Pages:
Author

Topic: Sedikit Saran&Tips Dari Newbie Untuk Mendapatkan Merit (Read 2663 times)

newbie
Activity: 84
Merit: 0
terima kasih agan atas info dan sarannya sebagai newbie saya masih perlu banyak belajar bagaimana trik dan tips biar bisa dapat merit
jr. member
Activity: 125
Merit: 2
inti nya sih kita perbaiki saja bagaimana postingan kita itu bisa bermanfaat bagi member lain dan memiliki sifat edukasi atau informasi yang bagus dan baru mungkin sedikit bocorannya, jika saya menemukan new topic yang saya ngak tau saya biasanya baca di google dan baca dari komen sebelumnya. jika sudah paham saya akan mereplay postingan tersebut.
Tadinya saya lebih cenderung ingin ke cara yang kedua tapi setelah baca post ini saya mengurungkan niat dan setuju dengan agan ini, melangkah dengan positif dulu dengan memperbaiki segala kekurangan agar bisa saling berbagi informasi yang bermanfaat, banyak browsing banyak belajar tanpa menghambat jalan orang lain. salam
newbie
Activity: 85
Merit: 0
Terimakasih gan atas informasi yang dapat membantu para newbie seperti saya, tapi untuk nomor 2 dan 3 kayanya terlalu beresiko untuk dilakukan, saya sebenarnya ingin mendapatkan merit dengan mudah, banyak dan untuk dapat menaikkan rank, tapi apalah daya, newbie masih proses belajar post dan reply dengan kata kata dan bahasa yang berkualitas dan masih on topic, jadi biarkan para senior melihat dan menilai perkembangan hasil newbie dalam post dan reply yang berkualitas
full member
Activity: 532
Merit: 101
untuk para newbie sekarang memang merit sangat penting terutama sekali tujuan merit adalah untuk naik rank, jadi kalau agan masih rank newbi agan bisa coba buat newtopic yang bagus yang bisa tertarik orang baca dari newtopic tersebut agan bisa di bagi kan merit oleh orang yang membaca newtopic yang agan buat .
tadi ane liat thread om numanoid, ada member yang mana meski baru rangking member dia sudah punya hampir 400an merit, dan juga saya lihat post dia sudah 600an, jadi bisa saya simpulkan selain postingan yang berkualitas, kita harus aktif membuat thread atau post yang berguna
full member
Activity: 1554
Merit: 123
Buzz App - Spin wheel, farm rewards
untuk para newbie sekarang memang merit sangat penting terutama sekali tujuan merit adalah untuk naik rank, jadi kalau agan masih rank newbi agan bisa coba buat newtopic yang bagus yang bisa tertarik orang baca dari newtopic tersebut agan bisa di bagi kan merit oleh orang yang membaca newtopic yang agan buat .
sr. member
Activity: 664
Merit: 253
SmartFi - EARN, LEND & TRADE
Ya dengan ada ya merit sekarang memang agak susah untuk naik rangk dan juga susah juga mendapatkan ya,soal ya post kita sekarang harus tang berbobot ngak asal2lan post gitu gan,dan kita mencari merit ngak usah pakek cara yang aneh2 nanti malah merugikan kita ya sendiri...
jr. member
Activity: 182
Merit: 1
Pagi Gan , karena kayaknya lagi hot-hotnya Merit di forum ini , saya mau coba kasih sedikit Trik supaya bisa dapet merit lebih cepet gan. So ini beberapa step yang udah saya & teman saya coba!

1.Karena Sistem merit emang baru diimplementasikan tanggal 24 kemaren (Kalau gak salah) nah seisi forum lagi heboh kan ya ada pendapat positif maupun pendapat negatif, Dan section yang lagi rame-ramenya dari kemaren adalah section Meta. Nah agan bisa coba post di section Meta ini dengan post yang positif dan constructive dijamin dapet merit gan (Sudah di test)Hahaha.

2.Agan bisa coba jadi agen dadakan. Semisal kaya ngelaporin akun tuyul , orang yang curang di campaign (Pake 2 akun tapi orangnya sama dalam 1 Campaign , ngelaporin spammer ataupun sejenisnya. Nah agan buat thread baru deh di section Meta itu dengan bukti-bukti yang agan dapet tadi sedetail mungkin. Cara ini dipastikan agan bakal dapet merit gan. (Buat cara ini terserah agan mau dipakai atau enggak)

3.Cara ini sebenernya masih rancu ya gatau legal atau illegal. Kalau agan punya temen mungkin bisa saling bertukar merit gan dengan catatan postnya yang constructive dan positif. (Tidak direkomendasikan) Do At your own risk

Mungkin segitu dulu gan cara lain masih diulik haha. Gausah sedih gan bagi yang meritnya masih sedikit , saya juga kalau sistem merit gak diimplementasikan mungkin minggu depan atau minggu lusa udah Sr.Member gan haha. Tapi gapapa gan Ini juga buat masa depan forum yang lebih baik

Oke terimakasih gan sudah baca thread saya , maaf kalau acak-acakan postnyaa.
GBU

Beberapa tips &saran lainnya dari agan-agan sekalian
4. Sering sering memberi merit kepada post yag menurut agan bermanfaat (khusus yang punya merit) dan jangan lupa membalas merit yang telah diberikan kepada pemberi karena saling berbagi itu indah
agan mending mikir bagaimana cara posting yang berkualitas secara stabil. dengan begitu mungkin mert nanti akan bersarang sendiri di postingan agan tersebut.
benar gan berbagi itu memang indah,tapi tetap utamakan postingannya itu memang pantas mendapatkan merit,jika tindak ingin terkena indikasi curang.
Kunci sebenarnya sangat sederhana, yaitu:
1. Membuat post yang informatif, konstruktif, dan fresh. Sehingga orang yang membaca postingan kita, akan berguman "Oh, iya ya!", atau: "Oo... ternyata begitu", artinya mereka mendapat pengetahuan baru.

2. Cobalah untuk membuat postingan itu menjadi "terlihat". Caranya bisa dengan menulis PM pada moderator dengan menyertakan link dari postingan yang agan rasa layak untuk diberi penghargaan.

Ini minimum merit buat naik ke rank selanjutnya gan
RankRequired activityRequired merit
Brand new00
Newbie10
Jr Member300
Member6010
Full Member120100
Sr. Member240250
Hero Member480500
LegendaryRandom in the range 775-10301000


Update
Buat agan-agan yang pengen coba dapet merit bisa check di thread ini gan. Sebelumnya mohon baca Q&A nya dulu.
https://bitcointalksearch.org/topic/helpbantuan-untuk-menaikkan-rank-jr-member-sd-heroupdate-2840438 (Untuk thread bahasa indonesia)
https://bitcointalksearch.org/topic/merit-system-upgrade-2827596 (Untuk thread bahasa inggris/Global)

Terima kasih atas infonya ini merupakan informasi yang sangat bagus soalnya saya hanya tau kalau untuk mendapatkan merit hanya perlu melakukan postingan - postingan yang berkualitas atau yang bermutu, mungkin dengan adanya penjelasan ini akan lebih mudah untuk mendapatkan merit
newbie
Activity: 20
Merit: 0
Terimakasih atas saran & tipsnya Smiley semoga bermanfaat bagi kita semua☺☺
jr. member
Activity: 168
Merit: 1
Terima kasih banyak informasinya gan, ini informasi yang sangat bagus, tapi apakah nilai merit dapat mempengaruhi terhadap kenaikan level selain selain untuk posting? Seperti contohny saya levelnya masih di jr member untuk naik ke member kalo secara posting sudah masuk ke kategori, kalo nilai meritnya tidak sesuai... tidak kan naik-naik ya gan.
Lay
member
Activity: 350
Merit: 10
Presale is live!
bagus gan triknya , soalnya selama ini saya hanya taunya membuat potingan yang bermutu dengan informasi yang memang dibutuhkan banyak orang agar merit kita bertambah ... namun saya masih bingung gan untuk cara melaporkan orang yang mempunyai banyak akun dalam satu campaign ,. soalnya saya banyak menemukan hal itu gan jika bermain bounty ,, kelihatan jelas jika dilihat dari spreadsheet bahwa orang itu mempunyai banyak akun karena usernamenya yang hampir mirip.. selain itu wkt ngisi formnya jg berdekatan ... itu tuh yang enak dilaporin buat nambah merit ... tapi kembali lagi gan , apakah berpengaruh dengan akun kita ,jika yang dilaporkan ternyata salah ?? mohon petunjuk ..
member
Activity: 280
Merit: 10
Saran yang bagus gan, terimakasih atas sarannya, memang selama banyak kita yang belum mendapat merit,
Muda2han dengan ada penjelasan cara ini, bisa kami lakukan dengan baik, agar bisa mendapatkan merit.
full member
Activity: 280
Merit: 100
informasi yang sangat bermanfaat gan untuk kita semua....mudah mudah tetap akan menjadi baik dengan adanya merit ini, membuat semakin berkualitas apa yang kita post, dan tetap mencari merit dengan cara yang baik juga jangan sampai salah ntar malah merugikan kita sendiri....tetap sabar dan optimis
jr. member
Activity: 252
Merit: 6
Untuk para newbie dan ane sendiri tentunya harus banyak belajar bagaiaman membuat postingan yang berkualitas dan bermanfaat bagi member lain jadi jangan asal post
newbie
Activity: 11
Merit: 0
Kalau bisa beri syarat atau aturan tertentu untuk mendapatkan merit, sehingga para newbie bisa mendapatkan merit dari ketentuan tersebut.
jr. member
Activity: 56
Merit: 1
Terimakasih untuk post diatas, sangat bermanfaat untuk para newbie dan jr member untuk mendapatkan merid.
Memang sistim merid saat ini cukup meresahkan jr member yang akan naik kelevel atasnya membutuhkan merid. Karena setiap post belum tentu mendapatkan merid, jadi lebih berfikirlah keras terhadap postingan agan, postingan yang berbobot mungkin akan mendapatkan merid.
newbie
Activity: 9
Merit: 0
terimakasih gan , ane pelan pelan dulu sembari memahami bitcoin
newbie
Activity: 238
Merit: 0
Terimakasih atas informasinya ini sangat penting sekali untuk newbie yang sangat membutuhkan merit untuk bitcoiner lainnya juga sangat prioritas memburu merit gan.
newbie
Activity: 84
Merit: 0
Terimakasih gan atas saran dan infonya, sangat membantu sekali buat yang masih newbie seperti saya, harus lebih sabar lagi agar dapat merit dan rajin baca di forum ini.
sr. member
Activity: 365
Merit: 250
Merit sistem ini sangat bagus kegunaannya dalam forum ini dikarenakan dengan danya merit sistem akan membuat para member untuk membuat postingan yang mempunyai kualitas yang baik. Karena dengan demikianlah para member mendapatkan merit dari member yang lain. Cuma pada kenyataannya walaupun merit ini didapat lewat postingan yang berkualitas tapi tetap saja akan susah kita dapatkan karena kebanyakan member sangat susah memberikannya kepada member yang lain. Entah kenapa hal ini terjadi, saya kurang mengerti.

bukan susah memberikan merit
karena Smerit yang sangat terbatas, maka hanya akan memberikan yang benar2 berkuaitas dan sangat membantu
member
Activity: 405
Merit: 11
Info yang sangat baik gan.. membatu buat para newbie dan jr.member kaya saya.. cuma klu dari penjelasan agan bagaimana nasib kami para newbie dan jr.member kalau harus dapat smerit point dari orang lain baru bisa naik rank? Kalau ada yang berbaik hati memberikan smerit point... kalau tidak? Istirahat di tempat dong rank nya? Cry

Setahu kenaikan rank dari newbie ke jr tidaklah memerlukan merit dan masih menggunakan sistem lama nyakni kenaikan acivity yang mencapai 30, namun berlakunya merit disaat akun kita jr dan untuk mencapai member kita memerlukan sebanyak 10 merit dan itu bisa kita dapatkan dari kita membuat postingan yang berkualitas gan.
Pages:
Jump to: