Pages:
Author

Topic: Bagaimana mengatasi bitcoiner yang bermunculan baru-baru ini? - page 4. (Read 2206 times)

member
Activity: 378
Merit: 19
Xch4nge.com
Baru-baru ini sangat banyak bermunculan bitcoiner pendatang baru, tujuannya hanya untuk memburu bounty dan airdrop.
Yang parahnya mereka tidak tau aturan, post sembarangan dan asal-asalan tanpa menghiraukan aturan forum, post dimana suka hati mereka, tapi imbasnya ke para kita semua, lebih-lebih ke negara. Negara kita jadi jelek di forum gara-gara mereka, banyak negara lain yang mengejek kita hanya gara-gara bitcoin yang baru bermunculan dan tidak tau aturan.
Bagaimana tanggapan dan saran kawan-kawan? Kita harus menjaga nama baik negara khususnya indonesia

Saya kira hal semacam ini tidak akan bisa diatasi dengan COMMENT saja, hanya tindakan yang bisa mengatasi hal ini, tentunya MODERATOR yang mempunyai hak atas tindakan ini.

Namun, jika post mereka berkwalitas/bermutu saya kira itu bagus tak perlu diatasi, biarkan saja.

"Namun pada intinya, mereka akan semakin kesulitan untuk mendapatkan Signatur & Campaign, kecuali Bounty  Grin "
full member
Activity: 322
Merit: 100
Baru-baru ini sangat banyak bermunculan bitcoiner pendatang baru, tujuannya hanya untuk memburu bounty dan airdrop.
Yang parahnya mereka tidak tau aturan, post sembarangan dan asal-asalan tanpa menghiraukan aturan forum, post dimana suka hati mereka, tapi imbasnya ke para kita semua, lebih-lebih ke negara. Negara kita jadi jelek di forum gara-gara mereka, banyak negara lain yang mengejek kita hanya gara-gara bitcoin yang baru bermunculan dan tidak tau aturan.
Bagaimana tanggapan dan saran kawan-kawan? Kita harus menjaga nama baik negara khususnya indonesia



kalau saran saya sih , jika mengajak orang lain buat bergabung menjadi bitcoiner , harus dijelasin perturan dasar dulu
entah itu diforum maupun yg lainnya, karena effectnya pasti banyak jika ga dijelasin seperti itu ,
banyak yg terjun ke dunia bitcoin dan dia hanya mengejar cepat tanpa mengikutin prosedur yg bener , yg ujung-ujungya jadi kena banned dan dianggap spam oleh negara lain
full member
Activity: 140
Merit: 100
Baru-baru ini sangat banyak bermunculan bitcoiner pendatang baru, tujuannya hanya untuk memburu bounty dan airdrop.
Yang parahnya mereka tidak tau aturan, post sembarangan dan asal-asalan tanpa menghiraukan aturan forum, post dimana suka hati mereka, tapi imbasnya ke para kita semua, lebih-lebih ke negara. Negara kita jadi jelek di forum gara-gara mereka, banyak negara lain yang mengejek kita hanya gara-gara bitcoin yang baru bermunculan dan tidak tau aturan.
Bagaimana tanggapan dan saran kawan-kawan? Kita harus menjaga nama baik negara khususnya indonesia


tidak perlu resah dengan para bitcoiner pendatang baru dan kita yang sudah lama disini juga jangan segan untuk berbagi ilmu dan memberi masukan yang baik, nantinya setelah banyak membaca mereka juga akan tahu sendiri, lagian kalau mereka terlalu banyak melanggar aturan forum juga akan menanggung sendiri resikonya yaitu di banned


Y, ane setuju banget, tidak perlulah kita resahkan dgn adanya para bitcoiner pendatang baru. Karena dulu awal2nya ketika kita bergabung, kita jg bitcoiner pendatang baru yg pernah merasakan menjadi newbie. Intinya kita bergabung di dalam forum ini kan tujuan sebenarnya ingin mencari informasi, ingin menambah wawasan dan ingin mendapatkan cara bagaimana bs profit dari bitcoin. Krn forum ini kan terbuka untuk umum, siapa saja boleh bergabung, tidak ada larangan buat siapa pun dan ketika sudah begarbung, memang sudah ada juga peraturan ato rules yg harus di taati. Dan jika peraturan ato rulesnya itu dilanggar, maka akan ada konsekuensi yg di dapat terhadap akunnya. Mungkin solusi dari ane sendiri buat kita2 yg para newbie dan buat kita2 yg para senioran adalah, alangkah baiknya kita saling mengingatkan, saling menghargai dan saling menghormati, tetaplah menjaga kesopanan dalam bertanya dan menjawab di dalam postingan. Berusahalah memberikan masukan ato jawaban yg terbaik, hindarilah keributan ato perdebatan yg membuat kita jadi saling membully. Karena pada akhirnya nnti kita akan jadi tidak bs saling menghargai dan saling menghormati. Yg imbasnya nnti akan membuat nama negara kita menjadi jelek dan bisa mempermalukan kita terhadap negara2 lain. Jd, sesungguhnya kita2 yg para newbie ini hanya perlu masukan, bimbingan dan arahan agar bisa jg berhasil dan sukses seperti kita2 yg para senior2nya...  Grin Cheesy Wink






member
Activity: 448
Merit: 11
Baru-baru ini sangat banyak bermunculan bitcoiner pendatang baru, tujuannya hanya untuk memburu bounty dan airdrop.
Yang parahnya mereka tidak tau aturan, post sembarangan dan asal-asalan tanpa menghiraukan aturan forum, post dimana suka hati mereka, tapi imbasnya ke para kita semua, lebih-lebih ke negara. Negara kita jadi jelek di forum gara-gara mereka, banyak negara lain yang mengejek kita hanya gara-gara bitcoin yang baru bermunculan dan tidak tau aturan.
Bagaimana tanggapan dan saran kawan-kawan? Kita harus menjaga nama baik negara khususnya indonesia


kalau menurut saya kembali ke pribadi masing masing, saya juga baru sebulan di btt ini.
kebanyakan yang saya lihat pada umumnya adalah sifat yang malas membaca dan ingin instant.
banyak group telegram yang maaf "kasar" cara bicaranya seperti tidak berpendidikan dan kalau ditegur tidak senang.
Sudah banyak senior menegur untuk berbahasa dengan baik dan tertib, tetapi seperti yang saya bilang kembali ke pribadi masing masing.
seperti pengalaman saya semalam baru join masuk satu group telegram yang di buat oleh negara kita sendiri, sudah ada kata kata kasar berbau racist disusul orang luar yang join setelah saya juga mendapatkan kata racist, sehingga di tegur untuk menghormati anggota telegram yang baru masuk, lalu dia menghilang tanpa kata maaf sekalipun.
kembali kepada kita, bila ingin di hormati orang lain, baiknya kita juga hormati orang lain dan beretika
sr. member
Activity: 1680
Merit: 288
Eloncoin.org - Mars, here we come!
judulnya makro tapi subjeknya mikro karena yang dibahas adalah bountyer dan airdroper
kalau judul topik diubah lebih mendidik pasti banyak yang akan memperbaiki diri seperti " jangan asal2an ikutin projek"
banyak  orang baru ingin instan tanpa melihat aturan, imbasnya menyeluruh termasuk ke kita2 juga, tapi kita hanya bisa menegur.
full member
Activity: 392
Merit: 100
Baru-baru ini sangat banyak bermunculan bitcoiner pendatang baru, tujuannya hanya untuk memburu bounty dan airdrop.
Yang parahnya mereka tidak tau aturan, post sembarangan dan asal-asalan tanpa menghiraukan aturan forum, post dimana suka hati mereka, tapi imbasnya ke para kita semua, lebih-lebih ke negara. Negara kita jadi jelek di forum gara-gara mereka, banyak negara lain yang mengejek kita hanya gara-gara bitcoin yang baru bermunculan dan tidak tau aturan.
Bagaimana tanggapan dan saran kawan-kawan? Kita harus menjaga nama baik negara khususnya indonesia


tidak perlu resah dengan para bitcoiner pendatang baru dan kita yang sudah lama disini juga jangan segan untuk berbagi ilmu dan memberi masukan yang baik, nantinya setelah banyak membaca mereka juga akan tahu sendiri, lagian kalau mereka terlalu banyak melanggar aturan forum juga akan menanggung sendiri resikonya yaitu di banned
full member
Activity: 434
Merit: 100
Baru-baru ini sangat banyak bermunculan bitcoiner pendatang baru, tujuannya hanya untuk memburu bounty dan airdrop.
Yang parahnya mereka tidak tau aturan, post sembarangan dan asal-asalan tanpa menghiraukan aturan forum, post dimana suka hati mereka, tapi imbasnya ke para kita semua, lebih-lebih ke negara. Negara kita jadi jelek di forum gara-gara mereka, banyak negara lain yang mengejek kita hanya gara-gara bitcoin yang baru bermunculan dan tidak tau aturan.
Bagaimana tanggapan dan saran kawan-kawan? Kita harus menjaga nama baik negara khususnya indonesia

mengatasi gimana ya gan maksudnya kurang mengerti saya, diberantaskah, dimusnakankah, dihabiskah, lebih spesifik gan???
lagian gan ngak usah khawatir udah ada moderator yang menjaga forum ini. kalau mereka ngak ngerti aturan, imbasnya keakun mereka

Ada benarnya juga gan, ane lihat moderator akhir-akhir ini sangat aktif ngecek post, punya ane dalam beberapa hari ini sering di hapus, heran ane, ngepost di topik baru dihapus, respon di topik lama apalagi
full member
Activity: 700
Merit: 100
Sovryn - 300-500% APY on USDT Deposit
Baru-baru ini sangat banyak bermunculan bitcoiner pendatang baru, tujuannya hanya untuk memburu bounty dan airdrop.
Yang parahnya mereka tidak tau aturan, post sembarangan dan asal-asalan tanpa menghiraukan aturan forum, post dimana suka hati mereka, tapi imbasnya ke para kita semua, lebih-lebih ke negara. Negara kita jadi jelek di forum gara-gara mereka, banyak negara lain yang mengejek kita hanya gara-gara bitcoin yang baru bermunculan dan tidak tau aturan.
Bagaimana tanggapan dan saran kawan-kawan? Kita harus menjaga nama baik negara khususnya indonesia

mengatasi gimana ya gan maksudnya kurang mengerti saya, diberantaskah, dimusnakankah, dihabiskah, lebih spesifik gan???
lagian gan ngak usah khawatir udah ada moderator yang menjaga forum ini. kalau mereka ngak ngerti aturan, imbasnya keakun mereka

newbie pasti ada saja salahnya gan, kagak bisa distop karena mereka juga masih adaptasi
soal bounty dan airdrop dari forum ini rasanya sudah susah karena daftar forum saja sudah harus bayar
jangan terlalu parno dengan kejelekan negara sendiri gan, itu memang penyakit, tapi kejelekan juga muncul dari semua negara.
yang saya tidak suka adalah pemain hyip pasang2 status ico dan kebetulan ada thread ann di forum ini, jadi otomatis btt juga keseret
secara kita tau kan hyip selalu kiamat dan jelek untuk siapapun terutama pemerintah.
member
Activity: 728
Merit: 48
Baru-baru ini sangat banyak bermunculan bitcoiner pendatang baru, tujuannya hanya untuk memburu bounty dan airdrop.
Yang parahnya mereka tidak tau aturan, post sembarangan dan asal-asalan tanpa menghiraukan aturan forum, post dimana suka hati mereka, tapi imbasnya ke para kita semua, lebih-lebih ke negara. Negara kita jadi jelek di forum gara-gara mereka, banyak negara lain yang mengejek kita hanya gara-gara bitcoin yang baru bermunculan dan tidak tau aturan.
Bagaimana tanggapan dan saran kawan-kawan? Kita harus menjaga nama baik negara khususnya indonesia

mengatasi gimana ya gan maksudnya kurang mengerti saya, diberantaskah, dimusnakankah, dihabiskah, lebih spesifik gan???
lagian gan ngak usah khawatir udah ada moderator yang menjaga forum ini. kalau mereka ngak ngerti aturan, imbasnya keakun mereka
full member
Activity: 350
Merit: 104
Baru-baru ini sangat banyak bermunculan bitcoiner pendatang baru, tujuannya hanya untuk memburu bounty dan airdrop.
Yang parahnya mereka tidak tau aturan, post sembarangan dan asal-asalan tanpa menghiraukan aturan forum, post dimana suka hati mereka, tapi imbasnya ke para kita semua, lebih-lebih ke negara. Negara kita jadi jelek di forum gara-gara mereka, banyak negara lain yang mengejek kita hanya gara-gara bitcoin yang baru bermunculan dan tidak tau aturan.
Bagaimana tanggapan dan saran kawan-kawan? Kita harus menjaga nama baik negara khususnya indonesia


kalau masalah begitu emang balik kediri sendiri gan,
aturan diforum udah jelas terpampang ke gitu,
tp kebanyakan dari mereka males bacanya , yg akhirnya berujung pada spam.
harapannya siapapun yg mengajak orang baru masuk ke forum ini / menjadi bitcoiner harus mengajarkan aturan dasar dulu .
full member
Activity: 756
Merit: 111
cro.baby
Baru-baru ini sangat banyak bermunculan bitcoiner pendatang baru, tujuannya hanya untuk memburu bounty dan airdrop.
Yang parahnya mereka tidak tau aturan, post sembarangan dan asal-asalan tanpa menghiraukan aturan forum, post dimana suka hati mereka, tapi imbasnya ke para kita semua, lebih-lebih ke negara. Negara kita jadi jelek di forum gara-gara mereka, banyak negara lain yang mengejek kita hanya gara-gara bitcoin yang baru bermunculan dan tidak tau aturan.
Bagaimana tanggapan dan saran kawan-kawan? Kita harus menjaga nama baik negara khususnya indonesia


Benar sekali gan,. Dan hal ini menjadi tanggung jawab kita bersama selaku anggota forum bitcointalk indonesia.. sehingga tidak ada lagi aku bitcointalk indonesia yang melakukan spam di berbagai section yang membuat nama indonesia jadi tidak baik di mata bitcoiner dunia.. kita harus berperan aktif untuk dapat menegur rekan-rekan anggota forum indonesia yang memang dianggap spam dan terkesan asal-asalan..
member
Activity: 133
Merit: 10
Bisa jadi karena yang mengenal kan bitcoin kepada newbie langsung cerita profit gan jadi mereka yang baru tujuan awalnya hanya mencari profit bukan tujuan belajar maka dari itu mereka asal post aja yang penting target post untuk naikkan rank terpenuhi gan.

Nah, setuju banget sama agan ini, bagaimana tidak gelap mata ketika seseorang menceritakan profit,tentunya setiap orang yang mendengar nya juga akan tersugesti pada profit,profit dan profit. .. parahnya lagi jika tidak di imbangi dengan menceritakan proses dan  mengajarkan dasar dasar tentang bitcoin dan aturan main di forum ini.
full member
Activity: 392
Merit: 100
Baru-baru ini sangat banyak bermunculan bitcoiner pendatang baru, tujuannya hanya untuk memburu bounty dan airdrop.
Yang parahnya mereka tidak tau aturan, post sembarangan dan asal-asalan tanpa menghiraukan aturan forum, post dimana suka hati mereka, tapi imbasnya ke para kita semua, lebih-lebih ke negara. Negara kita jadi jelek di forum gara-gara mereka, banyak negara lain yang mengejek kita hanya gara-gara bitcoin yang baru bermunculan dan tidak tau aturan.
Bagaimana tanggapan dan saran kawan-kawan? Kita harus menjaga nama baik negara khususnya indonesia


aku pikir tidak masalah dengan semakin banyaknya para bitcoiner karena mereka juga mencari rejeki sama dengan kita, mungkin yang perlu kita lakukan adalah memberikan kepada mereka masukan dan pengarahan untuk bersikap lebih bijaksana dan mau mengikuti aturan dalam forum dan lebih baik menganjurkan untuk lebih banyak membaca di forum biar tambah pengalaman
sr. member
Activity: 1400
Merit: 251
Trident Protocol | Simple «buy-hold-earn» system!
Jangan bersusah payah untuk mengatasi hal yang demikian gan karena cepat atau lambat mereka juga akan tahu sendiri dan muncul juga jadi kalau menurut saran ane lebih baik yang sudah muncul itu kita bimbing dengan baik agar mereka terarah gan.
hero member
Activity: 547
Merit: 500
ane saranin nih buat yang sering ngomongin bounty,airdrop bla blabla ke temen yang memang belom ngerti crypto. klo emang mau bantu keuangan itu orang dengan ngajakin ikutan bgini,cari yang:
1. yang pengen belajar,bukan pengen nyari fast money
2. yang kgk doyan ngeluh sama keuangannya, itu otomatis mau duit cepet tuh orang
3. etika

sisanya biarin aj,itung" seleksi alam. dan klo bisa ikutin quotes ane nih ye(bagi" quote dulu  Grin Grin)

bekerjalah dalam diam,biar penghasilanmu yang berbicara. Kecuali kamu ga ad penghasilan, baru bole cari ribut
-quotes kagak jelas

kalau ngajarin teman masih di anggap wajar
yang ga wajar ya malah promosi ngajak orang bahkan di pamerin hasil biar orang mau ikut join di forum BTT

yang lebih utama kalau ngajak mau ngajari orang jangan pamerin hasil pamerin hasil akan repot, karena orientasi nya dapat uang banyak mudah dan cepat
member
Activity: 244
Merit: 10
Blue0x.com
Bisa jadi karena yang mengenal kan bitcoin kepada newbie langsung cerita profit gan jadi mereka yang baru tujuan awalnya hanya mencari profit bukan tujuan belajar maka dari itu mereka asal post aja yang penting target post untuk naikkan rank terpenuhi gan.

Iya gan karena yang nengenalkan bitcoin ini pada orang lain terlalu memudahkan sehingga nafsu mereka untuk mencapai hasil terlalu tinggi, maka nya mereka mengejar post untuk naik rank namun mereka belum memahami aturan nya di forum. Menurut ane untuk kedepan nya bagi yang mau membantu orang yang masuk ke bitcoin mendingan ajarin dulu bertahap agar mereka bisa memahami tahapan di bitcoin dan kemudia baru mengajarkan untuk mendapat hasil, pasti semuanya indah dan sukses
full member
Activity: 200
Merit: 100
Jika ada mereka yang masih sangat pemula dalam mengikuti forum dan project bitcoin dan bergabung dalam project bounty saya rasa mungkin banyak diantara mereka yang belum memahami tentang sistem dan aturan yang ada dan telah ditetapkan dalam forum sehingga hal ini akan mengakibatkan mereka untuk memposting artikel mereka semabrangan sehingga banyak sekali kata – kata dan postingan yang mereka gunakan berbentuk spam dan saya rasa hal ini tidak terlalu dipusingkan karena dengan sendiri nya postingan mereka akan terhapus dan akun bitcointalk mereka mudah untuk dibanned. Jadi jika banyak muncul para bounty hunter yang masih sangat pemula sebaiknya kita ajari mereka tentang cara yang benar untuk bergabung dalam forum bitcointalk.
newbie
Activity: 40
Merit: 0
Sebenernya sih emang ga masalah kalau banyak bitcoiner yang bermunculan baru-baru ini, dan tujuan mereka memang mencari uang kripto disini. Dan kendala yang bisa ditimbulkan mereka adalah postingan yang spam dan off-topic jadi sebagai sesama penghuni forum lebih baiknya kita saling mengingatkan jika ada postingan-postingan yang kurang wajar.
full member
Activity: 1512
Merit: 115
ane saranin nih buat yang sering ngomongin bounty,airdrop bla blabla ke temen yang memang belom ngerti crypto. klo emang mau bantu keuangan itu orang dengan ngajakin ikutan bgini,cari yang:
1. yang pengen belajar,bukan pengen nyari fast money
2. yang kgk doyan ngeluh sama keuangannya, itu otomatis mau duit cepet tuh orang
3. etika

sisanya biarin aj,itung" seleksi alam. dan klo bisa ikutin quotes ane nih ye(bagi" quote dulu  Grin Grin)

bekerjalah dalam diam,biar penghasilanmu yang berbicara. Kecuali kamu ga ad penghasilan, baru bole cari ribut
-quotes kagak jelas
member
Activity: 295
Merit: 10
sebenarnya siapaun bitcoiner itu lama atau baru tujuannya utamanya adalah profit,, karena melihat profit yang lumayan makanya banyak bitcoiner baru, dan mereka  cenderung ingin cepat untung dan mengaibaikan rules yang telah ditetapkan. tapi memang susah untuk memberi arahan karena untuk menjadi bitcoiner bisa siapapun dan tanpa harus masuk ke sebuah group atau harus mempunyai lisensi/pelatihan .. itu aja menurut ane  Roll Eyes Roll Eyes
Pages:
Jump to: