Pages:
Author

Topic: [Global Cryptocurrency] Apakah Anda Pernah berfikir Seperti ini? - page 12. (Read 1831 times)

newbie
Activity: 98
Merit: 0

Halo Semua, Sebagai seorang yang menekuni dunia mata uang digital khususnya "Cryptocurrency"  kita di wajibkan mengikuti semua aktivitas yang mempengaruhi votalitas harga mata uang digital kripto. Nah, Dalam postingan ini saya akan sedikit mengkaji tentang perkembangan mata uang digital kripto ini yang mulai menghebohkan dunia di akhir tahun 2017 yang mengalami lonjankan harga hingga $20K.

Dalam chart di atas yang saya ambil dari  salah satu situs Market Capitalization coincheckup.com, bahwa  Total Global Crypto Market Cap mengalami lonjakan di bulan November - desember 2017. Hal itu, berbarengan dengan kepopularan pogram initial coin offering (ico) dan ini mengingatkan saya terhadapa salah satu teknik trading yang di kenal "fundamental" yang dimana apabila terjadi permintaan yang sngat kuat maka akan mendorong harga melesat ke atas, dan hal itu terbukti.

mungkin masih banyak orang disini menyakini bahwa Q4 adalah suatu moment dimana mata uang digital kripto mulai menguap dan itu di buktikan dengan tahun-tahun sebelumnya. Akan tetapi hal ini berbeda di tahun Q1 2018 yang mengalami penyusutan harga hingga 78%  di harga $6,7K , yang jadi pertanyaan nya adalah bukankah selama masuk tahun 2018 ini banyak proyek blockchain (dapp) yang masuk tapi kenapa harga coin utama seperti Bitcoin dan ethereum merosot jauh? apakah ini hanya spekulasi satu dua yang berkecimpung dalam kripto saja yang hanya mengambil kesempatan untuk mendapat pundi-pundi uang dengan mudah?

Catatan: kita udah masuk Q2 2018 ,moment dimana para bitcoiner mengharapa harga naik !

Setuju gan, turunnya harga bitcoint (cryptocurrency) juga di picu oleh penolakan beberapa negara seperti Cina dan india yang memberikan peringatan keras bagi warganya agar tidak menjadikan bitcoint sebagai investasi serta melarang peredarannya. Hal ini bisa dimanfaatkan oleh pemilik modal besar untuk mengoyahkan harga dengan menjual bitcoint secara besar-besaran yang mengakibatkan turunnya harga bitcoint.
newbie
Activity: 196
Merit: 0

Halo Semua, Sebagai seorang yang menekuni dunia mata uang digital khususnya "Cryptocurrency"  kita di wajibkan mengikuti semua aktivitas yang mempengaruhi votalitas harga mata uang digital kripto. Nah, Dalam postingan ini saya akan sedikit mengkaji tentang perkembangan mata uang digital kripto ini yang mulai menghebohkan dunia di akhir tahun 2017 yang mengalami lonjankan harga hingga $20K.

Dalam chart di atas yang saya ambil dari  salah satu situs Market Capitalization coincheckup.com, bahwa  Total Global Crypto Market Cap mengalami lonjakan di bulan November - desember 2017. Hal itu, berbarengan dengan kepopularan pogram initial coin offering (ico) dan ini mengingatkan saya terhadapa salah satu teknik trading yang di kenal "fundamental" yang dimana apabila terjadi permintaan yang sngat kuat maka akan mendorong harga melesat ke atas, dan hal itu terbukti.

mungkin masih banyak orang disini menyakini bahwa Q4 adalah suatu moment dimana mata uang digital kripto mulai menguap dan itu di buktikan dengan tahun-tahun sebelumnya. Akan tetapi hal ini berbeda di tahun Q1 2018 yang mengalami penyusutan harga hingga 78%  di harga $6,7K , yang jadi pertanyaan nya adalah bukankah selama masuk tahun 2018 ini banyak proyek blockchain (dapp) yang masuk tapi kenapa harga coin utama seperti Bitcoin dan ethereum merosot jauh? apakah ini hanya spekulasi satu dua yang berkecimpung dalam kripto saja yang hanya mengambil kesempatan untuk mendapat pundi-pundi uang dengan mudah?

Catatan: kita udah masuk Q2 2018 ,moment dimana para bitcoiner mengharapa harga naik !
Menurut saya pada kuartal keempat tahun 2017 yang lalu terjadi lonjakan harga yang sangat tinggi terhadap bitcoin maupun eth. Hal ini lebih besar disebabkan karena masuknya investor2 baru yang mulai menanamkan modalnya pada cryptocurrency yang mengharapkan project2 nya akan menguntungkan. Kemudian sampai pada kuartal pertama dan kedua tahun 2018 kenapa harga bitcoin turun?, karena harapan2 investor untuk mendapatkan keuntungan tidak terealisasi akibat banyak project yang abal2, ditambah dengan pelarangan2 oleh sebagian Negara yang membuat investor untuk sementara menahan diri unruk tidak menanamkan modalnya.
sr. member
Activity: 1050
Merit: 254
Kebetulan ane pernah lihat graphic harga bitcoin disetiap awal tahun dari sekitar tahun 2013/14 sampai sekarang dan emang hasilnya itu setiap awal bulan di tahun yang baru pasti mengalami penurunan tapi baru kali ini memang yang paling parah menurut ane soalnya sampai diatas 50% penurunannya di harga bitcoin dan altcoin lainnya.

Q2 2018 emang udah disaat ini kita, cuma sampai sekarang sayangnya belom ada tanda tanda kenaikan harga cryptocurrency. Ane harap bulan ini mulai ada tanda tanda kenaikan, walaupun perlahan tapi yang penting naik.
member
Activity: 672
Merit: 10
umachit.fund
saya gan sempat berfikir seperti ini, ketika saya tau dunia bitcoin, saya tertarik akan aktivitas didalamnya. sebagai seorang lulusan ekonomi saya rasa ini adalah aktivitas yang sejalur dengan predikat saya. aktivitas naik turun harga pasar saat ini sperti tidak biasanya
jr. member
Activity: 110
Merit: 1
Saya setuju pk,saya mengenal dunia BTC di akhir tahun 2017 dimana harga BTC dan all coin sedang mengalami harga yang sangat tinggi,disitu saya dijelaskan oleh senior saya memang jika diakhir tahun mengalami kenaikan yang drastis atau bisa dikatakan kita panen akhir tahun ,untuk awal tahun kita harus bersabar menunggu harga yang naik turun.
Apalagi sekarang banyak isu negatif tentang BTC baik dari siaran tv atau dari medsos.bisa jadi benar yang bapak2 sampaikan jika hal negatif itu berdampak pada harga BTC dan coin lainnya.
Semoga di akhir tahun nanti kita bisa menikmati hasil seperti tahun kemarin.
sr. member
Activity: 756
Merit: 250
CryptoTalk.Org - Get Paid for every Post!
harga turun bisa jadi karena berita negatif dan banyaknya yang nge block iklan cryptocurrent. apalagi yang block perusahaan besar yang uda punya nama.
yang saya pikirkan, crypto emang kayak gini gan. diawal tahun merupakan awal untuk beli coin nya, diakhir tahun untuk jual coin nya. karena betul kata agan ditiap tahun kemaren juga statistik menunjukkan awal tahun pasti dibawah titiknya.
tapi bisa jadi ada yang beda, karena tahun ini banyak yang lebih mengenal bitcoin.
newbie
Activity: 126
Merit: 0
Sebelum-sebelumnya atau awal-awalnya emang tidak pernah terfikirkan sama sekali gan mengenai mata uang dunia digital yang sangat pesat di jaman sekarang dengan perkembangan yang signifikan sangat cepat sekali perkembangannya
member
Activity: 616
Merit: 10
Efek terbesar dari penurunan harga bitcoin menurut saya adalah karna isu-isu negatif yang akhir2 ini menerpa bitcoin. Semoga di pertengahan tahun 2018 akan ada kabar baik buat kita semua.

Jelas sekali gan faktor yang paling signifikan yang menyebabkan dropnya harga bitcoin pada saat ini adalah isue2 negatif yang beredar di dalam negeri maupun secara global,  terlihat dari grafik bahwa semenjak berakhirnya tahun 2017 sampai saat ini trennya menurun dan untuk memprediksi pun sepertinya sulit karena fluktuasi harga ditentukan oleh faktor eksternal secara global, menurut ane pada kuartal 3 dan 4  biasanya menjadi ukuran indikasi naik atau tidaknya harga semoga trennya naik gam
jr. member
Activity: 322
Merit: 1
Benar gan tahun ini serba salah apakah ini persaingan bisnis yg nyata atau pun persaingan untuk saling menjatuh kan banyak perusahaan menutup iklan promosi btc .kpertanysan nya kenapa bi seperti itu..kenapa perusahaan tersebut..malarang iklan btc..dimana sumber permasalahan semua ini..?
jr. member
Activity: 94
Merit: 5

Halo Semua, Sebagai seorang yang menekuni dunia mata uang digital khususnya "Cryptocurrency"  kita di wajibkan mengikuti semua aktivitas yang mempengaruhi votalitas harga mata uang digital kripto. Nah, Dalam postingan ini saya akan sedikit mengkaji tentang perkembangan mata uang digital kripto ini yang mulai menghebohkan dunia di akhir tahun 2017 yang mengalami lonjankan harga hingga $20K.

Dalam chart di atas yang saya ambil dari  salah satu situs Market Capitalization coincheckup.com, bahwa  Total Global Crypto Market Cap mengalami lonjakan di bulan November - desember 2017. Hal itu, berbarengan dengan kepopularan pogram initial coin offering (ico) dan ini mengingatkan saya terhadapa salah satu teknik trading yang di kenal "fundamental" yang dimana apabila terjadi permintaan yang sngat kuat maka akan mendorong harga melesat ke atas, dan hal itu terbukti.

mungkin masih banyak orang disini menyakini bahwa Q4 adalah suatu moment dimana mata uang digital kripto mulai menguap dan itu di buktikan dengan tahun-tahun sebelumnya. Akan tetapi hal ini berbeda di tahun Q1 2018 yang mengalami penyusutan harga hingga 78%  di harga $6,7K , yang jadi pertanyaan nya adalah bukankah selama masuk tahun 2018 ini banyak proyek blockchain (dapp) yang masuk tapi kenapa harga coin utama seperti Bitcoin dan ethereum merosot jauh? apakah ini hanya spekulasi satu dua yang berkecimpung dalam kripto saja yang hanya mengambil kesempatan untuk mendapat pundi-pundi uang dengan mudah?

Catatan: kita udah masuk Q2 2018 ,moment dimana para bitcoiner mengharapa harga naik !
Terlalu banyak FUD yang menerpa bitcoin saat ini kalau menurut saya. Proyek-proyek blockchain tersebut hanya mencari kesempatan supaya mendapatkan keuntungan dengan sangat mudah. Jadi, tidak ada pengaruh apa-apa untuk kenaikan bitcoin. Dan juga yang membuat harga bitcoin merosot adalah iklan-iklan yang di banned di google, facebook twitter.
newbie
Activity: 36
Merit: 0
Bitcoin pada tahun ini turun dragtis sama dengan tahun yg lalu penyebabnya iklan bitcoin yg di larang oleh sosmed..bitcoin ini sangat membantu pemuda untukencari kerja dan bitcoin ini hasilnya bisa buat usaha
sr. member
Activity: 434
Merit: 250
saya sempat berfikir jika semua yang terjadi dalam global cryptocurrency ini sangat berpengaruhi pada perkembangan  bitcoin karena ini juga terjadinya isu-isu negatif yang terjadi melemahkan bitcoin hingga membuat bitcoin menjadi jatuh beberapa bulan ini  tapi saya yakin dan percaya bahwa bitcoin akan mulai bangkit dan terus menerus meningkat pada pertengahan tahun 2018 dan memberikan warna baru dalam perubahan pada bitcoin
hero member
Activity: 644
Merit: 500
Efek terbesar dari penurunan harga bitcoin menurut saya adalah karna isu-isu negatif yang akhir2 ini menerpa bitcoin. Semoga di pertengahan tahun 2018 akan ada kabar baik buat kita semua.
Memang dampak dari adanya isu isu negatif itu sangat besar terhadap harga bitcoin,
entah sampai kapan ya semua ini bisa berakhir hehe,
semoga aja secepatnya kondisinya bisa membaik deh

dampaknya besar karena pada panik menjual koin nya
tapi kalau saat ini stabil di harga 100juta, naik turun berkisar di harga tersebut
legendary
Activity: 2716
Merit: 1855
Rollbit.com | #1 Solana Casino
Semenjak BI melarang transaksi bitcoin FUD FUD lainnya pun bermunculan. Harga semakin merosot tajam hingga skrng.
Sedangkan untuk News positif tentang Bitcoin malah tak bisa mengimbangi.
Di perparah lagi sejumlah media social raksasa seperti facebook, twitter, linkedin memblokir beberapa iklan/ads ICO.
 
member
Activity: 1078
Merit: 21
COMBONetworkio
Efek terbesar dari penurunan harga bitcoin menurut saya adalah karna isu-isu negatif yang akhir2 ini menerpa bitcoin. Semoga di pertengahan tahun 2018 akan ada kabar baik buat kita semua.
Memang dampak dari adanya isu isu negatif itu sangat besar terhadap harga bitcoin,
entah sampai kapan ya semua ini bisa berakhir hehe,
semoga aja secepatnya kondisinya bisa membaik deh
full member
Activity: 365
Merit: 100
CurioInvest [IEO Live]
Efek terbesar dari penurunan harga bitcoin menurut saya adalah karna isu-isu negatif yang akhir2 ini menerpa bitcoin. Semoga di pertengahan tahun 2018 akan ada kabar baik buat kita semua.
newbie
Activity: 52
Merit: 0
Tentunya perbedaan harga sangat berbeda di tahun sebelumnya dan tahun 2018 di mana tahun ini bitcoin begitu mengalami penurunan harga, akibat banyak berita negatif bahkan juga ada larangan seperi pemblokiran iklan baik facebook twitter google bahkan juga ico ssemoga kedepan dwngan berakhir berita ini bitcoin akan kembali jaya seperti sebelumnya.
newbie
Activity: 266
Merit: 0
Apakah turunnya nilai mata uang digital dikarnakan manipulasi orang-orang yang memegang aset besar untuk membeli lagi dengan harga yang lebih murah dan atau mungkin karena isu-isu negatif tentang mata uang digital bitcoin, akhir-akhir ini altcoin juga semakin banyak mungkinkah hal ini juga mebuat bitcoin menjadi anjlok.
Ane juga berpikiran seperti itu gan, ane pikir ini hanya permainan orang-orang yang memiliki aset besar, ditambah lagi pelarangan iklan crypto, dan juga isu negatif bitcoin semakin menjadi-jadi. 
Disini kita belum menemukan titik terang dari turunnya harga bitcoin tersebut, kita semua disini hanya mengira mengira saja. Berdoa saja supaya harga melonjak seperti tahun 2017 kemarin gan.
newbie
Activity: 168
Merit: 0
Sebetulnya kalau kita bicara jatuhnya harga bitcoin awal tahun ini, kita juga harus mengingat kembali lonjakan harga akhir tahun lalu yang bisa dikatakan tidak masuk akal. Sangat wajar bila harga naik terlampautinggi dalam waktu yang relatif singkat, maka akan banyak investor jangka pendek yang melepas bitcoin dalam waktu yang bersamaan.
sr. member
Activity: 658
Merit: 250
Apakah turunnya nilai mata uang digital dikarnakan manipulasi orang-orang yang memegang aset besar untuk membeli lagi dengan harga yang lebih murah dan atau mungkin karena isu-isu negatif tentang mata uang digital bitcoin, akhir-akhir ini altcoin juga semakin banyak mungkinkah hal ini juga mebuat bitcoin menjadi anjlok.
Pages:
Jump to: