Pages:
Author

Topic: STOP MAIN COIN PONZI - page 3. (Read 1560 times)

full member
Activity: 728
Merit: 100
https://i.imgur.com/hgxNNiA.png
March 01, 2018, 01:03:08 AM
iya gan bener itu, main ponzi itu merugikan aja nantinya. saya pernah hampir kejebak sama orang tentang sistem lending yang agan bilang. setelah saya telusuri ternyata lending itu semacam ponzi, untungnya saja ane gak ikutan. seperti itu cuma merusak citra kita sebagai bitcoiner, padahal hanya beberapa saja yang bermain ponzi menggunakan crypto.
jr. member
Activity: 42
Merit: 6
March 01, 2018, 12:37:23 AM
STOP MAIN COIN PONZI / INVESTASI BODONG

Maraknya modus investasi palsu yang membayarkan keuntungan kepada investor dari uang mereka sendiri atau uang yang dibayarkan oleh investor berikutnya, bukan dari keuntungan yang diperoleh oleh individu atau organisasi yang menjalankan operasi ini. Skema Ponzi biasanya membujuk investor baru dengan menawarkan keuntungan yang lebih tinggi dibandingkan investasi lain, dalam jangka pendek dengan tingkat pengembalian yang terlalu tinggi atau luar biasa konsisten. Kelangsungan dari pengembalian yang tinggi tersebut membutuhkan aliran yang terus meningkat dari uang yang didapat dari investor baru untuk menjaga skema ini terus berjalan.


#hati2 dengan program lending coin apapun, karena lending = ponzi
Tidak ada satupun program lending yg bs membuktikan bahwa volatility software itu benar2 exist

Coinnya tetaplah real crypto currency, tapi program lendingnya yang skemanya ponzi

Jangan dukung program ponzi, karena itu merusak reputasi crypto currency

#mohon maaf bila ada kesalahan dalam pengetikan ini thread pertama saya
Jika ada masukan / saran silahkan kritik saya

SEPENDAPAT DENGAN AGAN TS

Sistem atau skema ponzi memang memberikan janji dan iming-iming keuntungan "%" menggiurkan bagi yang masih baru mengenal dan memulai berkecimpung di dunia crypto.

Program yang sangat menjanjikan ini selalu memakan korban berantai, akibat dari sistem reward lumayan tinggi juga bagi anggota terdahulu untuk merekrut member baru (sistem referral).

Setelah berjatuhan korban program koin / token skema Ponzi  Grin , keluhan dan curhat di sosmed, akan memicu berita negatif dan berdampak buruk terhadap coin yang memang di bangun & dibentuk berdasarkan kekuatan komunitas seperti BTC Bitcoin ini.

Pendapat saya: bagi kawan yang suka menyebar link referral, sebaiknya pelajari dulu plus minusnya tentang program tersebut. Agar tidak menelan korban berantai, inilah yang menjadi dasar rules kenapa di forum ini tidak boleh posting Link referral sembarangan.
member
Activity: 82
Merit: 10
March 01, 2018, 12:31:11 AM
berhenti bermain ponzi, bukannya bikin kita kaya tapi bikin kita semakin hancur
sr. member
Activity: 476
Merit: 250
February 28, 2018, 11:56:12 PM
Benar gan, kita harus berhati-hati dalam main coin ponzi karena sangat kecewa sekali untuk kita gunakan coin tersebut dengan tidak mendapatkan hasil kerja kita dari project Bounty tersebut tentu nya sehingga kita rugi waktu kerja kita.

yang di maksud koin ponzi itu ente investasi
misal beli bitcoinnect lalu di lendingkan atau octo coin, yang kedua2nya sudah scam
koin ponzi seperti octo coin malah ga ada bounty nya
Coin ponzi rata rata itu ga ada bounty. Tim aja tidak jelas siapa saja. dan juga konsep itu sangat singkat . tetapi yang saya herankan juga kenapa pada suka dengan model invest seperti itu
member
Activity: 532
Merit: 10
February 28, 2018, 11:54:05 PM
Alangkah lebih bagus untuk berhenti dan sebisa mungkin menjauhkan untuk bergabung dan ikut ambil bagian dalam coin yang berbasis ponzi, hal ini dapat terlihat jelas bagaiman sistem coin yang memang memiliki identitas dan watak ponzi, seperti coin yang sangat booming dengan sistem lending. Koin tersebut jelas – jelas merupakan koin yang bersifat ponzi, karena bagaiman mungkin satu jenis koin bisa memiliki sistem pembagian hasil dan kontrak yang snagat tidak masuk akal, apalagi sudah terjadi pada koin bitconnect harganya jauh lebih murah setelah kita landingkan.
full member
Activity: 294
Merit: 100
Colletrix - Bridging the Physical and Virtual Worl
February 28, 2018, 11:49:01 PM
saya sangat setuju dengan agan, teman-teman saya banyak yang tertipu dengan janji akan banyak mendapatkan keuntungan padahal sudah saya ingatkan bahwa resikonya lebih besar daripada keuntungannya
full member
Activity: 328
Merit: 135
February 28, 2018, 11:40:48 PM
Benar gan, kita harus berhati-hati dalam main coin ponzi karena sangat kecewa sekali untuk kita gunakan coin tersebut dengan tidak mendapatkan hasil kerja kita dari project Bounty tersebut tentu nya sehingga kita rugi waktu kerja kita.

yang di maksud koin ponzi itu ente investasi
misal beli bitcoinnect lalu di lendingkan atau octo coin, yang kedua2nya sudah scam
koin ponzi seperti octo coin malah ga ada bounty nya
member
Activity: 98
Merit: 10
Leumakmabok
February 28, 2018, 11:34:53 PM
STOP MAIN COIN PONZI / INVESTASI BODONG

Maraknya modus investasi palsu yang membayarkan keuntungan kepada investor dari uang mereka sendiri atau uang yang dibayarkan oleh investor berikutnya, bukan dari keuntungan yang diperoleh oleh individu atau organisasi yang menjalankan operasi ini. Skema Ponzi biasanya membujuk investor baru dengan menawarkan keuntungan yang lebih tinggi dibandingkan investasi lain, dalam jangka pendek dengan tingkat pengembalian yang terlalu tinggi atau luar biasa konsisten. Kelangsungan dari pengembalian yang tinggi tersebut membutuhkan aliran yang terus meningkat dari uang yang didapat dari investor baru untuk menjaga skema ini terus berjalan.


#hati2 dengan program lending coin apapun, karena lending = ponzi
Tidak ada satupun program lending yg bs membuktikan bahwa volatility software itu benar2 exist

Coinnya tetaplah real crypto currency, tapi program lendingnya yang skemanya ponzi

Jangan dukung program ponzi, karena itu merusak reputasi crypto currency

#mohon maaf bila ada kesalahan dalam pengetikan ini thread pertama saya
Jika ada masukan / saran silahkan kritik saya
Sangat disayangkan jika program itu terus dijalankan. Penipuan seperti ini sangat mengganggu citra bitcoin di pasar global, apalagi bagi pemula. Sepertinya kita harus teliti dan mengenali betul bagaimana detailnya skema ponzi ini. Untuk dapat mengatasi, tentu harus kita pahami dulu sistem dan hal lainnya yang menyangkut dengan ponzi.
full member
Activity: 462
Merit: 100
February 28, 2018, 11:17:01 PM
Informasi yang bagus gan, memang selama muncul bitcoin keterbukaan bumi, kita lebih baik untuk tidak main coin ponzi lagi,
Nah dari segi ini kita harus saling membantu teman teman kita yang masih bermain ponzi agar mereka bisa bergabung kebitcoin aja, yang sudah jelas bukan penipuan.
member
Activity: 414
Merit: 23
February 28, 2018, 11:21:45 AM
skema seperti ini semulanya sangat mudah membacanya dimana secara rasional tidak mungkin jika sesuatu pekerjaan menawarkan sebuah keuntungan yang sangat besar diawal pekerjaan, jurus seperti ini biasanya dgunakan oleh pihak multi level markting untuk menjerat korban agar bergabung dan kemudian benerja dengan sistem level piramida dan nihil keuntungan. lebih baik dihindari jika menemukan skema seperti ini.
jr. member
Activity: 373
Merit: 1
February 28, 2018, 10:10:14 AM
Terima kasih info yang sangat berharga ini, karena mungkin pemula-pemula yang baru mengenal koin dan baru berkecimpung mungkin saja terjebak coin ponzi ini, alangkah bagusnya bila kita semua yang mengetahui tentang informasi coin2 seperti ini, kita share supaya banyak yang tidak terjebak di kemudian hari.
newbie
Activity: 434
Merit: 0
February 28, 2018, 09:59:50 AM
Saya sepakat gan, sistem ponzi biasa nya yang "mungkin" diuntungkan adalah yang pertama-tama invest, yang selanjutnya sudah kurang jelas keuntungannya, dan yang seterusnya mungkin akan dirugikan (ditipu).
Saya sangat mendukung kita kampanye kan "STOP MAIN COIN PONZI / INVESTASI BODONG" diberbagi media, salah satunya di forum ini. Sangat kita sayangkan banyak banget sudah jatuh korban dari sistem seperti itu.
full member
Activity: 378
Merit: 100
February 28, 2018, 09:52:10 AM
Menurut saya, hal ini tergantung kepada diri sendiri, berhubung setiap pribadi kita tentunya terkadang terbuai oleh penghasilan yang besar dalam waktu singkat, dan dengan modal yang sedikit. Seperti yang agan bilang, memang benar kalau program lending itu tidak berujung dan berpola piramida, semakin banyak yang daftar dan deposito maka akan bertahan lama juga website tersebut, begitu juga sebaliknya.
newbie
Activity: 56
Merit: 0
February 28, 2018, 09:42:44 AM
sebenernya ponzi itu lumayan menguntungkan gan apalagi untuk kita yang cari profit cepet, yang penting jangan telat ngangkat saja
sr. member
Activity: 574
Merit: 250
February 28, 2018, 09:39:34 AM
bener banget. biasanya skema ponzi ujung ujungnya cuma php aja. emang yang ditawarkan besar dan lagi terlihat menggiurkan.
tapi banyak banget yang hanya memanfaatkan ico tersebut, hanya untuk mencari untung. bukan untuk ikut diplatform ponzinya.
klo mau ikut ya terserah sih, resiko ditanggung sendiri tapi Grin
full member
Activity: 364
Merit: 100
February 28, 2018, 09:31:47 AM
terimakasih atas infonya kalau sudah dengar macam ini sepertinya saya udah mulai takut berinvestasi di coin coin yang gak jelas gitu
mungkin saat ini perlu di teliti penuh untuk berinvestasi di coin coin kayak gitu agar tidak kenak begituan
newbie
Activity: 132
Merit: 0
February 28, 2018, 09:22:03 AM
STOP MAIN COIN PONZI / INVESTASI BODONG

Maraknya modus investasi palsu yang membayarkan keuntungan kepada investor dari uang mereka sendiri atau uang yang dibayarkan oleh investor berikutnya, bukan dari keuntungan yang diperoleh oleh individu atau organisasi yang menjalankan operasi ini. Skema Ponzi biasanya membujuk investor baru dengan menawarkan keuntungan yang lebih tinggi dibandingkan investasi lain, dalam jangka pendek dengan tingkat pengembalian yang terlalu tinggi atau luar biasa konsisten. Kelangsungan dari pengembalian yang tinggi tersebut membutuhkan aliran yang terus meningkat dari uang yang didapat dari investor baru untuk menjaga skema ini terus berjalan.


#hati2 dengan program lending coin apapun, karena lending = ponzi
Tidak ada satupun program lending yg bs membuktikan bahwa volatility software itu benar2 exist

Coinnya tetaplah real crypto currency, tapi program lendingnya yang skemanya ponzi

Jangan dukung program ponzi, karena itu merusak reputasi crypto currency

#mohon maaf bila ada kesalahan dalam pengetikan ini thread pertama saya
Jika ada masukan / saran silahkan kritik saya

saya sangat setuju, kalau memang kita menemukan informasi tentang sistem ponzi itu lebih baik kita sebarkan. apalagi kalau ada kerabat dan kenalan kita yang terjun kedalamnya, lebih baik kita jelaskan dan sarankan untuk segera meninggalkan hal tersebut. kerena bukannya mendapatkan profit, yang ada malahan kita akan semakin rugi.
newbie
Activity: 154
Merit: 0
February 28, 2018, 09:13:56 AM
Terima kasih banyak gan atas postingan informasi yang sangat bermanfaat ini, saya pribadi juga merasa was-was dan agak takut kalau mau melakukan invest pada koin ponzi, rasanya seperti money game, tapi disitu juga menawarkan keutungan yang lumayan besar. Namun jangan sampai tergiur dulu perhatikan dan pahami dengan baik.
newbie
Activity: 211
Merit: 0
February 28, 2018, 09:07:31 AM
Benar gan, kita harus berhati-hati dalam main coin ponzi karena sangat kecewa sekali untuk kita gunakan coin tersebut dengan tidak mendapatkan hasil kerja kita dari project Bounty tersebut tentu nya sehingga kita rugi waktu kerja kita.
full member
Activity: 350
Merit: 101
Trident Protocol | Simple «buy-hold-earn» system!
February 28, 2018, 09:06:08 AM
STOP MAIN COIN PONZI / INVESTASI BODONG

Maraknya modus investasi palsu yang membayarkan keuntungan kepada investor dari uang mereka sendiri atau uang yang dibayarkan oleh investor berikutnya, bukan dari keuntungan yang diperoleh oleh individu atau organisasi yang menjalankan operasi ini. Skema Ponzi biasanya membujuk investor baru dengan menawarkan keuntungan yang lebih tinggi dibandingkan investasi lain, dalam jangka pendek dengan tingkat pengembalian yang terlalu tinggi atau luar biasa konsisten. Kelangsungan dari pengembalian yang tinggi tersebut membutuhkan aliran yang terus meningkat dari uang yang didapat dari investor baru untuk menjaga skema ini terus berjalan.


#hati2 dengan program lending coin apapun, karena lending = ponzi
Tidak ada satupun program lending yg bs membuktikan bahwa volatility software itu benar2 exist

Coinnya tetaplah real crypto currency, tapi program lendingnya yang skemanya ponzi

Jangan dukung program ponzi, karena itu merusak reputasi crypto currency

#mohon maaf bila ada kesalahan dalam pengetikan ini thread pertama saya
Jika ada masukan / saran silahkan kritik saya

Iya ganz, terima kasih atas bantuan informasinya, semoga saja para anggota Bitcoiner yang ada di forum Bitcointalk ini dapat mewaspadai program Ponzi coin itu ganz.
Pages:
Jump to: