Pages:
Author

Topic: Perancis menyatakan perang terhadap cryptocurrencies Bitcoin, Ethereum, dll? - page 6. (Read 1018 times)

member
Activity: 298
Merit: 10
Kebijakan Negara Perancis yang melarang adanya peredaran / penggunaan cryptocurrency menurut saya  menjadi salah satu faktor penyebab turunnya harga harga cryptocurrency.  Tapi sebenarnya bukan hanya itu yang menjadi faktornya masih banyak lagi faktornya. Tapi memang dapat diketahui setiap tahunnya pada awal tahun pasti ada penurunan
BRI
newbie
Activity: 154
Merit: 0
Itu hanya issue francis itu negara yang modern tidak mungkin melarang bitcoin yang banyak diminati oleh jutaan bahkan miliyiran di seluruh dunia
newbie
Activity: 146
Merit: 0
Saya tidak begitu yakin dengan merosotnya harga bitcoin gara gara larangan negara perancis terhadap crypto currency.
Banyak faktor yang menyebabkan harga bitcoin masih turun.
full member
Activity: 513
Merit: 100
Kebijakan perancis perang terhadap bitcoin hanya segelintir isu yang menyebabkan harga turun. Jika dikaitkan dengan teroris itu wajar saja karena sudah beberapa kali perancis kena dampaknya. Saat ini kita jangan sampai panik dengan pemberitaan bitcoin yang menyebabkan penurunan harga.
member
Activity: 458
Merit: 10
Itu bisa saja terjadi, tapi ini hanyalah permainan pasar untuk mendapatkan keuntungan yang lebih banyak dengan cara mengeluarkan berita berita buruk tentang bitcoin,.
full member
Activity: 562
Merit: 101
itu hanya salah satu penyebabnya saja gan,,
kan kita dengar juga kalau korea selatan dan china juga ada isu tentang wacana untuk mem baned bitcoin dan cryptocurrency lainnya
selain itu harga bitcoin sendiri secara teknikal sudah sangat overbought gan jadi memang sudah waktunya down  Cheesy
member
Activity: 396
Merit: 10
ternyata masih ada negara lain yang melarang penggunaan bitcoin,,ane kira hanya ada pada dalam negeri
pantesan harga bitcoin begitu dalem turunya ternyata di serang isu negatif yang berasal dari berbagai negara  Cry

bayangin gan sudah 16 negara melarang keras bitcoin slah satunya indonesia kalau sekedar isu dalam negri saya rasa belum kuat pengruhnya pada bitcoin dan pengaruh harga turun gini tentunya pengaruh besar adalah global tapi meskipun dilarang mungkin tetap jadi incaran para investor
full member
Activity: 1189
Merit: 107
Enterapp Pre-Sale Live - bit.ly/3UrMCWI
Saya pikir itu termasuk salah satu faktor jika banyak berita miring mengenai bitcoin dan kawan2 maka akan terjadi penurunan apalagi kalau beritanya menyangkut legilitas bitcoin disuatu negara. tapi dilain pihak justru banyak yang memanfaatkan moment ini untuk membeli bitcoin
legendary
Activity: 2590
Merit: 1988
1% Skill 99% Luck :v
alasan pemerentah perancis memerangi cryptocurrencies sama hal dengan indonesia yaitu mencegah perputaran uang untuk dana terorisme,
money laundry mungkin? mungkin saja hari ini prancis mengumumkan untuk menolak, barang kali besok lusa mengintegrasikan krypto mana tau?
begitupula indonesia
. Wink
"politik itu memang kejam" kata penyanyi jaman dahulu  Grin
pelarangan itu termasuk strategi mereka untuk menurun kan pamor bitcoin kita juga gak tau. atau pun benar ada nya untuk mencegah perputaran dana teroris. atau pun melindungi mata uang negara nya ya itu memang sangat wajar. yang ane takutin itu hanyalah permainan mereka saja untuk meredam harga bitcoin yang semakin hari semakin luar biasa tinggi nya. ya seperti contoh nya yang waktu itu isu dari china yang pada saat itu harga kalau tidak salah mau mencapai 40jt an yang akhir nyat turun kembali di bawah 30jt an. dannnn yang terjadi selanjutnya malah harga nya naik gila-gian lagi.
kemaren ane sempet liat ada foto beredar tentang bos XRP sedang berfoto dengan orang pemerintahan kita  Grin
member
Activity: 224
Merit: 10
Mungkin karena banyak isu isu negatif terhadap bitcoin, maka nya yang seperti prancis cina Indonesia dan korea makanya harga menjadi turun lemah,akan tetapi kalau kita lihat perkembangan bitcoiner kedapan makin hari makin menjamur bisa saja bitcoin dan maupun alcoin akan kembali melonjak tinggi harga nya.
member
Activity: 210
Merit: 10
Wajar negara tersebut melalarang  cryptocurrency karena bisa berdampak buruk bagi mereka jika nantinya di gunakan untuk hal hal yang merugikan negara tersebut atau untuk hal negatif lainnya.mungkin dari situlah dampak bitcoin juga melemah hingga menurun drastis seperti saat ini.
hero member
Activity: 980
Merit: 501
alasan pemerentah perancis memerangi cryptocurrencies sama hal dengan indonesia yaitu mencegah perputaran uang untuk dana terorisme,
money laundry mungkin? mungkin saja hari ini prancis mengumumkan untuk menolak, barang kali besok lusa mengintegrasikan krypto mana tau?
begitupula indonesia. Wink
full member
Activity: 756
Merit: 107
ternyata masih ada negara lain yang melarang penggunaan bitcoin,,ane kira hanya ada pada dalam negeri
pantesan harga bitcoin begitu dalem turunya ternyata di serang isu negatif yang berasal dari berbagai negara  Cry

Benar gan itu jadi salah satu faktor yang mempengaruhi harga crypto down,bahkan btc down hingga 35% lebih.
Dan apalagi negara kita INDONSIA termasuk BI yang begitu keras atas larangan untuk menjadi alat bertransaksi.
Semoga saja ini hanya sementara.
Kita berdoa bersama sajalah agar cepat membaik... Cool
newbie
Activity: 23
Merit: 0
Menurut ane turunnya harga bitcoin memang sebagian besar dipengaruhi dari hal-hal atau isu negatif. Apalagi pernyataannya dikeluarkan oleh negara perancis, yaitu salah satu negara Eropa yang berpengaruh.
Tapi ane yakin harga bitcoin akan kembali naik, seperti setelah isu atau pernyataan dari china tentang cryto.
member
Activity: 328
Merit: 10
Bisa jadi gan dengan hal ini menyebabkan turun nya Harga bitcoin yang sangat signifikan gan sehingga banyak para investor ya g rugi akan turunnya harga bitcoin dan altcoin gan.
hero member
Activity: 798
Merit: 500
salah satu faktor pemicu turun nya harga bitcoin dan koin2 lain ya ya adalah berita2 negative seperti ini
dan di blow up dan di masive kan berita nya
Sebenarnya berita-berita seperti ini gak perlu disebarkan lagi, mereka sengaja memperalat media untuk memblowup berita negatif terhadap Bitcoin, ini sebagai bentuk ketidakmampuan mereka dalam membendung arus dahsyat nya dunia Bitcoin sekarang ini.
sr. member
Activity: 518
Merit: 285
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
salah satu faktor pemicu turun nya harga bitcoin dan koin2 lain ya ya adalah berita2 negative seperti ini
dan di blow up dan di masive kan berita nya
full member
Activity: 350
Merit: 103
Menurut saya mungkin saja berita dari prancis tersebut penyebab rating bitcoin dan sekutunya menurun tetapi tidak terlalu berpengaruh besar sih. Karena bukan hnya berita miring dari prancis saja yang menyebabkan bitcoin dan sekutunya menurun tapi juga berita lainya yg sudah kita ketahui. Tapi jangan panik semua pasti akan kembali normal seperti biasa. Seorang bitcoiner pasti tahu apa yg harus dilakuakan yaitu sabar dan tunggu perkembangan selanjutnya.
full member
Activity: 294
Merit: 107
Izin post Mod untuk bisa berdiskusi tentang kondisi bitcoin hari ini.

Menteri Keuangan Perancis telah menyerukan peraturan baru yang keras pada cryptocurrencies untuk menghentikan mereka sedang digunakan untuk menghindari pajak atau keuangan terorisme dan kejahatan lainnya (Hasil Translate).

Info lengkap bisa baca disini France declares war on the cryptocurrencies Bitcoin, Ethereum, Litecoin and Ripple – could tough new stance lead to a ban?

Yang menjadi pertanyaan saya, apakah ini penyebab reting Bitcoin dan sekutunya menurun hampir 40% hari ini? Sangat menyedihkan ketika kita melihat dompet bitcoin.

Menurut ane ini salah satu isyarah menurunnya harga bitcoin serta sekutu nya, analisa ane seperti yang terjadi pada akhir tahun 2017 lalu, dimana saat beredar nya berita mengenai penolakan akan peredaran bitcoin di negeri bambu, dan bitcoin serta sekutu nya mengalami penurunan harga secara drastis, bukan cuma karena hal tersebuat melainkan juga dengan digiringnya isu tahun baru.
Namun di awal tahun bitcoin mengalami kenaikan harga yang sangat signifikan meningkat hingga 100%. Intinya sih harus banyak bersabar untuk menunggu waktu yang satabil untuk menjual dan jangan sampai panik sell.
jr. member
Activity: 120
Merit: 3
W12 – Blockchain protocol
Izin post Mod untuk bisa berdiskusi tentang kondisi bitcoin hari ini.

Menteri Keuangan Perancis telah menyerukan peraturan baru yang keras pada cryptocurrencies untuk menghentikan mereka sedang digunakan untuk menghindari pajak atau keuangan terorisme dan kejahatan lainnya (Hasil Translate).

Info lengkap bisa baca disini France declares war on the cryptocurrencies Bitcoin, Ethereum, Litecoin and Ripple – could tough new stance lead to a ban?

Yang menjadi pertanyaan saya, apakah ini penyebab reting Bitcoin dan sekutunya menurun hampir 40% hari ini? Sangat menyedihkan ketika kita melihat dompet bitcoin.

Ini bisa juga disebut salah satu penyebab menurunnya harga bitcoin gan,dan banyak juga pengaruh dari yang lain.seperti berita atau laporan chat bitcoin yang saya baca,setiap awal tahun harga bitcoin selalu turun.
Pages:
Jump to: