Pages:
Author

Topic: Bank dan transaksi mata uang digantikan Cryptocurrency,Akankah? - page 13. (Read 2935 times)

full member
Activity: 532
Merit: 100
Mustahil untuk menggantikan mata uang konvensional dan juga perbankan apalagi pengganti dari mata uang konvensional adalah mata uang berbasis cryptocurency. Memang bitcoin dan cryptocurency sekarang menjadi sebuah fenomena yang sangat dahsyat dikalangan masyarakat dan juga menjadi sebuah mata uang cryypto yang menjadi snagat hangat dibicarakan karena harganya yang semakin melejit tinggi, namun dengan mahal nya harga bitcoin dna juga cryptocurency lain bukan berarti bisa menggantikan mata uang konvensional dan juga bisa menggantikan sistem perbankan, tetapi kehadiran crypto bisa saja menggangu sistem perbankan di mana banyak nasabah yang akan lebih memilih menyimpan uang dalam bentuk crypto dibandingkan dengan menyimpan uang langsung di bank.
member
Activity: 242
Merit: 10
Kalau tergantikan saya rasa tidak mungkin gan, karena mata uang fiat masing masing negara sudah disahkan oleh pemerintah masing2 negara sebagai alat tukar yang sah...


Ya benar gan, kalau menurut saya tidak jugak begitu gan, karna gak mungkin gan karena diindonesia ada mata uang yang sah,
Dan setiap negara ada mata uang sendiri masing masing, boleh jadi nanti akan jika sudah ada aturan disetiap negara, paling akan dibuka bank lain. Khusus untuk bitcoin.
newbie
Activity: 42
Merit: 0
kalo berkembang sih bisa saja, tapi kalo untuk sampai menggantikan mata uang yang sekarang kayanya gak bakal deh. Soalnya harga bitcoin yang cenderung tidak stabil, fluktuasi tinggi banget. Beda dengan mata uang sekarang yang tingkat fluktuasinya rendah. kecuali mungkin harganya sudah stabil di posisi tertentu. yang bisa jadi patokan harga barang/komoditas lain
newbie
Activity: 140
Merit: 0
bitcoin akan menjadi FUTURE MONEY saya setuju, bitcoin pasti akan berkembang pesat dan harganya akan melambung tinggi sekarang aja sudah di atas 200jt bukan hal yang tidak mungkin di tahun berikutnya bisa 2 atau 3 kali lipat bahkan lebih dr harga sekarang.
kalau masalah menggantikan uang fiat kayaknya tidak bisa soalnya setiap negara kan memiliki mata uang nya sendiri-sendiri yang sah Grin Grin Grin
full member
Activity: 700
Merit: 100
Meskipun peminat bitcoin semakin bertambah banyak namun untuk menggantikan mata uang fiat rasanya tidak akan pernah bisa terjadi sebab setiap negara sudah menetapkan mata uang fiat secara konstitusi sebagai alat pembayaran yang sah dan juga merupakan simbol kedaulatan bangasa.
newbie
Activity: 165
Merit: 0
Saya kira belum sampai sebegitunya, entah kalau itu terjadi di beberapa tahun kedepan, yang jelas untuk saat ini kita masih sangat memerlukan uang kertas, masih agak awam bagi negara kita, untuk beralih ke crypto, itu kalau menurut pendapat saya gan
newbie
Activity: 40
Merit: 0
Mungkin tidak akan sampai tergantikan karena bagaimanapun di Indonesiapasti akan tetap menomor satukan rupiah yang menjadi mata uang negara ini dan tetap membutuhkan bank. Dunia crypto atau bitcoin juga hanya di kenal oleh pengguna internet saja itupun tidak semua penggunanya tau apa itu bitcoin. sekalipun bisa pasti membutuhkan waktu yang lama untuk penyesuain.
member
Activity: 2212
Merit: 10
untuk waktu dekat saat ini saya kira transaksi mata uang di gantikan cryptocurrency belum bisa,soalnya setiap negara mempunyai mata uang masing masing sebagai alat transaksi sah..
full member
Activity: 719
Merit: 100
kalau untuk menerapkan blockchoinnya ane rasa itu mungkin saja bisa terjadi gan dimana kita ketahui banyaknya
keunggulan yang bisa didapatkan dari teknologi tersebut,kalau untuk mengganti mata uang menjadi crytocurrency
sepertinya hal itu tidak bakalan terjadi,kita ambil contoh dinegara kita sendiri rupiah tidak bisa digantikan oleh mata uang
apapun sebagai alat transaksi yang sah
member
Activity: 364
Merit: 12
Itu adalah hal yg mustahil. Jika memang benar bank akan digantikan cryptocurrency, lalu bank bank di seluruh dunia bahkan di indonesia mau di kemana kan? Tetap saja bank dan mata uang di indonesia adalah prioritas utama. Dan bitcoin dan wallet hanya mata uang digital yang mungkin hanya di ketahui beberapa orang saja
betul kata agan mustahil banget mata uang kertas dan bank digantikan sama sistem crytocurrency. kalo pun diganti kan maka akan sangat berpengaruh pada bank dunia serta kestabilan ekonomi negara negara di dunia.
newbie
Activity: 21
Merit: 0
Menurut ane jangan lah klo digantikan.
Bisa tmbh bny nnti money loundry 😀
member
Activity: 336
Merit: 10
Your own digital self
Menurut saya, hal ini tidak mungkin terjadi. Sekarang saja pemerintah sudah melarang penggunaan bitcoin sebagai alat transaksi karena rupiah adalah sebagai mata uang negara, ibaratnya identitas suatu bangsa.
Kalu soal bitcoin tembus $1 milllion di tahun 2020, itu mungkin saja terjadi, jika makin banyak orang yang percaya akan bitcoin ini. itu adalah suatu hal yg ga bisa diprediksi. lihat saja kemarin pas awal bulan bitcoin hampir tembus 300jt dari awalnya sekitar 80jt.
member
Activity: 518
Merit: 14
Kalo menurut saya kayakya gak mungkin gan  karena btc itu uang digital lagi pula btc mengunakan teknologi. Sedangkan di Indonesia sendiri belum tentu semua orang bisa mengunakan teknologi terutama orang tua yang tinggal di pelosok daerah yang kehidupannya masih jauh dari kemajuan zaman. Kalo rupiah kan udah jelas seperti yang sudah kita ketahui . Seandainya di Indonesia btc di perbolehkan oleh pemerintah untuk  transaksi. Itu sudah bagus menurut saya.
hero member
Activity: 994
Merit: 552
Sepertinya akan sangat susah untuk mengantikan mata uang tiap-tiap negara gan,diakrenakan tidak semua negara juga melegalkan bitcoin dan cryptocurrency.Kalau semua negara melegalkan bisa jadi mata uang tiap-tiap negara akan digantikan cryptocurrency dengan tekhnologi yang sudah sangat maju sekarang ini.Belum lagi tekhnologi-tekhnologi yang baru yang akan datang di masa depan.
member
Activity: 294
Merit: 10
Tidak bisa sampai menggantikan, mungkin bisa jadi alternatif saja. Karena bitcoin tidak bisa di dapatkan begitu saja, harus ada kemampuan dan proses yang mesti di lewati. Masyarakat indonesia tetap memerlukan bank dan mata uang negara ini.
member
Activity: 348
Merit: 22
Kalau menurut saya segala sesuatu bisa saja terjadi gan. Namu bila itu mungkin terjadi pasti membutuhkan waktu yang cukup lama. Karna masih banyak yang belum tau tentang crypto walaupun sudah tau tentang penggunaan internet. Apalagi yang belum mengikuti perkembangan internet.
member
Activity: 658
Merit: 11
CRYPTO WEB3 NEOBANK
Kalau sampai menggantikan tidak, tapi kemungkinan beberapa tahun ke depan bisa jadi alternatif untuk transaksi saya pikir iya. Karena akan lebih menarik jika Indonesia mengizinkan bitcoin secara terang-terangan beraktivitas untuk memberi kemudahan masyarakat seperti layaknya bank konvensional.
full member
Activity: 308
Merit: 101
Kalau menggantikan mungkin akan sangat sulit, tapi kalau Bitcoin sebagai pendamping mata uang mungkin sudah kita rasakan saat ini. Karena mengganti mata uang sebuah negara memerlukan izin dari banyak pihak pemerintah, presiden, pihak bank, dan tentunya juga masyarakat.
newbie
Activity: 59
Merit: 0
Saya rasa posisi bank konvensional takkan pernah mampu digantikan oleh cryptocurrency karena cryptocurrency sendiri masih belum diakui oleh banyak negara termasuk Indonesia. Namun, penggunaan cryptocurrency dalam transaksi digital sangat mungkin terjadi, melihat beberapa e-commers raksasa seperti Amazon juga sedang menggarap fitur pembayaran menggunakan Bitcoin.
sr. member
Activity: 588
Merit: 255
Cryptocurrency belakangan makin melejit dan semakin banyak orang yang mengetahuinya,apalagi soal keamanan tidak usah lagi dipertanyakan,karna sepengetahuan kita bahwa kalau kita nyimpen duit di bank bakal ditagih pajak sama rekening kita harus ngecas bulanan,intinya Cryptocurrency sudah sangat membantu sekali dalam hal mengamankan aset,dalam hal ini jika pemilik cryptocurrency tetap bisa menjaga WALLETNya dengan aman,

ini ada juga sedikit rumor yang beredar bahwa FED(Bank Centralnya Amerika) mau ngebuat cryptonya sendiri,akankan ini awal mula dari hancurnya bank dan uang kertas,but who knows the future,sekitar sebulanan yang lalu saya membuat topic dengan judul "Akankah bitcoin 1 juta dolar pada 2021" dengan patokan yang saya sediakan pada topic itu,dan benar saja patokan yang saya gunakan ternyata ada benarnya,dan belakangan juga ada MCaffe yang memprediksi BITCOIN will $1 million on 2020,

FUTURE OF MONEY IS IN HERE,

$10k/BTC just begining LOL

Lihat topic ane yang sebulanan lalu,saat itu BTC masih di $4-$5k/BTC

https://bitcointalksearch.org/topic/m.23313280
Cryptocurrency dengan sistem keuangannya memang sebuah masa depan sistem pembayaran bagi kita gan , dengan keamanan dan kemudahannya cryptocurrency bisa menjadi solusi yang bagus untuk mengamankan aset . dan meskipun dalam penerapannya masih berbenturan dengan perbankan  yang menganut sistem lama , tidak menutup kemungkinan pemerintah akan mengadopsi sistem keuangan crypto .
Pages:
Jump to: