Pages:
Author

Topic: (diskusi) pemerintah cemas dangan bitcoin - page 6. (Read 1293 times)

full member
Activity: 294
Merit: 101
February 21, 2018, 11:42:28 AM
Hay agan agan semua, saya mau berdiskusi tentang pemerintahan di Indonesia yg belum melegalkan bitcoin, apakah pemerintah blom melegalkan bitcoin karna cemas bitcoin ini di pergunakan untuk hal  yg tidak baik, contohnya seperti pencucian uang, jual beli barang terlarang dengan bitcoin atau di pergunakan Teroris?? ..mari kita diskusikan

Kalau menurut pandangan saya walau di indonesia saat ini bitcoin belum di legalkan, tapi tidak masuk dikategori illegal.pemerintah tidak pernah melarang peredaran bitcoin di indonesia. Hanya saja ada beberapa himbauan untuk lebih berhati-hati di dunia moneycrypto ini.
Kalau pendapat agan tentang pemerintah cemas terhadap bitcoin menurut saya itu tidak mungkin, karna di indonesia saat ini bitcoin beredah sah-sah saja, hanya transaksi menggunakan bitcoin dilarang, itu menurut saya mungkin saja karna belum ada regulasi jelas tentang transaksinya di indonesia.
saat ini indonesia sedang mengkaji untuk regulasi terhadap bitcoin agar kedepannya peraturannya terarah.
member
Activity: 517
Merit: 10
February 21, 2018, 11:07:31 AM
Ane rasa alasannya kurang logis untuk menjadi alasan tidak ilegalnya bitcoin, sebagaimana kita ketahui bitcoin sudah legal di Jepang, Denmark dan lain-lain, dan sebagian negara mengatur bitcoin, jadi kalau memang berefek negatif seperti itu kenapa bitcoin bisa legal di negara tersebut,menurut ane bitcoin bisa di legalkan dengan mengatur bitcoin dan menjaga pergerakannya oleh negara.
full member
Activity: 350
Merit: 103
February 21, 2018, 10:03:35 AM
Hay agan agan semua, saya mau berdiskusi tentang pemerintahan di Indonesia yg belum melegalkan bitcoin, apakah pemerintah blom melegalkan bitcoin karna cemas bitcoin ini di pergunakan untuk hal  yg tidak baik, contohnya seperti pencucian uang, jual beli barang terlarang dengan bitcoin atau di pergunakan Teroris?? ..mari kita diskusikan
Mungki juga salah satunya sperti itu gan. Tapi saya rasa pemerintah hnya saja melihat bitcoin ini dari segi negatifnya saja padahal bnyak segi positif dari bitcoin ini. Contohnya bitcoin dapat meningkatkn perekonomian bagi penggunanya. Mengurangi tingkat pengangguran dan bnyak lagi. Entah apa yg mendasari pemerintah masih enggan melegalkan bitcoin. Tapi saya harap kedepannya bitcoin dapat diterima oleh pemerintah karena msyarakat bnyak yg percaya akan perkembngan bitcoin yg dapat membrikan keuntungan yg cukup menjajikan.
newbie
Activity: 126
Merit: 0
February 21, 2018, 09:09:28 AM
Semua pasti ada dampak positif dan negatifnya...  Tapi saya rasa lebih banyak dampak positifnya yang di dapat dari pengguna bitcoin...  Untuk segelintir orang yang menyalahgunakan untuk kejahatan mungkin pemerintah harus lebih jeli dalam menyikapi bukannya dengan melarang bitcoin di Indonesia yang mempunyai banyak dampak positif di masyarakat
full member
Activity: 434
Merit: 100
February 21, 2018, 09:02:06 AM
Hay agan agan semua, saya mau berdiskusi tentang pemerintahan di Indonesia yg belum melegalkan bitcoin, apakah pemerintah blom melegalkan bitcoin karna cemas bitcoin ini di pergunakan untuk hal  yg tidak baik, contohnya seperti pencucian uang, jual beli barang terlarang dengan bitcoin atau di pergunakan Teroris?? ..mari kita diskusikan

benar gan saat ini pemerintah cenderung melihat sisi negatif yang bisa dilakukan dengan bitcoin akan tetapi bukan tidak mungkin kedepan pemerintah akan melegalkan bitcoin, mengingat semakin meningkatnnya peminat bitcoin di indonesia seperti saat ini.
member
Activity: 308
Merit: 10
www.cd3d.app
February 21, 2018, 09:01:49 AM
Saya rasa kalau menurut saya pemerintah belum menyetujui bitcoin dikenakan takut akan banyak rakyat nya apalagi dikalangan pelajar maupun mahasiswa/i jadi malas belajar menuntut ilmunya untuk kemajuan membangun bangsa,dikarenakan sudah mudah mendapatkan uang di dunia bitcoin jadi malas deh kuliah atau sekolahnya,mungkin demikian pendapat saya,klau ini terjadi bisa saja nantinya negara kita kekurangan SUMBERDAYA MANUSIA,dikarenakan sidah mudah mendapatkan uang jadi malas kuliah untuk mendapatkan pekerjaan dari pemerintah untuk mendapatkan gaji dari negara.
member
Activity: 350
Merit: 11
February 21, 2018, 08:58:24 AM
Benar gan, Pemerintah memang sempat mengeluarkan argument tentang hal tersebut. Padahal kalau menurut saya hal itu bukanlah kendala karena untuk mencegah hal itu terjadi, pemerintah bisa membuatkan regulasi tentang penggunaan, tindak pidana dan sanksi terhadap pidana tersebut. Menurut saya, kita tidak perlu berharap Bitcoin akan menjadi mata uang kedua yang disahkan undang-undang, tapi setidaknya pengguna Bitcoin dihargai sama seperti pengguna dollar. Apalagi kalau ada regulasi, tentunya kejahatan dengan Bitcoin dapat berkurang. Apalagi keamanan yang ditawarkan Bitcoin sendiri sangat dibutuhkan dalam transaksi digital yang kerap terjadi.
jr. member
Activity: 392
Merit: 3
February 21, 2018, 08:54:04 AM
Hay agan agan semua, saya mau berdiskusi tentang pemerintahan di Indonesia yg belum melegalkan bitcoin, apakah pemerintah blom melegalkan bitcoin karna cemas bitcoin ini di pergunakan untuk hal  yg tidak baik, contohnya seperti pencucian uang, jual beli barang terlarang dengan bitcoin atau di pergunakan Teroris?? ..mari kita diskusikan
Mungkin kalo menurut pendapat saya . pemerintah kita masih belum melegalkan bitcoin.. karena pemerintah kita masih takut kalau bitcoin tidak di gunakan yang positif bahkan yang negatif seperti pencucian uang kan di Indonesia pusatnya banyak petinggi petinggi negara yang pada kondisi. Atau buat beli narkoba atau di jadikan sumber dana dari teroris.

Padahal kalo kita lihat dari sisi positifnya banyak sekali gan di Indonesia . mengurangi jumlah pengangguran dan menekan angka kemiskinan. Dan banyak lagi gan.
  *Yang paling terpenting dari itu semua.*
Alat digital bitcoin itu tergantung kepada setiap  orang yang menggunakan dan gimana mereka memanfaatkannya kalo dasar dan sifatnya buruk pasti di gunakan untuk sesuatu yang di larang agama dan negara.
Kalo dasar orang tersebut baik dan sifatnya terpuji di kalangan masyarakat pasti dia akan gunakan untuk sesuatu yang terpuji dan di sukai agama dan negaranya.
member
Activity: 266
Merit: 18
February 21, 2018, 08:40:36 AM
Munkin pemerintah cemas dengan keadaan bitcoin sekarang ini se olah- olah dengan bitcoin ini semacam tidak ada harga lagi bagi mata uang resmi kita dan jika bitcoin di legalkan di indonesia pasti akan banyak dampak negatif yang akan terjadi di Indonesia ini.
newbie
Activity: 37
Merit: 0
February 21, 2018, 08:37:07 AM
Seharusnya pemerintah mendiskusikan dan mengkaji bitcoin ini dengan pakarnya mengenai dampak negatif yang di timbulkan jika ada orang orang atau pengguna yang mensalah gunakannya suatu saat nanti, menurut pengetahuan saya juga jika soal hal yang membahas tentang kejahatan dunia digital atau kejahatan di internet kan sudah ada tuh cyber crime di tiap negara nah manfaatkan lah keahlian cyber crime itu untuk mengusut kejahatan yang ada dalam bitcoin.
full member
Activity: 518
Merit: 100
February 21, 2018, 08:30:14 AM
Salah satu alasan kuat pemerintah belum melegalkan bitcoin memang karena takut bitcoin di salah gunakan untuk kriminal, seperti baru-baru ini ada berita mengatakan bahwa seseorang membeli narkoba menggunakan bitcoin. Itu sangat merugikan masadepan bitcoin di negara ini.
bukan itu alasan utama nya menurut saya gan.ada kepentingan yang lebih besar dari pada itu.contoh mungkin motif ekonominya, pemerintah ingin semua yang menggunakan dikenakan pajak.kan sangat banyak jutawan baru dari dunia ini.nah inilah motif utama mereka.
yaps bener juga tuh gan memang kemungkinan kalau akan dilegalkan pasti langsung diberikan pajak untuk bitcoin tuh, tetapi alasan pemerintah masih belum melegalkan bitcoin karena belum ada nya regulasi yang jelas dan lagi bitcoin tidak memiliki kepala untuk mengatur harga nya dan bahkan tidak berbentuk, jadi itulah yang masih dipikirkan oleh pemerintah jika melegalkan bitcoin pasti akan banyak yang protes dari kubu kontra gan.
sr. member
Activity: 504
Merit: 250
February 21, 2018, 08:25:20 AM
Salah satu alasan kuat pemerintah belum melegalkan bitcoin memang karena takut bitcoin di salah gunakan untuk kriminal, seperti baru-baru ini ada berita mengatakan bahwa seseorang membeli narkoba menggunakan bitcoin. Itu sangat merugikan masadepan bitcoin di negara ini.
bukan itu alasan utama nya menurut saya gan.ada kepentingan yang lebih besar dari pada itu.contoh mungkin motif ekonominya, pemerintah ingin semua yang menggunakan dikenakan pajak.kan sangat banyak jutawan baru dari dunia ini.nah inilah motif utama mereka.
full member
Activity: 448
Merit: 100
February 21, 2018, 08:17:39 AM
Salah satu alasan kuat pemerintah belum melegalkan bitcoin memang karena takut bitcoin di salah gunakan untuk kriminal, seperti baru-baru ini ada berita mengatakan bahwa seseorang membeli narkoba menggunakan bitcoin. Itu sangat merugikan masadepan bitcoin di negara ini.
newbie
Activity: 112
Merit: 0
February 21, 2018, 08:12:53 AM
Hay agan agan semua, saya mau berdiskusi tentang pemerintahan di Indonesia yg belum melegalkan bitcoin, apakah pemerintah blom melegalkan bitcoin karna cemas bitcoin ini di pergunakan untuk hal  yg tidak baik, contohnya seperti pencucian uang, jual beli barang terlarang dengan bitcoin atau di pergunakan Teroris?? ..mari kita diskusikan

Sepertinya memang itu salah satu alasan pemerintah kita belum melegalkan bitcoin apalagi sekarang dinegara kita sedang ramainya peredaran narkoba akan sangat berbahaya jika bitcoin dimiliki oleh orang2 yang tidak bertanggung jawab
full member
Activity: 1064
Merit: 101
HELENA
February 21, 2018, 07:31:10 AM
Memang banyak pertimbangan erkait legal atau tidak nya bitcoin di indonesia karena alasan seperti pendanaan untuk terories serta money laundry tapi harusnya pemerintah mencari solusi atau suatu sistem yang dapat mengatasi masalah tersebur
newbie
Activity: 12
Merit: 0
February 21, 2018, 06:57:17 AM
Memang berat bagi pemerintah dalam memutuskan untuk melegalkan bitcoin.
Satu sisi bitcoin sangat berpengaruh dalam peningkatan pendapatan dan ekonomi masyarakat.
Namun di sisi lain, resiko bitcoin di lingkungan masyarakat juga sangat berat. Selain memikirkan kesejahteraan masyarakat, suatu kewajiban bagi pemerintah untuk lebih dulu memikirkan keamanan masyarakatnya..
full member
Activity: 649
Merit: 100
Binance #SWGT and CERTIK Audited
February 21, 2018, 06:33:52 AM
Pemerintah mulai cemas dengan kehadiran bitcoin, apalagi saat harga bitcoin pernah menyentuh harga hampir 250 juta lebih, hal yang paling membuat pemerintah khawatir dengan bitcoin karena akan semakin banyaknya masyarakat indonesia yang mulai suka dan mau bergabung dalam investasi bitcoin, sehingga banyak sekali masyarakat di indonesia yang lebih memilih untuk menginvestasi seluruh dan semua uang yang dimilikinya dalam bentuk bitcoin, dibandingkan dengan menyimpan uang di rekening bank yang tidak memiliki keuntunagan apapun, berbeda jika berinvestasi pada bitcoin bisa mendapatkan keuntungan yang besar nnatinya apalagi ketika harga bitcoin naik keuntungan yang bisa didapatkan snagat besar apalagi jumlah uang yang digunakan untuk berinvestasi sangat besar.

Cukup setuju dengan pendapat agan,karena otomatis pendapatan negara bisa berkurang.Akan tetapi kalau masalah pendapatan negara mungkin bisa dibuat undang-undang nantinya para bitcoiner harus bayar pajak sekian-sekian tiap tahunnya.Mungkin dengan begitu negara tetap bisa mendapatkan penghasilan,ditambah lagi dengan pajak penghasilan kita.
newbie
Activity: 5
Merit: 0
February 21, 2018, 06:33:36 AM
Hay agan agan semua, saya mau berdiskusi tentang pemerintahan di Indonesia yg belum melegalkan bitcoin, apakah pemerintah blom melegalkan bitcoin karna cemas bitcoin ini di pergunakan untuk hal  yg tidak baik, contohnya seperti pencucian uang, jual beli barang terlarang dengan bitcoin atau di pergunakan Teroris?? ..mari kita diskusikan
Pemerintah melalui Gubernur BI telah menyatakan sikap terhadap bitcoin, mereka melarang menngunakan bitcoin dengan alasan seperti yang agan sebutkan  di threath. sebenarnya pemerintah tidak perlu khawatir dengan itu, hanya saja perlu pengawasan dari pemerintah  agar pengguna bitcoin tidak melakukan kejahatan dengannya. dengan melarang bitcoin sama saja menghalang kesempatan yang seharusnya dimanfaatkan. pandangan ane sih gitu gan.
newbie
Activity: 47
Merit: 0
February 21, 2018, 06:27:49 AM
Hay agan agan semua, saya mau berdiskusi tentang pemerintahan di Indonesia yg belum melegalkan bitcoin, apakah pemerintah blom melegalkan bitcoin karna cemas bitcoin ini di pergunakan untuk hal  yg tidak baik, contohnya seperti pencucian uang, jual beli barang terlarang dengan bitcoin atau di pergunakan Teroris?? ..mari kita diskusikan
menurut saya pemerintah harus segera membuat regulasi tentang bitcoin ini, bukan apa karena jika tidak segera dibuatkan regulasi ditakutkan akan semakin sulit mengontrol perdagangan bitcoin yang saat ini sangat masif
full member
Activity: 336
Merit: 100
✅ The Most Complete Secure Cryptocurrency
February 21, 2018, 06:19:54 AM
Hay agan agan semua, saya mau berdiskusi tentang pemerintahan di Indonesia yg belum melegalkan bitcoin, apakah pemerintah blom melegalkan bitcoin karna cemas bitcoin ini di pergunakan untuk hal  yg tidak baik, contohnya seperti pencucian uang, jual beli barang terlarang dengan bitcoin atau di pergunakan Teroris?? ..mari kita diskusikan
Tak perlu dicemaskan, untuk saat ini pemerintah tidak melarang para user bitcoin investasi di bitcoin karena keuntungan untuk bank sangat besar, bayangkan satu kali transaksi maksimal 100 juta fee yang didapatkan bank kisaran 1% atau setara 1 juta untuk fee yang didapatkan bank, itu baru 1 orang pengguna, apalagi satu hari ada ribuan pengguna, berapa hasil bersih yang didapatkan bank, coba kita pikir secara logika positif
Pages:
Jump to: