Pages:
Author

Topic: Menurut saya sistem merit perlu diganti - page 2. (Read 1697 times)

sr. member
Activity: 518
Merit: 253
February 16, 2018, 04:20:55 AM
Memangnya ente punya cara lain untuk membasmi spam di forum ini sehingga perlu di ganti?
sistem merit ini sudah ckp bagus karena ini untuk menghindari forum ini menjadi kurang bagus. Karena setelah ada sistem merit ini rank forum ini makin meningkat di alexa.
setuju gak gan dengan ide saya ini, bisa ngurangin spam dan juga orang idiot hehe, dengan catatan moderator punya merit yang tak terbatas gitu.
melihat orang mengeluh masalah merit, mungkin akan lebih baik jika sistem ini di tambahkan atau diubah cara mendapatkannya, yaitu dengan cara agan melaporkan segala tindakan curang atau postingan salah tempat dan spammer menggunakan fitur report kepada momod, nah jika setiap laporan tersebut di accept oleh momod jadi kita diberikan satu buah merit, gimana pendapat kalian dengan ide saya? Cheesy
newbie
Activity: 96
Merit: 0
February 16, 2018, 02:45:11 AM
Saya kira akan sangat sulit merubah kebijakan merit yang sudah ada ini, saya juga merasakan hal yang sama seperti agan terkait merit ini, tapi saya belajar untuk lebih menerima keadaan yang ada. Jadi kalo merit hanya moderator yang ngasih tentunya sangat kualahan moderator dalam memberi merit. Saya harapkan saja tidak ada lagi kecurangan dalam memberikan merit, kalo orang tersebut memang post nya memang membantu ya diberi saja soalnya smerit kalo gak dipake bisa habis masa berlakunya
newbie
Activity: 87
Merit: 0
February 16, 2018, 02:17:42 AM
Apa ada usulan dari OP diganti menjadi sistem apa? sebaiknya agan juga memberikan sedikit banyak solusi mengenai hal yang agan keluhkan. Sapa tau di terima oleh moderator lho.
sr. member
Activity: 588
Merit: 255
February 16, 2018, 02:07:16 AM
Sistem merit ini bagus dan tidak perlu diganti , Kita saja yang perlu beradaptasi dengan sistem ini . Jika kita kesulitan mendapatkan merit , artinya kita belum cukup berkualitas itu saja.
full member
Activity: 504
Merit: 107
February 16, 2018, 01:32:22 AM
Sebenarnya sistem merit ini sudah bagus untuk menanggulangi adanya oknum "nakal" yang hanya membuat shitpost sehingga merusak inti dari dibuatnya forum ini.
Kalau memang agan sendiri merasa kesusahan untuk mendapatkan merit padahal agan merasa sudah membuat post dengan kualitas yang bagus, bisa coba berkunjung ke thread meta, atau ada post berbahasa Indonesia yang ditujukan untuk membantu good post untuk mendapatkan merit.
Indonesia -> https://bitcointalksearch.org/topic/helpbantuan-untuk-menaikkan-rank-jr-member-sd-heroupdate-2840438
English/global -> https://bitcointalksearch.org/topic/merit-system-upgrade-2827596
full member
Activity: 294
Merit: 107
February 16, 2018, 01:12:51 AM
Merit memang bagus untuk forum chat karena dengam merit banyak muncul post-post yang berkualitas. Namun merit juga tidak efektif karena merit itu diberikan kepada orang-orang yang postnya bagus. Namun terkadang meski posnya bagus, post tersebut hampir sering dibahas dan lama-lama post tersebut membuat bosan. Dan pemberian merit pun menjadi malas karena sudah sering membaca post yang seperti itu. Di forum itu mebernya ribuan. Dan untuk naik rank ke rank yang lebih tinggi pun semakin sulit saja dan semakin tinggi saja meritnya.
Rank yang lebih rendah merasa sengsara dengan ya merit. Dan menurut saya sistem tersebut perlu diganti. Setidaknya tidak bergantung pada orang lain untuk naik rank. Melainkan oleh moderator pengurus forum.Itu curahan hati saya. Bagaimana curahan hati agan tentang merit

Benar gan. Jika dipikir2 perlu diganti sih sistem merit ini karena terkadang pembagiannya tidak adil,  terkadang postingan yang tidak berkualitas mendapatkan merit sedangkan postingan yang berkualitas Banyak sekali yang memberikan merit, ini menurut saya ada kerjasama sesama teman2nya gan. Tapi ada baiknya juga dengan adanya merit karena menjaga forum ini dari spammer.
full member
Activity: 392
Merit: 114
February 16, 2018, 12:38:42 AM
topic ini sudah dibahas berkali kali gan, jadi tidak perlu buat thread lg, dan jika postingan agan dirasa bagus namun tidak mendapat merit anda bisa mengunjungi thread berikut

- https://bitcointalksearch.org/topic/learn-from-arts-old-topic-name-was-smerit-for-art-2957836 (membuat gambar untuk membantu newbie memahami bitcoin, Blockchain, wallets, dan FAQ di bitcointalk.org (Merit, ranking, trust, activity...)
- https://bitcointalksearch.org/topic/smerit-post-review-2819141 (s-merit post review)
dan beberapa thread serupa yg bisa anda temukan di childboard services...

jr. member
Activity: 336
Merit: 2
February 16, 2018, 12:21:40 AM
Kenapa harus di ganti gan kalau dengan adanya sistem merit seperti ini bisa meningkatkan mutu dan kualitas post dan menghindari post spam gan. Memang sulit untuk mendapatkan merit dan naik ke rank selanjutnya, tapi dari moderator Indonesia sendiri sudah bersedia memberi merit jika post kita bermanfaat. Jadi marilah kita membuat post yang berkualitas supaya mendapatkan merit dan juga meningkatkan mutu post dari forum Indonesia.
Ya ane setuju dengan pendapat agan kalau sistem merit tak perlu di ganti agar postingan member member jadi lebih berkualitas dan semakin hari makin membuat forum kita menjadi lebih bagus akan tetapi saran ane alangkah baiknya jika cara mendapatkannya merit lebih di dipermudah lagi dengan demikian untuk naik rank jadi lebih elegan dan bermakna.
jr. member
Activity: 70
Merit: 5
PITCH – THE FUTURE OF OPPORTUNITY
February 16, 2018, 12:05:35 AM
sistem merit dibuat untuk memperkuat kwalitas post dan topik di forum ini tentu saja ada pro dan kontra nya.
Hal ini menurut saya akan menjadi review agar kedepannya lebih baik secara mekanisme dan peraturannya. Dengan satu tujuan menghilangkan post spam dan user tidak aktif dan menghasilkan forum yang terpercaya dan layak sebagai reperensi bagi pembacanya
member
Activity: 533
Merit: 60
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
February 16, 2018, 12:04:57 AM
Kalau menurut ane jika agan membuat thread tentang merit sebaiknya mikir dulu solusinya, sehingga tidak terjadi informasi simpang siur, kalau ane sendiri juga menjadi kuatir gimana sih bisa mempunyai merit lebih tinggi, sampai saat ini saya terus fokus untuk kegiatan pos dengan optimisme tinggi meraih merit banyak.
sr. member
Activity: 784
Merit: 250
February 15, 2018, 11:06:20 PM
Menurut ane sistem merit ini tidak usah di gantikan,tapi alangkah baiknya jika sistem merit ini di setting kembali dengan peraturan yang adil,yaitu dengan ada pengawasannya langsung oleh moderator untuk menilaikan post kita.
justru system merit ini di gunakan diforum karena moderator kewalahan untuk mengontrol postingan2 para member , jadi kita harus membiasakan diri dengan system baru ini, mudah2an kedepannya bias berjalan dengan baik
memang seperti itu tetapi harus ada revisi mengenai aturan ini karena kita tahu bahwa sekarang ini untuk menaikan rank saja masih susah . post padahal sudah berkualitas
member
Activity: 308
Merit: 10
February 15, 2018, 11:02:16 PM
Merit memang bagus untuk forum chat karena dengam merit banyak muncul post-post yang berkualitas. Namun merit juga tidak efektif karena merit itu diberikan kepada orang-orang yang postnya bagus. Namun terkadang meski posnya bagus, post tersebut hampir sering dibahas dan lama-lama post tersebut membuat bosan. Dan pemberian merit pun menjadi malas karena sudah sering membaca post yang seperti itu. Di forum itu mebernya ribuan. Dan untuk naik rank ke rank yang lebih tinggi pun semakin sulit saja dan semakin tinggi saja meritnya.
Rank yang lebih rendah merasa sengsara dengan ya merit. Dan menurut saya sistem tersebut perlu diganti. Setidaknya tidak bergantung pada orang lain untuk naik rank. Melainkan oleh moderator pengurus forum.Itu curahan hati saya. Bagaimana curahan hati agan tentang merit
Menurut saya sependapat sekali dengan agan,karena merit menghambat kenaikan rank kecil untuk menentukan jenjang ke atas, karena sebagaian rank kecil banyak postingan yang berbobot dan berkembang bin berkualitas,tapi banyak bitcoiner tidak mempedulikan hal demiakian atau untuk memberikan merit ke bitcoiner lain,karena asyik memenuhi postingan untuk sendiri nya masing2.
full member
Activity: 308
Merit: 111
February 15, 2018, 11:00:09 PM
Menurut ane sistem merit ini tidak usah di gantikan,tapi alangkah baiknya jika sistem merit ini di setting kembali dengan peraturan yang adil,yaitu dengan ada pengawasannya langsung oleh moderator untuk menilaikan post kita.
justru system merit ini di gunakan diforum karena moderator kewalahan untuk mengontrol postingan2 para member , jadi kita harus membiasakan diri dengan system baru ini, mudah2an kedepannya bias berjalan dengan baik
member
Activity: 210
Merit: 10
February 15, 2018, 10:53:28 PM
Menurut ane sistem merit ini tidak usah di gantikan,tapi alangkah baiknya jika sistem merit ini di setting kembali dengan peraturan yang adil,yaitu dengan ada pengawasannya langsung oleh moderator untuk menilaikan post kita.
newbie
Activity: 330
Merit: 0
February 15, 2018, 10:24:45 PM
Jujur saya kurang setuju dengan post agan , karena banyaknya anggota di forum ini tentu saja akan semakin banyak peluang para spamer yang membuat post semakin semprawut, lah kenapa di adakan sistem merit, tentu saja agar anggota baru di sini bisa lebih inovatif dalam membuat post, dan post berkualitas yang akan muncul di forum ini.
hero member
Activity: 1470
Merit: 558
dont be greedy
February 15, 2018, 09:31:00 PM
Merit memang bagus untuk forum chat karena dengam merit banyak muncul post-post yang berkualitas. Namun merit juga tidak efektif karena merit itu diberikan kepada orang-orang yang postnya bagus. Namun terkadang meski posnya bagus, post tersebut hampir sering dibahas dan lama-lama post tersebut membuat bosan. Dan pemberian merit pun menjadi malas karena sudah sering membaca post yang seperti itu. Di forum itu mebernya ribuan. Dan untuk naik rank ke rank yang lebih tinggi pun semakin sulit saja dan semakin tinggi saja meritnya.
Rank yang lebih rendah merasa sengsara dengan ya merit. Dan menurut saya sistem tersebut perlu diganti. Setidaknya tidak bergantung pada orang lain untuk naik rank. Melainkan oleh moderator pengurus forum.Itu curahan hati saya. Bagaimana curahan hati agan tentang merit

iya gan, harus nya ada sesi pelaporan dari member ke moderator bahwa orang tersebut patut untuk naik rank dengan beberapa pertimbangan
jadi orang yang ngga dapet merit, bisa dihargai atas kualitas post mereka
member
Activity: 97
Merit: 10
February 15, 2018, 09:14:54 PM
Merit memang bagus untuk forum chat karena dengam merit banyak muncul post-post yang berkualitas. Namun merit juga tidak efektif karena merit itu diberikan kepada orang-orang yang postnya bagus. Namun terkadang meski posnya bagus, post tersebut hampir sering dibahas dan lama-lama post tersebut membuat bosan. Dan pemberian merit pun menjadi malas karena sudah sering membaca post yang seperti itu. Di forum itu mebernya ribuan. Dan untuk naik rank ke rank yang lebih tinggi pun semakin sulit saja dan semakin tinggi saja meritnya.
Rank yang lebih rendah merasa sengsara dengan ya merit. Dan menurut saya sistem tersebut perlu diganti. Setidaknya tidak bergantung pada orang lain untuk naik rank. Melainkan oleh moderator pengurus forum.Itu curahan hati saya. Bagaimana curahan hati agan tentang merit

Saya setuju dengan pendapat mas tapi kita mau gimana lagi kita hanyalah member yang harus menaati peraturan yang ada di forum bitcoin ini.
member
Activity: 120
Merit: 10
February 15, 2018, 08:35:01 PM
secara pribadi saya sedikit kurang setuju dengan adanya sistem merit, tetapi yang terpenting bagi saya itu adalah sebuah aturan yang harus ditaati, untuk mengingkatkan kualitas dan kuantitas di forum ini, jadi secara luas sangat mengapresiasi adanya sistem merit, meskipun itu merupakan sebuah jalan panjang yang harus dilewati untuk bisa naik peringkat, sisi positifnya banyak, jalani saja dan ikuti dengan sebaiknya. karena usaha dan upaya yang baik serta maksimal maka hasilnya pun akan maksimal. semangat terus berkarya dan berinovasi memberikan yang terbaik, niscaya kesuksesan akan menantinya.
member
Activity: 386
Merit: 10
February 15, 2018, 08:29:03 PM
Merit memang bagus untuk forum chat karena dengam merit banyak muncul post-post yang berkualitas. Namun merit juga tidak efektif karena merit itu diberikan kepada orang-orang yang postnya bagus. Namun terkadang meski posnya bagus, post tersebut hampir sering dibahas dan lama-lama post tersebut membuat bosan. Dan pemberian merit pun menjadi malas karena sudah sering membaca post yang seperti itu. Di forum itu mebernya ribuan. Dan untuk naik rank ke rank yang lebih tinggi pun semakin sulit saja dan semakin tinggi saja meritnya.
Rank yang lebih rendah merasa sengsara dengan ya merit. Dan menurut saya sistem tersebut perlu diganti. Setidaknya tidak bergantung pada orang lain untuk naik rank. Melainkan oleh moderator pengurus forum.Itu curahan hati saya. Bagaimana curahan hati agan tentang merit

Benar sekali saya sependapat dengan anda. Karena sepertinya pemberian merit belum sepenuhnya efektif. Untuk kualitas postingan mungkin ada peningkatan. tapi untuk kenaikan pangkat/rank sepertinya kurang pas. Alasanya karena yang namanya post berkualitas masih bersifat relatif, satu bilang bagus lainya bilang kurang. Yang satu bilang bagus tapi yang lainya belum tentu. Kalo bisa mungkin dipertimbangkan Kembali peraturan tersebut
newbie
Activity: 78
Merit: 0
February 15, 2018, 08:15:43 PM
Saya rasa dengan adanya merit seperti ini sudah bagus ya., karena sebelum di ciptakan merit tentunya mereka sudah mempelajari lebih dalam bagaimana kedepannya kalau merit di haruskan untuk pengguna akun bitcoin, itu sudah yang terbaik menurut saya cuma kita nya saja yang harus lebih banyak belajar dari kegunaan merit tersebut.
Pages:
Jump to: