Bitcointalk menjadi situs yang sangat berguna dalam diskusi semua bentuk yang berkaitan dengan dunia crypto. Investor, pedagang, pengembang, menggunakan situs BTT sebagai alat proporsi, mencari pengetahuan, berbagi, atau menghasilkan uang. Perkembangan BTT sangat cepat sehingga banyak orang berlomba-lomba memiliki akun untuk digunakan sesuai kebutuhan. Namun dibalik semua itu tentunya banyak masalah yang bersumber dari para pengguna yang tidak bertanggung jawab. Melihat masalah itu admin BTT juga tidak tinggal diam mereka telah membuat aturan praktis yang tentu saja ingin menghilangkan masalah tentang pengguna yang menjadi scammer. Tentu saja saya sangat senang dengan tindakan yang diambil dari BTT.
Para pelaku plagiatisme ini sangat meresahkan dan ini juga terjadi kepada saya. Disini saya ingin sedikit berbagi tentang pengalaman tidak mengenakan saya dan saya harap tidak akan terjadi pada anda semua.
Saya kaget bahwa pada tanggal 9 Juli saya menerima pesan seperti ini:Tentu saja saya terkejut, karena saya akan dilaporkan ke admin agar diblock tidak bisa aktifitas dalam forum ini. Lalu saya memeriksa tautan spredsheet dan saya menemukan nama BTT dan tautan profil saya tertulis di sana. Lalu saya periksa lebih detail ke email dan alamat Ether di sana itu bukan alamat saya dan saya sendiri tidak pernah merasa mengikuti bounty tersebut.
Ini gambar spreadsheetnya:Setelah itu saya mengirim pesan kembali kepada seseorang yang mengeluh kepada saya seperti di bawah ini:Saya menolak atas tuduhan itu, karena saya benar benar tidak ikut dengan bounty tersebut, dan saya juga mengirim pesan ke manajer hadiah bahwa saya tidak ikut bounty tersebut dan jangan sampai orang itu mendapat hadiah karena dia SCAMMER. Selanjutnya saya mengambil gambar pesan yang saya kirimkan ke manager bounty dan saya lampirkan ke pengirim yang mengeluh kepada saya. Setelah beberapa saat, orang yang mengeluh itu membalas saya bahwa dia mempercayai saya dan tidak akan melaporkan kepada admin untuk memblokir saya.
Ini adalah gambar pesan yang saya kirim ke manager bounty:Dari masalah ini, tentu saja, saya dapat mengambil kesimpulan bagi bounty hunter, manager bounty dan korban plagiat agar dapat menghindari masalah seperti saya:
1. Silakan lengkapi profil BTT Anda, coba semua identitas yang Anda gunakan adalah identitas yang selalu anda daftarkan dalam mengikuti bounty, seperti email, alamat BTC, alamat ETH, alamat telegram sehingga apabila nanti ada claim anda dapat menggunkannya sebagi bukti otentik.
2. Untuk saran kedua ini untuk Manajer bounty untuk memeriksa satu per satu profil dari pengikut bounty agar tidak salah distribusi.
3. Dan untuk korban dalam plagiarisme harap segera konfirmasi dulu untuk memastikan karena pada akhirnya akan disayangkan jika memang benar akun tersebut digunakan oleh orang lain yang menjiplak pekerjaan Anda (bukan pemilik akun sbenarnya)Setelah menganalisis masalah ini tentu saja sangat mengganggu dan merugikan. Ketika saya berpikir untuk datang untuk mempertimbangkan apakah akun BTT perlu menggunakan KYC juga, saya pikir itu akan memberikan dampak positif pada BTT.
Bagaimana Pendapat Anda? kalau disini , lebih dinamakan nuyul , memang akun btt kitta harus dilengkapi dengan kcy , alamat eth , tetapai bagaimanapun jkuga teteap bisa dikelabuhi sewaktu mengikuti bounty , yah jadi solusinya agan dengan dev itu sendiri