Pages:
Author

Topic: TIPS buat para Bounty Hunter - page 4. (Read 1203 times)

member
Activity: 378
Merit: 10
May 06, 2018, 05:40:19 AM
Ane akui ini saran yang bisa di ikuti.
Menurut pengalaman ane terkadang mengikuti bounty terkadang bukan karena lupa gan, tapi tidak adanya keseriusan mendalaminya gan, bisa juga karena feenya kecil, tapi kerjanya lumayan berat gan.
Ane setuju dengan pendapat agan memang benar mengikuti bounty itu sangat lama dan lumayan berat untuk di kerjakan kadang banyak peraturan peraturannyang mesti di ikuti gan.

Memang iya gan pengalaman harus begitu mengikuti peraturan bounty yang sudah di tetapkan,jika betul-betul kita bekerja menurut saya tidak terasa berat atau lama untuk di kerjakan atau mengikuti bounty.
full member
Activity: 462
Merit: 100
May 06, 2018, 05:10:45 AM
Menarik juga gan dengan cara memakai google keep, dimana kita bisa membuat remindernya bila kita sering lupa akan tugas yang belum diselaikan,
Saya pribadi juga ingin memakainya namun sistem hanya untuk satu perangkat saja gan, sedangkan membuka di sembarang tempat lain harus menginstallnya lagi, Untuk sekarang ini saya memakai sistem spreadsheet gan, dimana kita bisa membukanya di mana saja, tanpa harus menginstall aplikasi baru.
nya ada banyak cara yang bisa dilakukan gan, tergantung bagai mana diri kita mengelolanya agar ketika nanti kita tidak lupa dalam membuat laporan kampanye sosmed apabila tidak di catat otomatis pasti kita akan lupa, kalu menurut saya suka menggunakan yang ada catatan dan noteped ..
full member
Activity: 560
Merit: 105
May 06, 2018, 04:10:47 AM
Menarik juga gan dengan cara memakai google keep, dimana kita bisa membuat remindernya bila kita sering lupa akan tugas yang belum diselaikan,
Saya pribadi juga ingin memakainya namun sistem hanya untuk satu perangkat saja gan, sedangkan membuka di sembarang tempat lain harus menginstallnya lagi, Untuk sekarang ini saya memakai sistem spreadsheet gan, dimana kita bisa membukanya di mana saja, tanpa harus menginstall aplikasi baru.
sr. member
Activity: 1148
Merit: 252
May 06, 2018, 04:08:26 AM
Menurut saya itu semua hanya tergantung pada kita sendiri yang mengikuti bounty,sebab ada bounty susah dan ada bounty juga yang biasa biasa saja.
tergantung dari niat. semua dari kita sendiri. dan juga kalau bisa jangan terlalu rakus. karena kalau rakus sendiri dan tidak bisa handel malah kita yang akan keteteran
member
Activity: 434
Merit: 10
May 06, 2018, 04:03:33 AM
Menurut saya itu semua hanya tergantung pada kita sendiri yang mengikuti bounty,sebab ada bounty susah dan ada bounty juga yang biasa biasa saja.
full member
Activity: 406
Merit: 100
May 06, 2018, 03:47:57 AM
wajar kalau manusia itu lupa gan,tidak semua yang kita kerjakan dengan mudah kita ingat kembali,contoh nya kita membuat laporan mingguan bounty sosmed padahal kita sudah menulis nya di catatan akan tetapi masih saja lupa,agar tidak gampang lupa tulis di catatan hp atau pun notped agar tidak mudah lupa
Bener gan, kita bisa mengupayakannya agar memudahkan kita untuk membuat laporan tiap minggunya.
Tetapi banyak juga para bounty Hunter yang telah mengandalkan beberapa aplikasi yang bisa dengan mudah menjadikan asisten mereka dalam mengerjakan proyek bounty seperti menggunakan google keep,
maupun memo, yang intinya bisa mengingatkan kita ...
full member
Activity: 1148
Merit: 101
May 06, 2018, 03:23:18 AM
wajar kalau manusia itu lupa gan,tidak semua yang kita kerjakan dengan mudah kita ingat kembali,contoh nya kita membuat laporan mingguan bounty sosmed padahal kita sudah menulis nya di catatan akan tetapi masih saja lupa,agar tidak gampang lupa tulis di catatan hp atau pun notped agar tidak mudah lupa
newbie
Activity: 196
Merit: 0
May 06, 2018, 02:31:38 AM
Untuk pemula seperti saya . Tips ini patut dicoba..

Terima kasih Gan
member
Activity: 686
Merit: 10
HYDAX EXCHANGE Platform
May 06, 2018, 02:25:04 AM
Ane akui ini saran yang bisa di ikuti.
Menurut pengalaman ane terkadang mengikuti bounty terkadang bukan karena lupa gan, tapi tidak adanya keseriusan mendalaminya gan, bisa juga karena feenya kecil, tapi kerjanya lumayan berat gan.

Sependapat dengan agan banyak bounty yang telah kita kerjakan tetapih untuk mendapat bayaran kita harus bersabar sampai berbulan bulan itupun sewaktu dapat token sedikit dengan harga yang tidak kita harapkan dengan begitu kita simpat saja didalam dompet mungkin saja kedepan harga coin tersebut tinggi haeganya.
member
Activity: 322
Merit: 22
May 06, 2018, 01:21:40 AM
tips dan informasi yang sangat membantu gan, saya sering lupa sama jumlah postingan yang sedang saya garap gan, setelah sadar bahwa saya pelupa saya menggunakan software "simple sticky notes" untuk menulis jadwal postingan saya
Mohon di share kelebihan sticky notes gan, kali aja bisa menggusur google keep dari hatiku hehe
full member
Activity: 714
Merit: 102
May 06, 2018, 01:15:28 AM
tips dan informasi yang sangat membantu gan, saya sering lupa sama jumlah postingan yang sedang saya garap gan, setelah sadar bahwa saya pelupa saya menggunakan software "simple sticky notes" untuk menulis jadwal postingan saya
member
Activity: 322
Merit: 22
May 06, 2018, 12:44:21 AM
Quote from: paterleks link=topic=3508234.msg36443843#msg36443843 date=152
[/quote

Ini yang buat jenuh main bounty karena seringnya gak ada kejelasan tentang distribusi, dev sering sesuka hati mereka untuk distribusi, belum lagi hasil yang zonk, inilah penyebab jenuhnya main bounty
Sepertinya enakan maen bounty signature ya ga ? Kerja ga terlalu ribet, tinggal posting posting doang. Nih gue lagi ngumpulin merit biar bisa naek pangkat hehehe
full member
Activity: 266
Merit: 100
The Experience Layer of the Decentralized Internet
May 06, 2018, 12:35:39 AM
Jadi yang intinya di google keep ini adalah reminder nya ya gan buat mengingat kita..oke.nanti saya pelajari apps nya... ada lagi nih intinya dari diri kita sendiri yaitu malas, capek,.lelah pikiran karena aktifitas rutin bagi pekerja pegawai sehingga mempengaruhi dalam menjalankan bounty sperti yang dibilang tadi bermalas malasan,, sebaliknya jika hal ini dijalankan dengan semangat dan tujuan untuk masa depan maka tidak akan merasa terbebani dan pasti ingat selalu bahwa kita sedang menjalankan project setiap hari nya.
ibarat bounty adalah sebuah pekerjaan, namanya kerja pasti akan menemukan titik jenuh, selama ini kalo gue lagi jenuh, gue bakal menjauh dulu dari bounty, bahkan dari komputer hehehehe

Ini yang buat jenuh main bounty karena seringnya gak ada kejelasan tentang distribusi, dev sering sesuka hati mereka untuk distribusi, belum lagi hasil yang zonk, inilah penyebab jenuhnya main bounty
member
Activity: 406
Merit: 12
May 06, 2018, 12:20:15 AM
saya setuju dengan pendapat agan, terutama tentang pembuatan catatan kusus untuk dapat mengingat hari dan tanggal kusus yang harus dijaga oleh members para bounty laporan, biasanya bounty beginian lebih kepada media sosial twitter dan facebook, patut di coba tehnick yang agan paparkan mengingat ada beberapa bounty yang saat saya join terlewatkan karena terlupakan.
member
Activity: 322
Merit: 22
May 05, 2018, 11:57:46 PM
Jadi yang intinya di google keep ini adalah reminder nya ya gan buat mengingat kita..oke.nanti saya pelajari apps nya... ada lagi nih intinya dari diri kita sendiri yaitu malas, capek,.lelah pikiran karena aktifitas rutin bagi pekerja pegawai sehingga mempengaruhi dalam menjalankan bounty sperti yang dibilang tadi bermalas malasan,, sebaliknya jika hal ini dijalankan dengan semangat dan tujuan untuk masa depan maka tidak akan merasa terbebani dan pasti ingat selalu bahwa kita sedang menjalankan project setiap hari nya.
ibarat bounty adalah sebuah pekerjaan, namanya kerja pasti akan menemukan titik jenuh, selama ini kalo gue lagi jenuh, gue bakal menjauh dulu dari bounty, bahkan dari komputer hehehehe
member
Activity: 280
Merit: 12
May 05, 2018, 11:55:30 PM
Iya yang namanya manusia kan tidak ada yang sempurna lupa sih wajar mungkin karna terlalu banyak ngikutin bounty makanya jadi lupa,iya bagus sih agan sudah berbagi tips disini dengan cara menggunakan gogle keep supaya terhindar dari yang namanya lupa.
newbie
Activity: 140
Merit: 0
May 05, 2018, 09:49:30 PM
Jadi yang intinya di google keep ini adalah reminder nya ya gan buat mengingat kita..oke.nanti saya pelajari apps nya... ada lagi nih intinya dari diri kita sendiri yaitu malas, capek,.lelah pikiran karena aktifitas rutin bagi pekerja pegawai sehingga mempengaruhi dalam menjalankan bounty sperti yang dibilang tadi bermalas malasan,, sebaliknya jika hal ini dijalankan dengan semangat dan tujuan untuk masa depan maka tidak akan merasa terbebani dan pasti ingat selalu bahwa kita sedang menjalankan project setiap hari nya.
member
Activity: 322
Merit: 22
May 05, 2018, 08:32:34 PM
Thansk saran nya gan, tapi tips setiap orang itu berbeda beda yang penting keseriusan kita dalam mengikuti bounty sebenar nya gak perlu repot catatan saja saya rasa sudah cukup gan, apalagi kita mengikuti beberapa bounty pasti sering kita buka catatan untuk melihat tugas kita dalam bounty.

maka dari itumari kita disini bersama sama saling sharing masalah bounty, mungkin saja agan punya tips dan triks yang laen yang bisa di share disini. demi kemajuan para bounty hunter INDONESIA
full member
Activity: 686
Merit: 100
May 05, 2018, 01:52:32 PM
Ini salah satu penyakit saya dulu,saya sering kali membuat catatan untuk proyek proyek bounty, yang akhirnya kebingungan sendiri untuk mengerjakan tugas, tapi sekarang saya sudah menulis semua catatan di google keep,dan recommended banget, semua tugas selesai tepat waktu.
kalo ane si bikin catatannya di notepad karna kalo ngga dicatat bakalan susah karna addres wallet dan juga private keynya kan susah diapalin apalagi ane juga ikutan bounty sosmed bikin laporannya aja dari notepad jadi setiap ane ngeshare langsung ane simpen linknya di notepad nanti kalo udah deadline baru ane report ke thread bountynya
member
Activity: 182
Merit: 11
May 05, 2018, 01:19:47 PM
Ini salah satu penyakit saya dulu,saya sering kali membuat catatan untuk proyek proyek bounty, yang akhirnya kebingungan sendiri untuk mengerjakan tugas, tapi sekarang saya sudah menulis semua catatan di google keep,dan recommended banget, semua tugas selesai tepat waktu.
Pages:
Jump to: