Pages:
Author

Topic: Pembelanjaan bitcoins sudah mulai di terapkan luas.Apa pendapat anda? - page 12. (Read 4589 times)

full member
Activity: 490
Merit: 100
Malah baguslah demi kemajuan perekonomian didaerah lain serta dapat memberikan perubahan yang signifikan bagi kehidupan para penduduknya.
full member
Activity: 196
Merit: 100
Mengubah pandangan ane terhadap bitcoin itu sendiri. Dulu ane sempet sekedar denger kata bitcoin di koran, kalo gk salah tahun 2014. Baru-baru ini ane di ceritain lagi sama kawan ane dan memutuskan buat gabung ke forum ini. Bitcoin terus mengalami perkembangan, semakin banyak transaksi bitcoin yang bisa digunakan dapat memperluas informasi tentang bitcoin dan menarik masyarakat untuk mempelajarinya sehingga bitcoin jadi makin berkembang lagi. Selain itu transaksi bitcoin juga dapat menjadikan transaksi semakin simple dan cepat yang cocok untuk era globalisasi dewasa ini  Smiley
full member
Activity: 224
Merit: 101
Semua jadi super simpel gan, gak butuh lagi bawa2 kartu atm kartu kredit apalagi uang tinggal capture and pay
sr. member
Activity: 322
Merit: 253
Pendapat ane sih kalau benar-benar mau menjadiin Bitcoin itu pengganti uang cash, harus ada platformnya kayak bitpay jadi ga harus nunggu 30 confirmation baru bisa keluar toko  Grin
full member
Activity: 434
Merit: 102
Saya sih sangat bersyukur dan semoga menjadi lebih luas, biar lbih memudahkan kami para pncari bitcoin Smiley
sr. member
Activity: 476
Merit: 255
Pendapat dari para bitcoiners bagaimana?
Dan untuk mencegah hal yang tidak di inginkan bagaimana solusinya?

Bagus kalo diterapkan secara luas, artinya udah mulai bisa diterima oleh masyarakat global, dari yang gak tau sampe akhirnya jadi tau dan paham fungsi serta bagaimana cara mendapatkannya. Efeknya bakalan ke kita juga, karna akan semakin mudah bertransaksi menggunakan Bitcoin kalo dimana-mana bisa menerima pembayaran dengan sistem BTC ini.
Hal yang tidak diinginkan..hmm, saya agak sedikit bingung. Mungkin maksudnya penyalahgunaan dari sistem bitcoin ya ? misalnya digunakan untuk transaksi barang haram atau hal-hal negatif, dan mungkin digunakan untuk penipuan. Kalo itu menurut saya agak susah, kecuali melaporkan ke pihak berwenang jika ada hal-hal yang mencurigakan.
full member
Activity: 180
Merit: 100
Token That Will Transform The Venture Capital Mark
Jika terjadi demikian itu menguntungkan banyak pihak..dan tentunya mempermudah bagi kita untuk melakukan transaksi,misalnya dalam berbelanja tidak perlu repot2 bawa uang bnyak.. Grin
newbie
Activity: 45
Merit: 0
wah spektakuler gan, bagus sekali itu pertanda masyarakat dunia terutama indonesia makin maju dong dan lebih faham dengan bitcoin dan akan berdampak kepada harga bitcoin yang semakin naik akan menguntungkan buat kita
sr. member
Activity: 364
Merit: 250
Pendapat dari para bitcoiners bagaimana?
Dan untuk mencegah hal yang tidak di inginkan bagaimana solusinya?
jika terjadi begitu kita pasti sangat untung karena kita sudah mempunyai bitcoin sendiri, dan hal yang tidak di inginkan yaitu jika banyak pengguna bitcoin, harga Bitcoin pasti akan turun.
full member
Activity: 140
Merit: 100
Itu salah satu pertanda bahwa kepercayaan terhadap mata uang digital ini semakin tinggi dan semakin banyak pula yang mengenal dan menggunakannya. Hal tersebut tentunya sangat bagus, pasti nanti pasar btc bisa semakin ramai.
Apalagi dengan adanya teknologi yg semakin maju, gaya hidup yg serba cepat dan online.
sr. member
Activity: 756
Merit: 250
wah boleh juga tu,jadi ga repot bawa uang banyak..
tinggal klik2 hp saja  Grin
full member
Activity: 308
Merit: 100
Pendapat saya sebagai newbie bagus banget gan sebab semakin bitcoin meluas semakin tinggi nilai jual belinya
member
Activity: 84
Merit: 10
Bagus sekali untuk perkembangan bitcoin di masa yang akan datang dan akan berdampak kepada harga bitcoin yang semakin naik akan menguntungkan buat kita
full member
Activity: 476
Merit: 100
Makin banyak pengguna BTC makin bagus menurut saya Om. Dengan makin banyaknya pengguna BTC mungkin akan banyak bermunculan ATM Bitcoin yanBitcoinmelakukan proses transaksi deposit maupun withdraw di Indonesia. Dan untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan kita patut waspada dalam menyimpan password / privatekeys. Pastikan Backup ditempat yang Aman.
full member
Activity: 280
Merit: 100
Bagus dong gan berarti sistem perdagangan bitcoin jadi lebih luas dan bitcoin bisa disebarluaskan dan menjadi terkenal gan
sr. member
Activity: 630
Merit: 254
Semakin terkenal nya koin tersebut berarti tambah tinggi rate koin tersebut jadi untuk yang sudah main pasti sangat senang karena rate tinggi.  yang ane harapin untuk orang orang yang baru masuk jangan patah semangat, karena bitcoin bisa merubah masa depan agan tetapi tidah lepas dari seberapa besar usaha agan.
sr. member
Activity: 756
Merit: 250
iya sangt bagus sehingga berlahan2 masyarakt akan tahu cara mengunakan bitcoin tentunya dengan
cara berbelanja dengan mata uang modern dan indonesia akan semakin maju dan dikenal oleh negara luar dn
memudahkan bagi wisata asing yang ada diindonesia untuk menunakan bitcoin saat berbelanja

hero member
Activity: 2226
Merit: 610
1. kalo saya sih bangga karena kenal bitcoin lebih dulu dari mereka yang baru kenal sekarang
2. Cara mencegah hal yang tidak diinginkan ( saya kurang paham sama pertanyaan yang ini ) soalnya kalo lebih banyak yang kenal bitcoin otomatis harga bitcoin bisa lebih meningkat dong jadi ga mungkin terjadi hal yang tidak diinginkan
full member
Activity: 378
Merit: 100
Menurut ane malah lebih baik gan kalau bitcoin mampu diterima masyarakat luas supaya dapat mengurangi banyaknya pengangguran saat ini,semoga tambah sukses kedepannya bagi para bitcoiner.
sr. member
Activity: 658
Merit: 250
Menurut saya sangat bagus jika pembelanjaan bitcoin sudah mulai diterapkan luas karena membantu dan mempermudah transaksi gan.,
Jika sudah berjalan, dengan sendirinya masyarakat akan tahu, dan semoga saja pemerintah meresmikan bitcoin sebagai mata uang baru dinegara kita.,
Itu impian ane dari dulu gan biar transaksinya mudah Smiley

lebih tepatnya mata uang bersama mas, sayah juga senantiasa menunggu, regulasi berarti tandanya bisa diedukasi secara publik, dan ini akan dapat respons positif yang lebih cepat, walaupun saat ini masih sebatas online shop dan trading tapi itu sudah cukup membuktikan bahwa bisnis bitcoin sangat diterima indonesia dengan catatan tertentu.
memang masih butuh waktu untuk memperkenalkan bitcoin kepada masyarakat luas,
sementara ini yang paham hanya sebagian masyarakat saja,semoga nanti regulasi penggunaan bitcoin
benar2 bisa di sahkan pemerintah dan bisa digunakan layaknya mata uang konvensional
sehingga dapat digunakan oleh semua lapisan masyarakat untuk transaksi online maupun offline.
Pages:
Jump to: