Pages:
Author

Topic: Ditjen Pajak: Keuntungan Bitcoin Kena Pajak bagaimana pendapatnya? - page 25. (Read 5138 times)

member
Activity: 224
Merit: 10
kalau berbicara soal pajak berarti bitcoin legal dahulu baru bisa dikenakan pajak dari sisi lain dalam pengenaan pajak harus ada undang-undangnya, kemungkinan ini merupakan berita yang bagus semoga beneran btc dilegalkan di indonesia. mungkin karena juga pemerintah melihat bahwasanya dari bitcoin mempunyai prospek yang besar untuk dikenakan pajak, sehingga bi melakukan peninjauan lebih mendalam
Saya setuju dengan pendapat agan.kalau masalah  pajak menurut saya pemerintah harus mengkaji ulang tentang Bitcoin atau berkompromi dengan otoritas Bitcoin. Biar masyarakatpun yang menggunakan Bitcoin mau membayar keuntungan dari Bitcoin.
jr. member
Activity: 392
Merit: 3
Iya setuju , semoga dengan adanya bitcoin di kenai pajak bitcoin   bisa  di legalkan pemerintah  dan bitcoin semakin maju dan berkembang  dan  bitcoin bisa banyak di kenal   banyak masyarakat
member
Activity: 1316
Merit: 10
Ane setuju aja sih gan kalo misalnya bitcoin dikenakan pajak. Tapi kalo bitcoin nantinya akan dikenakan pajak tentunya kita harus berbicara tentang legalitas bitcoin itu sendiri gan
Mungkin saja di kemudian hari bitcoin bisa segera dilegalkan
pendapat ane kalau bitcoin dikenakan pajak pastinya bitcoin harus di legalkan dulu baru bisa di ambil pajak.ane sangat mendukung bila bitcoin di kenakan pajak karena pendapatan dari bitcoin sangat besar jadi akan besar juga nantinya kena pajak dan hasil dari kita bayar pajak bisa di gunakan untuk di bangun berbagai sarana untuk masyarakat.
newbie
Activity: 80
Merit: 0
Berita bagus itu,,  lebih baik kek,,  keuntungan dari bitcoin kenak pajak,,,  berari ada penilaian positif dari pemerintah tentang bitcoin,,
newbie
Activity: 4
Merit: 0
Artinya pemerintah harus terlebih dahulu melegalkan bitcoin di indonesia donk gan agar bitcoin bisa dikenakan pajak. Untuk kita pengguna bitcoin mungkin akan lebih merasa aman karena pemerintah bisa memantau langsung, sehingga meminimalisir unsur penipuan dalam transaksi bitcoin karena ada hukum yang jelas.
sr. member
Activity: 700
Merit: 250
bro.. mau tanya neh. sebelumnya sorry kalau salah thread soalnya tadi mau posting di thread saldo 200 juta bisa di intip ditjen pajak tapi threadnya dah di lock.. jadi ane tanya ja di sini..
Yang mau ane tanyakan adalah misal kita punya saldo tabungan di bank 1,5 milyar gitu kira-kira kita kena pajak berapa persen ?? terus pajaknya itu tiap bulan atau setaon sekali bro ?? Trims kalau ada yang mau jawab
full member
Activity: 132
Merit: 100
gakpapa,Kalaupun kena pajak menurut ane sih ga apa2, asal jgn sampe bitcoin itu dilarang untuk dimiliki dan di perjual belikan. Trus memang harusnya sesuatu yg kena pajak itu harus barang yang legal, nah lebih baik di legalkan ini bitcoin sebelum kena pajak. Selain iyu pajaknya jangan juga terlalu gede, nanti opit kita bisa habis buat bayar pajak doank. .bisa buat bantu ekonomi indonesia
member
Activity: 67
Merit: 10
Ah jangan dikanakan pajak dulu..
Dilegalisasikan dulu mungkin baru oke..kalo dikenakan pajak untungnya  di satu pihak saja
Sementara pengguna  tidak leluasa  menekuni bidang bitcoin ini sebab ada keraguan takut di bitcoin di haram kan pemerintahh..
sr. member
Activity: 784
Merit: 314
Saya prediksi justru sebaliknya gan, dimana tahun 2018 ini akan jadi panggung untuk kampanye 2019 nantinya dan isu isu bitcoin akan meredup, saya memprediksikannya pemerintah akan mengambil kebijakan tentang bitcoin 2 atau 3 tahun kedepannya.

bisa saja dibalikkan faktanya gan , secara kita semua tahu bagaimana keadaan yang terjadi dalam pemilu ibukota kemarin, hal hal seperti itu bisa dijadikan senjata yang mematikan. secara saat ini Bitcoin sudah menjamur di seluruh dunia.

Apalagi dengan adanya ICO yang saat ini lagi digempar gemparkan dari Indonesia yaitu T*k*N**I itu bisa menjadi sesuatu yang baru nantinya di Indonesia dalam memperlakukan Regulasi bitcoin.
newbie
Activity: 37
Merit: 0
Sebagai warga negara yg baik ane setuju saja bila penghasilan dr bitcoin dikenakan pajak asal penggunaannya benar benar untuk kemajuan pembangunan bangsa dan negara.
Dan ini pertanda bitcoin akan menjadi mata uang digital yg akan diakui negara. Lo
member
Activity: 210
Merit: 35
Saya rasa di Tahun 2018 ini akan ada beberapa Negara baru yang akan menerima Bitcoin sebagai mata uang Digital dengan membuat regulasinya, dan Indonesia mungkin akan ikut mempelajaro mengenai regulasi mata uang kripto itu sendiri.
full member
Activity: 406
Merit: 100
Saat ini saya pantau di thread trending topix bisa dikatakan mungkin seperti ini bagaimana nasib Bitcoin di Indonesia kedepan ? ketika banyak perbincangan mengenai ini saya menemukan berita mengenai Bitcoin akan dikenakan Pajak. Lalu apakah ini bisa dikatakan sebagai pertanda Bitcoin akan dilegalkan Di Indonesia ? atau ini hanya isue saja.

Mari kita diskusikan bagaimana selanjutnya tahun 2018 nanti.
Saya mempunyai feel bahwasannya tahun 2018 akan menjadi polemix mengenai Bitcoin ini,kita tahu secara Pemilu semakin dekat dan bukan tidak mungkin menurut saya Bitcoin akan dijadikan Topix selanjutnya untuk suatu hal tertentu.Tetapi semoga saja ini hanya perasaan saya dan jangan sampai terjadi Sad

berikut berita yang saya dapatkan dari sosial media
https://katadata.co.id/berita/2017/12/06/ditjen-pajak-keuntungan-bitcoin-kena-pajak-dan-dilaporkan-di-spt

kalau memang bitcoin akan dikenakan pajak, dan peraturan jelas dikeluarkan oleh pemerintah, maka sebagai warga negara wajib mengikuti peraturan.
dan juga kalau memang sudah dikeluarkan pajak mengenai keuntungan bitcoin, maka kemungkinan besar bitcoin akan dilegalkan oleh pemerintah, itu menurut saya.
newbie
Activity: 155
Merit: 0
Bagi saya tidak masalah jika nantinyua bitcoin akan di kenakan pajak. Berarti otomatis pemerintah bakal melegalkan bitcoin di indonesia, ini sebuah keuntungan bagi kita para bitcoiner indonesa.
newbie
Activity: 13
Merit: 0
harus ada regulasi yang jelas terhadap aturan bitcoin itu sendiri jangan regulasi belum ada sudah harus di laporkan dengan SPT, tapi ketik aturan itu sudah jelas dan sudah dikaji dengan baik, ya sah-sah saja jika keuntungannya dikenakan pajak
dan di luar itu juga kita harus optimis tahun ini bitcoin di legalkan
full member
Activity: 392
Merit: 100
Kalau kita warga indonesia pasti nya harus kita wajib membayar kan pajak karena itu peraturan nya Negara kita. dengan kita membayar pajak tentu nya Negara bisa mencair kan bantuan kepada masyarakat yang layak menerima nya.
jr. member
Activity: 112
Merit: 1
Decentralize $15-Trillion Global Trade Industry
Jika pemerintah menerapkan pajak pada penghasilan bitcoin itu sih tidak apa apa asal dengan regulasi yang jelas dan tidak merugikan.
Tetapi sebelumnya pemerintah juga harus menetapkan status bitcoin legal.
member
Activity: 280
Merit: 12
Iyaa saya setuju gan kalau bitcoin dikenakan pajak otomatis pemerintah melegalkan bitcoin jika mereka ingin pajak dari hasil para bitcoiner gan
newbie
Activity: 32
Merit: 0
Berbicara soal pajak berarti bitcoin harus legal dahulu baru bisa dikenakan pajak (namun sewajarnya saja) dari sisi lain dalam pengenaan pajak harus ada undang-undangnya, kemungkinan ini merupakan berita yang bagus dan semoga bitcoin dilegalkan di indonesia untuk meningkatkan pendapatan negara
member
Activity: 280
Merit: 10
Saat ini saya pantau di thread trending topix bisa dikatakan mungkin seperti ini bagaimana nasib Bitcoin di Indonesia kedepan ? ketika banyak perbincangan mengenai ini saya menemukan berita mengenai Bitcoin akan dikenakan Pajak. Lalu apakah ini bisa dikatakan sebagai pertanda Bitcoin akan dilegalkan Di Indonesia ? atau ini hanya isue saja.

Mari kita diskusikan bagaimana selanjutnya tahun 2018 nanti.
Saya mempunyai feel bahwasannya tahun 2018 akan menjadi polemix mengenai Bitcoin ini,kita tahu secara Pemilu semakin dekat dan bukan tidak mungkin menurut saya Bitcoin akan dijadikan Topix selanjutnya untuk suatu hal tertentu.Tetapi semoga saja ini hanya perasaan saya dan jangan sampai terjadi Sad

berikut berita yang saya dapatkan dari sosial media
https://katadata.co.id/berita/2017/12/06/ditjen-pajak-keuntungan-bitcoin-kena-pajak-dan-dilaporkan-di-spt
Kalau udah dikenakan pajak dari keuntungan bitcoin berarti udah ada tanda-tanda untuk dilelegalkan tu gan. Dan kita sebagai warga nagara yang baik sudah sepatutnya untuk membayar pajak dari sekian persen dari keuntungan yang kita dapat.
Kalau masalah sangkut pautnya sama pemilu saya rasa tidak terlalu berpengaruh gan, karna sangat tidak logis kalu bitcoin dajadikan visi dan misi mereka. Patut kota tunggu gan, mudah-mudahan sih enggak ya....  😊
member
Activity: 373
Merit: 11
Saat ini saya pantau di thread trending topix bisa dikatakan mungkin seperti ini bagaimana nasib Bitcoin di Indonesia kedepan ? ketika banyak perbincangan mengenai ini saya menemukan berita mengenai Bitcoin akan dikenakan Pajak. Lalu apakah ini bisa dikatakan sebagai pertanda Bitcoin akan dilegalkan Di Indonesia ? atau ini hanya isue saja.

Mari kita diskusikan bagaimana selanjutnya tahun 2018 nanti.
Saya mempunyai feel bahwasannya tahun 2018 akan menjadi polemix mengenai Bitcoin ini,kita tahu secara Pemilu semakin dekat dan bukan tidak mungkin menurut saya Bitcoin akan dijadikan Topix selanjutnya untuk suatu hal tertentu.Tetapi semoga saja ini hanya perasaan saya dan jangan sampai terjadi Sad

berikut berita yang saya dapatkan dari sosial media
https://katadata.co.id/berita/2017/12/06/ditjen-pajak-keuntungan-bitcoin-kena-pajak-dan-dilaporkan-di-spt

Kalau menurut saya sih Gan mungkin keuntungan yang kita dapatkan jika Bitcoin dikenai pajak adalah sudah adanya peraturan ataupun undang-undang yang sah yang melindungi para pengguna Bitcoin baik itu dari segi keamanan maupun hal yang lainnya dan juga keuntungan yang bisa kita dapatkan yang lainnya adalah kita bisa menggunakan Bitcoin sebagai satu alat transaksi yang sah di Indonesia yang akan memberikan kemudahan bagi kita pengguna Bitcoin.
Pages:
Jump to: