Pages:
Author

Topic: PENCURIAN IDENTITAS (AIRDROP PROGRAM) - page 10. (Read 1875 times)

newbie
Activity: 55
Merit: 0
November 06, 2017, 05:06:55 PM
#6
Iya nih.. Mau nuyul kok malah merugikan orang lain.. Sudah mengambil jatah airdrop, nyuri identitas lagi.. Sebenernya kayak gini ini perlu untuk di tindak dengan tegas, kan kasian yg main jujur kena imbasnya, dan bakalan berefek pada punahnya airdrop Sad seperti sekaratnys faucet jaman sekarang Sad
full member
Activity: 328
Merit: 135
November 06, 2017, 04:59:24 PM
#5
Sekarang sedang marak terjadi pencurian identitas setiap ada program airdrop. Registrasi dengan identitas orang lain .
Akun btt  , akun twitter dan akun telegram anda bisa jadi telah di gunakan orang lain untuk mengisi form registrasi. Ini sudah saya alami . Profile btt dan user telegram saya digunakan orang untuk registrasi. Ini untuk sekedar mengingatkan agan semua. Kemungkinan profile anda juga telah digunakan orang lain !

kalau agan merasa akun di gunakan orang lain baik nya komplain dev nya
karena jika terus berlanjut agan bisa di curigia mengelola banyak akun
jr. member
Activity: 40
Merit: 1
November 06, 2017, 04:54:00 PM
#4
maaf newbie nanya ... ada yang pernah mengalaminya dan bagaimana solusinya  Huh Huh Huh Huh Huh
full member
Activity: 714
Merit: 160
November 06, 2017, 03:49:15 PM
#3
Sekarang sedang marak terjadi pencurian identitas setiap ada program airdrop. Registrasi dengan identitas orang lain .
Akun btt  , akun twitter dan akun telegram anda bisa jadi telah di gunakan orang lain untuk mengisi form registrasi. Ini sudah saya alami . Profile btt dan user telegram saya digunakan orang untuk registrasi. Ini untuk sekedar mengingatkan agan semua. Kemungkinan profile anda juga telah digunakan orang lain !

ane juga ngerasa demikian gan, akhir2 ini rasa nya tiap ikut airdrop suka ga dibayar padahal ane ga nuyul...
curiga kalau ada user lain yang memakai data2 ane macam email, username ane baik itu btt, twitter, telegram ane...
 Undecided Undecided
jr. member
Activity: 67
Merit: 2
November 06, 2017, 03:46:08 PM
#2
Sekarang sedang marak terjadi pencurian identitas setiap ada program airdrop. Registrasi dengan identitas orang lain .
Akun btt  , akun twitter dan akun telegram anda bisa jadi telah di gunakan orang lain untuk mengisi form registrasi. Ini sudah saya alami . Profile btt dan user telegram saya digunakan orang untuk registrasi. Ini untuk sekedar mengingatkan agan semua. Kemungkinan profile anda juga telah digunakan orang lain !

klo itu terjadi, efeknya nanti apa gan ?
full member
Activity: 672
Merit: 104
November 06, 2017, 03:24:26 PM
#1
Sekarang sedang marak terjadi pencurian identitas setiap ada program airdrop. Registrasi dengan identitas orang lain .
Akun btt  , akun twitter dan akun telegram anda bisa jadi telah di gunakan orang lain untuk mengisi form registrasi. Ini sudah saya alami . Profile btt dan user telegram saya digunakan orang untuk registrasi. Ini untuk sekedar mengingatkan agan semua. Kemungkinan profile anda juga telah digunakan orang lain !
Pages:
Jump to: