Pages:
Author

Topic: [DISKUSI]Market Mulai Membaik? Setelah G20 Mengakui Crypto Sebagai Asset. - page 16. (Read 1387 times)

member
Activity: 336
Merit: 10
Ini sebuah kabar baik dan positif yang membuat para investor menjadi semangat lagi. Saya berharap kabar itu akan benar benar terjadi dan sedikit membantu untuk naiknya bitcoin. Karena saya lihat mulai semalam bitcoin mulai merangkak naik kembali. Semoga bitcoin tetap bisa kembali pada tahtanya di angka 297jt.
jr. member
Activity: 182
Merit: 1
Ini merupakan kabar yang ditunggu - tunggu oleh para bitcoiner semoga saja dengan pengakuan bitcoin di G20 menjadi sinyal positif bagi bitcoin terutama di Indonesia dan semoga saja harga bitcoin menjadi lebih baik lagi dari bulan - bulan sebelumnya dan yang paling utama adalah bitcoin menjadi barang pertukaran yang sah di negeri tercinta ini yaitu Indonesia, semoga hendaknya terkabulkan
jr. member
Activity: 364
Merit: 3
Dengan mendengar info seperti ini ane kembali semangat gan..dengan di akuinya crypto sebagai asset oleh G20,mudah2han btc bisa bangkit kembali melawan daripada kepahitan yang di lalui di beberapa bulan yang kamarin,dan bisa kembali ke tahtanya semula lagi..
member
Activity: 196
Merit: 10
Suatu kabar baik dan bagus gan. Mudah mudahan gan akan kembali ke masa jaya seperti akhir tahun kemarin. Kita sebagai bitcoiners cukup mendoakan yang terbaik agar bitcoin kembali ke masa jayanya  seperti dulu tahun lalu gan.
newbie
Activity: 266
Merit: 0
Kabar baik setelah beberapa bulan Bitcoin Bearish. Dan beberapa waktu lalu banyak kabar negatif tentang Crypto, kini G20 mengakui Crypto sebagai asset.
Dengan ini akankah harga Crypto akan membaik. Kalo menurut agan gimana nih, akankah Bitcoin kembali ke tahtanya? yang waktu itu sampai tembus 297jt.

Sumber : https://cointelegraph.com/news/g20-considers-crypto-as-assets-not-currencies-according-to-document-draft
Angin segar kembali mengembus kepada peencari bitcoiner lagi setelah membaca topic ini gan,dengan kini G20 mengakui crypto sebagai asset..saya yakin bitcoiner akan bangkit kembali ke tahtanya seperti di akhir tahun kemarin.dalam beberapa hari ini saja sudah terlihat harga btc sudah mulai mencapai 128 jt.semoga saja btc kembali melawan daripada kepahitan2 di bulan2 yang lalu,untuk mencapai ke tahtanya lagi...
member
Activity: 307
Merit: 10
syukur alkhamdulillah ini adalah kabar yang sangat bagus buat cryptocurrency semoga setelah adanya berita positif kayak gini harga bitcoin akan kembali tembus sampek 295 jt lagi,dan coin2 yang lain ya juga akan naik.y paling enggak harga coin setabil lah,gak menurun terus kayak kemarin2.dan semoga ada nya berita bagus kayak gini akan menarik para investor tuk membeli bitcoin lagi.😉
jr. member
Activity: 94
Merit: 5
Setahu saya bukan hanya G20 mengakui tentang bitcoin ini ada hal lain juga yang membuat bitcoin merangkak naik yaitu MTGOX. Exchange ini baru saja kena hack sebesar 160k btc. Dan hackernya sudah ketahuan dan mengembalikan btc dengan jumlah yg sama ke market tersebut. Jadi, bukan hanya G20 penyebab bitcoin merangkak keatas saat ini.
jr. member
Activity: 308
Merit: 5
dekcutmanis
Kabar baik setelah beberapa bulan Bitcoin Bearish. Dan beberapa waktu lalu banyak kabar negatif tentang Crypto, kini G20 mengakui Crypto sebagai asset.
Dengan ini akankah harga Crypto akan membaik. Kalo menurut agan gimana nih, akankah Bitcoin kembali ke tahtanya? yang waktu itu sampai tembus 297jt.

Sumber : https://cointelegraph.com/news/g20-considers-crypto-as-assets-not-currencies-according-to-document-draft

Semoga hal tersebut bisa membawa kearah yag positif bagi bitcoin atau cryptocurrency. Saya sangat mengapresiasikannya dan sangat senang akan berita ini.  Semoga bitcoin akan menjadi aset yang resmi di negara kita
full member
Activity: 294
Merit: 100
Semoga saja dengan pengakuan tersebut harga bitcoin di pasaran semakin membaik sehingga harga coin lain pun terkena imbas nya
newbie
Activity: 39
Merit: 0
Ane yakin Berita positif dari G20 tentang Bitcoin ini membuat harga kembali merangkak naik gan..karena berita2 positif ini membuat para investor kembali bersemangat untuk berinvestasi di dalam dunia cryptocurrency..
Dan semoga kita semua mendapatkan kesejahteraan dari investasi ini..
hero member
Activity: 1246
Merit: 501
Bersyukur kemarin saat pertmuan tidak ada kata larangan ataupun banned crypto bisa hancur harga . soalnya kontribusi dari ke 20 negara tersebut juga besar apalagi indonesia juga termasuk. bisa drop gak karuan kalau kemarin ada keputusan. tetapi bulan juli akan ada bahasan kembali soal crypto
full member
Activity: 795
Merit: 108
Inilah kabar positif yang di tunggu tunggu oleh para investor, dan pastinya akan mengembalikan kepercayaan para investor untuk berinvest kembali, secara otomatis harga pun pasti akan naik dan mudah2an harga bitcoin dan altcoin melebihi harga sebelumnya, terlihat nyata sekali dengan berita negatif dan positif harga dan kepercayaan sangatlah berpengaruh, maka dari itu mari sebarkan berita2 positif tentang crypto.
hero member
Activity: 2184
Merit: 599
ini sebuah awak yang baik bagi perkembangan kripto untuk masa depan, semoga dengan diakuinya Cyrpto sebagai Asset bisa menambah kepercayaan masyarakat luas dan membuat semua harga kripto kembali melambung tinggi seperti akhir tahun lalu Smiley
member
Activity: 406
Merit: 14
Kabar baik setelah beberapa bulan Bitcoin Bearish. Dan beberapa waktu lalu banyak kabar negatif tentang Crypto, kini G20 mengakui Crypto sebagai asset.
Dengan ini akankah harga Crypto akan membaik. Kalo menurut agan gimana nih, akankah Bitcoin kembali ke tahtanya? yang waktu itu sampai tembus 297jt.

Sumber : https://cointelegraph.com/news/g20-considers-crypto-as-assets-not-currencies-according-to-document-draft
kabar baik banget ini, kita tunggu saja gan pasti harga bitcoin segera menanjak ini. Pernyataan G20 itu sangat penting scara kumpulan negara negara ekonomi kuat. Kembali semangat bro.
newbie
Activity: 124
Merit: 0
Wah, finally kabar baik berhembus juga seiring G20. Dengan diakuinya crypto sebagai asset mudah -mudahan bitcoin makin naik lagi, berharap bisa tembus lebih dari puncaknya 😁

angin segar banget nih yaa, alhamdulillah kini sepertinya sudah  pada ijo ijo aja nih Grin kayaknya terkait harganya yang juga sudah mulai membaik berkat pengakuan ini. semoga bitcoin dan alt coin selalu dalam berita  baik sehingga bisa terus memperbaiki penilaian orang-orang diluar sana dan tentunya memperbaiki harga dari coin-coin.
newbie
Activity: 56
Merit: 0
Wah, finally kabar baik berhembus juga seiring G20. Dengan diakuinya crypto sebagai asset mudah -mudahan bitcoin makin naik lagi, berharap bisa tembus lebih dari puncaknya 😁
full member
Activity: 546
Merit: 100
Kabar baik setelah beberapa bulan Bitcoin Bearish. Dan beberapa waktu lalu banyak kabar negatif tentang Crypto, kini G20 mengakui Crypto sebagai asset.
Dengan ini akankah harga Crypto akan membaik. Kalo menurut agan gimana nih, akankah Bitcoin kembali ke tahtanya? yang waktu itu sampai tembus 297jt.

Sumber : https://cointelegraph.com/news/g20-considers-crypto-as-assets-not-currencies-according-to-document-draft

ini merupakan sebauh kabar baik bagi kita gan, dengan diakuinya matrauang crypto sebagai asset pada pertemuan G20 tentunya akan berdampak pada pergerakkan harga mata uang crypto yang mengalami kenaikkkan, jika untuk harga bitcoin yang bisa mencapai 297 juta mungkin bisa saja terjadi gan, namun kita kita tahu kapan waktunya bitcoin mencapai harga tersebut gan.


full member
Activity: 784
Merit: 212
Wow.  Ini kabar yang sangat bagus. Semoga dengan adanya pengakuan ini bitcoin kembali menjadi raja dan semakin melesat
sr. member
Activity: 914
Merit: 250
Making Smart Money Work
salah satu berita bagus yang di tunggu tunggu, karena dengan muncul nya berita baik ini berharap crypto dapat di kenal lebih luas lagi oleh masyarakat di dunia
dan tentu juga pulih nya market
full member
Activity: 280
Merit: 100
Berharap ini akan menjadikan dampak yang positif untuk perkembangan btc, dengan adanya hasil g20 yang mengakui crypto sebagai aset mudah mudah harga btc bisa naik kembali. Namun ane juga berharap dgn g20 mengakui sebagai aset akan di keluarkan regulasi regulasi sehingga pemerintahpun bisa melegalkan btc sebagai asset juga di indonesia.
Pages:
Jump to: