Pages:
Author

Topic: [GUIDE] Pertimbangkan Faktor ini Sebelum Bergabung Dengan Kampanye Berbayar BTC - page 5. (Read 3773 times)

legendary
Activity: 2352
Merit: 2049
Tepat sekali, campaign manajer memiliki kriteria sendiri pada peserta yang diterima. Kadang dapat banyak merit tidak menjadi jaminan akan diterima, sering kali saya lihat aplikasi ketika ada Open slott pada campaign tertentu. CM lebih memilih user yang memiliki karakter petarung, maksud saya, user yang sering singgah di beberapa board termasuk Gambling.
Kalau memaksakan ngambil peserta yang bukan ahlinya kena-nya di manajer dan campaign yang dia bawa, di sini kan peserta itu dituntut jualan, pembeli normal pasti ngeliat dulu yang dagang siapa, kalau yang dagang itu ngepost ngasal alias nyepam, ya yang beli pasti urung mudur ke belakang. Tentu kita bisa lihat bagaimana projek-projek yang pesertanya ngasal seperti di bounty misalkan. atau coba cek campaign yang isinya pesertanya red trust semua, apakah sukses?.
legendary
Activity: 2254
Merit: 2852
#SWGT CERTIK Audited
Meski kebanyakan campaign memang merupakan situs judi tetapi yang jelas setiap peserta tidak seharusnya 100% posting hanya di judi. Kontribusi mereka di beberapa board diharapkan sehingga kualitas posting terjaga.
Keinginan meningkatkan kualitas memberi peluang buat mereka untuk bisa ikut dalam campaign. Tidak mudah diterima di campaign bitcoin pay, apalagi setiap ada campaign baru limit pesertanya cukup terbatas, bayangkan saja manajer hanya menerima 10x Sr dan 10x Hero/Legendary untuk seluruh pengguna forum ini dari berbagai negara. -snip-
Meskipun syarat ketat semisal dengan hanya menerima sedikit peserta rank atas namun banyak peminat karena alasan payment-nya Bitcoin; Dan kebanyakan yang dipromosikan situs judi (yang mengharuskan posting tentang judi) ya?
Apakah memang tidak adalagi campaign payment BTC yang memberikan kebebasan pesertanya untuk bisa lebih mendalami Bitcoin (sebagaimana payment-nya tersebut) dalam postingannya?

btw, sebelum memutuskan bergabung di campaign dengan payment BTC mungkin perlu dipertimbangkan juga apa yang dipromosikannya dan apa saja konsekuensi yang mungkin terjadi kedepannya.
sr. member
Activity: 1092
Merit: 269
Keinginan meningkatkan kualitas memberi peluang buat mereka untuk bisa ikut dalam campaign. Tidak mudah diterima di campaign bitcoin pay, apalagi setiap ada campaign baru limit pesertanya cukup terbatas, bayangkan saja manajer hanya menerima 10x Sr dan 10x Hero/Legendary untuk seluruh pengguna forum ini dari berbagai negara. Bisa diterima di campaign bitcoin pay sebuah kemajuan bagi pengguna lokal dalam meningkatkan kualitas post mereka.
sebenarnya kalau bisa ngambil hati manajernya gampang diketerima selanjutnya, rata-rata kan di sana itu gambling, rutinkan saja ngepost di gambling pasti akan dilirik juga asal bukan spam. sedangkan minimum merit memang agak susah nyari di luar, jadi maksimalkan nyari di lokal, misalkan minta bantuan di thread help.

Namun rata-rata quality poster sudah kerja semua, kalau ada buka job baru agak susah nyari pesertanya kecuali kalau ada yang closed, manajer pasti akan lanjut narik peserta lama.
Tepat sekali, campaign manajer memiliki kriteria sendiri pada peserta yang diterima. Kadang dapat banyak merit tidak menjadi jaminan akan diterima, sering kali saya lihat aplikasi ketika ada Open slott pada campaign tertentu. CM lebih memilih user yang memiliki karakter petarung, maksud saya, user yang sering singgah di beberapa board termasuk Gambling.
legendary
Activity: 2352
Merit: 2049
Keinginan meningkatkan kualitas memberi peluang buat mereka untuk bisa ikut dalam campaign. Tidak mudah diterima di campaign bitcoin pay, apalagi setiap ada campaign baru limit pesertanya cukup terbatas, bayangkan saja manajer hanya menerima 10x Sr dan 10x Hero/Legendary untuk seluruh pengguna forum ini dari berbagai negara. Bisa diterima di campaign bitcoin pay sebuah kemajuan bagi pengguna lokal dalam meningkatkan kualitas post mereka.
sebenarnya kalau bisa ngambil hati manajernya gampang diketerima selanjutnya, rata-rata kan di sana itu gambling, rutinkan saja ngepost di gambling pasti akan dilirik juga asal bukan spam. sedangkan minimum merit memang agak susah nyari di luar, jadi maksimalkan nyari di lokal, misalkan minta bantuan di thread help.

Namun rata-rata quality poster sudah kerja semua, kalau ada buka job baru agak susah nyari pesertanya kecuali kalau ada yang closed, manajer pasti akan lanjut narik peserta lama.
hero member
Activity: 1372
Merit: 500
~~~
Saya lihat dalam 2 hari ini ada dua campaign baru dari Hhampuz yang berbayar BTC. Ketika ada kesempatan, mereka malah tidak ada peluang "tidak memenuhi syarat".
Berdasarkan spreadsheet yang saya lihat barusan, sepertinya kali ini Hhampuz menerima beberapa peserta dari Lokal Board juga gan di tingkat Sr atau Hero/Legendary. Terkadang beberapa peserta juga berhasil meningkatkan kualitas selama partisipasinya di campaign karena keinginannya untuk tetap dipertahankan, ada juga tidak. Nah yang jadi masalahnya adalah bagi mereka yang sudah diterima malah sia-siakan kesempatan sehingga baru beberapa minggu sudah dikeluarkan.

Meski kebanyakan campaign memang merupakan situs judi tetapi yang jelas setiap peserta tidak seharusnya 100% posting hanya di judi. Kontribusi mereka di beberapa board diharapkan sehingga kualitas posting terjaga.
Keinginan meningkatkan kualitas memberi peluang buat mereka untuk bisa ikut dalam campaign. Tidak mudah diterima di campaign bitcoin pay, apalagi setiap ada campaign baru limit pesertanya cukup terbatas, bayangkan saja manajer hanya menerima 10x Sr dan 10x Hero/Legendary untuk seluruh pengguna forum ini dari berbagai negara. Bisa diterima di campaign bitcoin pay sebuah kemajuan bagi pengguna lokal dalam meningkatkan kualitas post mereka.
legendary
Activity: 2464
Merit: 2094
~~~
Saya lihat dalam 2 hari ini ada dua campaign baru dari Hhampuz yang berbayar BTC. Ketika ada kesempatan, mereka malah tidak ada peluang "tidak memenuhi syarat".
Berdasarkan spreadsheet yang saya lihat barusan, sepertinya kali ini Hhampuz menerima beberapa peserta dari Lokal Board juga gan di tingkat Sr atau Hero/Legendary. Terkadang beberapa peserta juga berhasil meningkatkan kualitas selama partisipasinya di campaign karena keinginannya untuk tetap dipertahankan, ada juga tidak. Nah yang jadi masalahnya adalah bagi mereka yang sudah diterima malah sia-siakan kesempatan sehingga baru beberapa minggu sudah dikeluarkan.

Meski kebanyakan campaign memang merupakan situs judi tetapi yang jelas setiap peserta tidak seharusnya 100% posting hanya di judi. Kontribusi mereka di beberapa board diharapkan sehingga kualitas posting terjaga.
hero member
Activity: 1372
Merit: 500
Harusnya sih jauh-jauh hari sebelum mengajukan di campaign payment BTC kalau memang punya kebiasaan seperti di atas segera diperbaiki, karena kalau tidak maka kemungkinan besar akan sulit diterima, kecuali kalau manager campaign-nya memang tidak terlalu selektif memilih.
Masalahnya kemauan untuk memperbaiki kebiasaan spam tidak ada. Berbicara masalah minat, semua user pasti ingin menjadi bagian dari campaign berbayar BTC. Padalah jika mereka mau meninggalkan kebiasaan lama pasti akan sangat menguntungkan, apalagi diterima di campaign jangka panjang.
Saya lihat dalam 2 hari ini ada dua campaign baru dari Hhampuz yang berbayar BTC. Ketika ada kesempatan, mereka malah tidak ada peluang "tidak memenuhi syarat".
legendary
Activity: 2254
Merit: 2852
#SWGT CERTIK Audited
-snip-, namun jangan terlalu bersedih bagi member yang tidak bisa berpatisipasi dalam kampanye dengan bayatan BTC, masih banyak kampanye signature altcoin yang bagus saat ini bahkan bisa saja nilai dan bayaran signature altcoin jauh lebih besar dari pembayaran bitcoin, misalnya kampanye sovry dan juga vulcan atau PYR yang bayarannya hampir 10x lebih besar dibandingkan dengan bayaran dari kampanye bitcoin.
Menurut hemat saya thread ini kurang cocok kalau untuk membandingkan campign mana yang worth atau membandingkan campaign payment BTC dengan altcoins. Kalau misal mau membahas lebih lanjut mengenai campaign altcoin mungkin thread berikut bisa lebih cocok: https://bitcointalksearch.org/topic/info-list-bounty-campaign-yang-exchangeable-ter-update-5253438

Bergabung dengan campaign bayaran Bitcoin sangat membantu meningkatkan kualitas posting seseorang, karena akan termotivasi untuk segera meninggalkan kebiasaan lama dari spammer menjadi poster berkualitas.
Harusnya sih jauh-jauh hari sebelum mengajukan di campaign payment BTC kalau memang punya kebiasaan seperti di atas segera diperbaiki, karena kalau tidak maka kemungkinan besar akan sulit diterima, kecuali kalau manager campaign-nya memang tidak terlalu selektif memilih.
full member
Activity: 322
Merit: 106
$CYBERCASH METAVERSE
Paling tidak spammer biasa merubah kebiasaan spamming setelah diterima di campaign bayaran Bitcoin.
Setelah diterima di campaign bayaran Bitcoin, biasanya user akan lebih giat meningkatkan reputasinya di forum sebagai poster berkualitas.
Bergabung dengan campaign bayaran Bitcoin sangat membantu meningkatkan kualitas posting seseorang, karena akan termotivasi untuk segera meninggalkan kebiasaan lama dari spammer menjadi poster berkualitas. Dengan kata lain poster berkualitas memberi seseorang titik aman karena tidak ada alasan untuk dikeluarkan dari kampanye.

Bergabung dengan campaign bayaran bitcoin memberi seseorang hak istimewa untuk mendapatkan bayaran tepat waktu, tentunya jika mencapai jumlah post minimum per/minggu. Beda ceritanya dengan Bounty Campaign bayarannya belum listing di exchange. hunter harus menunggu bayaran sampai waktu yang di janjikan. Malah ada yang lebih tragis, setelah menunggu sangat lama hunter malah tidak mendapat bayaran.
sr. member
Activity: 980
Merit: 255
HALA MADRID
Biasanya Kampanye Berbayar BTC diutamakan member yang aktif postingan di forum gambling, sebagian besar kampanye dengan bayaran BTC di dominasi site gambling bahkan beberapa kampanye hhmpuz yang aktif saat ini, namun jangan terlalu bersedih bagi member yang tidak bisa berpatisipasi dalam kampanye dengan bayatan BTC, masih banyak kampanye signature altcoin yang bagus saat ini bahkan bisa saja nilai dan bayaran signature altcoin jauh lebih besar dari pembayaran bitcoin, misalnya kampanye sovry dan juga vulcan atau PYR yang bayarannya hampir 10x lebih besar dibandingkan dengan bayaran dari kampanye bitcoin.
sr. member
Activity: 1092
Merit: 269
Sebenarnya tidak melakukan spam itu bukan hanya ketika seseorang ingin masuk ke campaign bayaran bitcoin saja gan. Menurut ane meski agan tidak dalam campaign apapun maka tindakan spam itu harus dihindari. Mungkin orang berpikir jika mereka hanya jadi bounty hunter saja maka spam diperbolehkan, itu sangat salah. Posting spam tidak akan dihargai dan berpotensi dihapus dan konsekuensi terberatnya adalah larangan sementara hingga larangan permanen menggunakan forum jika tidak ada perubahan.
Paling tidak spammer biasa merubah kebiasaan spamming setelah diterima di campaign bayaran Bitcoin.
Forum sudah memiliki aturan. Moderator tidak bisa mentolerir postingan spam dan segera menghapusnya. Sebenarnya tindakan spamming sangat merugikan pengguna itu sendiri, selain postnya di hapus konsekuensi lainnya seperti yang agan katakan akunnya kena Ban baik sementara hingga permanen.

Dulu pernah ada campaign Yobit dengan postingan maksimal 20 perhari dan payment nya BTC.
Mereka membayar Max 20 posting per hari, bayaran di hitung per posting dan langsung dikirim sesaat setelah pengguna selesai membuat posting. Jelas forum akan di isi dengan spam untuk mengejar target harian.

  • Sr.Member: 0,00012 BTC per pos konstruktif (maks 20 per hari).
  • Hero Member: 0,00016 BTC per pos konstruktif (maks 20 per hari)
  • Legendary: 0,00020 BTC per pos konstruktif (maks 20 per hari)

setelah mengikuti kampanye tanda tangan yobit. Tiba-tiba anggota Legendary pun berubah menjadi spammer, mereka hanya berpikir bagaimana bisa mencapai target 20 post per hari tanpa memikirkan kualitas post.


Quote
129 users who were wearing a yobit signature and had at least 1 good report against them in the last 14 days are banned for 14 days. All yobit signatures are wiped. Signatures containing "yobit.net" are banned for 60 days.

Some people were talking about neg-trusting spammers for spamming. This is not appropriate; report the posts, and if that doesn't seem to be working well, come to Meta with specific examples and suggestions.
Syukurlah waktu itu Theymos segera mengambil tindakan untuk mengatasi signature campaign yobit.
legendary
Activity: 2254
Merit: 2852
#SWGT CERTIK Audited
-snip- karena campaign bayaran BTC menuntut pengguna untuk terus konsisten pada setiap posting yang dibuat dan mendorong pengguna untuk meninggalkan kebiasaan spam.
Tergantung kebiasaan sebelum bergabung dan motivasi dari user yang mengikuti campaign tersebut juga.
Dulu pernah ada campaign Yobit dengan postingan maksimal 20 perhari dan payment nya BTC.


Yang motivasinya cuma cari untung tanpa mempedulikan apapun caranya alhasil 'membanjiri' forum dengan postingan spam hingga akhirnya admin sampai turun tangan untuk mengatasi signature campaign ini.

129 users who were wearing a yobit signature and had at least 1 good report against them in the last 14 days are banned for 14 days. All yobit signatures are wiped. Signatures containing "yobit.net" are banned for 60 days.

Some people were talking about neg-trusting spammers for spamming. This is not appropriate; report the posts, and if that doesn't seem to be working well, come to Meta with specific examples and suggestions.
legendary
Activity: 2590
Merit: 1178
Menurut hemat saya, thread ini masih sangat berguna dan perlu diangkat kembali. Ada beberapa poin yang harus di pahami oleh pengguna yang tertarik untuk bergabung dengan campaign bayaran BTC, seperti poin nomor 1,2,4. Selain bisa mendapatkan bayaran mingguan, pengguna yang baru saja mencicipi nikmatnya mendapat bayaran BTC juga dapat meningkatkan kualitas postingan mereka, karena campaign bayaran BTC menuntut pengguna untuk terus konsisten pada setiap posting yang dibuat dan mendorong pengguna untuk meninggalkan kebiasaan spam.
Sebenarnya tidak melakukan spam itu bukan hanya ketika seseorang ingin masuk ke campaign bayaran bitcoin saja gan. Menurut ane meski agan tidak dalam campaign apapun maka tindakan spam itu harus dihindari. Mungkin orang berpikir jika mereka hanya jadi bounty hunter saja maka spam diperbolehkan, itu sangat salah. Posting spam tidak akan dihargai dan berpotensi dihapus dan konsekuensi terberatnya adalah larangan sementara hingga larangan permanen menggunakan forum jika tidak ada perubahan.
sr. member
Activity: 1092
Merit: 269
Menurut hemat saya, thread ini masih sangat berguna dan perlu diangkat kembali. Ada beberapa poin yang harus di pahami oleh pengguna yang tertarik untuk bergabung dengan campaign bayaran BTC, seperti poin nomor 1,2,4. Selain bisa mendapatkan bayaran mingguan, pengguna yang baru saja mencicipi nikmatnya mendapat bayaran BTC juga dapat meningkatkan kualitas postingan mereka, karena campaign bayaran BTC menuntut pengguna untuk terus konsisten pada setiap posting yang dibuat dan mendorong pengguna untuk meninggalkan kebiasaan spam.
legendary
Activity: 2352
Merit: 2049
-snip- Karena selama beberapa minggu terakhir ada beberapa campaign tidak terisi penuh ketika ada banyak slot dibuka maka saya harap beberapa poin dari thread ini akan berguna untuk dipertimbangkan. -snip-
Tidak terisi penuh karena sedikit yang mengajukan aplikasi di sana (karena tidak mengetahui informasinya, dll.) atau karena yang mengajukan tidak memenuhi kriteria yang ditentukan di campaign tersebut?
Kemungkinan sedikit yang mengajukan aplikasi karena syarat yang cukup berat seperti, minimal hero/legendary rank, ngepost minimal 10 di gambling dan lokal post yang tidak dihitung. Ada pun yang mengajukan tidak keterima, kemungkinan memang ujug-ujug ngepost yang tidak terbiasa ngepost di gambling.

Kalau saya perhatikan yang slotnya masih banyak kosong itu adalah campaign yang manajernya bukan Hhampus, kecuali stake (maximal 10 post di lokal), selain itu campaign yang manajernya sujonali dan yahoo rata-rata untuk lokal post gak pernah dihitung.
legendary
Activity: 2254
Merit: 2852
#SWGT CERTIK Audited
-snip- Karena selama beberapa minggu terakhir ada beberapa campaign tidak terisi penuh ketika ada banyak slot dibuka maka saya harap beberapa poin dari thread ini akan berguna untuk dipertimbangkan. -snip-
Tidak terisi penuh karena sedikit yang mengajukan aplikasi di sana (karena tidak mengetahui informasinya, dll.) atau karena yang mengajukan tidak memenuhi kriteria yang ditentukan di campaign tersebut?

btw, contoh campaign yang disebutkan di post pertama mungkin perlu di update, karena beberapa diantaranya ada yang sudah tidak aktif atau mungkin dicantumkan link thread mengenai info signature campaign [Bitcoin] yang masih update. Karena kriteria peserta yang diterima di campaign bisa saja berbeda, jadi hal pertama yang bisa dilihat lebih dulu adalah syarat dari campaign yang membuka slot peserta tersebut.
legendary
Activity: 2464
Merit: 2094
Bump . . .

Saya masih percaya bahwa thread ini masih ada gunanya untuk semua pengguna yang tertarik untuk bergabung dengan campaign bayaran bitcoin. Karena selama beberapa minggu terakhir ada beberapa campaign tidak terisi penuh ketika ada banyak slot dibuka maka saya harap beberapa poin dari thread ini akan berguna untuk dipertimbangkan. Jadi pertimbangkan anda mengerti sebelum anda melamar.
legendary
Activity: 2464
Merit: 2094
Ya saya harap mereka mulai mempelajari dan menyimak di board prioritas, tidak perlu langsung bles, bertahap juga dak apa-apa,
Benar om, ada tahapan yang harus dilalui oleh para pengguna untuk membangun dan memperbaiki kualitas posting dan juga mengerti tentang prioritas dari campaign. Karena kebanyakan signature campaign berasal dari situs judi, jadi otomatis yang memenuhi persyaratan adalah mereka selaku poster berkualitas di bagian diskusi perjudian.

Sedikit menambahkan, selain post secara natural, mungkin bagi yang sebelumnya aktif mengikuti bounty sosmed, sehingga history post-nya 'rata-rata' berupa report bounty dan ada rencana beralih ke campaign berbayar BTC, postingannya bisa mulai dengan diselingi posting selain report bounty tersebut (kalaupun memang belum sepenuhnya bisa berhenti).
Saya sependapat om, history post akan menjadi suatu pertimbangan untuk setiap manager dalam hal pemilihan peserta. Selain itu juga kebanyakan dari bounty hunter punya kebiasaan memposting hanya beberapa baris yang sangat sulit dianggap sebagai posting yang bermakna dan berkualitas. Ujung-ujungnya juga bakal mempengaruhi potensi untuk di terima.
legendary
Activity: 2254
Merit: 2852
#SWGT CERTIK Audited
Ya saya harap mereka mulai mempelajari dan menyimak di board prioritas, tidak perlu langsung bles, bertahap juga dak apa-apa, karena manager melihat peserta yang tidak ujug-ujug nulis hanya untuk persyaratan, biarkan mengalir secara natural. kalau tidak diterima sekarang, mulailah membangun post terlebih dahulu tanpa dibayar/signature karena semua butuh proses yang tidak lama.
Sedikit menambahkan, selain post secara natural, mungkin bagi yang sebelumnya aktif mengikuti bounty sosmed, sehingga history post-nya 'rata-rata' berupa report bounty dan ada rencana beralih ke campaign berbayar BTC, postingannya bisa mulai dengan diselingi posting selain report bounty tersebut (kalaupun memang belum sepenuhnya bisa berhenti).
legendary
Activity: 2352
Merit: 2049
Berhubung saya melihat ada banyak pengguna SFI yang sangat antusias untuk bergabung pada Signature Campaign berbayar BTC namun masih cukup banyak yang tidak di terima,
Ya saya harap mereka mulai mempelajari dan menyimak di board prioritas, tidak perlu langsung bles, bertahap juga dak apa-apa, karena manager melihat peserta yang tidak ujug-ujug nulis hanya untuk persyaratan, biarkan mengalir secara natural. kalau tidak diterima sekarang, mulailah membangun post terlebih dahulu tanpa dibayar/signature karena semua butuh proses yang tidak lama.

Saya mendapatkan PM menanyakan tentang alamat bech32 juga loh agan @roycilik, mungkin orang yang sama ngebetan.

Sejauh ini freebitco diisi banyak oleh orang Indonesia karena memang situs tersebut juga familiar bagi sebagian orang Indonesa, bahkan temen saya tahunya hanya freebitco kalau ditanya apa itu bitcoin.
Pages:
Jump to: