Pages:
Author

Topic: Ada yang punya bisnis yang pembayarannya bisa pakai Bitcoin? - page 11. (Read 9626 times)

full member
Activity: 378
Merit: 100
Apakah saya memiliki bisnis dengan metode pembayaran bitcoin ? Jawabannya adalah iya, saya sendiri memiliki bisnis pulsa yang bisa dibayar pakai bitcoin dengan rate yang sedang berjalan, penghasilannya pun lumayan, karena saya aktif chat disebuah web exchanger sehingga disana saya trading sekaligus promosi mengenai ini. Banyak orang yang malas untuk keluar rumah hanya untuk mengisi pulsa saja. Itu mengapa saya membuat bisnis seperti ini. Hitung-hitung sekaligus mempromosikan bitcoin juga.
newbie
Activity: 107
Merit: 0
saya inginnya bikin warnet yang pembayarannya bisa pakai cryptocurrency. mantap itu gan.
karena selain user pasti pakai warnet dimana kita bermain sifat pembayarranya sudah pasti, dan tidak bisa ngutang. hahah
jr. member
Activity: 146
Merit: 2
Setahu saya untuk didaerah saya belum ada transaksi menggunakan bitcoin .. dikarenakan banyak masyarakat sini yamg belum mengetahui bitcoin .
Disamping itu di indonesia masil ilegal transaksi dengan bitcoin
newbie
Activity: 16
Merit: 0
Mungkinkah kalo agan punya suatu bisnis (usaha dagang barang/jasa), agan akan menerima pembayaran menggunakan Bitcoin??
Btw ane punya usaha travel di Lombok. Kalo untuk pembayaran Bitcoin sangat mungkin untuk didiskusikan apabila ada pelanggan yang berminat bayar pake bitcoin.
Kalau di tempat saya Lom dan gak tau kalau di tempat lain,
newbie
Activity: 266
Merit: 0
Dengan melihat perkembangan bitcoin saya rasa itu sangat mungkin gan menerima pembayaran menggunakan bitcoin tapi tergantung daerahnya juga, kalo daerah yang mayoritas banyak dikunjungi wisatawan dari luar Indonesia tentu bisa di terapkan tapi kalo daerah nya mayoritas penduduk Indonesia asli menurut saya kurang pas

Menurut ane untuk saat ini belum bisa kita buat gan,soalnya peraturan pemerintah indonesia masih melarang kita dalam membuka bisnis yang pakai bitcoin,seandainya nanti pemerintah sudah menyetujui hal tersebut maka baru kita bisa mulai membuka bisnis yang bisa bayar pakai bitcoin...
jr. member
Activity: 364
Merit: 3
Dengan melihat perkembangan bitcoin saya rasa itu sangat mungkin gan menerima pembayaran menggunakan bitcoin tapi tergantung daerahnya juga, kalo daerah yang mayoritas banyak dikunjungi wisatawan dari luar Indonesia tentu bisa di terapkan tapi kalo daerah nya mayoritas penduduk Indonesia asli menurut saya kurang pas
Untuk saat ini belum bisa kita buat gan,soalnya peraturan pemerintah masih melarang kita dalam bertransaksi dengan crypto,kecuali nanti pemerintah sudah menyetujui transaksi crypto baru bisa kita buat gan...dan sayapun akan membangun suatu usaha dengan nilai tukar crypto dengan barang nantinnya...
jr. member
Activity: 126
Merit: 8
Kalau saya gan pasti buka usaha nantinya yang pembayaran nya bisa dengan bitcoin, namanya juga jaman moderen, ya ikuti aja, itu pun kalau ada pengesahan nya dari pemerintah kita tentang mata uang cripto, gitu menurut saya gan.
full member
Activity: 1204
Merit: 102
👉bit.ly/3QXp3oh | 🔥 Ultimate Launc
Pembayaran dengan bitcoin di indonesia memang dilarang. tetapi untuk jual beli tidak seperti halnya vip. mau mencoba bisnis selayaknya kita bijak dan menaati aturan yang ada di indonesia
bisa kena sanksi tegas kalau dilanggarnya gan, ane yakin seperti di bali yang dulu ada cafe atau toko yang bisa bayar dengan bitcoin pastinya sekarang sudah tidak berani lagi, selain memang terselubung, selain itu ada yang jual pulsa online tetapi kemarin ane lihat web nya sudah suspended
member
Activity: 112
Merit: 10
bisa saja gan,Ane rasa memang sngat bagus untuk menjadikan alat pembayaran melalu bitcoin semisal dengan contohnya menjual  pulsa berbagai alat dan jasa, memang sih bagi para orang awam sedikit tidak paham, tapi kan bisa kita cairkan terlebih dahulu ke rupiah, baru setelah itu kita akan membuka peluang usaha, jadi lebih gampang. Pada era sekarang ane rasa udah banyak yang melakukan seperti itu.
full member
Activity: 238
Merit: 100
Mungkinkah kalo agan punya suatu bisnis (usaha dagang barang/jasa), agan akan menerima pembayaran menggunakan Bitcoin??
Btw ane punya usaha travel di Lombok. Kalo untuk pembayaran Bitcoin sangat mungkin untuk didiskusikan apabila ada pelanggan yang berminat bayar pake bitcoin.

Kalo menurut saya jika punya bisnis yang berpeluang menjadi bitcoin sebagai suatu alat untuk transaksi melakukan transaksi,untuk pembayaran karna kita bisa dapat banyak kemudahan
member
Activity: 105
Merit: 10
menurut saya sih masih sulit gan,Menurut saya kalau saat ini di tempat saya,, hal itu sangat tidak dimungkinkan. Ya karena memang saya masih tinggal di pedesaan yang masih melek kurang paham dengan dunia bitcoin. Tapi bisa saja untuk kedepannya... Tak ada yang mustahil juga kan ....kita sudah hidup di zaman modern
member
Activity: 210
Merit: 10
Kalo ane saat ini belum ada gan program semacam itu,mungkin kalo bitcoiner yang laen sudah ada gan,kemungkinan program semacam itu cuma berjalan pada orang-orang penguna bitcoin aja yang sudah banyak berpengalaman cryptocurrency ini.
jr. member
Activity: 322
Merit: 2
Kayaknya bisnis pulsa biasanya tuh gan,
Ane lihat sih kebanyakan pulsa yg bisa di beli dengan bitcoin
Kalau di daerah saya belum ada yang membayar pakai Bitcoin karena masih banyak yang belum mengenal Bitcoin mungkin butuh sangat lama dalam menggunakan bayar pakai bitcoin gan.
newbie
Activity: 32
Merit: 0
Kalau ane sih menggunakan bitcoin untuk menjual pulsa dan paket data internet. Walaupun masih berskala kecil namun itu sudah cukup. Menurut ane kalau banyak usaha  yang mau menerima pembayaran menggunakan bitcoin maka semakin bagus untuk bitcoin dan kemungkinan harganya juga akan terus meroket
newbie
Activity: 42
Merit: 0
If you look at the development as it is now I think bitcoin can only be traded and traded in digital currency. Can not be made into a legal means of payment let alone for business Wink
sr. member
Activity: 756
Merit: 250
Pembayaran dengan bitcoin di indonesia memang dilarang. tetapi untuk jual beli tidak seperti halnya vip. mau mencoba bisnis selayaknya kita bijak dan menaati aturan yang ada di indonesia
full member
Activity: 448
Merit: 100
kalau diindonesia ada siap-siap saja ditutup sama pemerintah gan, jelas-jelas pemerintah melarang bitcoin digunakan sebagai alat pembayaran
Benar itu min misalnya ada seseorang yang ingin mendirikan sebuah usaha harus rela menunggu saja sampai pemerintah benar-benar meresmikan bitcoin soalnya apabila orang tersebut melarang aturan yang di terapkan pemerintah bisa saja kena sebuah permasalahan besar.
full member
Activity: 336
Merit: 100
✅ The Most Complete Secure Cryptocurrency
Untuk tahap ini di indonesia belum ada gan akan tetapi lain hal nya diluar negeri karena pemerintahan mereka mendukung untuk melegalkan bitcoin secara sah, harapan kita mudah-mudahan di indonesia bisa seperti negara lain
newbie
Activity: 165
Merit: 0
Wah inspiratif bgt gan, ane jadi pengen mengikuti perkembangan jaman ahh, semoga apa yang agan cita citakan ini bs terwujud, sungguh ini suatu gebrakan yang saya kira bisa menjadi inspirasi bagi kita semua
member
Activity: 66
Merit: 18
Tontogether | Save Smart & Win Big
sangat bagus artikel ini GAN,kalau bitisland menurut saya mereka pakek pihak ketiga dalam pembayaran untuk fasilitas paymentnya
..oia, dalam beberapa bulan ini malah bayar token litrik dan pulsa pakek bitcoin
Pages:
Jump to: