Pages:
Author

Topic: Langkah untuk menghidari AIRDROP scam - page 13. (Read 1310 times)

hero member
Activity: 2576
Merit: 579
February 09, 2018, 06:04:35 AM
#70
Kalau menurut ane sih gan kalau airdrop bukan hanya kita memperhatikan langkah langkah seperti ini ya, tapi menurut ane airdrop ini memang banyak yang scam ya, kalau untuk mengikuti airdrop, ikuti saja airdrop yang di adakan oleh project bounty ICO yang sudah sukses gan, sebab project ICO kadang ada juga mengadakan airdrop gan
member
Activity: 126
Merit: 10
February 09, 2018, 12:49:35 AM
#69
Kalau memang mau ikutan airdrop ya buat email khusus aja buat airdrop jadi kalo di spam atau datanya dicuri ga masalah, jangan pakai email pribadi karena sayang informasi ente kalo disalahgunakan cuman demi bberapa dollar doang.
.....................
4. dinalar terlebih dahulu AIrdrop tersebut, jangan sampai terpancing iming-iming akan mendapatkan bayaran besar (banyak token) karena itu juga pastinya termasuk airdrop tipu-tipu. karena airdrop paling hanya menawarkan beberapa tokennya saja. paling sekitar 10-50 an.
...............

koreksi dikit, ane pernah dapat airdrop sampai ratusan atau ribuan token gan, tapi ada juga yang puluhan sih..
cek dimari : https://ethplorer.io/address/0x22400ff1e9abf7089f6c1b0b07ef5b106eefce3c
Ratusan ribu token harga pertokennya berapa gan? Kalo murah ya sama ajaa boong.

anggap aja investasi gan, karena membicarakan tentang harga, itu adalah spekulatif.
Siapa sangka harga bitcoin yang dulu cuma recehan, sekarang harganya jadi ratusan juta.
Mungkin hal itu juga berlaku untuk token ane, dlm beberapa tahun kedepan.
Jadi ane bisa jadi MILYUNER... Ha.. Ha.. Ha.. Grin Grin
member
Activity: 322
Merit: 12
February 09, 2018, 12:40:25 AM
#68
Kalau menurut saya langkah pertama kita harus teliti dalam menglihat nya Airdrop nya di situs-situs wep nya yang di keluarkan oleh para Bounty tersebut apakah nama Manager nya Baik dalam Bounty tersebut yang akan tika ikuti nanti nya.scam atau gak scam biasa naya kalau kita lihat tidak terupdete project nya.
full member
Activity: 420
Merit: 100
Qravity is a decentralized content production
February 09, 2018, 12:03:01 AM
#67
Kalau memang mau ikutan airdrop ya buat email khusus aja buat airdrop jadi kalo di spam atau datanya dicuri ga masalah, jangan pakai email pribadi karena sayang informasi ente kalo disalahgunakan cuman demi bberapa dollar doang.
.....................
4. dinalar terlebih dahulu AIrdrop tersebut, jangan sampai terpancing iming-iming akan mendapatkan bayaran besar (banyak token) karena itu juga pastinya termasuk airdrop tipu-tipu. karena airdrop paling hanya menawarkan beberapa tokennya saja. paling sekitar 10-50 an.
...............

koreksi dikit, ane pernah dapat airdrop sampai ratusan atau ribuan token gan, tapi ada juga yang puluhan sih..
cek dimari : https://ethplorer.io/address/0x22400ff1e9abf7089f6c1b0b07ef5b106eefce3c
Ratusan ribu token harga pertokennya berapa gan? Kalo murah ya sama ajaa boong.
member
Activity: 126
Merit: 10
February 08, 2018, 11:39:11 PM
#66
.....................
4. dinalar terlebih dahulu AIrdrop tersebut, jangan sampai terpancing iming-iming akan mendapatkan bayaran besar (banyak token) karena itu juga pastinya termasuk airdrop tipu-tipu. karena airdrop paling hanya menawarkan beberapa tokennya saja. paling sekitar 10-50 an.
...............

koreksi dikit, ane pernah dapat airdrop sampai ratusan atau ribuan token gan, tapi ada juga yang puluhan sih..
cek dimari : https://ethplorer.io/address/0x22400ff1e9abf7089f6c1b0b07ef5b106eefce3c
full member
Activity: 240
Merit: 104
February 08, 2018, 10:37:15 PM
#65
Pilih airdrop yang didukung oleh team handal gan semisal airdrop itu didukung oleh para team coin berkelas sperti ETH, BCH, BTG dan lain lain, dan apa yang agan paparkan sangat membantu sekali bagi para pemburu airdrop, terimakasih atas infonya gan.
newbie
Activity: 266
Merit: 0
February 08, 2018, 09:56:03 PM
#64
Betul gan,kalau masih ada yang cari airdrop ya harus di telaah bener2 baca rullenya kalau nyuruh macam ya lebih baik tinggal. Setau ane airdrop cuma daftar doang tambahannya paling ya cuma ikut telegram sama ngefollow twitternya.
NH
sr. member
Activity: 422
Merit: 250
February 08, 2018, 09:53:20 PM
#63
selama saya ikut airdrop, yang diminta biasanya cuman address eth, email, link akun btt, username akun btt, telegram, trus akun facebook dkk, dan paling enggak nanti ada yang like share tweet. selain itu enggak sih. gak pernah nemu juga form yang nyuruh masukin private key. selebihnya dapet email juga gak pernah dibuka. namanya juga airdrop. diluar itu biar gak dikasih juga gak masalah
hero member
Activity: 1050
Merit: 844
February 08, 2018, 09:01:39 PM
#62
Itu benar gan,airdrop yang meminta prevate key itu jelas gan,gua banyak lihat kalau airdrop meminta prevate key ini jelas sangat berbahaya padahal bayaran nya tidak seberapa,mungkin dengan penjelasan di topik sudah sangat jelas cara membedakan airdrop yang scam
member
Activity: 229
Merit: 10
February 05, 2018, 12:56:18 AM
#61
wah nice share gan,
walau ane udah lama banget gak ikutan airdrop lagi,soalnya udah ga menguntungkan lagi sih menurut ane.
di wallet ETH ane aja ada puluhan Token yang udah berdebu dan kusam...wkwkwkw
mendink sekarang fokus di Bounty aja yang jelas Profit nya.

beda nya airdrop sama bounty itu apa ya?
masih penasaran aja soalnya kadang ada 1 thread yg judulnya juga pake 2 kata itu secara bersamaan
full member
Activity: 490
Merit: 106
February 04, 2018, 09:02:01 PM
#60
wah nice share gan,
walau ane udah lama banget gak ikutan airdrop lagi,soalnya udah ga menguntungkan lagi sih menurut ane.
di wallet ETH ane aja ada puluhan Token yang udah berdebu dan kusam...wkwkwkw
mendink sekarang fokus di Bounty aja yang jelas Profit nya.
member
Activity: 250
Merit: 10
February 04, 2018, 08:16:04 PM
#59
ane mau cerita sedikit nih gan tentang tips dan trik cara antisipasi dalam menghindari AIRDROP scamm
pengalaman pribadi nih gan, pernah ane ikutan bounty Airdrop, ane waktu itu ikutan 3 bounty Airdrop dan setelah ketiga-tiganya kelar tetapi bayaran tak kunjung masuk juga ke wallet.

tips dan triknya:

1.jangan pernah percaya Airdrop yang suruh buat Input PRIVATE KEY ! itu sudah jelas scamm
2. dan biasakan agan membunyai email cadangan, dan email tersebutlah yang agan daftarkan Airdrop. karena itu mencegah dari dikirimnya link-link phising ke alamat email agan
3. budayakan jangan asal klik saja di halaman/ website Airdrop tersebut. UTAMAKAN MEMBACANYA TERLEBIH DAHULU
4. dinalar terlebih dahulu AIrdrop tersebut, jangan sampai terpancing iming-iming akan mendapatkan bayaran besar (banyak token) karena itu juga pastinya termasuk airdrop tipu-tipu. karena airdrop paling hanya menawarkan beberapa tokennya saja. paling sekitar 10-50 an.
5. Airdrop yang menyuruh agan buat report-report sosmed per hari. itu juga scam biasanya, karena mereka hanya memanfaatkan agan saja, dan tidak membayarnya

 Karena setahu ane AIRDRop yang bener itu paling cuman memasukin alamat email atau username telegram, sama alamat ETH doang ! paling juga nyuruhnya follow twitter/facebook/telegramnya mereka saja.

semoga informasi yang sedikit ini dapat bermanfaat, jika ada yang kurang mohon untuk bisa ditambahkan Cheesy
informasi yang sangat membantu bagi para hunter.. agar lebih berhati hati dalam memilih airdrop.. dan tidak terpancing oleh iming iming yang sangat waahhh..
jika saya boleh menambahkan.. jangan pernah gabung airdrop yang minta sumbangan 0.002-0.003 ETH
iya biasanya yang airdrop yang minta sumbangan ujung2nya scam/ga ada marketnya.dan saya lihat untuk awal tahun 2018 begitu banyak airdrop yang bermunculan,kebanyakan sistemnya pake referal,hampir setiap hari ada saja airdrop yang baru yang di share di facebook,kalau ga jeli milihnya hanya dapat airdrop sampah.
sr. member
Activity: 1736
Merit: 306
February 04, 2018, 08:52:52 AM
#58
ane mau cerita sedikit nih gan tentang tips dan trik cara antisipasi dalam menghindari AIRDROP scamm
pengalaman pribadi nih gan, pernah ane ikutan bounty Airdrop, ane waktu itu ikutan 3 bounty Airdrop dan setelah ketiga-tiganya kelar tetapi bayaran tak kunjung masuk juga ke wallet.

tips dan triknya:

1.jangan pernah percaya Airdrop yang suruh buat Input PRIVATE KEY ! itu sudah jelas scamm
2. dan biasakan agan membunyai email cadangan, dan email tersebutlah yang agan daftarkan Airdrop. karena itu mencegah dari dikirimnya link-link phising ke alamat email agan
3. budayakan jangan asal klik saja di halaman/ website Airdrop tersebut. UTAMAKAN MEMBACANYA TERLEBIH DAHULU
4. dinalar terlebih dahulu AIrdrop tersebut, jangan sampai terpancing iming-iming akan mendapatkan bayaran besar (banyak token) karena itu juga pastinya termasuk airdrop tipu-tipu. karena airdrop paling hanya menawarkan beberapa tokennya saja. paling sekitar 10-50 an.
5. Airdrop yang menyuruh agan buat report-report sosmed per hari. itu juga scam biasanya, karena mereka hanya memanfaatkan agan saja, dan tidak membayarnya

 Karena setahu ane AIRDRop yang bener itu paling cuman memasukin alamat email atau username telegram, sama alamat ETH doang ! paling juga nyuruhnya follow twitter/facebook/telegramnya mereka saja.

semoga informasi yang sedikit ini dapat bermanfaat, jika ada yang kurang mohon untuk bisa ditambahkan Cheesy
informasi yang sangat membantu bagi para hunter.. agar lebih berhati hati dalam memilih airdrop.. dan tidak terpancing oleh iming iming yang sangat waahhh..
jika saya boleh menambahkan.. jangan pernah gabung airdrop yang minta sumbangan 0.002-0.003 ETH
member
Activity: 721
Merit: 19
Trident Protocol | Simple «buy-hold-earn» system!
February 04, 2018, 07:22:29 AM
#57
~snip

Terimakasih atas informasinya.
Sekarang sudah banyak airdrop yang dilancarkan melalui telegram, saya pikir perlu berhati-hati juga dalam masalah ini. Saran saya jika kita ingin mengikuti AirDrop alangkah baiknya yang dari bounty langsung, biasanya selesai bounty akan di luncurkan airdrop selama satu minggu. AirDrop seperti ini sangat aman kita bergabung.
hero member
Activity: 1624
Merit: 791
Bitcoin To The Moon 📈📈📈
February 04, 2018, 07:21:10 AM
#56
Sedikit saran dari saya. Jauhkan airdrop yang rulesnya mewajibkan mendownload wallet, karena mungkin di dalam wallet yang akan di download tersebut ada beberapa virus.. Ini hanya pengalaman saya saja saat itu. Yang mengakibatkan laptop saya menjadi lag karena virus tersebut. Alhasil harus instalulang  Angry  jadi kalo mau join airdrop yang mudah saja rulesnya. Jangan yang ribet ribet Cheesy karena airdrop gak selalu menghasilkan Wink
makasih gan buat sarannya karna memang kita harus lebih hati-hati jangan karna pengin profit gede malah ujung-ujungnya kita rugi karna emang rawan banget yang namanya hacking yang tujuannya adalah wallet kita
karna memang orang-orang udah pada tau seberapa besar penghasilan kita disini jadi tentu aja banyak yang ngincer wallet kita dengan cara pishing
hero member
Activity: 1862
Merit: 574
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
February 04, 2018, 06:48:10 AM
#55
Sedikit saran dari saya. Jauhkan airdrop yang rulesnya mewajibkan mendownload wallet, karena mungkin di dalam wallet yang akan di download tersebut ada beberapa virus.. Ini hanya pengalaman saya saja saat itu. Yang mengakibatkan laptop saya menjadi lag karena virus tersebut. Alhasil harus instalulang  Angry  jadi kalo mau join airdrop yang mudah saja rulesnya. Jangan yang ribet ribet Cheesy karena airdrop gak selalu menghasilkan Wink
newbie
Activity: 43
Merit: 0
February 04, 2018, 05:35:26 AM
#54
Yang no 4 ane ga setuju gan, ane sendiri dapat lebih dari 100 token malah temen ane dapat 212.000 token gan.
Klo yang lainnya sih setuju gan.
full member
Activity: 560
Merit: 100
February 04, 2018, 05:13:17 AM
#53
ane mau cerita sedikit nih gan tentang tips dan trik cara antisipasi dalam menghindari AIRDROP scamm
pengalaman pribadi nih gan, pernah ane ikutan bounty Airdrop, ane waktu itu ikutan 3 bounty Airdrop dan setelah ketiga-tiganya kelar tetapi bayaran tak kunjung masuk juga ke wallet.

tips dan triknya:

1.jangan pernah percaya Airdrop yang suruh buat Input PRIVATE KEY ! itu sudah jelas scamm
2. dan biasakan agan membunyai email cadangan, dan email tersebutlah yang agan daftarkan Airdrop. karena itu mencegah dari dikirimnya link-link phising ke alamat email agan
3. budayakan jangan asal klik saja di halaman/ website Airdrop tersebut. UTAMAKAN MEMBACANYA TERLEBIH DAHULU
4. dinalar terlebih dahulu AIrdrop tersebut, jangan sampai terpancing iming-iming akan mendapatkan bayaran besar (banyak token) karena itu juga pastinya termasuk airdrop tipu-tipu. karena airdrop paling hanya menawarkan beberapa tokennya saja. paling sekitar 10-50 an.
5. Airdrop yang menyuruh agan buat report-report sosmed per hari. itu juga scam biasanya, karena mereka hanya memanfaatkan agan saja, dan tidak membayarnya

 Karena setahu ane AIRDRop yang bener itu paling cuman memasukin alamat email atau username telegram, sama alamat ETH doang ! paling juga nyuruhnya follow twitter/facebook/telegramnya mereka saja.

semoga informasi yang sedikit ini dapat bermanfaat, jika ada yang kurang mohon untuk bisa ditambahkan Cheesy

infonya bagus gan, saya juga berhati hati mengenai ikut airdrop, sudah banyak kejadian juga kan kena phising gara gara ikut airdrop yang scam. atau saya ikut join telegram chanel free airdrop yang terpercaya, tapi akhir akhir ini banyak juga airdrop yang mencari refferal. itu juga menurut saya scam, dengan info yang bermanfaat ini semoga kita semua lebih berhati hati.
sr. member
Activity: 717
Merit: 250
February 04, 2018, 04:48:07 AM
#52
ane mau cerita sedikit nih gan tentang tips dan trik cara antisipasi dalam menghindari AIRDROP scamm
pengalaman pribadi nih gan, pernah ane ikutan bounty Airdrop, ane waktu itu ikutan 3 bounty Airdrop dan setelah ketiga-tiganya kelar tetapi bayaran tak kunjung masuk juga ke wallet.

tips dan triknya:

1.jangan pernah percaya Airdrop yang suruh buat Input PRIVATE KEY ! itu sudah jelas scamm
2. dan biasakan agan membunyai email cadangan, dan email tersebutlah yang agan daftarkan Airdrop. karena itu mencegah dari dikirimnya link-link phising ke alamat email agan
3. budayakan jangan asal klik saja di halaman/ website Airdrop tersebut. UTAMAKAN MEMBACANYA TERLEBIH DAHULU
4. dinalar terlebih dahulu AIrdrop tersebut, jangan sampai terpancing iming-iming akan mendapatkan bayaran besar (banyak token) karena itu juga pastinya termasuk airdrop tipu-tipu. karena airdrop paling hanya menawarkan beberapa tokennya saja. paling sekitar 10-50 an.
5. Airdrop yang menyuruh agan buat report-report sosmed per hari. itu juga scam biasanya, karena mereka hanya memanfaatkan agan saja, dan tidak membayarnya

 Karena setahu ane AIRDRop yang bener itu paling cuman memasukin alamat email atau username telegram, sama alamat ETH doang ! paling juga nyuruhnya follow twitter/facebook/telegramnya mereka saja.

semoga informasi yang sedikit ini dapat bermanfaat, jika ada yang kurang mohon untuk bisa ditambahkan Cheesy
Info yang sangat bagus dan bermanfaat gan. Emang bener sih kalau airdrop sudah minta private key kita, itu berarti tanda-tanda yang tidak baik. Itu bisa merugikan kita kalau akun kita sudah terkena web phising. Aset dalam  akun kita bisa hilang. Ini pelajaran penting buat pemula. Thanks
kalau orang lain megang private key MEW kita, ga usah pake pising-pisingan gan,,,, karena dengan private key seseorang bisa mengakses wallet kita dan bisa melakukan apapun terhdadap isi didalamnya
sr. member
Activity: 658
Merit: 250
enterapp.io PRE-SALE IS LIVE
February 04, 2018, 04:45:53 AM
#51
ane mau cerita sedikit nih gan tentang tips dan trik cara antisipasi dalam menghindari AIRDROP scamm
pengalaman pribadi nih gan, pernah ane ikutan bounty Airdrop, ane waktu itu ikutan 3 bounty Airdrop dan setelah ketiga-tiganya kelar tetapi bayaran tak kunjung masuk juga ke wallet.

tips dan triknya:

1.jangan pernah percaya Airdrop yang suruh buat Input PRIVATE KEY ! itu sudah jelas scamm
2. dan biasakan agan membunyai email cadangan, dan email tersebutlah yang agan daftarkan Airdrop. karena itu mencegah dari dikirimnya link-link phising ke alamat email agan
3. budayakan jangan asal klik saja di halaman/ website Airdrop tersebut. UTAMAKAN MEMBACANYA TERLEBIH DAHULU
4. dinalar terlebih dahulu AIrdrop tersebut, jangan sampai terpancing iming-iming akan mendapatkan bayaran besar (banyak token) karena itu juga pastinya termasuk airdrop tipu-tipu. karena airdrop paling hanya menawarkan beberapa tokennya saja. paling sekitar 10-50 an.
5. Airdrop yang menyuruh agan buat report-report sosmed per hari. itu juga scam biasanya, karena mereka hanya memanfaatkan agan saja, dan tidak membayarnya

 Karena setahu ane AIRDRop yang bener itu paling cuman memasukin alamat email atau username telegram, sama alamat ETH doang ! paling juga nyuruhnya follow twitter/facebook/telegramnya mereka saja.

semoga informasi yang sedikit ini dapat bermanfaat, jika ada yang kurang mohon untuk bisa ditambahkan Cheesy
Info yang sangat bagus dan bermanfaat gan. Emang bener sih kalau airdrop sudah minta private key kita, itu berarti tanda-tanda yang tidak baik. Itu bisa merugikan kita kalau akun kita sudah terkena web phising. Aset dalam  akun kita bisa hilang. Ini pelajaran penting buat pemula. Thanks
selain meminta private key sih biasanya setahu ane juga memberikan iming iming bayaran yang tidak wajar untuk pesrta airdrop. dan kadang juga harus transfer sejumlah eth ke address tertentu itu pasti scam kalau menurut ane sih.
Pages:
Jump to: