Pages:
Author

Topic: Menurut kalian apakah suatu saat bitcoin akan dikenal di seluruh masyarakat? - page 2. (Read 10460 times)

newbie
Activity: 42
Merit: 0
menurut saya bitcoin suatu saat pasti akan dikenal di seluruh masyarakat jika perkembangan bitcoin tetap stabil seperti saat ini
yang mana sekarang saja sudah semakin banyak orang yang mengenal bitcoin ini..
apa lagi nanti jika negara sudah melegalkan bitcoin pasti semakin banyak yang akan mengenal bitcoin ini
full member
Activity: 238
Merit: 100
menurut pandangan ane pasti gan, dengan seiring berkembangmya teknologi internet mayoritas semua kalangan akan paham tentang keberadaan bitcoin. mengingat harga bitcoin yang semakin fantastik, hal itu dapat menjadi pendorong bitcoiner baru

Suatu saat nanti bitcoin bakalan di kenal oleh di kalangan masyarakat
Karna di masa depan bitcoin di indonesia sangat bagus dan populer,sehinga semua masyarakat akan pasti akan menggunakan nya
sr. member
Activity: 868
Merit: 252
Kl menurut saya jaman skrg udah canggih banget,  semua sudah melek internet, jadi ada kemungkinan kl bitcoin akan dikenal diseluruh lapisan masyarakat. Tp jika di daerah2 terpencil seperti perbatasan ujung indonesia yg jaringan nya masih susah kayaknya harus nunggu lebih lama deh sampe SDM nya berkembang.

Memang tidak bisa di pungkiri perkembangan jaman yang semakin pesat semua informasi berbasis online juga cepat tersebar , itu suatu keuntungan sendiri yang hidup di kota besar karena akan mendapatkan informasi yang cepat.
Aku juga sempat terfikir bagaimana nasib yang ada di pedalaman secara di sana Internet sangat susah , mungkin harus menunggu dari kebijakan pemerintah soal uang digital , jika pemerintah sudah memberi keputusan yang posisitf pastinya pihak pengembang internet akan masuk ke pedalaman dan BItcoin akan bisa di kenal oleh lapisan masyarakat Kita.
full member
Activity: 350
Merit: 100
kalau untuk di pedalaman saya rasa sangat susah gan. karena mereka hidup dengan adat yang mereka gunakan dan terkadang sebagian justru menolak akan perkembangan teknologi
sr. member
Activity: 798
Merit: 250
Vave.com - Crypto Casino
saya berharap demikian gan. memgingat harga bitcoin dari tahun ke tahun semakin menunjukan harga yang fantastis, hal tersebut yang menjadi pendorong bagi para bitcoiner baru untuk bergabung
sr. member
Activity: 784
Merit: 252
Menurutku belum banyak yg tau tentang bitcoin, apalagi untuk orang di desa desa seperti saya tinggal.
hanya sedikit yang mengenal bitcoin gan apadagi di desa-desa dan ada juga yang hanya tau bitcoin adalah mata uang digital mereka tidak tau kalau bitcoin bisa menghasilkan uang
member
Activity: 574
Merit: 14
Kalu menurut ane sih 80% persen kedepennya masyarakat akan menggunakan bitcoin sebagai salah satu alternatif pembayaran dikarenakan kedepanya akan tehnology digital akan sangat mempengaruhi kehidupan masyarakat dan hanya 20% saja mungkin yang masih masih akan tetap menggunakan alat pembayaran seprti uang kartal krn d sbabkan gaptek.


Tu menurut ane
newbie
Activity: 37
Merit: 0
Bitcoin menjadi project yang sangat menguntungkan bagi siapapun yang mau berpatisipasi dan akan menghasilkan jutaan keuntungan yang akan didapatkan sehingga dengan sendiri nya saya rasa bitcoin akan semakin dikenal oleh banyak masyarakat dan proses untuk dikenal nya bitcoin di seluruh masyarakat umum membutuhkan waktu yang agak lama selain faktor bitcoin belum diakui di Indonesia juga karena masayarakat Indonesia sering mengalami masalah investasi bodong yang membuat mereka agak sedikit trauma.
full member
Activity: 322
Merit: 100
Kl menurut saya jaman skrg udah canggih banget,  semua sudah melek internet, jadi ada kemungkinan kl bitcoin akan dikenal diseluruh lapisan masyarakat. Tp jika di daerah2 terpencil seperti perbatasan ujung indonesia yg jaringan nya masih susah kayaknya harus nunggu lebih lama deh sampe SDM nya berkembang.
member
Activity: 141
Merit: 10
Suatu saat nanti pasti bitcoin akan dikenal oleh semua lapisan masyarakat, karena menurut saya dimasa depan bitcoin akan menjadi emoney sehingga semua masyarakat pasti akan menggunakannya, sehingga nantinya banyak orang yang akan belajar cara mendapatkan bitcoin dan mencari bitcoin menjadi pekerjaan utama yang menjajikan karena bitcoin nantinya sudah seperti uang nyata
newbie
Activity: 48
Merit: 0
Klo buat sekarang sebagian masyarakat Indonesia hampir rata rata sudah tahu dan mengenal Bitcoin, tapi kalo seluruh masyarakat Indonesia suatu saat mengenal dan tahu soal bitcoin kemungkinannya kecil. karena ga seluruh masyarakat itu update, tahu dan faham soal perkembangan teknologi zaman skrng.
full member
Activity: 192
Merit: 101
ga menutup kemungkinan juga gan, walaupun di daerah terpencil sekalipun
tergantung SDM nya.
mungkin saat ini belum, tapi bagaimana dengan generasi mendatang yang milenial saat ini
ga cuma di kota besar, bahkan di desa terpencilpun semua orang sudah akrab dengan internet.
di mulai dari sosial media mereka terbiasa dengan dunia digital, jadi saya rasa jika bitcoin sudah jadi perbincangan utama di indonesia dan ada pihak yang memperkenalkan bitcoin, pasti bitcoin akan dikenal di masyarakat luas.
sr. member
Activity: 798
Merit: 250
Vave.com - Crypto Casino
menurut pandangan ane pasti gan, dengan seiring berkembangmya teknologi internet mayoritas semua kalangan akan paham tentang keberadaan bitcoin. mengingat harga bitcoin yang semakin fantastik, hal itu dapat menjadi pendorong bitcoiner baru
jr. member
Activity: 58
Merit: 10
Menurut saya gan tidak seluruh orang yang mengenal bitcoin karnah seperti didesa jauh darikota kan tidak adah sinyal internet nya kernah bilah mau main bitcoin itu perluh sekali sinyal inter,net gan tapi saya harap tahun kedepanya pemerinta
akan mendirikan sinyal dinter net lebi luas di perkapungan di desa
full member
Activity: 225
Merit: 100
Kalau untuk mengenal bitcoin di Indonesia masih jarang yang tau gan,tapi gak sedikit juga yang mengerti bitcoin jadi kalau untuk mengenalkan bitcoin keseluruhan masyarakat Indonesia butuh perjuangan yang lama gan,soal nya masih banyak yang tidak mengenal internet.
full member
Activity: 728
Merit: 100
https://i.imgur.com/hgxNNiA.png
Suatu saat pasti masyarakat akan mengenal bitcoin. Tapi tidak tahu kapan hingga masyarakat tau sendiri tentang bitcoin. Mungkin membutuhkan waktu yang sedikit lama hingga mereka mengenal bitcoin. Jika pemerintah sendiri juga me legal kan bitcoin di Indonesia, pasti masyarakat juga akan tau tentang bitcoin.
member
Activity: 588
Merit: 11
Futiracoin.com
Menurutku belum banyak yg tau tentang bitcoin, apalagi untuk orang di desa desa seperti saya tinggal.

Suatu saat nanti bitcoin akan populer dan booming di Indonesia, pasti akan banyak media yang memberitakan Bitcoin sehingga sampai kepada semua lapisan masyarakat. Namun untuk sampai pada masa tersebut butuh proses yang panjang, kita juga harus berperan untuk melakukan sosialisasi bitcoin kepada orang-orang sekitar.
newbie
Activity: 49
Merit: 0
Kalo menurut saya Bitcoin takkan dikenal oleh seluruh masyarakat.
Mengapa karena pasti yang namanya Mengenal Bitcoin itu haruslah bisa menggunakan internet.
sementara tidak semua masyarakat bisa menggunakan internet.

itusih menurut saya
CMIIW
Belum juga gan, mengenal bitcoin harga tahu tentang internet dulu, walau sudah banyak hp android, tetapi juga ada yang tidak menggunakannya untuk bitcoin, hari tidak semuanya bisa mengenal bitcoin
member
Activity: 238
Merit: 10
A man who knows all of yours
saya rasa itu mungkin terjadi, namun sangat membutuhkan waktu yang sangat lama. mungkin nanti kalo sudah harganya mencapai 1 milyar per btc baru semua orang akan terkejut, sehingga semua orang akan tahu.
full member
Activity: 450
Merit: 107
🚀🚀 ATHERO.IO 🚀🚀
Menurutku belum banyak yg tau tentang bitcoin, apalagi untuk orang di desa desa seperti saya tinggal.
gak semua bakalan tau gan.
yang pedesaan bakalan tetep ga tau kecuali semua media diturunkan untuk menyebarkan bitcoin.
yah kayak teknologi haarp dulu yang panas panasnya, pasti orang desa pada gak tau. cuma segelintir aja yang tau
Pages:
Jump to: