Saya kurang tahu kalau sudah ada di Indonesia yang seperti ini.
Yang di bali itu vending machine, cuma bisa beli.
Tapi saya memang rencana akan taruh BTM ini di toko saya.
Yang mau beli bisa memakai mesin atau bisa transfer ke rekening saya atau bisa debit bca atau mandiri.
Yang mau jual juga bisa pakai mesin atau transfer bitcoin ke wallet saya. Kalau transfer ke wallet saya, rupiah akan saya transfer melalui bca. Jadi kalau ke bank lain, fee akan dikenakan.
Keuntungannya daripada melalui exchange adalah ini lebih cepat dan tidak harus kawatir kalau sampai exchange tutup seperti mtGox.
rate beli berapa trus rate jual berapa? atau rate sama seperti di vip atau vip+10%?
sebenarnya jual atau beli di exchange juga cepet asal nurut dengan harga yang ada, pasti langsung terproses dan wd juga instan asal mau fee 10ribu ke digitalchanger