Pages:
Author

Topic: Faktor-faktor Penyebab Hilangnya Bitcoin Anda - page 21. (Read 2502 times)

full member
Activity: 504
Merit: 110
CurioInvest [IEO Live]
Sebagai seorang newbie dalam dunia per cryptocurrency an, mungkin banyak hal yang belum saya pahami. Dari mulai apa itu mata uang kripto, bagaimana cara kerjanya dan bagaimana kegunaannya.

Bitcoin adalah aset berharga, dan transaksi dengan bitcoin dijamin aman.

Yang saya mau tanyakan, resiko dari kepemilikan bitcoin. Apa saja faktor yang dapat menghilangkan bitcoin yang sudah lama kita kumpulkan?
Apakah dirampok, dicopet atau karena kebakaran? Itu untuk mata uang riil, sedangkan bitcoin mata uang virtual. Mohon ilmunya master-master. Biar bisa jaga-jaga.
kunci utama nya ada di diri kita sendiri gan, karena yang memegang semua koin yang kita punya itu adalah diri kita sendiri, jadi apa yang akan kita lakukan pertama kali jika kita sudah mendapatkan atau kita sudah memiliki altcoin atau bitcoin, tentu kita akan menjaga dengan baik, bagai mana cara nya, jelas kita akan lebih berhati-hati lagi dalam melakukan apapun, terutama ketika bergabung dalam sebuah proyek, di situ kita pasti pernah melihat Private Key yang ada dalam spreadsheet, siapa yang melakukan nya, tidak lain adalah keteledoran yang kita buat sendiri, jika sudah kejadian seperti itu, siapa yang akan bertanggung jawab, siapa yang mau di salah kan, tentu diri kita sendiri, dan apa juga yang akan terjadi dengan koin-koin yang kita punya, ZOONK, hangus dalam hitungan detik, jadi inti dari semua nya yang ada dalam forum ini, utamanya yang berhubungan dengan altoin, bitcoin, wallet dan lain-lain, itu semua ada di diri kita sendiri gan, sedikit saja kesalahan yang kita buat, maka akan berakibat fatal, sedikit pesan dari ane, berhati-hatilah, jaga akun kita dengan sebaik mungkin, apalagi yang berhubungan dengan wallet kita, Private Key utamanya, jangan sampai kita teledor dalam hal tersebut, hanya itu saja. Terimakasih.
full member
Activity: 840
Merit: 137
hal hal yang bisa menyebakan kehilangan semua coin yang tersimpan dalam wallet :

1. yang paling fatal ialah teledor/kurang hati hati dalam penyimpanan berkas yang berhubungan dengan wallet.

2. keyloger/sejenis trik pengkodean yang sering digunakan oleh peretas, dengan menanam kunci kode diberbagai web, untuk bisa mengendalikan
    komputer yang sudah tertanam keyloger/ kuncikode. disarankan menggunakan antivirus yang support
    untuk filter keyloger dan jangan sembarangan mengklik link, iklan yang mencurigakan. biasanya banyakt pada web download.

3. penyelinap/teman atau rekan dekat yang mungkin saja mencuri data data agan dari laptop/PC/Hp. kalau bisa semua perangkat menyimpan berkas
    wallet agan diberi password yang cuman agan yang tau. jarang sih, tp ga ada salhnya lebih hati2 kalau berteman.

4. yang terakhir sangat jarang sih terjadi, yaitu tidak sengaja memformat berkas wallet. apalagi setiap wallet mempunyai code yang panjang untuk setiap
    privat key nya, jadi mustahil untuk bisa menghafal.. nah kalau agan ga sengaja menformat berkas nya.. say goodbay lah sama coin coinnya.

sejauh ini hanya hal ini yang menurut saya sangat rawan dan yang sudah pernah terjadi, moga manfaat.
dan kalau ada yang kurang tepat, mohon maaf dan maklum, masi pemula soalnya. Smiley
sr. member
Activity: 588
Merit: 255
Sebagai seorang newbie dalam dunia per cryptocurrency an, mungkin banyak hal yang belum saya pahami. Dari mulai apa itu mata uang kripto, bagaimana cara kerjanya dan bagaimana kegunaannya.

Bitcoin adalah aset berharga, dan transaksi dengan bitcoin dijamin aman.

Yang saya mau tanyakan, resiko dari kepemilikan bitcoin. Apa saja faktor yang dapat menghilangkan bitcoin yang sudah lama kita kumpulkan?
Apakah dirampok, dicopet atau karena kebakaran? Itu untuk mata uang riil, sedangkan bitcoin mata uang virtual. Mohon ilmunya master-master. Biar bisa jaga-jaga.
Kehilangan bitcoin bisa disebabkan karena kelalaian pengguna baik itu dalam menyimpan data akun  , mengakses di perangkat yang bermalware ataupun jaringan yang tidak aman . Jadi bukan karena kebakaran ataupun perampokan . Musibah fisik tidak berakibat kehilangan aset digital . Kecuali yang bersangkutan amnesia .
member
Activity: 142
Merit: 10
Kalau menurut saya, kunci utamanya adalah email dan paswodnya kalau sudah tidak ingat lagi..pasti semua bitcoin kita hilang gan.faktor lain bisa jadi juga salah masuk kode dompet sehingga tidak bisa nyambung ke akun btc kita..di saat kita wd..ini banyak juga terjadi gan...
Saya setuju dengan Aiyoky karena salah satu penyebab faktor hilangnya bitcoin bisa karenakan tidak ingat lagi gmail dan paswordnya dari sini bisa ambil kesimpulannya untuk mengamankan bitcoin dengan sebaik mungkin harus dengan mamakai pengamanan google authy.
member
Activity: 448
Merit: 15
Faktor besar kehilangan bitcoin kalau menurut saya penyebabnya adalah diri kita sendiri, kenapa saya bilang begitu, alasanyan adalah kita sering lalai dalam menyimpan dan memproteksi keamanan akun kita dan kita bisa saja ceroboh dalam menyimpan sandi akun kita sehingga tak sengaja diketahui orang lain dan menguras isi akun kita, hal ini berdasarkan pengalaman dari yang saya pernah rasakan dan ini menjadi pelajaran yang berharga untuk saya.

Pengalaman yang sangat menyakitkan untuk diterima gan, semoga tidak terjadi sama saya kedepannya. Saya mencoba untuk menambahkan sedikit gan, selain kelalaian kita dalam mengontrol privasi akun, tempat kita untuk menyimpan bitcoin juga akan berpengaruh terhadap keamanan aset kita gan. Hal ini selaras dengan adanya dompet yang tersedia di playstore yang menguras habis aset pengguna yang tersimpan didalamnya pada beberapa waktu yang lalu gan. Maka dari itu, dalam memilih dompet penyimpanan aset juga harus menjadi sebuah pertimbangan agan.
newbie
Activity: 28
Merit: 0
kita sebagai newbie jangan hanya berdiam saja, perbanyak membaca informasi masalah cara kerja menambang bitcoin, terkadang kita teledor membuka akun wallet kita di laptop temen dan lupa untuk menutup kembali dan itu salah satu faktor penyebab hilangnya bitcoin kita, antisipasi dan refleksi diri kita sangatlah berperan untuk menjaga keamanan akun kita
member
Activity: 574
Merit: 25
Faktor besar kehilangan bitcoin kalau menurut saya penyebabnya adalah diri kita sendiri, kenapa saya bilang begitu, alasanyan adalah kita sering lalai dalam menyimpan dan memproteksi keamanan akun kita dan kita bisa saja ceroboh dalam menyimpan sandi akun kita sehingga tak sengaja diketahui orang lain dan menguras isi akun kita, hal ini berdasarkan pengalaman dari yang saya pernah rasakan dan ini menjadi pelajaran yang berharga untuk saya.
jr. member
Activity: 201
Merit: 1
faktor faktor kehilangan penyebab hilang nya bitcoin mungki sudah di jabar kan oleh para senior senior di pendapat sebelum nya,saya hanya ingin menambahkan berdasarkan pengalaman atau sharing dari beberapa orang yang pernah kehilangan bitcoin,yang inti nya ,JANGAN LALAI atau bahasa kami JANGAN JOROK dan harus lebih selektif memilih kawan yang harus anda percayai,karena ini menyangkut dengan uang dan biasa nya uang bisa membuat seseorang gelap mata dan bisa merubah kepribadian seseorang,mungkin yang pada awal nya kita sangat percaya pada dia tetapi karena ada nya kesempatan bukan tidak mungkin orang yang kita percayai akan menjadi jahat dan tega mencuri milik kita.
newbie
Activity: 18
Merit: 0
Kehilangan Bitcoin tergantung keseriusan manage akun tersebut, harus ada backup data untuk yang berbau penting misal Private key hati-hati dengan website pisang itu saja mungkin dari saya, mungkin ada master yang mau menambahkan
full member
Activity: 210
Merit: 100
Spectiv VR Crowdsale: 12/08/17
Sepertinya karena kelalaian manusia itu sendiri. Misalnya salah kasih private key yang seharusnya ETH Address, bitcoin di simpan dalam sebuah alat benda seperti flashdisk/HDD/memory card/laptop dimana ketika hilang maka kita sulit mendapatkannya kembali, kemudian lupa akun sendiri, tidak mengaktifkan keamanan 2 faktor, bitcoin dicuri karena masuk situs/web scam, mungkin yang paling tidak bisa dihindari adalah internet sudah tidak bisa berfungsi lagi. Hahaha.... Itu aja sih yang saya tahu.
jr. member
Activity: 52
Merit: 1
Silahkan mampir ke website saya gan, ada beberapa tips dan trick terkait pertanyaan yang agan sampaikan http://cryptolocho.com/2017/10/19/cara-mengamankan-bitcoin/.

Suwun
Saya udah kunjungi websitenya, yang saya tanyakan apa yang akan terjadi ketika kita salah mengirimkan address ternyata kita memasukkan private key, apakah koin yang kita miliki akan hilang. Padahal address berbeda dengan private key dalam jumlah digitnya.
Syukran.
member
Activity: 238
Merit: 13
Banyak penyebabnya yang mengakibat kan hilangnya bitcoin yang kita miliki gan,sebagai contoh agan login bukan di alamat resminya melainkan login di link phising,bahkan jika agan mengakses ataupun masuk ke link vip di wifi publik maka itu sangat berbahaya gan.
full member
Activity: 546
Merit: 100
Ane rasa banyak faktornya gan. Salah satunya keteledoran kita sendiri, kadang lupa logout pas buka btt di warnet, akhirnya diambil orang btc kita. Atau kadang ulah usilnya para hacker. Tapi alhamdulillah selama ini ane gak pernah ngalami. Paling2 dapat zoonk dari suatu project. maklum namanya juga usaha.

benar gan, memang banyak hal yang bisa terjadi jika kurang berhati-hati dalam mengelola akun bitcoin, salah satu resiko yang mungkin terjadi adalah hilangnya bitcoin yang kita punya, jadi hendak lah kita lebih teliti dalm bermain didunia crypto ini gn, karena setiap resiko dan keruagian yang terjadi akan menjadi tanggung jawab kita sendiri.


member
Activity: 602
Merit: 11
Kalau menurut saya gan,faktor utama yang menyebabkan bitcoin kita hilang kecobohan kita sendiri dalam mengelola akun,sehingga bisa di curi imail kita atau paswod aku,hal lain yang menbuat bitcoin hilang kena phising dan kena hacker gan
memang gan yang paling banyak terjadi biasanya karena kelalaian kita, kadang kita tidak sadar mengklik link yang salah sehingga kita memasukkan user id dan paswword, karena salah satu huruf alamat web saja itu sudah fatal akibatnya
sr. member
Activity: 1568
Merit: 324
https://duelbits.com/
Kalau menurut saya gan,faktor utama yang menyebabkan bitcoin kita hilang kecobohan kita sendiri dalam mengelola akun,sehingga bisa di curi imail kita atau paswod aku,hal lain yang menbuat bitcoin hilang kena phising dan kena hacker gan
member
Activity: 252
Merit: 11
Sebagai seorang newbie dalam dunia per cryptocurrency an, mungkin banyak hal yang belum saya pahami. Dari mulai apa itu mata uang kripto, bagaimana cara kerjanya dan bagaimana kegunaannya.

Bitcoin adalah aset berharga, dan transaksi dengan bitcoin dijamin aman.

Yang saya mau tanyakan, resiko dari kepemilikan bitcoin. Apa saja faktor yang dapat menghilangkan bitcoin yang sudah lama kita kumpulkan?
Apakah dirampok, dicopet atau karena kebakaran? Itu untuk mata uang riil, sedangkan bitcoin mata uang virtual. Mohon ilmunya master-master. Biar bisa jaga-jaga.
yang pling sering kita temukan akibatnya salah PK/ETH yang disimpannya. kemudian ada juga terlalu mempercayai sama rekannay sendiri. krna kita tidak mungkin sampai mempungkiri hal2 yang JAIL sama rekan kita sndiri. kemungkinan besar juga akan hilang bitcoin yang kita simpan agan. ada juga salah saat membeli coin, misalnya dari harga naik malah membelinyan.
member
Activity: 294
Merit: 30
The future of advertisement intelligence
Dalam bitcoin kita pasti ada resiko yg tak terduga misal dalam trading kita beli dalam harga yg tinggi kemudian tidak mempunyai harga sama sekali dan itu sudah dirasakan para bitcoiners dalam penyimpanan wallet juga harus hati hati gan di laptop harus ada antivirus yg baik jgan pernah asal klik jika ada iklan di web yg agan kunjungi mungkin seperti itu gan yg ane tahu
jr. member
Activity: 322
Merit: 1
Seorang pemula masih sangat buta akan istilah istilah di bitcoin.apalagi  uang kripto..memang semua perlu pemandu yg ahli paling tida bisa memberi masukan buat jaga jaga bitcoin jgn sampai hilang..yg saya mau tau faktor apasaja bitcoin hilang apa karena kuran berkualitas saat menjawab pertanyaan di rubrik bitcoin tersebut..kita menunggu pakar memberi kejelasan.
full member
Activity: 490
Merit: 100
Sebagai seorang newbie dalam dunia per cryptocurrency an, mungkin banyak hal yang belum saya pahami. Dari mulai apa itu mata uang kripto, bagaimana cara kerjanya dan bagaimana kegunaannya.

Bitcoin adalah aset berharga, dan transaksi dengan bitcoin dijamin aman.

Yang saya mau tanyakan, resiko dari kepemilikan bitcoin. Apa saja faktor yang dapat menghilangkan bitcoin yang sudah lama kita kumpulkan?
Apakah dirampok, dicopet atau karena kebakaran? Itu untuk mata uang riil, sedangkan bitcoin mata uang virtual. Mohon ilmunya master-master. Biar bisa jaga-jaga.
Yang menyebabkan hilang nya bitcoin kita faktor utama adalah kelalain kita sendiri gan,tidak hati hati dalam menjaga akun kita,faktor lain yang membuat bitcoin hilang akun kita kena phising dan hackers atau data kita di curi
Itu lah faktor yang saya tau gan
newbie
Activity: 33
Merit: 0
Menurutku si faktor paling besar adalah kelalaian atas diri kita sendiri gan,  kita harus hati2 dan teliti agar hal2 yang bersifat privacy tidak di share,  kita kadang lupa memasukkan pasword eth,  padahal yg di minta hanya addres eth,  itu yg membuat bitcoin kita gampang hilang
Pages:
Jump to: