcoin anjlok seperti saat ini.
benar agan kita tetap optimis untuk kenerja kita dalam berinvestasi di dunia cryptocurrency ini,jadi jangan dengan keadaan seperti ini kita jadi lemah semangat dalan usaha kita.
full member
Activity: 175
Merit: 100
Cara menyikapi anjloknya harga uang virtual belakangan ini, ane kasih saran dalam pengalaman ane di dunia bitcoin, tetap lanjutkan segala project-project bitcoin agan, jangan sampai gara-gara harga yang anjlok kita sebagai pemburu coin malah patah semangat. terus pantau harga pasar , lihat setiap hari pergerakan coin apakah naik atau turun. yang terpenting kalau bagi ane, ane tetap fokus kerja offline apabila pekerjaan online bitcoin anjlok seperti saat ini.
newbie
Activity: 79
Merit: 0
Akibat terlalu banyak dan lama memilih hold oleh bitcoiner akan mengakibatkan pasar mengalami tersendat jadi nilai mata uang virtual semakin menurun oleh sebab itu mari bergoyang market agar kembali menjadi rame.
Pages:
Jump to: