Pages:
Author

Topic: [SHARING] Telah menemukan Titik Kenaikan atau Turunnya Harga Uang Virtual - page 7. (Read 1188 times)

jr. member
Activity: 293
Merit: 1
itu beberapa cirinya saja gan, kita bisa melihat harga akan naik atau turun dengan banyaknya jumlah pembeli di banding penjual bisa kita tambahkan jika agan bisa membaca grafik itu akan bisa membuat agan lebih percaya diri untuk mengetahui harga akan naik atau turun. dan sudah banyak feature terbaru grafik yang bisa kita manfaatkan gan.
full member
Activity: 1414
Merit: 101
benar seperti info yang agan bagikan saat ini memang bitcoin harganya lagi anjlok, makanya sekarang banyak bitcoiner yang panik dengan harganya bitcoin turun. mudah mudahan harga bitcoin akan normal kembali seperti tahun 2017 kemaren.
full member
Activity: 294
Merit: 100

Mungkin yang dimaksud TITIK di thread ini adalah AKHIR dari Thread dia sebelumnya gan jadi sudah menemukan kesimpulannya.
Karena beberapa penyebab naik atau turunnya harga yang dijabarkan  di thread ini adalah berdasarkan Thread dia sebelumnya.

Saya masih belum menemukan kesimpulan gan , soal di mana pedoman kita terhadap titik kenaikan atau penerunan harga uang virtual tersebut? Karena saya rasa point-point tersebut di tread adalah sebab dan akibat naik turunnya harga uang virtual.

Jika permintaan banyak pasti harga nya melambung tinggi,bitcoin cepat kali terpengaruh dengan berita-berita miring pasti harganya akan turun
Semoga saja bisa berita buat temen yang ada di forum ini...
member
Activity: 1134
Merit: 10
hallo semua, sebelumnya ane pernah membuat thread tentang menyingkapi Anjlok Harga uang Virtual.

bisa dibaca pada link : https://bitcointalksearch.org/topic/m.32557830

Setelah memecah masalah dalam perdiskusian dengan para investor atau pemburu coin dalam forum ini,
ane menemukan " Titik Kenaikan Harga Uang Virtual ". Roll Eyes Roll Eyes

Hasil yang ditemukan :

1. Kenaikan harga uang virtual

     ===> Terlalu tingginya permintaan atau pembeli terhadap uang virtual, sedangkan penawaran lebih sedikit.
    
     ===> Peredaran uang virtual dalam market sedikit, sehingga mengakibatkan langka dalam market.

     ===> ada isu - isu yang positif terhadap bitcoin, sehingga meningkatkan pembelian dari investor. dll

2. Turunya harga uang virtual

     ===> ada isu - isu yang negatif, sehingga terjadi panic sell terhadap para investor.
    
     ===> terlalu banyak peredaran uang virtual dalam market, mengakibatkan banyak penjualan dan sedikitnya
                 permintaan.
=========================

Mohon dikoreksi bila ada yang salah, dengan ada [SHARING] ini kita lebih paham kapan dapat berinvestasi dan kapan dapat melakukan penjualan.  Sehingga cerdik dalam bertrading.


topik yang sangat bermanfaat dan berguna bagi kita semua mengenai naik turunnya harga uang virtual, dan yang anda buat di topik sudah lengkap alasan pengaruh naik dan turunnya harga mata uang virtual, dan tidak perlu di koreksi lagi, anda pahan betul dengan psiklus naik turunnya harga mata uang virtual, terima kasih sudah memberikan informasi yang sangat menguntungkan bagi saya, dan bagi kawan-kawan semua, terima kasih .
full member
Activity: 560
Merit: 105
Untuk penurunan harga cryptocurrency memang disebabkan dari hal yang agan sebutkan, tapi yang paling menonjol daei itu disebabkan karna isu-isu negatif gan, dimana para investor2 sangat terpengaruh dari isu2 tersebut, begitupun untuk kenaikan harga bitcoin dimana juga sangat berpengaruh terhadap isu2 yang positif.
sr. member
Activity: 588
Merit: 255
Sekedar menambahkan  gan , selain yang agan sebutkan ,  Jika Cryptocurrency disini berkaitan dengan sebuah project , maka Titik tolak kenaikan harga juga disebabkan  oleh berhasil atau berkembangnya project tersebut  .
full member
Activity: 462
Merit: 100
Memang benar gan, harga bitcoin sangat pengaruh dengan isu-isu yang diberikan, jika isu negatif maka akan menurun harga, 
Dan dalam beberapa hari ini sedang beredar isu positif, maka harganya akan mulai membaik.
full member
Activity: 322
Merit: 101
hallo semua, sebelumnya ane pernah membuat thread tentang menyingkapi Anjlok Harga uang Virtual.

bisa dibaca pada link : https://bitcointalksearch.org/topic/m.32557830

Setelah memecah masalah dalam perdiskusian dengan para investor atau pemburu coin dalam forum ini,
ane menemukan " Titik Kenaikan Harga Uang Virtual ". Roll Eyes Roll Eyes

Hasil yang ditemukan :

1. Kenaikan harga uang virtual

     ===> Terlalu tingginya permintaan atau pembeli terhadap uang virtual, sedangkan penawaran lebih sedikit.
     
     ===> Peredaran uang virtual dalam market sedikit, sehingga mengakibatkan langka dalam market.

     ===> ada isu - isu yang positif terhadap bitcoin, sehingga meningkatkan pembelian dari investor. dll

2. Turunya harga uang virtual

     ===> ada isu - isu yang negatif, sehingga terjadi panic sell terhadap para investor.
     
     ===> terlalu banyak peredaran uang virtual dalam market, mengakibatkan banyak penjualan dan sedikitnya
                 permintaan.
=========================

Mohon dikoreksi bila ada yang salah, dengan ada [SHARING] ini kita lebih paham kapan dapat berinvestasi dan kapan dapat melakukan penjualan.  Sehingga cerdik dalam bertrading.


Terimakasih gan infonya, tapi saya ada pertanyaan bagaimana dengan Coin yang baru listing Market ? Seperti coin yang baru selesai ICO contohnya. Bagaimana cara memperkirakan akan naik atau turun ? Karena setahu saya belom banyak berita positif/negatif dari coin tersebut

Menanggapi dari pertanyaan agan, " bagaimana cara memperkirakan akan naik atau turunnya harga yang baru selesai ICO " .

Sebatas pengetahuan ane dan kebenaranya dapat dipelajari kembali  Roll Eyes

=========

Faktor - faktor turunnya harga pada coin yang baru listing market yaitu :

1.  coin yang baru distribusikan oleh projek dalam arti kata coin sudah banyak beredar dikalangan bitcoiner,
     tiba - tiba terjadi sell yang besar-besaran, sedangkan tingkat pembelian sangat kecil.

2. Daya tarik investor kurang terhadap coin yang distribusikan.

=========

Faktor - faktor naiknya harga pada coin yang baru di listing market :

1. Daya tarik investor terhadap coin banyak, dapat dipelajari di roadmap dan whithpaper projek ketika masa ICO
     Prasale coin.

2. Nilai atau tingkat kesuksesan projek.

Berarti semua tergantung dari development project tersbut ? dengan kata lain jika sesuai dengan roadmap dan whitepaper atau developer bisa memenuhi planning yang tertulis di whitepaper dan roadmap akan ada kemungkinan untuk harga coin tersbut naik. Apakah benar penilaian saya ?
member
Activity: 247
Merit: 10
Setuju gan, memang penyebab yang bisa pengaruh pertama dengan isu-isu, jika isu positif, maka akan naik harga bitcoin, karna banyak investor inginnya,
Apabila isu tersebut negatif, maka akan menyebabkan anjlok harga, karna para investor panic dan ingin menjual coin2, sehingga banyak market yang penuh coin.
Yang menjadi tambahan dari saya gan, prosedur harga crypto memang fluktuatif, jadi tidak mudah diprediksi.
member
Activity: 322
Merit: 10
yang saya kutip dari topic agan yaitu saat penurunan harha koin pada saat waktu yg tidak kita inginkan ialah sering nya kita lihat saat beredarnya isu isu yang negatif kepada crypto ini sehingga semua para investor tidak akan tinggal diam untuk berinvestasinya dgn waktu yang lama. disini gejolak yang sering kita temukan kenapa harga koin menurut diseluruh market. sebetulnya tidak hanya ini saja faktor turun nya koin agan. tetapi sedikit bnyak semua forum member sudah mengetahui sebab dan penyeban yang telah agan sampaikan. thanks agan
full member
Activity: 486
Merit: 100
DAEFROM.com
Kalau dilihat dari kabar beberapa hari ini kayak nya lagi turun gan karna disebabkan di banednya iklan cryptocurency di Facebook dan Google
tapi saat ini  sudah mulai ada kenaikan semenjak G20 tidak mengeluarkan berita negatif.semoga minggu kedepan bisa lebih tinggi lagi kenaikannya.
Benar, setelah pertemuan G20 menyatakan kalau crytpo adalah aset, sekarang harga sudah mulai naik namun masih dalam skala kecil, mungkin masih memerlukan beberapa minggu kedepan untuk harga naik dengan skala yang cukup tinggi dan semoga saja untuk sekarang ini tidak ada lagi pemberitaan negatif supaya crypto pulih lebih cepat.
member
Activity: 280
Merit: 12
Penjelasan yang sangat baik dari agan
Memang bener seperti yang agan jelaskan disini
Memang sekarang banyak isu isu negatif yang membuat harga bitcoin turun.
newbie
Activity: 19
Merit: 0
kl ane amati kayaknya gagal untuk menguat kembali ya gan, masih butuh koreksi lg sebelum harganya naik lebih tinggi
efek berita G20 kurang maknyuss dan hanya efek sementara
member
Activity: 672
Merit: 10
umachit.fund
Sampai dengan hari Kamis 22 Maret 2018, harga mata uang virtual secara perlahan sudah mulai membaik atau sudah mulai meningkat dari turun drastis yang terjadi pekan lalu. Saya secara pribadi sangat mendukung serta berterimakasi, karena berbagai upaya dilakukan dalam mendongkrak kembali titik kenaikan harga mata uang virtual.
member
Activity: 322
Merit: 10
saya menyimak topic agan sudah  sehingga seharusnya dari sana kita bisa menganalisa kemana selanjutnya market akan bergerak. Tapi, dari pengalaman saya ternyata itu semua tidak cukup. Yang tidak kalah penting untuk menjadi seorang trader adalah bagaimana memanajemen modal dan resiko.
member
Activity: 322
Merit: 10

Mungkin yang dimaksud TITIK di thread ini adalah AKHIR dari Thread dia sebelumnya gan jadi sudah menemukan kesimpulannya.
Karena beberapa penyebab naik atau turunnya harga yang dijabarkan  di thread ini adalah berdasarkan Thread dia sebelumnya.

Saya masih belum menemukan kesimpulan gan , soal di mana pedoman kita terhadap titik kenaikan atau penerunan harga uang virtual tersebut? Karena saya rasa point-point tersebut di tread adalah sebab dan akibat naik turunnya harga uang virtual.
full member
Activity: 434
Merit: 102
jadi seperti itu toh penyebab turunnya harga bitcoin dengan pesat, yah kita tidak tau juga sih mengapa investor menjadi panic sell karena isu tersebut, tetapi saya bingung nya mengapa turunnya harga itu sangat pesat sekali ya, sebenarnya isu apa sih yg membuat investor jadi panic seperti itu saya jadi penasaran,
newbie
Activity: 54
Merit: 0
 [SHARING] Telah menemukan Titik Kenaikan atau Turunnya Harga Uang Virtual
informasi yang bagus ni gan, jadi bukan hanya memberikan iformasi uang digital saja tapi menanbah ilmu pengetauwan buat kita yang terjun di bidang dunia kriptocuntry.
Apapun alasan untuk naik atau turunnya harga mata uang virtual ini yang pasti kita sama - sama tahu
setiap menitnya membuat saya harus terus update, untuk trus bisa mendapatkan profit trading saya harus terus fokus melihat update harga bitcoin , saat ke maren harga btc down hingga 7k terpaksa saya harus hold karena tidak ingin rugi
Setuju gan.. menurut ane te ori agan sama dengan te ori dagang ,dimana jika permintaan banyak dan barang sedikit pasti harga akan tinggi begitu juga sebaliknya gan..hanya saja Bitcoin terpengaruh dengan berita miring jika bitcoin ada berita miring pasti harganya akan langsung turun,dan untuk kembali
naik keharga normal lagi menunggu pemberitaan yang positif tentang bitcoin..lagi  pasti harga di market bakalan terjun, entah ini perasaan saya saja atau memang ada kecenderungan seperti ini, cukup 1 bad news maka harga bakalan down Bitcoin menurut saya ulasan sangat singkat dan sangat padat lebih mudah dipahami, kalau menurut saya bitcoin ini bisa diambil mamfaatya saja gan kita jangan terlau kagat. kepada harga bitcoin  Grin Grin
member
Activity: 238
Merit: 10
hallo semua, sebelumnya ane pernah membuat thread tentang menyingkapi Anjlok Harga uang Virtual.

bisa dibaca pada link : https://bitcointalksearch.org/topic/m.32557830

Setelah memecah masalah dalam perdiskusian dengan para investor atau pemburu coin dalam forum ini,
ane menemukan " Titik Kenaikan Harga Uang Virtual ". Roll Eyes Roll Eyes

Hasil yang ditemukan :

1. Kenaikan harga uang virtual

     ===> Terlalu tingginya permintaan atau pembeli terhadap uang virtual, sedangkan penawaran lebih sedikit.
     
     ===> Peredaran uang virtual dalam market sedikit, sehingga mengakibatkan langka dalam market.

     ===> ada isu - isu yang positif terhadap bitcoin, sehingga meningkatkan pembelian dari investor. dll

2. Turunya harga uang virtual

     ===> ada isu - isu yang negatif, sehingga terjadi panic sell terhadap para investor.
     
     ===> terlalu banyak peredaran uang virtual dalam market, mengakibatkan banyak penjualan dan sedikitnya
                 permintaan.
=========================

Mohon dikoreksi bila ada yang salah, dengan ada [SHARING] ini kita lebih paham kapan dapat berinvestasi dan kapan dapat melakukan penjualan.  Sehingga cerdik dalam bertrading.

nah ...informasi yang bagus ni gan, jadi bukan hanya memberikan iformasi uang digital saja , sekali sekali memberikan informasi mengenai uang virtual.
sekali lagi terimakasih atas treand nya,, semoga dapat berguna buat temen temen yang lain
full member
Activity: 644
Merit: 100
iya gan bener semua kalo berita burukkan pada kurang yakinn sama bitcoin terus pada jual dah jadi turun harga kalo berita positif berbondong bondong beli sama hold bitcoin jadi bisa naik
Pages:
Jump to: