tetapi kalau kita ingin berinvestasi jangka panjang kita harus mempersiapkan bener-bener modal yang ingik kita beli di btc, jangan sampai modal itu kita dapatkan dari hasil pinjaman, itu sangat-sangat tidak etis menurut saya, karna ketika kita membeli btc, belum tentu dalam beberapa hari itu harganya akan naik, bisa jadi turun ke bawah, kalau sampai kita pinjam uang untuk membeli btc mau tak mau kita terpaksa menjual di harga rugi untuk menutupi hutang yang tadi ambil untuk modal membeli btc, kita ambil jalan aman aja, semampu tabungan kita, jangan terlalu memaksakan, karna niat kita berinvestasi jangka panjang.
Kalau duitnya minjam di bank, mainnya jangan jangka pendek bos, mainnya musti jangka panjang.
Ini coba sampeyan bayangkan minjem 100 juta di bank dalam jangka waktu 5 tahun, dengan bunga 10% (dari 100 juta+ bunga, mungkin bisa 200-250 juta ngebalikinnya).
Nah sekarang, anggaplah kamu beli btc di januari tahun 2020 dengan harga 100 juta, setelah 4 tahun (saat ini saja), harga btc sudah 1 milyar, artinya sudah 10x lipat dari modal ente ngutang di bank di tahun 2020, Jadi
untung 750 juta bos, melek gak matamu?