Pages:
Author

Topic: Tips Amankan Bitcoin dari Penjahat Siber - page 11. (Read 2725 times)

sr. member
Activity: 665
Merit: 250
February 28, 2018, 05:48:17 PM
Bagi kamu yang berinvestasi dengan mata uang virtual, kamu perlu tahu tips mengamankan mata uang virtual dari aksi serangan penjahat siber.

1. Jangan menyimpan semua mata uang virtual di bank online atau layanan bursa mata uang virtual. Di tempat ini tak dijamin apakah pengguna akan mendapatkan kembali uang mereka setelah dirampok.

2. Gunakan layanan offline bitcoin walletseperti Electrum atau Armory yang memungkinkan kamu menyimpan mata uang virtual dalam brankas terenkripsi dengan kuat pada hard drive milik sendiri.

Jangan lupa gunakan password yang kuat dan menyimpan offline wallet ini di hard driveterpisah atau komputer yang tidak terhubung ke internet.

Semoga bisa bermamfaat.!
pendapat agan sangat bermanfaat bagi para investor gan dan semua itu kita sendiri yang bisa menjaga aset kita supaya aman karena belum adanya kekuatan hukum yang benar2 bisa melindungi aset kita,ane berharap ada sistem yang akan muncul sebagai pengaman dan pelindung dengan kekuatan hukum yang bisa melindungi jadi kita bisa berinvestasi dengan aman dan nyaman
newbie
Activity: 266
Merit: 0
February 28, 2018, 04:31:24 PM
Sebaiknya aktifkan Two FActor Authentification (2FA) karena pada umumnya wallet berbasis web dilengkapi fitur (2FA) yang dapat anda temukan di menu pengaturan akun karena wallet berbasis web dapat diakses darimanapun, fitur ini berfungsi untuk mengidentifikasi keabsahan akses masuk ke akun anda sekaligus dapat berfungsi sebagai pemberitahuan kepada pemilik akun, 2FA dapat berupa sms, Google authentification, atau Authy authentification. Mungkin cara ini sedikit merepotkan tapi dengan cara ini akun anda lebih aman walaupun orang lain tahu password akun anda, tapi lain halnya jika anda pernah memberikan private key wallet anda karena akan sia-sia.
Khusus untuk wallet berbasis software sangat dianjurkan untuk mengaktifkan fitur Encrypt password sehingga untuk membuka software wallet anda harus memasukkan password keamanan terlebih dahulu.
jr. member
Activity: 121
Merit: 1
February 28, 2018, 01:05:35 PM
Sangat membantu gan, sebagian besar memang sudah saya lakukan, pemanin lama bitcoin jg pasti melakukan hal2 tersebut. Thanks sangat bermanfaat gan  Grin
member
Activity: 140
Merit: 10
February 28, 2018, 01:00:31 PM
Inilah langkahku untuk mengamankan bitcoin dari penjahat siber semoga bermanfaat :
Jangan menyimpan saldo jumlah yang besar pada satu walet simpanlah saldo jumlah yang besar pada walet lebih dari satu.
Pengamanan akun ganda pada akun wallet google.
Jangan gunakan email data untuk bergabung dengan project yang baru.
Jangan menyimpan private key pada android.
jr. member
Activity: 56
Merit: 3
February 28, 2018, 12:54:28 PM
Sedikit tips dari ane gan untuk amankan bitcoin dari penjahat siber :
*Jangan menggunakan wallet tempat anda menyimpan Bitcoin ini untuk bergabung dengan project apapun, maksudnya jangan menggunakan untuk public. 
* Jangan menyimpan saldo anda jumlah yang besar dalam satu wallet, misalkan anda punya 1 BTC usahakan untuk menyimpan di wallet yang berbeda. Bisa anda simpan di VIP 1/4, Blockchain 1/4, dan lain-lain.
* Jangan anda gunakan email yang anda daftar wallet untuk mendaftar project, karena Email anda akan terlihat secara public. 
* Usahakan menggunakan pengaman ganda pada akun wallet. Pengaman ganda diantaranya : GA (Google Authenticator), Google Verification Code (ini menggunakan nomor HP), IP Verification (ini di kirim ke email dasar), banyak pengaman lainnya bisa baca lewat artikel internet.
* Jangan menyimpan Private Key di smartphone android, karena ada aplikasi yang bisa membaca atau mem Back Up semua isi smartphone, termasuk chatting BBM, WA, SMS, Galery dan Isi Folder. (Saya pernah menggunakan aplikasi 
Penyimpanan :
*Jangan simpan di Lokal Partisi C (Sistem).
* Simpan data di Partisi D atau E,
* Jika punya Flashdisk anda simpan juga di Flashdisk.
* Untuk wallet Ethereum usahakan penyimpanan ganda, khususnya private key.
member
Activity: 448
Merit: 15
February 28, 2018, 12:28:24 PM
Mau di pakai'in sistem keamanan apa saja jika pemakainya kurang hati2 saya rasa sama aja.
Dan yang paling penting jangan buka link yang di dalamnya berpontesi banyak hacker atau virus.

Benar gan intinya memang kita harus teliti dan jangan mengklik link tautan yang tidak jelas karena rawan untuk aset yang kita miliki intinya kita harus berhati hati agar terhindar dari penjahat syber dan terima ksih atas tipsnya karena memang sangat berguna.

Sangat banyak cara cyber dapat mengakses wallet para bitcoiner, jangankan kita yang keamanannya belum kuat untuk sekelas exchange saja masih bisa diretas oleh mereka. Tapi kalau member seperti kita sih sangat jarang walletnya untuk dijadikan sebagai sasaran hacker, kan tau sendiri kita masih pemain kelas bawah. Kecuali jika kita menyimpan aset yang sangat banyak, nah itu baru harus super waspada.
member
Activity: 506
Merit: 10
February 28, 2018, 12:18:10 PM
Mau di pakai'in sistem keamanan apa saja jika pemakainya kurang hati2 saya rasa sama aja.
Dan yang paling penting jangan buka link yang di dalamnya berpontesi banyak hacker atau virus.

Benar gan intinya memang kita harus teliti dan jangan mengklik link tautan yang tidak jelas karena rawan untuk aset yang kita miliki intinya kita harus berhati hati agar terhindar dari penjahat syber dan terima ksih atas tipsnya karena memang sangat berguna.
full member
Activity: 383
Merit: 100
February 28, 2018, 12:11:08 PM
mungkin saran agan emang bagus dan lebih aman untuk menjaga mata uang digital yang kita miliki. namun saya juga masih belum percaya akan wallet offline tersebut. menurut saya walaupun kita menyimpan mata uang ditempat yang paling amanpun jika kita masih kurang hati-hati atau teledor maka kita juga akan kena akibatnya. karena hacker juga mempunyai cara tersendiri dalam mengelabui korbannya.
full member
Activity: 714
Merit: 100
February 28, 2018, 11:41:38 AM
Bagi kamu yang berinvestasi dengan mata uang virtual, kamu perlu tahu tips mengamankan mata uang virtual dari aksi serangan penjahat siber.

1. Jangan menyimpan semua mata uang virtual di bank online atau layanan bursa mata uang virtual. Di tempat ini tak dijamin apakah pengguna akan mendapatkan kembali uang mereka setelah dirampok.

2. Gunakan layanan offline bitcoin walletseperti Electrum atau Armory yang memungkinkan kamu menyimpan mata uang virtual dalam brankas terenkripsi dengan kuat pada hard drive milik sendiri.

Jangan lupa gunakan password yang kuat dan menyimpan offline wallet ini di hard driveterpisah atau komputer yang tidak terhubung ke internet.

Semoga bisa bermamfaat.!

Ini Informasi yang bagus untuk menjaga wallet addres semua member, terimakasih atas informasi sebagus ini dan akan saya upayakan untuk menjaga coin2 yg saya miliki dengan cara demikian
member
Activity: 280
Merit: 11
February 28, 2018, 11:33:30 AM
Tentunya kita harus berhati-hati dalam menggunakan jaringan web karena sangat banyak sekali penampakan link-link  phisig sehingga kita mudah sekali di bajak oleh para penjahat simber.


setuju gan ,memang selayak nya kita harus benar benar hati hati terhadap keamanan wallet crypto kita.topic yang bagus ini gan tentang tip keamanan wallet bitcoin kita.
newbie
Activity: 24
Merit: 0
February 28, 2018, 11:16:39 AM
Bagi kamu yang berinvestasi dengan mata uang virtual, kamu perlu tahu tips mengamankan mata uang virtual dari aksi serangan penjahat siber.

1. Jangan menyimpan semua mata uang virtual di bank online atau layanan bursa mata uang virtual. Di tempat ini tak dijamin apakah pengguna akan mendapatkan kembali uang mereka setelah dirampok.

2. Gunakan layanan offline bitcoin walletseperti Electrum atau Armory yang memungkinkan kamu menyimpan mata uang virtual dalam brankas terenkripsi dengan kuat pada hard drive milik sendiri.

Jangan lupa gunakan password yang kuat dan menyimpan offline wallet ini di hard driveterpisah atau komputer yang tidak terhubung ke internet.

Semoga bisa bermamfaat.!

Pengamanan bitcoin dari penjahat kriminal didunia maya (Penjahat Cyber) dipastikan kita harus mencari celah untuk mengamankan assets bitcoin dengan bantuan para member bitcoiner, dimana trick tersebut untuk mengamankan dompet bitcoin dari perampokan dan penggunaannya dari oknum yang tidak bertanggung jawab, mesti kita sikapi dengan menjaga kerahasian akun dari pada pihak lain.
full member
Activity: 910
Merit: 100
February 28, 2018, 11:15:42 AM
Jangan menggunakan wallet tempat anda menyimpan Bitcoin ini untuk bergabung dengan project apapun, maksudnya jangan menggunakan untuk public. 
* Jangan menyimpan saldo anda jumlah yang besar dalam satu wallet, misalkan anda punya 1 BTC usahakan untuk menyimpan di wallet yang berbeda. Bisa anda simpan di VIP 1/4, Blockchain 1/4, dan lain-lain.
* Jangan anda gunakan email yang anda daftar wallet untuk mendaftar project, karena Email anda akan terlihat secara public. 
* Usahakan menggunakan pengaman ganda pada akun wallet. Pengaman ganda diantaranya : GA (Google Authenticator), Google Verification Code (ini menggunakan nomor HP), IP Verification (ini di kirim ke email dasar), banyak pengaman lainnya bisa baca lewat artikel internet.
* Jangan menyimpan Private Key di smartphone android, karena ada aplikasi yang bisa membaca atau mem Back Up semua isi smartphone, termasuk chatting BBM, WA, SMS, Galery dan Isi Folder. (Saya pernah menggunakan aplikasi 
*Jangan simpan di Lokal Partisi C (Sistem).
* Simpan data di Partisi D atau E,
* Jika punya Flashdisk anda simpan juga di Flashdisk.

Waduh, ngeri juga ini gan kalau benar apa yang agan sampaikan
Ane rasa hampir semua bitcoiner melakukan apa yang agan sampaikan
yaps saya juga melakukan bebrapa yang agan sebutkan walau gak sama semua nya, yang terpenting kita harus lebih berhati" sih jangan sampai terperdaya oleh link phising dan jangan pernah menunjukkan atau bahkan memberikan privat key kepada siapapun, dan saya kira dengan menggunakan GA (Google Authenticator) aja sudah cukup aman sih.
newbie
Activity: 184
Merit: 0
February 28, 2018, 11:07:56 AM
kalau ane pake cara pasang anti virus yang sudah ada internet security,, dan tidak sembarang login di komputer atau hp teman karena mungkin komputer teman kita tidak aman lagi.. jadi intinya kita harus lebih hati hati saja.. jangan ceroboh apalagi kalau hubungannya dengan wallet. harus xtra hati hati
full member
Activity: 238
Merit: 105
February 28, 2018, 10:37:44 AM
Bagi kamu yang berinvestasi dengan mata uang virtual, kamu perlu tahu tips mengamankan mata uang virtual dari aksi serangan penjahat siber.

1. Jangan menyimpan semua mata uang virtual di bank online atau layanan bursa mata uang virtual. Di tempat ini tak dijamin apakah pengguna akan mendapatkan kembali uang mereka setelah dirampok.

2. Gunakan layanan offline bitcoin walletseperti Electrum atau Armory yang memungkinkan kamu menyimpan mata uang virtual dalam brankas terenkripsi dengan kuat pada hard drive milik sendiri.

Jangan lupa gunakan password yang kuat dan menyimpan offline wallet ini di hard driveterpisah atau komputer yang tidak terhubung ke internet.

Semoga bisa bermamfaat.!

Terimakasih info nya. Karena kehilangan aset mata uang virtual atau crypto adalah kerugian yang sangat besar bagi kita para tranding karena hasil jerih payah kita di ambil atau di raut semua oleh mereka yang tidak pernah mengeluarkan modal dan mengerjakan apapun. Malah enak" nya di ambil.
full member
Activity: 364
Merit: 100
February 28, 2018, 10:05:17 AM
Sekarang banyak penjahat siber yg berkeliaran yg menginginkan aset kita. Dengan kemajuan tegnologi memudahakan para siber untuk beraksi. Untuk itu mengamnkan aset kita itu pnting yaitu dengan memiliki private key keamanan  aset kita akan lebih terjamin selama tidak ada orang lain yg tau. Dan juga hati2 dengan situs scam yg meminta untuk memasukan private key anda itu juga sangat berbahaya.
full member
Activity: 257
Merit: 100
https://i.imgur.com/HepfPJL.png
February 28, 2018, 09:32:49 AM
Jangan menggunakan wallet tempat anda menyimpan Bitcoin ini untuk bergabung dengan project apapun, maksudnya jangan menggunakan untuk public. 
* Jangan menyimpan saldo anda jumlah yang besar dalam satu wallet, misalkan anda punya 1 BTC usahakan untuk menyimpan di wallet yang berbeda. Bisa anda simpan di VIP 1/4, Blockchain 1/4, dan lain-lain.
* Jangan anda gunakan email yang anda daftar wallet untuk mendaftar project, karena Email anda akan terlihat secara public. 
* Usahakan menggunakan pengaman ganda pada akun wallet. Pengaman ganda diantaranya : GA (Google Authenticator), Google Verification Code (ini menggunakan nomor HP), IP Verification (ini di kirim ke email dasar), banyak pengaman lainnya bisa baca lewat artikel internet.
* Jangan menyimpan Private Key di smartphone android, karena ada aplikasi yang bisa membaca atau mem Back Up semua isi smartphone, termasuk chatting BBM, WA, SMS, Galery dan Isi Folder. (Saya pernah menggunakan aplikasi 
*Jangan simpan di Lokal Partisi C (Sistem).
* Simpan data di Partisi D atau E,
* Jika punya Flashdisk anda simpan juga di Flashdisk.

Waduh, ngeri juga ini gan kalau benar apa yang agan sampaikan
Ane rasa hampir semua bitcoiner melakukan apa yang agan sampaikan
jr. member
Activity: 294
Merit: 4
February 28, 2018, 09:12:28 AM
Kalau menurut saya kita harus berhati-hati dalam menggunakan situs jaringan internet karena saat ini banyak sekali penjahat siber yang ingin membajak akun kita dengan mengambil omset bitcoin kita punya oleh mereka.sehingga kita sangat rugi dangan ada nya penjahat simber yang tersebar saat ini.
newbie
Activity: 17
Merit: 0
February 28, 2018, 09:12:21 AM
Terima kasih gan untuk saran dan masukannya yg sangat bermanfaat bagi saya

Semoga saran ini juga bermanfaaat buat kita semua disini Smiley
newbie
Activity: 22
Merit: 0
February 28, 2018, 09:08:27 AM
Terimakasih gan atas infonya, bagi ane ini sebuah informasi yg sangat nerguna bagi kita semua yg menggunakan uang virtual dan menyimpannya di Wallet online,, tapi yg pnting kita simpan username sama private key dengan aman,,
jr. member
Activity: 115
Merit: 4
February 28, 2018, 08:54:30 AM
saya pernah mengalami hal tersebut saya pikir tidak masalah ternyata hasil yang saya dapatkan bisa di hacker. memang salah saya juga tidak menjaga privasi wallet sembarangan dan ceroboh alhasil apa yg kita kerjakan bisa diambil dengan mudah.
intinya hal yg berbaur dengan segala proses wallet ataupun mengerjakan projek harus berhati2 harus teliti jngan mudah terburu-buru.
backup file penting bila perlu 3 Flashdisk biar privasi aman menghindari hilangnya private key.
Pages:
Jump to: