Pages:
Author

Topic: [NEWS] Rebranding Bitcoin.co.id Menjadi Indodax.com (Read 819 times)

member
Activity: 196
Merit: 12
Iya gan,sekarang vip bitcoin sudah berubah nama menjadi indodax,baru tadi aku buka vip dan aku lihat nama vip sudah berubah dan logo vip yang dulu nya sudah berubah dengan logo vip indodax yang baru,tapi isi di dalam indodax ini masih sama dengan vip,logo dan nama nya aja yang berubah
sr. member
Activity: 451
Merit: 256
Harusnya seperti itu, harus bangga dengan nama sendiri/produk sendiri. Jangan sampai dikatakan ngikut² / nebeng nama luar negeri. Menurut ane bagus pakai nama INDODEX bukan hanya pakai domain yg co.id, dengan begitu bisa dengan mudah dikenali kalau ini dari INDONESIA.  Wink  Wink

indodax pake domain dot com bukan co.id
alasan nya kenapa ga pke co.id mungkin ingin menjangkau market yg besar, ingin menjangkau market luar market yg lebih besar
member
Activity: 602
Merit: 11
Harusnya seperti itu, harus bangga dengan nama sendiri/produk sendiri. Jangan sampai dikatakan ngikut² / nebeng nama luar negeri. Menurut ane bagus pakai nama INDODEX bukan hanya pakai domain yg co.id, dengan begitu bisa dengan mudah dikenali kalau ini dari INDONESIA.  Wink  Wink
paling tidak melambangkan berasal dari indonesia gan kepada dunia luar, untuk kebutuhan custumernya saya rasa banyak yang berharap akan peningkatan pelayanan, sehingga dapat membakar gairah bitcoiner di indonesia supaya semakin bertambah banyak demi kemakmuran bersama
newbie
Activity: 20
Merit: 0
Pertama ane kaget ,bitcoin.co.id ganti nama menjadi Indodax.com .
 dak ngaruh sih,selama perubahan menjadi regulasi atau ekspansi ekonomi digital yang didukung pelayanan  yang lebih inovatif lan produtif ane setuju . Kedepan ane berharap menjadi ekonomic calange yang zero to hero tuk Indodax.com
newbie
Activity: 168
Merit: 0
bitcoin sudah berubah menjadi indodax, namun tampilan situsnya masih tetap gak berubah kog, mungkin perubahannya dari segi domain saja, dan semua fiturnya masih sama seperti yang dulu
member
Activity: 434
Merit: 16
A leading provider of scaling solutions for Web3 g
Untuk saat ini apa masih belum bisa diakses ya gan untuk VIP karena saat saya buka dialihkan ke indodex namun tetap aja gak bisa tuh gan, terus cara nya gimana ya gan kalau mau wd kerupiah karena saya hanya mengetahui VIP aja nih.
member
Activity: 201
Merit: 10
Harusnya seperti itu, harus bangga dengan nama sendiri/produk sendiri. Jangan sampai dikatakan ngikut² / nebeng nama luar negeri. Menurut ane bagus pakai nama INDODEX bukan hanya pakai domain yg co.id, dengan begitu bisa dengan mudah dikenali kalau ini dari INDONESIA.  Wink  Wink
member
Activity: 350
Merit: 11
Bitcoin akan berganti nama, saya rasa ini adalah hal positif untuk masa depan bitcoin. Saya juga merasa nama VIP.bitcoin.co.id sangat dekat dengan nama bitcoin sendiri sehingga akan menimbulkan ambiguitas pada masyarakt antara website exchange dengan website pengembang core bitcoin. Dengan berubahnya nama VIP, mungkin hal itu akan terhindari dan kita berharap nantinya perubahan nama ini akan semakin membuat exchange tersebut menjadi lebih baik.
newbie
Activity: 56
Merit: 0
Ini tidak masalah gan nama aja yang di ganti yg lain masih sama seperti biasa, asalkan pelayanan nya harus di tingkatkan lagi dan fee nya juga ikutan murah,saya tetap dukung apapun nama nya di ganti karena tidak ada efek dari nama indodax, mungkin ini sebagai  tanda kemajuan trading bitcoin di tahun 2018.
newbie
Activity: 81
Merit: 0
Di harab dengan perubahan nama ini juga akan mnambah mudah dalam akses trading dan fee nya juga ikutan murah, menurut saya tidak penting nama nya berubah yang terpenting adalah meningkat kan pelayanan dan memberikan value yang lebih bagi penguna nya, yang berubah logo nya saja jadi  tidak masalah  dan masih aman bagi bitcoiner.
member
Activity: 295
Merit: 10
tujuan berganti nama menjadi indodax.com mungkin agar lebih internasional daripada dengan nama vip. bitcoin. id  masih menggunakan domain Indonesia.  dan diharapkan  ada peningkatan layanan dengan berganti namanya karena itu yang paling di harapkan oleh pengguna..
full member
Activity: 254
Merit: 110
Apalah arti sebuah nama kawan? sepanjang bitcoin id dapat meningingkatkan pelayananannya dan memberikan value yang lebih bagi penggunannya bagi saya tidak ada artinya. Kalau saya tetap dukung bitcoin.id/indodax sebagai penyedia platform exchange terpercaya bagi user bitcoin/altcoin di Indonesia, cheers!!
member
Activity: 178
Merit: 10
Nma ini lebih baik karena dengan nama sebelumnya yaitu bitcoin.co.id itu sebenernya terlalu kaku dan kurang efisien. karena menurut saya dengan membuat nama exchanger bitcoin.co.id itu seolah itu sebagai penghasil bitcoin atau sebagai pusat bitcoin di mata awam. nama baru juga keren dan semoga dengan rebranding pihak indodax bisa meningkatkan kualitas exchanger dengan lebih baik. terutama dibagian tarik rupiah saya berharap bisa dalam hitungan menit.  Grin
member
Activity: 322
Merit: 10
perubahan ini merupakan untuk pembuktian bahwa negara kita sendiri juga mampu untuk memenet apa yang sudah berkembang diera jaman internetan. walaupun logo nya saja berubah namun cara menggunakan nya juga tidak beda sperti dasarnay pertama kali kita mengenal VIP agan. saya rasa seperti itu agan. jgn sw olah oleh saat ada perubahan sperti ini malah kita memikir secara negatif.
newbie
Activity: 207
Merit: 0
Dengan nama baru pastinya akan jadi lebih bagus,mudah2an saja juga ada inovasi baru yang semakin menarik.
Pengen tau juga nih kenapa ganti nama segala ya Huh.
Mungkin para master2 sudah pada tau alasannya.
Sama gan, ane juga penasaran nih alasan brand nya di perbarui.
Mungkin juga akan lebih bagus lagi kalau dalam website indodax.com disertai ulasan singkat sejarah tentang nama bitcoin sampai bagaimana bisa tercetusnya perbaruan brand dan mengapa alasannya.
Jadi kedepannya orang yang baru mulai mengenal indodax.com itu tidak kebingungan dan tau bahwa dulu brand nya bukan itu dan telah terjadi perbaruan brand

tidak perlu sedetil itu karena user bisa mengetahui dari media dan artikel atau bahkan wikipedia, ini langkah bagus dimana oscar lebih fokus pada digital asset sehingga suatu saat jika setiap negara melegalkan kriptonya sendiri maka user dan media tidak alergi dengan kata bitcoin seperti yang terjadi di cina.  Penggunaan kata DAX sudah bagus, hanya kalo bisa jangan menggunakan nama negara biar market global juga tidak menjadi terkelompok pernegara gara2 market seperti indodax.
newbie
Activity: 157
Merit: 0
Dengan nama baru pastinya akan jadi lebih bagus,mudah2an saja juga ada inovasi baru yang semakin menarik.
Pengen tau juga nih kenapa ganti nama segala ya Huh.
Mungkin para master2 sudah pada tau alasannya.
Sama gan, ane juga penasaran nih alasan brand nya di perbarui.
Mungkin juga akan lebih bagus lagi kalau dalam website indodax.com disertai ulasan singkat sejarah tentang nama bitcoin sampai bagaimana bisa tercetusnya perbaruan brand dan mengapa alasannya.
Jadi kedepannya orang yang baru mulai mengenal indodax.com itu tidak kebingungan dan tau bahwa dulu brand nya bukan itu dan telah terjadi perbaruan brand
newbie
Activity: 210
Merit: 0
menurut saya dengan berganti ya bitcoin.co.id menjadi INDODAX tidak masalah, asal pelayanan ya bagus dan aset lain bisa d tambahin lagi, supaya kita bisa trading market yang laen. salam bitcoiner
legendary
Activity: 1176
Merit: 1000
Setiap buka vip sekarang sudah ada pemberitahuannya
bagus kalau ganti nama dan tambahkan aset lain biar makin ramai jangan hanya beberapa aset saja yg bs di perjual belikan
newbie
Activity: 153
Merit: 0
Mudah-mudahan pelayanannya jauh lebih baik lagi
copper member
Activity: 294
Merit: 0
Sangat setuju sekali kalau ada perubahan dari bitcoin.co.id ( yang kesannya hanya pasar bitcoin saja ) menjadi INDODAX.COM
Pages:
Jump to: