Pages:
Author

Topic: Merawat akun BITCOINTALK agar diterima sign campaign ? - page 5. (Read 5321 times)

full member
Activity: 658
Merit: 101
yang saya ketahui, ya ranking ya minimal Jr.member gan. Tapi kadang hal tersebut tidak menjadi patokan sih gan, kadang ada juga minimal Member atau Full Member keatas. Tergantung rule dari Devnya.

Kalau untuk post, yang paling penting post harus minimal 75 karakter lebih la biar aman dan jangan juga spam atau posttingannya tidak berbobot. Masalah postnya dalam bahasa Inggris atau tidak, ya kembali lagi ke aturan dari dev nya sih. Tapi biasanya tidak terlalu dimasalahkan jika agan postnya di Inggris atau Indonesia. Tapi jiak ingin aman, postlah di kedua bahasa tersebut.
pada umumnya untuk bergabung dengan signature minimal rank jr member namun ada yang menerima newbie atau minimal full member gan tergantung rules bounty
full member
Activity: 504
Merit: 101
Halo gan, saya newbie mau bertanya.
Kalau dilihat dari peraturan untuk ikut sign campaign itu kan musti rank do atas newbie, dan ada syarat" lain yg musti di ikutin.
Nah yang jadi pertanyaan, apakah supaya akun bitcointalk mudah di terima signcampaig itu musti pernah dan rajin" bikin thread di section bahasa inggris ? Atau cukup komentar" di forum bagian bahasa indonesia udah cukup ?
Yang paling di perhatikan jika anda sudah memiliki rank Jr Member adalah buatlah postingan uang memiliki kualitas baik sehingga moderator tidak sungkan untuk menerimanya sehingga di akhir kampanye signature anda bisa memperoleh hasilnya dengan sangat bagus.
sr. member
Activity: 1204
Merit: 388
pengalaman saya di forum bitcoin talk sejak dari newbie sampai saat ini saya tidak pernah membuat post di bahasa inggris, saya cuma post di forum bahasa indonesia, dan saya sudah mengikuti beberapa signature campaign, dan di terima dengan mudah saja, jadi berdasarkan pengalaman tersebut saya berkesimpulan kalau mau ikut signature campaign anda tidak harus melakukan post di forum bahasa inggris cukup di bahasa indonesia saja, kalau anda post disana takut saya anda di banned kalau bahasa inggris nya gak jelas.

tapi sesekali juga harus coba gan di tread english agar terbiasa karena ada beberapa project campaign yang bayarannya sangat lumayan, cuma aturannya harus ngepost di tread english dan tread indonesia jadi ane pikir project yang seperti itu bagus untuk kita melatih diri kita agar terbiasa dengan bahasa inggris gan.

Bener kata si agan atas ane ini, ane juga melakukan pos di lokal maupun di thread berbahasa inggris, buat jaga jaga aja, misal sehari butuh 3 pos, satu diantaranya kita isi dengan pos di thread berbahasa inggris,
menurut pengalam nubi ini cara tersebut cukup efektif kok gan.
Tapi gak di wajibkan kok gan, ane aja buat post di lokal terus aman2 aja sampe sekarang join bounty signature selalu di terima.
Intinya kalau gak bisa bahasa inggris gak usah maksain, kalau mau sekalian belajar tetap harus ada batasan.
member
Activity: 134
Merit: 10
"Fueling Crypto Securitisation"
Untuk mengikuti bounty signature camp min Jr. Member, setiap aturan manager bounty pastinya beda2, untuk naikin rank bukan berarti harus post terus menerus, sesuaikan dengan rank aja,,sewajarny dan hindari off topik supaya post tidak didelete
full member
Activity: 560
Merit: 104
agar mudah di terima yang paling penting rank minimal jr member nah kalo di section bahasa inggris itu tergantung peraturan dari signcampaig yang agan ikuti, biasanya ada aturan yg mengharuskan komentar di forum bahasa inggris.
untuk membuat thread itu gak perlu gan ya kalo bisa si buat saja agar lebih bagus, kalo saya cukup membuat komentar yg tidak keluar dari topik saja gan di forum bahasa inggris maupun di forum bahasa indonesia.
full member
Activity: 1190
Merit: 108
pengalaman saya di forum bitcoin talk sejak dari newbie sampai saat ini saya tidak pernah membuat post di bahasa inggris, saya cuma post di forum bahasa indonesia, dan saya sudah mengikuti beberapa signature campaign, dan di terima dengan mudah saja, jadi berdasarkan pengalaman tersebut saya berkesimpulan kalau mau ikut signature campaign anda tidak harus melakukan post di forum bahasa inggris cukup di bahasa indonesia saja, kalau anda post disana takut saya anda di banned kalau bahasa inggris nya gak jelas.

tapi sesekali juga harus coba gan di tread english agar terbiasa karena ada beberapa project campaign yang bayarannya sangat lumayan, cuma aturannya harus ngepost di tread english dan tread indonesia jadi ane pikir project yang seperti itu bagus untuk kita melatih diri kita agar terbiasa dengan bahasa inggris gan.

Bener kata si agan atas ane ini, ane juga melakukan pos di lokal maupun di thread berbahasa inggris, buat jaga jaga aja, misal sehari butuh 3 pos, satu diantaranya kita isi dengan pos di thread berbahasa inggris,
menurut pengalam nubi ini cara tersebut cukup efektif kok gan.
hero member
Activity: 900
Merit: 500
kalau menurut saya yang penting trust kita jangan sampai merah dan tidak melakukan spam gan dan kalau mau post mah bebas asal sesuai dengan peraturan

yang penting itu postnya konstruktif, dan pastinya nggak spam, udah pasti itu akan bisa di terima signature campaign, kuncinya cuman bikin postingan yang berkualitas itu aja.
copper member
Activity: 560
Merit: 109
komen atau post tidak harus bahasa inggris gan, asal kita post auto matis akan bertambah aktivitas kita,tapi tetap ada batasan per 2 minggunya yaitu 14 aktivitas kalau gak salah. lebih lengkapnya lihat saja gan diperaturan forum ini. disana dijelasakan dengan detail bagaimana kita naik rank dan macam macam lainnya.
full member
Activity: 1026
Merit: 110
Need Bounty manager ? Contact @repear71
Haloo gan, Untuk bisa diterima dalam signature campaign itu rank nya minimal rata-rata harus Jr.Member (walaupun ada beberapa peraturan yang mengharuskan minimal Member) Jadi, para newbie blm bisa ikutin signature campaign mereka harus menaikkan rank mereka dulu sampai ke Jr.Member dengan cara rajin-rajin post di berbagai thread (tapi jangan sampai spam ya, hehe). Semoga info dari ane ini bermanfaat
sr. member
Activity: 798
Merit: 250
pengalaman saya di forum bitcoin talk sejak dari newbie sampai saat ini saya tidak pernah membuat post di bahasa inggris, saya cuma post di forum bahasa indonesia, dan saya sudah mengikuti beberapa signature campaign, dan di terima dengan mudah saja, jadi berdasarkan pengalaman tersebut saya berkesimpulan kalau mau ikut signature campaign anda tidak harus melakukan post di forum bahasa inggris cukup di bahasa indonesia saja, kalau anda post disana takut saya anda di banned kalau bahasa inggris nya gak jelas.

tapi sesekali juga harus coba gan di tread english agar terbiasa karena ada beberapa project campaign yang bayarannya sangat lumayan, cuma aturannya harus ngepost di tread english dan tread indonesia jadi ane pikir project yang seperti itu bagus untuk kita melatih diri kita agar terbiasa dengan bahasa inggris gan.
newbie
Activity: 7
Merit: 0
terserah agan mau bikin thread dimana sama aja kalo agan pinter bhs inggris yang agan di bhs inggris tapi kalo bhs inggris agan kurang mending di local aja dan untuk join sign campaign itu minimal jr dan trust agan itu harus bersih jangan sampai merah kalo merah sulit agan buat jpin di sign campaign karena kalo trust kita merah itu berarti kita sering melakukan kesalahan.
full member
Activity: 224
Merit: 102
pengalaman saya di forum bitcoin talk sejak dari newbie sampai saat ini saya tidak pernah membuat post di bahasa inggris, saya cuma post di forum bahasa indonesia, dan saya sudah mengikuti beberapa signature campaign, dan di terima dengan mudah saja, jadi berdasarkan pengalaman tersebut saya berkesimpulan kalau mau ikut signature campaign anda tidak harus melakukan post di forum bahasa inggris cukup di bahasa indonesia saja, kalau anda post disana takut saya anda di banned kalau bahasa inggris nya gak jelas.
full member
Activity: 406
Merit: 100
kalau  menurut saya jika kita mengikuti signature bounty campaign minimal sekali aku bitcointalknya jr member dan ikuti semua aturan yang sudah ditetapkan oleh pproject bounty yang di ikuti agar di terima. ini menurut pendapat saya gan
full member
Activity: 1190
Merit: 108
Inget gan, NO SPAMMING
buat post yang bagus dan konstruktif tentunya, no flaming, no SARA
selebihnya jaga sopan santun dan jangan lupa bilang terima kasih.

kalo nurut ane itu aja sih.
full member
Activity: 532
Merit: 100
Halo gan, saya newbie mau bertanya.
Kalau dilihat dari peraturan untuk ikut sign campaign itu kan musti rank do atas newbie, dan ada syarat" lain yg musti di ikutin.
Nah yang jadi pertanyaan, apakah supaya akun bitcointalk mudah di terima signcampaig itu musti pernah dan rajin" bikin thread di section bahasa inggris ? Atau cukup komentar" di forum bagian bahasa indonesia udah cukup ?

Yang pertama untuk mengikuti signature campaig mesti level di atas newbi yang di butuhkan dan itu pun sesuai dengan persyaratan yang di minta pada sebuah signature campaig.dan untuk mudah di terima pada signature campaig saya rasa kita jangan bikin post yang pendek aja seperti "hello" dan banyak lainnya.jadi intinya untuk tetap bertahan pada signature yang kita ikuti kita harus mematuhi semua aturan yang ada pada signature tersebut.
sr. member
Activity: 798
Merit: 250
GoMeat - Digitalizing Meat Stores - ICO
point pertama yang harus di capai sebelum ikutan bounty sign campaign adalah rank (pangkat) minimal rank buat ikutan bounty sign campaign adalah Jr Member, newbie juga bisa tapi jarang banget. Rank juga menentukan besar kecilnya reward yang didapat.

jika rank sudah memenuhi syarat point kedua yang harus diperhatikan adalah kualitas postingan agan, biasanya sebelum diterima bounty manager akan mengecheck riwayat postingan agan sebelumnya apakah spammer atau bukan. Jadi kalo agan komen di thread orang usahakan minimal terdiri dari 75 karakter agar kelak pada saat ingin join bounty sign campaign bisa di terima.

untuk postingan bebas di subforum apa saja yang penting jangan komentar spam (burst).

terimakasih gan pencerahannya, cukup membantu dalam bagaimana menggunakan akun yang baik. namun apakah post di off topic juga merupakan spammer atau bukan? bukankan off topic itu juga suatu room tersendiri di forum ini??
dipost off topic memang room tersendiri di forum sendiri.tapi untuk peraturan signature biasanya tidak dihitung kalau kita sewaktu ikut signature posting di off topic.kalau di lokal section malah biasanya dihitung.
member
Activity: 616
Merit: 10
Personal Text: Revolusi industri erotis di Blockc
sepengetahuan saya jika ingin diterima signature camp post harus berkualitas. dan yang paling terpenting harus memiliki syarat rank akun yang sesuai dengan minimun rank signature camp yang ingin diikuti.
member
Activity: 98
Merit: 10
komentari sebaik mungkin dan di sesuaikan dengan topic yang ada di forum agar mudah difahami tidak perlu dengan bahasa inggris atau bahasa eropa lain dan yang harus di ingat untuk diterima sign campaign harus jr member terdahalu itu syarat yang telah ditentukan oleh moderator
full member
Activity: 588
Merit: 100
Menurut saya naikin aja levelnya dulu gan..setelah Jr.member baru bisa ikut signature campaign..mau pake bahasa inggris ataupun bahasa indonesia yang penting sesuai dengan topik..
member
Activity: 406
Merit: 10
point pertama yang harus di capai sebelum ikutan bounty sign campaign adalah rank (pangkat) minimal rank buat ikutan bounty sign campaign adalah Jr Member, newbie juga bisa tapi jarang banget. Rank juga menentukan besar kecilnya reward yang didapat.

jika rank sudah memenuhi syarat point kedua yang harus diperhatikan adalah kualitas postingan agan, biasanya sebelum diterima bounty manager akan mengecheck riwayat postingan agan sebelumnya apakah spammer atau bukan. Jadi kalo agan komen di thread orang usahakan minimal terdiri dari 75 karakter agar kelak pada saat ingin join bounty sign campaign bisa di terima.

untuk postingan bebas di subforum apa saja yang penting jangan komentar spam (burst).

terimakasih gan pencerahannya, cukup membantu dalam bagaimana menggunakan akun yang baik. namun apakah post di off topic juga merupakan spammer atau bukan? bukankan off topic itu juga suatu room tersendiri di forum ini??
Pages:
Jump to: