Pages:
Author

Topic: Dugaan adanya manipulasi harga/volume token di exchange - page 3. (Read 536 times)

member
Activity: 378
Merit: 16
wah ini berbahaya bagi kelangsungan coin,jika kondisi ini benar adanya, semoga ini mendapat perhatian oleh moderator global dan cepat diproses untuk menjaga komunitas bitcoiners dan menjalankan aturan forum dengan bijaksana dan efektif.
sr. member
Activity: 726
Merit: 251
~snip

https://etherscan.io/token/0x6704b673c70de9bf74c8fba4b4bd748f0e2190e1#balances


kenapa hanya 46 address ? bukankah token ubex volume transaksi nya di exchange cukup besar ?
lalu siapa yang melakukan buy/sell ?


coba ente koreksi kembali.. yah cukup hilangkan hastag #balances pada link nyang ente sertakan
tertera..
Holders:    46 addresses
Transfers:     113
duhh ane malas telusuri setiap TxHash pada sitap ke 113 transaksi tersebut..
ya barang kali ente rajin bahkan kemungkinan ente salah satu investor ubex yang agak kritis..
sudah pasti ada beberapa yang dialokasikan kesetiap exchange yang tertera untuk market ubex ini..
member
Activity: 210
Merit: 10
Memang sepertinya sudah menjadi lumrah saja sebagai coin atau token baru launching di exchage harganya akan sedikit lebih dipermanis supaya dapat menarik perhatian para member atau investor.
member
Activity: 133
Merit: 22
Sepertinya bukan lagi rahasia umum memanipulasi harga/volume token pada cryptocurrency ini...
apalagi token ubex ini masih dalam tahap (extended) tokensale...jelas pasti ini salahsatu trik dan strategi agar investor minat berkontribusi membeli token tersebut pada phase ico?? nahhh soal manipulasi harga dimarket bahkan dev menyatakan hal ini..
setidaknya isu soal proyej ubex SCAM cuma rumor numpang liwat..
ane tidak bilang project ini scam , tapi dugaan manipulasi .

mari lihat data jika agan mengatakan ini adalah strategi .
data di CMC token ubex memiliki volume yang cukup besar , artinya banyak transaksi buy/sell di exchange .
coba agan lihat ada berapa banyak address yang memiliki token ubex .
hanya ada 46 address yang memiliki token ubex .
screenshoot :

https://i.imgur.com/Sd1fXxI.png

https://etherscan.io/token/0x6704b673c70de9bf74c8fba4b4bd748f0e2190e1#balances


kenapa hanya 46 address ? bukankah token ubex volume transaksi nya di exchange cukup besar ?
lalu siapa yang melakukan buy/sell ?
jr. member
Activity: 616
Merit: 8
Sepertinya bukan lagi rahasia umum memanipulasi harga/volume token pada cryptocurrency ini...
apalagi token ubex ini masih dalam tahap (extended) tokensale...jelas pasti ini salahsatu trik dan strategi agar investor minat berkontribusi membeli token tersebut pada phase ico?? nahhh soal manipulasi harga dimarket bahkan dev menyatakan hal ini..
setidaknya isu soal proyej ubex SCAM cuma rumor numpang liwat..
Walaupun projek ubex sedang dalam tahap (extended) tokensale, kenapa bisa langsung list di exchange idex? bukankan setelah selesai ico biasanya baru di list kan di exchange.
sr. member
Activity: 726
Merit: 251
Sepertinya bukan lagi rahasia umum memanipulasi harga/volume token pada cryptocurrency ini...
apalagi token ubex ini masih dalam tahap (extended) tokensale...jelas pasti ini salahsatu trik dan strategi agar investor minat berkontribusi membeli token tersebut pada phase ico?? nahhh soal manipulasi harga dimarket bahkan dev menyatakan hal ini..
setidaknya isu soal proyej ubex SCAM cuma rumor numpang liwat..
sr. member
Activity: 1876
Merit: 295
GOD is TRUE
Apakah mungkin itu BOT? kalau iya mah sudah tidak heran lagi gan apalagi kelasnya IDEX kelasnya binance saja ada Bot nya apalagi yang hanya market kecil makanya saya rada males untuk melakukan transaksi di idex bukanya menyebar FUD namun saya pribadi memang menghindari exhanger decentralisasi seperti IDEX,FORKdhelta dan Etherdelta.
member
Activity: 133
Merit: 22
~.~
~,~
saran ane pahami dulu apa itu blockchain dan apa fungsi nya .
pasti ente bakalan paham siapa saja yang ente maksud yang 'berwenang' .

oh iya , hampir ane lupa . pelajari juga membedakan mana transaksi yang normal dan tidak normal .

contoh transaksi diatas :
A ->B ; B ->A ; A ->B ; B ->A = transaksi tidak normal
sr. member
Activity: 1162
Merit: 252
kalau misalnya di dex udah biasa sih terjadi manipulasi gitu soalnya sudah banyak ico selain ubex yang ngelakuin ginian tetapi lihat aja ntar waktu semua token udah di tradingkan di market besar udah susah buat di manipulasi
jr. member
Activity: 120
Merit: 1
kalau tidak salah itu memang taktik dari timnya gan biar banyak yang beli tokennya. liat tuh harga tokennya sekarang lebih mahal dari harga iconya, coba nanti setelah di unlock semua. bisa down tuh.
full member
Activity: 854
Merit: 115
Dari yang saya dengar katanya memang setiap exchange ada bot nya untuk menaikkan volume trading gan. Yang jadi masalah, itulah yang membuat proposal ETF bitcoin ditolak oleh SEC. Ada beritanya di coindesk kalau tidak salah tadi pas saya baca ada 7 proposal yang ditolak.

apa hubungannya ini ya berita ETF  ditolak sama bot exchange? perasaan harga token-token tidak terlalu pengaruh terhadap berita-berita besar seperti ETF paling juga emak dan koin besar aja yg goyang.

iya untuk bot di exchange itu memang ada. setahau saya itu berfungsi untuk menyamakan harga antar sesama market
legendary
Activity: 2170
Merit: 1789
ane temukan transaksi yang mencurigakan yang ane duga tindakan ini dilakukan untuk memanipulasi harga token UBEX di Exchange.

address berikut secara bergantian melakukan transaksi sebagai TAKER/MAKER di Exchange IDEX market :

Hal ini sudah dikonfirmasi sama devnya di grup, memang ada token yang sudah unlock dan bisa ditradingkan di exchange. Ada yang bilang ini strategi UBEX buat menarik investor agar mau beli tokennya karena tertarik dengan harga di exchange yang fantastis. Dengan kata lain, tim UBEX membuat fake hype buat mendorong investor mau membeli tokennya di ICO yang notabene lebih murah. Padahal token yang dibeli investor masih di lock sampai ICO berakhir. Artinya, begitu token investor di-unlock, kemungkinan harga akan turun lagi.

Kalau agan ingin baca lebih jauh silakan lihat channel Kryptoleaks (t.me/kryptoleaks, bukan punya saya). Sebelumnya si UBEX ini juga nyantumin foto Ian Balina dengan caption yang isinya mendukung UBEX, kemudian si Ian menolaknya di Twitter. Entah kenapa saat ini tweet tersebut sudah hilang, tidak ada yang tahu pasti kenapa.
full member
Activity: 644
Merit: 101
hal seperti ini bukan hal yang baru. bahkan di market besar juga sering ada. ada yang mengaja memasang bot untuk melakukan order terus menerus agar harga token bisa berubah. dan menurut saya bot - bot seperti itu ada manfaatnya dan juga ada kerugiannya. terkadang bot bisa membuat harga naik perlahan atau bisa dibilang pemicu untuk terjadinya moment Pump. tapi sebaliknya jika bot - bot tersebut lakukan sell terus menerus pasti terjadi dump.
jr. member
Activity: 210
Merit: 2
melihat transaksi yang begitu banyak dalam waktu yang relatif singkat, ini sangat mengkhawatirkan, tetapi untuk memastikan bahwa telah terjadi memanipulasi harga token UBEX di Exchange saya tidak memiliki kewenangan ke sana, bisa saja itu Bot. semoga saja kebenarannya cepat terungkap.
member
Activity: 490
Merit: 28
Menurut ane, hampir semua cryptocurrency memanipulasi harganya, terutama pada proyek yang baru launching. Berbeda dengan proyek yang sudah memiliki produk yang telah dinikmati penggunanya, tokennya pasti akan stabil karena adanya sirkulasi yang tetap atas produknya.
newbie
Activity: 224
Merit: 0
semua exchanger pasti mempunyai bot,karena bot sendiri untuk memberikan daya tarik bagi para membernya dan calon membernya agar tertarik masuk dalam exchanger tersebut. kalau untuk manipulasi ini kita gak bisa langsung memutuskan karena ini wewenang dari exchangernya sendiri yang mengetahuinya. kita hanya mengikuti tradingnya sebagai member.
member
Activity: 420
Merit: 11
Dari yang saya dengar katanya memang setiap exchange ada bot nya untuk menaikkan volume trading gan. Yang jadi masalah, itulah yang membuat proposal ETF bitcoin ditolak oleh SEC. Ada beritanya di coindesk kalau tidak salah tadi pas saya baca ada 7 proposal yang ditolak.
jr. member
Activity: 462
Merit: 2
Kita sebenarnya tidak bisa mengatakan hal,ini sebuah permainan terhadap Exchange Market idex,karena kita tidak ada wewenang/hak, untuk mengatakan hal ini, biar yang wewenang memponis hal tersebut,
Kita cuma mengharap yang terbaik bagi market idex.
Bila hal menipulasi harga tentu sudah duluan yang menemukan pihak baik dari global maupun yang berwenang tentang hal ini.
member
Activity: 938
Merit: 10
Inflasi menyebabkan harga-harga barang naik. Tampaknya akan ada hiperinflasi uang kertas yang terjadi akibat manipulasi emas dan perak yang dilakukan kaum kapitalis agaknya dapat dibenarkan. Hal ini, tak lain karena saat ini, emas yang nilainya setara dengan alat tukar, hanya dijadikan sebagai mata dagangan semata, bukan sebagai alat tukar itu sendiri
sebenarnya saya tidak mengerti pendapat anda bagaimana dan anda mengatakan emas atau perak, bukannya permasalahannya tentang token ubex.
jr. member
Activity: 70
Merit: 7
~
Bisa jadi itu pakai bot gan, tapi kalo bener ya manipulasi ya ada resikonya kek coin BCN Di binance itu di manipulasi oleh binance kenaikannya gila banget itu , dan akhirnya menerima akibatnya lupa saya akibatnya apa ya.
Pages:
Jump to: